Anda di halaman 1dari 3

NAMA : SRIWULANDARI JUNAIDIN

NIM : 2022441077

FAKULTAS : EKONOMI

PRODI : AKUNTANSI

TUGAS MATA KULIAH : PENGANTAR MIKROEKONOMIKA

SOAL :

Ketika pemerintah menurunkan subsidi BBM, apa yang akan terjadi terhadap permintaan

dan penawaran barang ?

JAWABAN :

Pertambahan jumlah penduduk yang terus mengalami peningkatan, menimbulkan

berbagai dampak terhadap aspek kehidupan manusia. Salah satu aspek yang cukup terpengaruh

adalah penggunaan energy untuk menunjang kebutuhan hidup yang meliputi sektor industry,

angkutan,rumah tangga, dan lain sebagainya. Peningkatan jumlah penduduk berakibat pada

meningkatnya kebutuhan manusia akan energi. BBM merupakan energy yang perlu di subsidi

karna harga BBM tersebut sangan di pengaruhi oleh faktor eksternal, yaitu harga minyak mentah

di pasar dunia. BBM dari pemerintah yang di salurkan oleh Pertamina, masih terbatas pada jenis

minyak tanah, solar, dan premium sebagai energi yang di konsumsi masyarakat. Harga BBM

yang di subsidi, di tetapkan melalui peraturan presiden dan bertujuan untuk menstabilkan harga-

harga barang sebagai dampak terhadap BBM. Subsidi energi dapat membantu masyarakat, tetapi

masih ada kelemahan dari kebijakan ini. Harga yang telah di subsidi, otomatis menjadi lebih

murah sehingga dapat membuat konsumen cenderung tidak berhemat dalam menggunakannya.
Barang atau jasa yang di subsidi juga kadang-kadang tidak tepat sasaran. Subsidi yang

seharusnya di terima oleh warga yang kurang mampu terkadang malah di nikmati oleh golongan

yang tidak berhak. Manfaat subsidi secara umum adalah untuk membantu kegiatan ekonomi bagi

masyarakat. Apabila pendapatan yang di terima rendah, sedangkan harga-harga kebutuhan

sebagai mahal, subsidi sangat berguna bagi masyarakat karena membantu mereka untuk dapat

membeli BBM dengan harga yang lebih murah. Sedangkan bagi produsen yang keuntungan

produksinya melemah, bahan bakar mesin atau listrik yang lebih murah sehingga dapat

mengurangi biaya produksi.

BBM di Indonesia merupakan salah satu komoditas yang sangat strategis dalam

perekonomian baik bagi masyarakat, maupun sektor industry. Di masyarakar, BBM terutama

minyak tanah masih banyak di gunakan oleh kalangan rumah tangga , selain premium dan solar

yang di gunakan sebagai bahan bakar kendaraan di dalam sektor industry juga BBM seperti

minyak tanah, minyak diesel, minyak solar, pembakaran di gunakan untuk pembangkit energi

pabrik.

Rencana pengurangan subsidi BBM, bagaimana pun juga berpotensi menimbulkan

beberapa dampak negative seperti naiknya harga BBM bersubsidi , naiknya harga komoditas

yang di perdagangkan dan komoditas-komoditas yang tergolong kebutuhan pokok turunnya daya

beli masyarakat, potensi kerugian karna penurunan.

Bukan menjadi rahasia umum lagi bagi warga Negara Indonesia jika BBM saat ini

sedang mengalami peningkatan. Seperti yang kita ketahui begitu maraknya harga BBM yang

naik membuat masyarakat Indonesia merasa geram .


Dari sisi ekonomi, kenaikan harga BBM jelas mendorong kenaikan biaya produksi,

mendorong inflasi (cost push inflation) yang pada gilirannya akan berpengaruh negative terhadap

pertumbuhan ekonomi. Tetapi walaupun begitu, sebagian masyarakat indonesi tetap membeli

karena BBM adalah salah satu kebutuhan.

Ketika pemerintah menurunkan subsidi BBM, yang terjadi pada permintaan dana

penawaran adalah :

 Permintaan

Sebelumnya perlu di ketahui bahwa bunyi hukum permintaan adalah semakin tinggi

harga suatu barang naik,maka semakin rendah permintaan-Nya. Jadi ketika pemerintah

meninggikan harga subsidi BBM maka permintaan terhadap BBM tersebut akan berkurang.

Begitupun sebaliknya jika pemerintah kembali menurunkan harga subsidi BBM ke harga

normalnya maka yang jelas terjadi adalah adanya permintaan .

 Penawaran

Bunyi hukum penawaran adalah jika harga semakin tinggi maka penawaraanya semakin

tinggi juga sebaliknya jika harganya semakin rendah maka penawaraanya akan semakin rendah

juga. Jadi ketika pemerintah menurunkan subsidi BBM , maka penawaraanya akan semakin

merendah.

Link: https://ojs.balitbanghub.dephub.go.id

https://www.bbc.com

https://roboguru.ruangguru.com

Anda mungkin juga menyukai