Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL KEGIATAN

MJJ ESPORT

MANUNGGALING JABUNGAN JETIS ESPORT


2022

1
HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL

1. Judul Kegiatan
Turnamen Esport Mobile Legend (MJJ Esport) Tahun 2022
2. Ketua Tim/Panitia
Nama : Repka Faizal
Jenis Kelamin : Laki - laki
Jabatan : Ketua Panitia
Alamat : Jabungan,Gondang,Kebonarum,Klaten
No HP : 089691874484

Sekretaris Ketua panitia

Nurohmad.A.S Repka Faizal

Mengetahui,
Ketua RT 20/21 Ketua RW 09

Jadik Haryanto Y.L Andrianto,S.Pd.

Mengetahui,
Kepala Desa Gondang

Susanta,S.Pd.

2
RINGKASAN PROPOSAL

MJJ adalah tim olah raga desa jabungan di bidang Esport.


Kegiatan ini juga bertujuan untuk memunculkan bakat-bakat para Gamer di Indonesia,
khususnya wilayah Klaten dan sekitarnya yang akhirnya berdampak baik pada kemajuan para
gamer di indonesia.
Pada MJJ Esport ini panitia menargetkan peserta dengan jumlah 32 tim dari seluruh
wilayah Klaten dan sekitarnya.
Perangkat pertandingan MJJ Esport terdiri dari satu orang wasit utama di setiap
pertandingan,comentator yang menyiarkn jalannya pertandingan.
Dengan tujuan agar penyelenggaraan MJJ Esport ini berlangsung secara efektif, efisien, serta
adil dalam penilaian.

KATA PENGANTAR

3
Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT Yang Maha Pengasih lagi Maha
Penyayang atas segala ridho-Nya lah kami dapat menyelesaikan proposal kegiatan Turnamen
Mobile Legend (MJJ Esport)
Tersusunnya proposal kegiatan ini membawa harapan besar agar setiap pihak yang
membacanya turut menyelami hal dan cita-cita besar yang kami tuangkan melalui sebuah
kegiatan bertajuk “MJJ Esport”. Dengan demikian, semoga kegiatan ini dapat menjadi sebuah
kegiatan kolosal kolaboratif yang dapat merangkul semua pihak seluas-luasnya yang
muaranya selain dapat menjadi suguhan hiburan dan ajang mengasah kemampuan juga dapat
menciptakan persatuan dan kesatuan antar anak bangsa.
Ucapan terimakasih, juga apresiasi setinggi-tingginya kepada pihak-pihak yang telah
membantu dan berkontribusi dalam pelaksanaan kegiatan ini. Terakhir Kami mohon maaf
atas segala kekurangan dan kesalahan dalam penyusunan proposal kegiatan ini.

4
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL…………………………………………………………………………1
HALAMAN PENGESAHAN PROPOSAL …………………………………………………2
RINGKASAN ISI PROPOSAL………………………………………………………………3
KATA PENGANTAR………………………………………………………………………..4
DAFTAR ISI………………………………………………………………………………….5
BAB I PENDAHULUAN……………………………………………………………………. 6
A. Latar Belakang …………………………………………………………………….….6
B. Nama Kegiatan ……………………………………………………………….……….6
C. Dasar Kegiatan………………………………………………………………………...6
D. Tujuan.………………………………………………………………………………...7
BAB II DESKRIPSI KEGIATAN…………………………………………………………….8
A. Rencana Kegiatan……………………………………………………………………...8
B. Tempat dan Waktu………………………………………………………………….....8
C. Jadwal Kegiatan…………………………………………………………………….....9
D. Contact Person………………………………………………………………………...9
BAB III RENCANA PEMBIAYAAN……………………………………………………….10
A. Pemasukan……………………………………………………………………………10
B. Pengeluaran…………………………………………………………………………..10
C. Rekapitulasi Dana……………………………………………………………………12
BAB IV PENUTUP………………………………………………………………………….13
LEMBAR PENGESAHAN…………………………………………………………………14
Lampiran 1. Susunan Panitia
Lampiran 2. Gallery foto
Lampiran 3.

5
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Ketika yang dibicarakan adalah “Game” Game merupakan jenis hiburan yang disukai oleh
semua orang dari usiaanak-anak, dewasa maupun tua. Selain digunakan untuk menghilangkan
kepenatan
dalam beraktivitas, sebuah game juga dapat berfungsi untuk melatih pola pikir
seseorang untuk mencari solusi memecahkan suatu permasalahan yang ada di sebuah
game (Singh, Sharma, & Talwar, 2012). Dahulu game dimainkan secara tradisional
seperti permainan kartu, catur, ular tangga, petak umpet, dan lainnya. Seiring dengan
berkembangnya teknologi, permainan tersebut dikembangkan ke dalam teknologi
yang lebih modern. Sekarang banyak game baru yang memanfaatkan teknologi
modern dalam pembuatannya dan penggunaannya.
Banyaknya jumlah dari jenis game yang muncul, menyebabkan adanya
pengelompokan genre dari game. Genre game juga bertambah mengikuti
perkembangan zaman, ada genre action games, strategy games, role playing games,
sport games, vehicle simulations, construction and management simulations,
adventure games, serta artificial life, board and puzzle. (Adams, 2010:390)
Ular tangga merupakan permainan yang sudah hidup selama lebih dari
puluhan tahun. Oleh karena itu, diperlukan suatu usaha peremajaan game tradisional
seperti game ular tangga ke dalam era modern. Dengan memadukan beberapa
peraturan tambahan dan beberapa fitur lainnya yang akan menjadikan ular tangga ini
menjadi berbeda dari ular tangga klasik.
Game ular tangga yang akan dikembangkan ini merupakan perpaduan game
classic dengan fitur dan peraturan baru yang lebih menantang, sehingga dapat
membawa ular tangga ini menjadi game yang tidak kalah seru dengan game modern
zaman sekarang.
Dengan adanya skripsi ini, game ular tangga akan dibuat dengan penambahan
beberapa peraturan baru dan fitur-fitur yang menarik sehingga memberikan suasana
baru bagi pemain. Pembuatan game ini juga ditujukan untuk mencoba menghadirkan
game ular tangga yang mungkin sudah jarang dimainkan menjadi kembali popular
dan dapat menuju masa jayanya lagi.

6
B. Nama Kegiatan
C. Turnamen Esport Mobile Legend (MJJ Esport) Tahun 2022

D. Dasar Kegiatan
Agar suatu kegiatan dapat berjalan dengan baik maka, harus memiliki dasar yang
jelas. Berikut dasar kegiatan ini :
1. Hasil rapat panitia bersama pemuda dan masarakat desa jabungan
2. Untuk memperkuat tali silaturahmi antar pemain dan peserta turnamen

\
E. Tujuan
Dengan dilaksanakannya kegiatan ini diharapkan dapat :
1. Memupuk rasa persaudaraan, persatuan dan kesatuan antar pemuda.
2. Menyelenggarakan event kejuaraan Game yang menjujung tinggi nilai sportifitas,
fairplay dan responsibility.
3. Menjadi sektor kreatif yang dapat dimanfaatkan sebagai sarana pemulihan berbagai
krisis pasca pandemi Covid-19.
4. Memunculkan bakat-bakat Game di Indonesia, khususnya di Kabupaten Klaten dan
Sekitarnya yang akhirnya berdampak baik pada kemajuan indusri Game Indonesia.

7
BAB II
DESKRIPSI KEGIATAN
A. Rencana Kegiatan
MJJ Esport adalah event kejuaraan Game yang direncanakan digelar pada 24 -
26 February 2023 dengan mempertandingkan 32 Tim dari seluruh wilayah Klaten dan
sekitarnya. Event ini dikelola oleh para professional di bidang Game dan entertain,
sehingga diharapkan akan dapat menyajikan pertandingan yang menghibur,
mengedukasi, dan mempersatukan semua unsur yang terlibat di dalamnya.
Hadirnya event ini diharapkan dapat menjadi gerakan kolosal kolaboratif yang
dapat memulihkan krisis di berbagai sektor pasca pandemic Covid-19 yang melanda
Indonesia. Berbagai manfaat dan energy positif diyakini akan dapat diraih melaui
kegiatan ini. Untuk itu, kami selaku panitia mengajak kita semua turun tangan dan
ambil bagian dalam kegiatan positif ini.

B. Tempat dan Waktu Kegiatan


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Tanggal : 24 – 26 February 2023
Waktu : 15.00 – 21.00
Tempat : Rest area desa Gondang

8
C. Jadwal Kegiatan

Tanggal Waktu Kegiatan

24 February 2023 15.00 – 21.00 Opening


Babak 32 Besar

25 February 2022 15.00 – 21.00 Babak 16 Besar

26 February 2022 15.00 – 21.00 Babak Semi final & final

D. Contact Person
1. Koordinator Bidang Acara: repka faisal
No. Hp : 089691874484
2. Rekening Bank : BRI
Atas Nama : REPKA FAIZAL YUNUS
No. Rekening :0035-0107-5722-501

BAB III
RENCANA ANGGARAN

A. PEMASUKAN
1. Pendaftaran Peserta

No Jenis Person Biaya


1. Pendaftaran (32) Rp .100.000 Rp 3.200.000
Jumlah  Rp 3.200.000

B. PENGELUARAN
1. Rincian Kebutuhan pra-event

No Peralatan Jumlah Person Total


 Rp
1. Cetak Proposal 20  Rp 50.000,- 1.000.000,00

9
2. Cetak Tiket - - -
3. Co- Card Panitia 25 Rp 15.000,-  Rp 375.000,00
4. Seragam Panitia 25 Rp 80.000,-  Rp 2.000.000,00
Sewa HT & 20 Rp 25.000,-  Rp 500,000,-
5. Photograper - - Rp 2.500.000,-
6. Sewa proyektor 1 Rp 1.000.000,- Rp 1.000.000,-
7.  Kartu Parkir  Rp 250.000,-
Jumlah   Rp 7.625.000,-

2. RENCANA ANGGARAN BIAYA KEJUARAAN & PERTANDINGAN

No Peralatan Jumlah Person Total

Hadiah Turnamen

Juara 1 Rp. 2.000.000,-


Juara 2 Rp. 1.500.000,-
 1. Juara Bersama (3&4) Rp. 1.000.000,- Rp 4.500.000,-
Perangkat
Pertandingan
Rp 800.000,-
 2. Wasit pertandingan 8 Rp. 100.000,-
 3. Piala dan sertifikat 1set Rp. 500.000,- Rp 500.000,-
Kesekretariatan
(Cetak Proposal,
 4. Administrasi, dll) - Rp 250.000,-
 5. Konsumsi 75 Rp. 20.000,- Rp 1.500.000 ,-
6. Keamanan dan
Perijinan Rp 1.000.000,-

7. Kesehatan dan P3K 1set Rp 200.000,00 Rp 200.000,-

Rp 8.750.000,-
Jumlah 

10
C. Rekapitulasi Dana

No JENIS BIAYA
 1.  Pemasukan Rp 3.200.000,-
 2.  Pengeluaran Rp 16.375.000,-
Defisit Anggaran  Rp 13.175.000,-

Klaten, 25 November 2022

Bendahara Ketua Panitia

_Rio Aji .D Repka Faizal

11
BAB IV
PENUTUP

Demikian proposal “TURNAMEN MJJ ESPORT” ini kami buat. Kami mohon
untuk dijadikan periksa, pertimbangan, dan dasar dalam kegiatan tersebut. Bila ada
kekurangan dalam pembuatan proposal kami mohon maaf dan atas partisipasinya
kami ucapkan terimakasih.

12
LEMBAR PENGESAHAN

Klaten,25 November 2022

Sekretaris Ketua Panitia

Nurohmad.A.S Repka Faizal

Mengetahui,

Kepala Desa Gondang

Susanta.SP.d

13
(Lampiran 1)

SUSUNAN PANITIA TURNAMEN MOBILE LEGEND MJJ ESPORT

PELINDUNG : harsana
PENASEHAT : galih

KETUA : Repka Faizal


SEKRETARIS : Nurohmad .A.S
BENDAHARA : Rio Aji .D

KOORDINATOR BIDANG ACARA : Satria,Tegar,Arifin,Eko,Danang,dan Pinto


KOORDINATOR BIDANG PERIJINAN : Yefta
KOORDINATOR BIDANG KEAMANAN : Harsana

SEKSI BIDANG TIKETING : Adi dan Yolla

SEKSI BIDANG SPONSHORSHIP : Galih

SEKSI BIDANG PUBLIKASI, : Fatur dan Sofyan


SOSIAL MEDIA &DOKUMENTASI

SEKSI BIDANG PARKIR : Adi Yanuarta

14

Anda mungkin juga menyukai