Anda di halaman 1dari 4

TERM OF REFERENCE (TOR)

Kuliah Umum Program Studi Pendidikan Vokasional Teknik Elektronika

“Implementasi Machine Learning Dalam Pegembangan Pembelajaran”

24 Januari 2023

I. NAMA KEGIATAN

Kegiatan yang akan dilaksanakan adalah Kuliah Umum dengan tema Implementasi
Machine Learning Dalam Pengembangan Pembelajaran dimana kegiatan ini akan
diselenggarakan pada Selasa 24 Januari 2023 dengan kepanitiaan dari Mahasiswa Prodi
Pendidikan Vokasional Teknik Elektronika.

II. LATAR BELAKANG

Machine learning atau pembelajaran mesin merupakan salah satu cabang dari
Artificial Intelligence (AI). Pernahkah Anda mendapatkan rekomendasi musik untuk
didengarkan di Spotify? Atau tiba-tiba muncul daftar “People You May Know” di
halaman Instagram? Itulah beberapa contoh penerapan machine learning dalam kehidupan
sehari-hari.
Teknologi machine learning semakin berkembang akhir-akhir ini. Perkembangan
machine learning sebenarnya tidak dapat dipisahkan antara industri dan universitas.
Bahkan jika melihat ke belakang, machine learning muncul dari penelitian yang dilakukan
di universitas dan perguruan tinggi.
Universitas tentu memiliki sumber daya manusia, mulai dari dosen, tenaga
pengajar, peneliti, hingga mahasiswa yang terus mempelajari machine learning dan ilmu
komputer secara umum. Di sisi lain, industri memiliki data dan dana yang dapat
menyokong pengembangan dan penelitian yang dilakukan oleh pihak universitas.
Untuk itu kami mengadakan kuliah umum ini agar siswa-siswi SMK ataupun
mahasiswa di tingkat perguruan tinggi akan mengetahui dan bisa memahami betapa
pentingnya itu matching learning.
III. TUJUAN DAN MANFAAT

Tujuan dan Manfaat dari pelaksanaan kegiatan ini adalah :


1. Menambah Pengetahuan mengenai Machine Learning dan dapat
mengimplementaskannya dalam kehidupan sehari-hari.

IV. BENTUK DAN PESERTA KEGIATAN


a. Bentuk Kegiatan :
Bentuk kegiatan ini berupa kegiatan Indoor yang terdiri dari pemberian materi dari
Narasumber dan Sesi Tanya jawab
b. Peserta Kegiatan :
Mahasiswa Prodi Pendidikan Vokasional Teknik Elektronika, Guru dan Siswa/I
undangan dari beberapa SMK yang ada di Pekanbaru.

V. NARASUMBER
Pada kegiatan Kuliah Umum ini menghadirkan satu orang narasumber yang akan
memaparkan materi mengenai Machine Learning.

VI. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


Kuliah umum ini akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Selasa, 24 Januari 2023
Waktu : 08.00 – Selesai
Tempat : Aula lantai 3 Gedung Rektorat Universitas Muhammadiyah Riau
VII. SUSUNAN ACARA

NO Waktu Acara Keterangan Penanggung Jawab


1. 08.00 - 08.30 Registrasi Peserta Pembagian  Panitia
Snack
2. 08.30 – 09.15 Pembukaan  Panitia
1. Pembukaan Oleh MC  MC : Salsabhila
2. Kalam ilahi Putri Adesti
3. Menyanyikan lagu  Kalam Ilahi :
Indonesia Raya dan Sang Pranata
Surya  Dirijen : Meiriza
4. Sambutan Rizkina
a. Ketua Program Studi
Pendidikan Vokasional
Teknik Elektronika
b. Dekan Fakultas
Keguruan dan ILmu
Pendidikan
3. 09.15 – 10.45  Penyerahan MC ke  Moderator
Moderator
 Kuliah Umum
- Pemateri :
Muhammad
Ikhsan Zul S. Pd.,
M.Eng
- Moderator :
Noverta Effendi,
ST., M.Kom
 Sesi Tanya Jawab
4. 10.45 –  Penyerahan dari  Panitia
11.00 Moderator ke MC  MC
 Penutup
 Sesi foto bersama

VIII. ANGGARAN BIAYA KEGIATAN

IX. PENUTUP

Demikian TOR kegiatan ini kami susun, dengan harapan kegiatan bisa
terlaksana dengan lancar. Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan
terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai