Anda di halaman 1dari 11

TUGAS

KELOMPOK
MATERI
1. Malicious Software
2. Pengamanan Sistem Operasi
3. Pengamanan Sistem Data
4. Pengamanan Jaringan Komputer
5. Pengamanan Web Browser
6. Pengamanan Web System (Server, Client dan Jaringan)
7. SOP dan Audit Keamanan
Malicious Software
Memahami teknik pengamanan program
terhadap serangan dari luar disebabkan
malicious software / malware / virus

 Jenis-jenis
Malware
 Perlindungan terhadap virus komputer.
 Pengendalian program terhadap
ancaman lainnya.
 Contoh Kasus dan Solusinya
Pengamanan Sistem Operasi
Memahami konsep keamanan yang
diterapkan dalam sistem operasi
 Model-model keamanan dalam sistem
operasi.
 Perancangan sistem operasi yang aman.
 Bentuk serangan terhadap sistem operasi.
 Tinjauan terhadap sistem operasi yang
aman.
 Contoh sistem operasi yang aman.
Pengamanan Sistem Data
Memahami konsep keamanan yang
diterapkan dalam sistem database.

 Teknik-teknik pengamanan database yang


handal dan memiliki integritas.
 Perlindungan terhadap data yang sensitif.
 Rangkuman permasalahan keamanan database.
 Konsep database multilevel
 Konsep keamanan bertingkat dalam database.
 Contoh Kasus dan Solusinya
PENGAMANAN JARINGAN KOMPUTER
Memahami konsep keamanan yang
diterapkan dalam jaringan komputer.

 Konsep dasar jaringan komputer.


 Bentuk-bentuk ancaman terhadap jaringan
komputer.
 Bentuk pengendalian. terhadap keamanan
jaringan komputer.
 Konsep trusted guards, gateways dan firewall.
 Keamanan dalam LAN(Local Area Network).
 Kemanan dalam WAN (Wide Area Network).
 Contoh Kasus dan Solusinya
Pengamanan Web Browser
Memahami konsep kerja dan penerapan
keamanan pada web browser.

 Sistemkerja dari Web Browser.


 Bentuk ancaman keamanan dari Web
Browser.
 Cara mengatasi ancaman pada Web
Browser.
 Contoh Kasus dan Solusinya
Pengamanan Web System (Server,
Client dan Jaringan)
Mampu menganalisis sebuah situs

 Sistemkerja dari Web System.


 Bentuk ancaman keamanan dari Web
System.
 Cara mengatasi ancaman pada Web
System.
 Contoh Kasus dan Solusinya
SOP dan Audit keamanan
Memahami SOP dan Audit keamanan
yang diterapkan dalam sistem

 Pengaturan keamanan dalam Sistem.


 Analisa resiko.
 Perencanaan SOP keamanan dalam
sistem komputer.
 Pengembangan Audit keamanan dalam
sistem komputer.
KETENTUAN
 Masing-masing kelompok menjabarkan
materi sesuai dengan materi yang
diperoleh.
 Tiap kelompok membuat makalah sesuai
dengan materi yang diperoleh. Makalah
dibuat dengan rapih sesuai dengan
kaidah pembuatan makalah.
 Tiap Kelompok membuat tayangan
presentasi
 Tiap Kelompok mempresentasikan hasil
kerja kelompoknya
KETENTUAN
 Tugas dikirimkan ke email:
belajar.di.gunadarma@gmail.com
 Subject: 4KA14_Tugas Kelompok_Nomor
Kelompok
 Tugas yang dikumpulkan :
1. Makalah
2. File Presentasi
 Batas Pengumpulan Tugas
26 Oktober 2022

Anda mungkin juga menyukai