Anda di halaman 1dari 2

Nama Kelompok:

1. Anistasya
2. Eka Setya Putri
3. Jihan Audira
4. Nadya Cinta Putri Syandi
5. Novi Lestari
6. Rani Safitri
7. Risalawati

Soal:
Adakah peralatan di laboratorium kimia yang tidak tersedia maupun tidak memadai untuk
melakukan praktikum serta bagaimana cara menggunakan alat pada kegiatan praktikum
tersebut? Carilah data di PSB serta konsultasikan dengan kepala laboratorium ataupun dengan
laboran?

Jawaban

Ada, yaitu Corong Hirsch dimana saat praktikum berlangsung kami menggunakan alternatif
corong gelas biasa yang dilapisi kertas saring untuk tetap melaksanakan praktikum tersebut.

Kemudian, Pipet kapiler. Sebagai alternatifnya saat praktikum yang membutuhkan pipet
kapiler kami meminjam alat tersebut dari lab biologi untuk keberlangsungan praktikum.

Soal:

Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Setelah data tersebut didapatkan, carilah solusi yang
harus kalian lakukan

Dengan cara memposisikan diri kalian sebagai:

1. Sebagai kepala laboratorium

2. Sebagai laboran

3. Sebagal dosen pengampuh mata kuliah yang melakukan kegiatan praktikum


Jawaban:

1. Sebagai kepala laboratorium

-Mengajukan pembelian alat-alat laboratorium

2. Sebagai laboran

- Mengecek ketersediaan alat-alat laboratorium

- Menginventaris alat-alat di laboratorium

- Pemeliharaan/perawatan alat-alat laboratorium

- Menyusun alat-alat laboratorium sesuai dengan jenisnya masing-masing

3. Sebagal dosen pengampuh mata kuliah yang melakukan kegiatan praktikum

- Memastikan dan mengawasi para praktikan menggunakan alat-alat dengan baik dan benar

Anda mungkin juga menyukai