Anda di halaman 1dari 37

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

Dinas Pendidikan

BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA


1 2
3
Sains, Riset,
AJANG TALENTA
Teknologi , ajang talenta Seni, ajang talenta
Inovasi, Vokasi Budaya, dan Olahraga d a n

OSN dan Bahasa Kesehatan


Kewirausahaan Jasmani
Olimpiade Sains
Nasional
FLS2N
Festival dan Lomba Seni
Siswa Nasional O2SN
Olimpiade Olahraga Siswa
Nasional
OPSI
Olimpiade Penelitian Siswa Indonesia

NSDC
FIKSI National Schools Debating Championship

Festival Inovasi dan


Kewirausahaan Siswa Indonesia

LDBI
Lomba Debat Bahasa Indonesia
AGENDA KEGIATAN LOMBA-LOMBA SMA BPTI TINGKAT NASIONAL TAHUN 2023

JANUARI - FEBRUARI MARET - APRIL MEI JUNI JULI

1. Persiapan 1. Pendaftaran 1. LDBI SMA


2. Sosialisasi dan 2. Seleksi tingkat daerah
Koordinasi internal 3. Lanjutan koordinasi dan
dan ekstermal sosialisasi

AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOVEMBER

1. FLS2N 1. O2SN 1. NSDC SMA 1. OPSI


2. OSN 2. PUNCAK APRESIASI
3. FIKSI 3. EXPOSISI KARYA
TALENTA
Peran Dinas Pendidikan Kab/Kota/Provinsi
Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota Dinas Pendidikan Provinsi

1. Menyosialisasikan informasi ajang talenta di 1. Menyosialisasikan informasi ajang talenta di


wilayahnya. wilayahnya.
2. Melakukan Koordinasi dengan Panitia pusat untuk 2. Melakukan Koordinasi dengan Panitia pusat untuk
memastikan peserta didik telah terdaftar secara memastikan peserta didik telah terdaftar secara
terpadu terpadu
3. Melakukan seleksi di tingkat daerahnya masing-masing.
3. Melakukan seleksi di tingkat daerahnya masing-
masing. 4. Memberikan apresiasi peserta ajang pada tingkat
Provinsi
4. Memberikan apresiasi peserta ajang pada tingkat
5. Menunjuk 1 Narahubung untuk keperluan koordinasi
kab/Kota lebih lanjut
5. Menunjuk 1 Narahubung untuk keperluan 6. Memfasilitasi kebutuhan peserta pada ajang tingkat
koordinasi lebih lanjut. nasional.
6. Memfasilitasi kebutuhan peserta pada ajang lomba 7. Melaporkan pemenang tingkat
di tahap selanjutnya. Kabupaten/Kota/Provinsi kepada BPTI dalam bentuk
7. Melaporkan pemenang tingkat surat keputusan kepala dinas pendidikan pada
Kabupaten/Kota/Provinsi kepada BPTI dalam wilayahnya.
bentuk surat keputusan kepala dinas pendidikan 8. Memfasilitasi juri yang telah direkomendasikan oleh
pada wilayahnya. BPTI*
9. Menanggung pembiayaan Pendamping (1 ketua
kontingen dari provinsi, Pendamping khusus untuk
jenjang SD dan Diksus)
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA
PENGERTIAN LDBI dan NSDC
• LDBI dan NSDC merupakan lomba debat bagi peserta didik
jenjang pendidikan menengah yang mempunyai bakat dan
minat dalam bidang debat.
• Kompetisi ini merupakan ajang unjuk kemampuan dan
kreativitas berdebat dalam berbagai bidang ilmu pengetahuan
tentang isu-isu global masa kini dengan dukungan
kemampuan berpikir kritis, analitis, logis serta mampu
mengembangkan potensi secara menyeluruh dan seimbang
pada semua aspek kecerdasan
JADWAL LOMBA TIAP KATEGORI

LDBI
Lomba Debat Bahasa Indonesia
SELEKSI BENTUK TANGGAL
JUMLAH PESERTA TEMPAT PELAKSANAAN
TINGKAT PELAKSANAAN PELAKSANAAN
1 TIM terdiri dari
KAB./KOTA Luring/hybrid Mei - Juni 3 orang peserta (juara I,2 DARING
dan 3 di tingkat Propinsi)
1 TIM terdiri dari
PROVINSI Luring/hybrid MINGGU III Juni 3 orang peserta (juara I,2 DARING
dan 3 di tingkat Kab./kota)
1 TIM terdiri dari
11 s.d 16 Juli 2023
NASIONAL DARING 11 – 16 JULI 2023 3 orang peserta (juara I,2
Di Bogor , Jawa Barat
dan 3 di tingkat Propinsi)
JADWAL LOMBA TIAP KATEGORI

NSDC
National School Debating Championship
BENTUK TANGGAL
SELEKSI TINGKAT JUMLAH PESERTA TEMPAT PELAKSANAAN
PELAKSANAAN PELAKSANAAN
(luring atau 1 TIM terdiri dari
KAB./KOTA Juni – Agustus
hybrid) 3 orang peserta
Agustus Minggu II TIM terdiri dari
2023
(luring atau 3 orang peserta (juara
PROVINSI dengan ketentuan MENYUSUL
hybrid) yang telah I,2 dan 3 di tingkat
ditetapkan BPYI Propinsi)
TIM terdiri dari
30 September s.d 3 orang peserta (juara
NASIONAL OFFLINE/LURING
4 Oktober
Bogor, Jawa Barat
I,2 dan 3 di tingkat
Propinsi)
KETENTUAN PERSYARATAN UMUM PESERTA
1. Peserta merupakan Warga Negara Indonesia yang bertempat tinggal dan menempuh
pendidikan di wilayah Republik Indonesia,
2. Peserta pada saat mendaftar merupakan peserta didik aktif kelas X dan XI di
SMA/MA/sederajat Negeri, Swasta, yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Kepala
Sekolah yang bersangkutan.
3. Peserta belum pernah menjadi delegasi Tim Indonesia untuk World Schools Debating
Championship
(WSDC).
4. Peserta WAJIB memiliki komitmen (khususnya bagi calon peserta NSDC) untuk mengikuti
aturan yang telah di tentukan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia, apabila menjadi
juara di tingkat nasional untuk melanjutkan ke tingkat internasional.
PERSYARATAN SELEKSI DI TINGKAT PROPINSI:
Peserta :
• 1 (satu) sekolah maksimal 3 orang (1 tim) untuk per bidang lomba ;
• Peserta telah mendaftar pada portal pendaftaran yang telah disediakan
oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia, pendaftaran akan dibuka
pada bulan Maret s.d April 2023, (sesuai juknis)
• Peserta hanya diperkenankan memilih 1 (satu) bidang lomba ;
• Jika peserta akan merubah pilihan bidang lomba dapat dilakukan
sebelum batas waktu pendaftaran berakhir. Apabila dilakukan setelah
batas waktu pendaftaran berakhir, maka pilihan bidang lomba sesuai
yang tercantum diawal.
• Seleksi ditingkat Propinsi wajib menggunakan data peserta yang telah
mendaftar ke BPTI.
Juri :
• Mempunyai pengalaman sebagai debater dan/atau juri
dalam kompetisi debat tingkat propinsi, nasional dan internasional.
• Wajib mengikuti system seleksi yang di tentukan oleh Balai Pengembangan
Talenta Indonesia, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan
Teknologi.
• Aktif berperan dalam bidang debat, baik di tingkat kabupaten/kota,
provinsi, nasional dan komunitas debat, dibuktikan dengan dokumen
kegiatan.
• Dewan juri di setiap tahapan seleksi ditentukan oleh Balai Pengembangan
Talenta Indonesia.
PERSYARATAN SELEKSI DI TINGKAT NASIONAL
Peserta
• Peserta merupakan pemenang pembicaraterbaik atau best speakers
peringkat 1 , 2 dan 3 di tingkat Propinsi
• Peserta yang mewakili tim Propinsi, tidak harus berasal dari sekolah yang
sama.
• Peserta dapat bekerja sama dalam 1 (satu) tim, yang mewakili tim
Propinsi ke tingkat nasional.
• Peserta Wajib memiliki komitmen (khususnya bidang lomba NSDC), jika
menjadi juara tim nasional atau best speakers, akan mengikuti peraturan
yang telah di tentukan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia dan
Pusat Prestasi Nasional
• tim ke tingkat Internasional.
Peran BPTI dan Dinas Pendidikan Provinsi
NO BPTI DINAS PENDIDIKAN PROVINSI
1. Menyusun dan menentukan sistem seleksi Menginformasikan ke Cabang Dinas, MKKS, MGMP dan Sekolah
tingkat Propinsi dan Nasional – Sekolah di wilayah masing – masing
2. Mempersiapkan portal pendaftaran peserta Mempersiapkan seleksi di tingkat Propinsi, secara luring atau
dan menyampaikan data peserta yang telah hybriad
mendaftar ke Dinas Pendidikan Propinsi
3. Menentukan juri untuk seleksi tingkat Menyampaikan tanggal pelaksanaan seleksi di Propinsi
Propinsi dan Nasional kepada BPTI, dengan mengacu pada rentang waktu yang telah
ditentukan BPTI.
4. Menerima SK juara seleksi Propinsi dari Menyiapkan akomodasi, trasnportasi dan honor juri yang telah
Dinas Pendidikan Propinsi di tetapkan oleh BPTI, untuk seleksi tingkat Propinsi
5. Mempersiapkan dan menyelenggarakan Memberikan pembinaan peserta yang akan mengikuti
seleksi nasional seleksi ke tingkat nasional
6. Menentukan pemenang seleksi tingkat Menyiapkan SK , sertifikat untuk peserta dan juara seleksi
nasional tingkat Propinsi
7. Membuat SK juara nasional, menyiapkan Memfasilitasi pendamping teknis dari propinsi , selama
sertifikat, medali dan hadiah juara nasional mengikuti kegiatan di tingkat nasional
JADWAL LOMBA TIAP KATEGORI

FLS2N
Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional
SELEKSI BENTUK TANGGAL
JUMLAH PESERTA TEMPAT PELAKSANAAN
TINGKAT PELAKSANAAN PELAKSANAAN
13 Bidang Lomba, 17
KAB./KOTA LURING Juli - Agustus KAB.KOTA
Peserta

13 Bidang Lomba, 17
PROVINSI LURING 10 Mei – 20 Juni BATU - MALANG
Peserta

NASIONAL LURING 10 – 16 Agustus 569 PESERTA JABODETABEK


KEMENTERIAN PENDIDIKAN,
KEBUDAYAAN, RISET,
DAN TEKNOLOGI

BIDANG LOMBA FLS2N PENDIDIKAN MENENGAH


TINGKAT NASIONAL

SMA
BACA PUISI 1 PESERTA DESAIN POSTER 1 PESERTA

INSTRUMEN SOLO: CIPTA PUISI 1 PESERTA


1 PESERTA FILM PENDEK 2 PESERTA
GITAR

MONOLOG 1 PESERTA KRIYA 1 PESERTA FOTOGRAFI 2 PESERTA

TARI KREASI 1 PESERTA KOMIK DIGITAL 1 PESERTA


CERPEN 2 PESERTA
MENYANYI SOLO 2 PESERTA CIPTA LAGU 1 PESERTA
FLS2N JENJANG SMA : 13 BIDANG LOMBA
JADWAL PELAKSANAAN FLS2N SMA

Sosialisasi FLS2N
1
13 – 15 Maret 2023 Seleksi Provinsi 5
10 Mei – 20 Juni 2023

Pendaftaran dan Unggah 2


Karya FLS2N Pengumuman Juara Provinsi 6
20 Maret – 30 April 2023 FLS2N
22 juni 2023
Seleksi berkas administrasi dan 3
karya Peserta FLS2N Tingkat FLS2N Tingkat Nasional SMA 7
Daerah 10 s.d. 16 Agustus 2023
1 – 7 Mei 2023
Data Peserta 4
Diserahkan Ke Provinsi
1 - 7 Mei 2023
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA

JADWAL PEKLAKSANAAN LOMBA BIDANG VOKASI DAN KEWIRAUSAHAAN


1. Berstatus peserta didik aktif maksimal kelas 11 pada saat mendaftar sebagai peserta FIKSI 2023
2. Memiliki NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) dan terdaftar di Data Pokok Pendidikan (Dapodik);
Jumlah Peserta lomba dengan kategori :
a.Rencana Usaha : Perorangan atau Kelompok (maksimal 2 Orang)
b.Pengembangan Usaha : Perorangan atau Kelompok (maksimal 2 Orang);
3.Peserta Mendaftar di laman ;
SMA :
https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id/sma/fiksi/
3. Setiap siswa hanya boleh ada dalam 1 kelompok, baik sebagai ketua tim atau anggota tim pada sekolah
yang sama;
4. Bidang lomba yang diikuti tidak harus sesuai dengan program keahlian yang diselenggarakan sekolah
masing masing;
5. Mengunggah Surat Rekomendasi dari Kepala Sekolah ke laman
6. Mengunggah Surat Pernyataan yang ditanda-tangani oleh Orang Tua/Wali tentang persetujuan mengikuti
lomba ke laman
7. Peserta tidak diperbolehkan mengajukan produk sekolah/ teaching factory (TEFA), usaha keluarga/orang
lain
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA

CABANG LOMBA FIKSI JENJANG SMA


No CABANG LOMBA FIKSI SMA/MA
1 Kriya
2 Game Aplikasi & Video Animasi
3 Fashion
4 Desain Grafis
5 Budidaya dan Lintas Usaha
6 Boga
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA
4 s.d 7 APRIL 5 s.d 7 Juni 27 Ags – 2 Sep
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA
Jadwal Pelaksanaan Seleksi
SECARA LURING

Tk. Sekolah Tk.


1 – 15 Mei Kabupaten/Kota SMA/MA
1 Juni – 31 Juli 10 – 16 September

Pendaftaran Daring Tk. Provinsi


Tk. Kecamatan
1 Maret – 15 Mei Minggu II Juli
15 Mei – 30 Juni
KEMENTERIAN PENDIDIKAN,
KEBUDAYAAN, RISET,
DAN TEKNOLOGI

Persyaratan Peserta Jenjang SMA/MA

Peserta didik SMA/MA kelas 10 dan 11 tahun


pelajaran 2022/2023 Dilahirkan tanggal 1 Januari 2005 atau
sesudahnya

Bukan peraih juara 1, 2, dan 3 pada


O2SN SMA/MA tingkat nasional Memiliki Nomor Induk Siswa Nasional
tahun sebelumnya (NISN) atau Nomor Induk Siswa
Madrasah (NISM) dan terdaftar di
DAPODIK dan EMIS
Bukan peraih juara 1, 2,
dan 3 Popnas, Pospenas
atau Kejurnas dan juara Bukan binaan dari PPLP, PPLPD, PPOB, dan
internasional DIKLAT/Sekolah Khusus Olahraga (SKO)

Balai Pengembangan Talenta Indonesia I Pusat Prestasi Nasional I 2023


KEMENTERIAN PENDIDIKAN,
KEBUDAYAAN, RISET,
DAN TEKNOLOGI

Cabang Olahraga jenjang SMA/MA


Jumlah Peserta Nomor
No. Cabang
Putra Putri Putra Putri
Panca Lomba, terdiri dari Panca Lomba, terdiri dari
1. Lari 100 M 1. Lari 100 M
2. Lompat Jauh 2. Lompat Jauh
1 Atletik 1 1
3. Lari 800 M 3. Lari 800 M
4. Lempar Lembing 4. Lempar Lembing
5. Tolak Peluru 5. Tolak Peluru
1. 100 M Bebas 1. 100 M Bebas
2. 50 M Bebas 2. 50 M Bebas
3. 50 M Dada 3. 50 M Dada
2 Renang 1 1
4. 50 M Punggung 4. 50 M Punggung
5. 50 M Kupu 5. 50 M Kupu
6. 200 M Gaya Ganti 6. 200 M Gaya Ganti
3 Bulutangkis 1 1 1. Tunggal Putra 1. Tunggal Putri
1. Tanding Kelas E (diatas 55 s.d. 59 kg) 1. Tanding Kelas E (diatas 55 s.d. 59 kg)
4 Pencak Silat 1 1
2. Solo Creative 2. Solo Creative
1. Kata Perorangan Putra 1. Kata Perorangan Putri
5 Karate 1 1 2. Kumite +61 kg 2. Kumite +53 kg
3. Kumite -61 kg 3. Kumite -53 kg

Balai Pengembangan Talenta Indonesia I Pusat Prestasi Nasional I 2023


PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA

PERAN BPTI PERAN DINAS PENDIDIKAN PROV./Cabdin

Membuat petunjuk pelaksanaan O2SN Merencanakan pelaksanaan O2SN tingkat kab./kota


tahun 2023; dan provinsi
Bekerjasama dengan induk cabang olahraga
Berkoordinasi dengan Dinas Pendidikan (pengurus daerah cabor) kab./kota/provinsi dan
Kabupaten/Kota, Dinas Pendidikan Provinsi; atau perguruan tinggi dalam penyelenggaraan O2SN
Bekerjasama dengan Induk Organisasi di tingkat kab./kota dan provinsi
Cabang Olahraga dan Perguruan Tinggi
Melaksanakan seleksi daerah
dalam O2SN tahun 2023;
Mendaftarkan para peserta kontingen O2SN provinsi
Mempersiapkan pendaftaran daring untuk melalui pendaftaran daring ke panitia pusat melalui
peserta O2SN; website panitia pusat BPTI
Melaksanakan kegiatan O2SN tingkat
Membuat dan menginformasikan pelaksanaan
nasional O2SN tingkat kab./kota/provinsi ke BPTI

Balai Pengembangan Talenta Indonesia I Pusat Prestasi Nasional I 2023


PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA
CP / Kontak Person Dinas Pendidikan Provinsi

OSN dan OPSI FLS2N


Akhsanul Ilham : 0895385100003 Dwi Purwanti : 081332318672
Fajar Pristiawan : 08121633621 Besari : 085604806094
Ajeng : 08121659336 Hatma : 082145678989
Mulyadi : 082139786695

O2SN LDBI dan NSDC


Anang Suharman : 082231346868 Esti Wulandari : 081330624454
Rizky : 081331286909 Pramuji : 081330403019
Ismail : 081330602644 Heru : 08121653969
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN
BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMA

Anda mungkin juga menyukai