Anda di halaman 1dari 1

MENGHITUNG PERNAFASAN

SOP No.Dokumen :
No. Revisi :
Tanggal
Terbit :

PSC 119 LAGA


KOTA TEGAL Halaman :

Adalah suatu kegiatan menghitung jumlah pergerakan


1. Pengertian naik dan turunnya dada pasien dalam kondisi rileks atau
tenang selama 1 menit.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
menghitung pernafasan

3. Kebijakan

4. Referensi https://www.scribd.com/document/321668844/SOP-
MENGHITUNG-PERNAPASAN-doc
1. Petugas unit pelayanan memberitahu keluarga pasien
tentang tindakan yang akan dilakukan
2. Petugas unit pelayanan menyiapkan alat respiratory
rate time / arloji
3. Petugas unit pelayanan memposisikan pasien berbaring
atau duduk dengan nyaman
5. Prosedur/ langkah-langkah 4. Petugas unit pelayanan menghitung pernafasan dengan
melihat pergerakan naik dan turun dada pasien
5. Petugas unit pelayanan menghitung pernafasan selama
satu menit
6. Petugas unit pelayanan mencatat hasilnya dengan form
RM pasien
7. Petugas unit pelayanan memberitahu keluarga pasien
tentang hasil pemeriksaan
8. Petugas unit pelayanan mencuci tangan
6. Unit terkait PSC 119 LAGA Kota Tegal

Anda mungkin juga menyukai