Anda di halaman 1dari 5

DOKUMEN NEGARA Paket

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

INSTRUMEN VERIFIKASI SMK PENYELENGGARA


UJIAN PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Geologi Pertambangan
Kode : 7279
Alokasi Waktu : 48 jam

I. PETUNJUK
1. Format II s.d format V digunakan untuk mengevaluasi kelayakan sekolah
dalam melaksanakan Ujian Praktik Kejuruan.
Skor 1 = belum layak
Skor 2 = layak
Skor 3 = sangat layak
2. Sekolah dinyatakan layak jika:

2.1. Memiliki Peralatan sebagaimana tercantum pada format II


Setiap item Peralatan Utama harus memperoleh skor = 3,
2.2. Memiliki Peralatan Pendukung sebagaimana tercantum pada format III
memperoleh skor  2
2.3. Memiliki Tempat/Ruang Pelaksanaan uji kompetensi sebagaimana
kriteria tercantum pada format IV, dengan memperoleh skor  2
2.4. Adanya Tim Penguji sebagaimana kriteria tercantum pada format V,
dengan memperoleh skor  2

7279-P1-22/23 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-1/5


II. STANDAR PERSYARATAN PERALATAN UTAMA

Tingkat Kualitas/Kesesuaian Peralatan


A1. Spesifi- A2 Jumlah A3. Kondisi
No Nama Alat Spesifikasi Jumlah Kondisi kasi Alat Alat Alat
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1. Theodolit/Total Station 1 Baik
TL 60-DP / DK-1/Kern
2. Global Positioning System GPS Map 78s / GPS Map 76 1 Baik
( GPS ) CSx
3. Kompas Geologi Kompas & Klinometer 1 Baik
4. Komputer Intel Core 2 duo 1 Baik
processor 1 GB
DDR3 memory 320 GB HDD
5. Printer ISO/IEC24734 standard 1 Baik

Sub Total Skor


A1 = A2 = A3 =

Skor Kualitas Peralatan Utama ( A ) = A = (A1+ A2 + A3) / nx3

7279-P1-22/23 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-2/5


III. STANDAR PERSYARATAN PERALATAN PENDUKUNG

Tingkat Kualitas/Kesesuaian Peralatan


B1. Spesifi- B2 Jumlah B3. Kondisi
No Nama Alat Spesifikasi Jumlah Kondisi kasi Alat Alat Alat
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1. Kalkulator Scientific Standart FX-991MS 1 Baik
2. Kertas A1 (untuk 80 gr 10 Baik
peta)
3. Kertas A4 (untuk 80 gr 100 Baik
laporan)
4. Kertas Milimeter
80 gr 10 Baik
Blok A1
5. Pensil 2B 1 Baik
6. Busur derajat 180° 1 Baik
7. Tabel pencatat data F4 80 g 1 Baik
8. Kamera Digital camera 1 Baik

Sub Total Skor


B1 = B2 = B3 =

Skor Kualitas Peralatan Pendukung ( B ) = B = (B1+ B2 + B3) / nx3

7279-P1-22/23 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-3/5


IV. STANDAR PERSYARATAN TEMPAT/RUANG
(Sekolah, Industri, Masyarakat)

Tingkat
No. Persyaratan Tempat Kesesuaian Keterangan
1 2 3
1. Daerah yang memiliki variasi beda tinggi
(dataran- bergelombang tinggi)
2. Daerah yang dipetakan 1 km x 1 km

Skor IV = Total/n = ……….. Total =


.................

V. PERSYARATAN PENGUJI
A. Penguji Internal
Tingkat
No. Persyaratan Tim Penguji Kesesuaian Keterangan
1 2 3
1. Berijazah D3/S1 di bidang Teknik Geologi
atau Teknik Pertambangan
2. Berijazah S1 alih fungsi Geologi
Pertambangan dengan masa kerja lebih dari
5 tahun
Total =
Skor V.A = Total/n = ……….. .................

B. Penguji Eksternal
Tingkat
No. Persyaratan Tim Penguji Kesesuaian Keterangan
1 2 3
1. Memiliki sertifikasi sebagai assessor atau
dari industri/praktisi atau lembaga
terakreditasi yang diakui
pemerintah/masyarakat
2. Minimal sudah bekerja 3 tahun di bidang
pertambangan /energi sesuai dengan
kompetensi yang diujikan
Total =
Skor V.B = Total/n = ……….. .................

7279-P1-22/23 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-4/5


REKAPITULASI HASIL VERIFIKASI

Belum Sangat
No Unsur yang diverifikasi Layak
layak layak
1 II. Standar Persyaratan Peralatan Utama
2 III. Standar Persyaratan Peralatan Pendukung
3 IV. Standar Persyaratan Tempat/Ruang
4 V. A. Persyaratan Penguji Internal
5 V. B. Persyaratan Penguji Eksternal

Rekomendasi : Sangat layak/layak/belum layak *


Sebagai tempat penyelenggaraan Ujian Praktik Kejuruan.

……… , ....................................2023
Kepala Sekolah Verifikator

.............................. .........................................

* coret salah satu

7279-P1-22/23 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-5/5

Anda mungkin juga menyukai