Anda di halaman 1dari 1

SMA dan SMK

Perbedaan SMA dan SMK


1. Biaya Pendidikan
Biasanya biaya Pendidikan SMK lebih mahal dibandingkan dengan SMA. Biaya SMK lebih
mahal karena diperlukan untuk biaya praktik, dan sebagainya.
2. Tujuan Pendidikan
Tujuan SMA adalah mempersiapkan siswa untuk melanjutkan ke perguruang tinggi,
sedangkan tujuan SMk adalah mempersiapkan siswa untuk bekerja atau melanjutkan ke
perguruan tinggi.
3. Jurusan yang Disediakan
Jurusan SMA hanya ada tiga yang berfokus pada IPA, IPS, dan Bahasa. SMK menyediakan
berbagai jurusan yang bermacam-macam seperti jurusan pariwisata,tata boga, farmasi,
multimedia, dan lain lain.
4. Mata Pelajaran
Mata pelajaran di SMA lebih umum sedangkan di SMK mata pelajaran lebih spesifik
sesuai jurusannya.
Kelebihan SMK
1. Magang
Pada SMK tersedia program magang yang tidak ada pada SMA. Hal ini membuat lulusan
SMK lebih berpengalaman dalam hal bekerja.
2. Peluang Kerja Lebih Besar
3. Fokus Pada Satu Bidang Jurusan
Kelebihan SMA
1. Materi pelajaran lebih luas
2. Lebih mengutamakan teori daripada praktek
3. Biaya sekolah lebih murah
Kekurangan SMK
1. Terbatas pilihan jurusan ketika kuliah
2. Biaya sekolah lebih mahal dan waktu untuk organisasi lebih sedikit
Kekurangan SMA
1. Susah mencari pekerjaan setelah lulus
2. Banyaknya pelajaran yang membuat pusing karena bersifat umum
Saya lebih memilih SMA karena ingin lebih fokus ke teori secara umum terlebih dahulu dan
ingin melanjutkan ke perguruan tinggi.

Anda mungkin juga menyukai