Anda di halaman 1dari 6

Laporan Akhir Unity Student Warchief

25 Januari 2023

Intitut Teknologi Sepuluh Nopember


Delegasi I: Eric Daniyanto
Delegasi II: Alfian Rizky Akmal Istanto

In Collaboration with:
Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Kota Surabaya
Tahun 2023
Executive Summary

1. Jumlah Anggota Komunitas


Media Tanggal Awal & Jumlah Tanggal Akhir & Jumlah
29 Desember 2022 &
Instagram 29 Januari 2023 & 1834
1853
Discord 29 Desember 2022 & 578 29 Januari 2023 & 573
Anggota Komunitas 29 Desember 2022 & 578 29 Januari 2023 & 573
Grup Komunitas
29 Desember 2022 & 139 29 Januari 2023 & 139
(Whatsapp & Line)

2. Rincian Kegiatan
No Nama Kegiatan Tempat Tanggal Jumlah Keterangan
Peserta
1 HEROES NVIDIA 6 Januari
Offline N/A Umum
ICAFE SURABAYA 2023
2 1 – 15
Nobar M4 UBS GOLD Offline Januari N/A Umum
2023
Monthly Report December

1. Media Sosial Komunitas


1.1 Instagram : @its.esportcommunity
Aktivitas Kegiatan: Aktivitas ITS MLBB Community selama 1 bulan terakhir
periode (29 Desember – 26 Januari 2023) adalah mengadakan NBAR m4 with
UBS gold

1.2 Discord : https://discord.gg/uRPVpWja


Aktivitas Kegiatan: Aktivitas ITS Esport selama 1 bulan terakhir
periode (29 Desember 2022 – 25 Januari 2023) adalah persiapan NOBAR M4
ubs GOLD

1.3 Grup Komunitas (Whatsapp/Line)


Aktivitas Kegiatan: Aktivitas ITS Esport selama 1 bulan terakhir periode (29
Desember – 25 Januari 2023) adalah member komunitas sering mengadakan
Mabar Bersama member komunitas lainnya. Selain itu group ini juga
menyebarkan informasi penting seputar pekerjaan didunia esport, tournament, dan
scrim santai.
2. Kegiatan Selesai
2.2.1 HEROES NVIDIA ICAFE SURABAYA
2.2.2 Rangkuman Kegiatan
Adalah kegiatan komunitas bersama yang diselenggarakan HEROES
NVIDIA ICAFE SURABAYA
2.2.3 Pencapaian
Jumlah Target Peserta Jumlah Peserta Tercapai
N/A N/A

2.2.4 Evaluasi
-
2.2.5 Publikasi & Dokumentasi

2.2.1 Nobar M4 UBS GOLD


2.2.2 Rangkuman Kegiatan
Adalah kegiatan Nonton Bersama Turnamen M4 komunitas MLBB
bersama yang diselenggarakan UBS GOLD
2.2.3 Pencapaian
Jumlah Target Peserta Jumlah Peserta Tercapai
N/A N/A

2.2.4 Evaluasi
-

2.2.5 Publikasi & Dokumentasi


Report Summary January
Pada saat ini, anggota dari ITS Esport semakin banyak dan juga semakin bersemangat
untuk mengikuti kejuaraan, turnamen, maupun kegiatan lainnya yang akan diselenggarakan oleh
UNITY. ITS Esport juga berkeinginan untuk menambah tim inti ITS Esport divisi MLBB. Selain
itu, banyak sekali kegiatan yang telah dilakukan oleh tim dari ITS Esport dengan komunitas
Esport lain untuk menambah relasi dan juga menjalin tali silaturahmi antar Komunitas
Universitas di Indonesia.

ITS Esport juga saat ini sedang rutin melaksanakan kegiatan turnamen berskala nasional dan
berencana untuk memperbanyaknya agar terus menambah relasi dan juga prestasi dari ITS
Esport.

Anda mungkin juga menyukai