Anda di halaman 1dari 1

PERSYARATAN MUNAQOSAH

FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI ISLAM


INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS

No Jenis Persyaratan Jml Sudah Belum


1. Menyerahkan Naskah Skripsi yang telah di-ACC oleh Dosen
Pembimbing Skripsi. (masing-masing dimasukkan 2 stofmap
Kuning) dan dilengkapi dengan:
a. Asli Nota Persetujuan Pembimbing Skripsi yang sudah di tanda 2 lb
tangani pembimbing skripsi
b. Foto kopi Surat Keterangan Penelitian dari Lembaga yang 2 lb
bersangkutan (menunjukkan aslinya)
c. Foto kopi piagam OSPEK/ PBAK (dengan menunjukkan aslinya) 2 lb
d. Foto kopi sertifikat Praktikum Bahasa Arab dan Bahasa 2 lb
Inggris dari UPB IAIN Kudus (dengan menunjukkan aslinya)
e. Foto kopi Piagam KKN (dengan menunjukkan aslinya) 2 lb
2. Menyerahkan persyaratan pendukung (dimasukkan 1stopmap kuning)
yang terdiri dari:
a. Asli Jurnal Bimbingan Skripsi 1 lb
b. Nilai hasil bimbingan skripsi dari Pembimbing skripsi 1 lb
c. Akademik Record ( IP Komulatif minimal 2,0) yang disediakan 1 lb
Fakultas
d. Foto kopi ijazah terakhir (SLTA) yang sudah dilegalisir. (jika ada 2 lb
kesalahan dalam ijazah, sertakan Akta Kelahiran)
e. Mengisi Biodata yang telah disediakan oleh Fakultas untuk 2 lb
Penulisan Ijazah dengan tulisan HURUF BALOK
f. Bukti (ASLI) Pembayaran SPP Semester Terakhir 1 lb
g. Pas Photo Hitam Putih ukuran 3 X 4 tanpa bingkai 4 lb
h. Hasil Turnitin yang sudah di Cek oleh Pembimbing Skripsi dan 2 lb
Unit Perpustakaan Maksimal 35%
i. Mengunggah bukti aktivitas prestasi dan penghargaan di SMURT
dalam menu SKPI setelah dikonsultasikan dan disetujui oleh
Ketua Program Studi.
KETERANGAN :
1. Apabila terdapat kekurangan dari salah satu persyaratan di atas, maka skripsi yang
bersangkutan TIDAK DAPAT DIUJIKAN
2. Untuk Persyaratan No 2 ini harus memperhatikan hal sebagai berikut :
a. Ukuran 3 X 4 cm TANPA BINGKAI, menggunakan KERTAS DOP (TIDAK
MENGKILAP)
b. Bagi Pria menggunakan Jas dan Dasi warna HITAM dan tidak berkaca mata
c. Bagi wanita memakai baju PUTIH kerudung warna HITAM, kedua telinga tertutup serta tidak
berkaca mata
CONTOH FOTO

Pakaian pada pelaksanaan munaqosah


1. Putri: 2. Putra:
 Memakai baju muslimah  Memakai peci hitam
 Memakai hem putih  Memakai Jas Almamater
 Memakai Jas Almamater  Memakai hem putih lengan panjang &
 Memakai Rok Panjang hitam/gelap berdasi hitam/gelap
 Memakai sepatu  Memakai sepatu
CATATAN :
1. Surat Keterangan Bebas Pinjaman dari Perpustakaan dan KTM dikumpulkan setelah Munaqosah.
2. Apabila Persyaratan Munaqosyah TIDAK LENGKAP tidak akan di terima dan dikembalikan.
3.Waktu mendaftar munaqosyah Lembaran Cheklist ini harap DIBAWA.

Anda mungkin juga menyukai