Anda di halaman 1dari 5

KEPUTUSAN KEPALA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA

PROVINSI GORONTALO
NOMOR : 24o TAHUN 2O2o
TENTANG
PEMBENTUKAN MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN FISII{A
JENJANG MADRASAH ALIYAH
KELOMPOK KABUPATEN GORONTALO UTARA,
BONE BOLANGO DAN KOTA GORONTALO

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI GORONTALO

Menimbang : a. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor : 1381


Tahun 2O2O tentang Petunjuk Teknis Pengembayrgan dan
Penyelenggaraan Kelompok Kerja Guru, Musyawarah Guru Mata
Pelqjaran, dan Musyawarah Guru Bimbingan dan Konseling
Madrasah:

b. bahwa jumlah guru mata pelajaran fisika untuk daerah belum


mencukupi jumlah sebagai mana di maksud dalara petunjuk
Teknis butir huruf (a) di atas sehingga perlu dilakukan
penggabungan;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam


huruf a dan b, perlu menetapkan Keputusan Kepala Kantor
Wilayah Kementerian Agama Provinsi Gorontalq tentang
Pembentukan Musyawarah Guru Mata Pelajaran Fisika jenjang
Madrasah Aliyah Kelompok Kabupaten Gorontalo lJfara, Bone
Bolango dan Kota Gorontalo

d. bahwa guru mata pelajaran fisika sebagaimana terlarypir dalam


keputusan ini telah memenuhi syarat dan ketentqan untuk
menjadi pengurus dan anggota Musyawarah Guru Mata pelajaran.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan


Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OO3 Nomor
78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);
2. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OO5 Nomor LST,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor aS86);

3. Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2oLo tentang Perubahan


atas Peraturan Pemerintah Nomor L7 Tahun 2010 tentang
Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2OIO Nomor LI2, Tarnbahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5157);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan


Kedua atas Peratur€rn Pemerintah Nomor 19 Tahun 2OO5 tentang
Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2OI5 Nomor 45, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5670;

D. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2OI7 tentang


Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tehun 2008
tentang Guru (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OI7
Nomor LO7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 6058);

6. Peraturan Menteri Agama Nomor 13 Tahun 2OI3 tentang


Perubahan atas Peraturan Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2OI2
tentang Pengawas Madrasah dan Pengawas Pendidikan Agama
Islam pada Sekolah (Berita Negara Republik Indonosia Tahun
2OI3 Nomor 689;

7. Peraturan Menteri Agama Nomor 66 Tahun 2016 tentang


Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Agama Nomor 90 Tahun
2OI3 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 2IOII;

8. Peraturan Menteri Agama Nomor 24 Tahun 201,8 tentang


Perubahan Atas Peraturan Menteri Agama nomor 58 Tahun 2OI7
ten tang Kepala Madrasah (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2OI8 Nomor 1575:

9. Peraturan Manteri Agama Nomor 38 Tahun 2OI8 tentang


Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Guru (Berita Negara
Republiklndonesia Tahun 2OI8 Nomor 1750);

10. Peraturan Menteri Agama Nomor L9 Tahun 2OL9 tentang


Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Kementerian Agama
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2OL9 Nomor UI7);
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 111 tahun
2OL4 tentang Bimbingan Dan Konseling pada Pendidikan Dasar
Dan Pendidikan Menengah {Berita Negara Republik Indonesia
Tatrun 2Ot4 Nomor 1544);

MEMUTUSI(AN

Menetapkan KEPUTUSAN KEPAI,A KANTOR WIT,AYAH KEMENTERTAN AGAMA


PROVINSI GORONTALO TENTANG PEMBENTUKAN MUSYAWARAH
GURU MATA PEI.A.'ARAN FISIKA JENJANG MADRASAH ALIYAH
KELOMPOK I(AE}UPATEN GORONTALO UTARA, BONE BOLANGO DAN
KOTA GORONTALO

KESATU Menunjuk mereka yang namanya tercantum dalam lampiran


Keputusan ini sebagai Pengurus dan Anggota Musyawarah Guru Mata
Pelajaran Fisika jenjang Madrasah Aliyah Kelompok Kabupaten
Gorontalo Utara, Bone Bolango dan Kota Gorontalo

KEDUA Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Musyawarah Guru Mata
Pelajaran Fisika jenjang Madrasah Aliyah Kelompok Kabupaten
Gorontalo Utara, Bone Bolango dan Kota Gorontalo merupa$an bagian
yang tidak terpisahkan dari keputusan ini.

KETIGA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Gorontalo
tanggal 29 September 2O2O
KANTOR WILAYAH KEMENTERTAN AGAMA
GORONTALO

€"ASF*
Wffig
Lampiran Keputusan Kepala Kantor Wilayah
Kementerian Agama Provinsi Gorontalo
Nomor :Zfo Tahun 2O2O
Tentang
Pembentukan Musyawarah Guru Mata pelajaran
Fisika jenjang Madrasah Aliyah Kelompok Kabupaten
Gorontalo Utara, Bone Bolango dan Kota Gorontalo

Susunan Pengurus dan Anggota

Pengarah Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Gorontalo


Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten
Gorontalo Utara
Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bone
Bolango

Penanggung Jawab Kepala Seksi Pendidikan Madrasah Kantor


Kementerian Agama Kota Gorontalo
Kepala Seksi Pendidikan Madrasaf Kantor
Kementerian Agama Kabupaten Gorontalo Utara
Kepala Seksi Pendidikan Madrasah Kantor
Kementerian Agama Kabupaten Bone Bolango

Pembina Pengawas dan Kepala Madrasah Aliyah di fingkungan


Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gorontalo
Utara, Bone Bolango dan Kota Gorontalo
Ketua Siti Nur'ain Aripin
(merangkap anggota)

Sekretaris Shokibul Kahfi


(merangkap anggota)

Bendahara Iyam Idrus


(merangkap anggota)

Bidang Perencanaan dan 1. Wisno Pakaya (Ketua)


Pelaksanaan Program 2. Abdurahman Suma (Anggota)
3. Abdul Rahman Niimati (Anggota)

Bidang pengembangan 1. Yulin Harun (Ketua)


organisasi, administrasi, 2. Pitriyani S. Rasyid (Anggota)
sarana dan prasarana 3. Sitria H Hunou (Anegota))

Bidang pengembangan 1. Siti Maryanah (I{etua)


karir dan profesi 2. Suhaeda (Anggotal
3. Nikmatul Husna Kamali (,{nggota)
4. Nurjunisawati Baki (,{nggota)
Bidang hubungan : 1. Wiwien R Koemadji (Ketua)
masyarakat dan kerjasana 2. Fatmawaty (Anggota)
3. Erna Yusuf nnegota)
4. Hj. Ilma Darna [tnggota]

Anggota : Gum Mata Pelajaran Fisika jenjang Madrasah Aliyalt Kelompok Kabupaten
Gorontalo Utara, Bone Bolango dan Kota Gorontalo

KANTOR WII,AYAH KEMENTERI.AN AGAMA


GORONTALO

BADERI'N

Anda mungkin juga menyukai