Anda di halaman 1dari 147

KATALOG LOMBA KARTUN NASIONAL

Investasi Berbasis ESG

1
KATALOG LOMBA KARTUN NASIONAL

Investasi Berbasis ESG


Prakata

PASAR MODAL
UNTUK SEMUA

P
asar modal untuk semua. Itu semangat HUT ke-45 Pasar Modal Republik
Indonesia. Dalam rangka menyuarakan semangat itulah, Bursa Efek Indonesia
mengadakan lomba kartun Investoon 2022.

Gambar adalah bahasa universal yang mudah dipahami semua orang. Kartun yang
merupakan gambar satu panel dengan pesan yang menggelitik diharapkan bisa
memicu penikmatnya untuk tidak saja tersenyum, mesam-mesem, tetapi juga sekilas
memikirkannya. Komik yang sedikit lebih panjang dengan cerita lewat beberapa
panel juga bisa menggugah orang. Pada akhirnya, Bursa Efek Indonesia ingin
mengajak sebanyak mungkin orang berinvestasi di pasar modal, terkadang dengan
cara serius, tetapi juga bisa dengan kreatif dan penuh humor. Untuk itu, Bursa Efek
Indonesia, mengajak para penggiat kreatif kartunis dan komikus untuk beradu ide
dan kreativitas mereka.

3
Adanya Climate Change, pandemi Covid-19, dan kini perang membuat kita
harus berpikir lebih panjang tentang investasi. Latar ini yang mendorong Bursa
Efek Indonesia mengeluarkan indeks baru yaitu ESG – Environment, Social
dan Governance. Tujuannya agar upaya perusahaan untuk pembangunan yang
berkelanjutan juga diapresiasi. Masih dalam rangka mengkampanyekan prinsip ini,
Investoon pun mengambil tema yang sama. Investor juga kini lebih sensitif pada isu 5
P yaitu: People, Planet, Prosperity, Peace, Partnership selain tentunya Profit.

Yang menggembirakan, jumlah peserta Investoon 2022 mengalami peningkatan


dari Investoon 2019 yang saat itu mengambil tema umum investasi. Investoon 2022
diikuti 215 karya kartun dan 63 komik. Peningkatan secara kuantitas ini juga ternyata
diimbangi oleh peningkatan kualitas. Fakta ini tidak saja mengundang optimisme
terkait sosialisasi dan edukasi ESG, tetapi juga potensi ekonomi kreatif Indonesia
yang semakin matang.

Tentunya kampanye ESG masih dalam tahap awal. Bursa Efek Indonesia akan
terus menyuarakan prinsip-prinsip ini. ESG adalah kepentingan kita semua. Telah
banyak elemen dalam pasar modal di Indonesia yang kerap menyuarakan prinsip ini,
bahkan mendahului Bursa Efek Indonesia. Yang penting, semua pemangku kebijakan
perlu terus bergandengan tangan untuk menyuarakan ide-ide yang penting untuk
kelangsungan bumi ini.

Sejalan dengan upaya pendalaman Pasar Modal Republik Indonesia, semakin banyak
komunikasi, kampanye dan sosialisasi, kita semua berharap, semakin banyak
masyarakat yang menginvestasikan modalnya di Bursa Efek Indonesia. Dengan

4
demikian, pasar modal kita semakin digdaya dan membawa kemakmuran dan
kesejahteraan bagi sebanyak mungkin pihak. Sekali lagi, pasar modal adalah untuk
semua.

Akhir kata, Bursa Efek Indonesia mengucapkan terima kasih dan selamat pada
semua peserta. Harapannya, Investoon 2022 ini menjadi awal pengalaman teman-
teman berinvestasi di pasar modal Indonesia. Bagi para pembaca buku katalog ini,
Bursa Efek Indonesia mengucapkan selamat menikmati ruang-ruang pengalaman
visual yang kerap kali tidak terduga.

Jeffrey Hendrik
Wakil Ketua HUT Ke-45
Pasar Modal Indonesia

5
Kategori Kartun

6
Juara 1
Galih Widyanggo Lungit
SUPER INVESTOR

7
Juara 2
Taufan Hidayatullah
INVESTASI HIJAU UNTUK MASA DEPAN

8
Juara 3
Muhammad Reyhan Fadillah
CHOOSE WISELY

9
Juara Harapan 1
Agung Widyansah Putra
INVESTASI YANG PEDULI

10
Juara Harapan 2
Kadek Dwi Noorwatha
PILIHAN PAS GAJIAN

11
FINALIS

12
Ira Suryandari
BESTARI BERINVESTASI
LINGKUNGAN TETAP LESTARI

13
Agus Widodo
DI LANGIT MASA DEPAN

14
I Made Astana Yuana
DEFINING THE WORLD

15
Slamet Widodo
EVOLUTION 5P JADI INVESTOR BERPRINSIP ESG

16
Ikhsan Dwiono
ALAM MENDUKUNG INVESTASI
HIJAU

17
KARYA-KARYA
PESERTA

18
Achmad Aditya Kurniawan
MILENIAL BERINVESTASI
EKONOMI SEHAT

19
Agus Harsanta
HIDROPONIK

20
Azhtikah Azhmi
INVESTASI HIJAU

21
Bagus Alviyanto Nugroho
MILENIAL BERINVESTASI EKONOMI SEHAT

22
Bima Anggaruci Bhirawa
Yudha
MENGHINDARI RINTANGAN
- GODAAN UNTUK
BERINVESTASI

23
Damianus Novianto Wibisono
MENYIMPAN UNTUK BERBAGI

24
Dimas Badar Mahesa
DON’T TRUST ANYONE BUT YOURSELF

25
Dimas Vantari
INVESTASI HIJAU

26
Djoko Susilo
INVESTASI ANAK MUDA

27
Doddy Iswahyudi
PERSONAL TRAINERS

28
Donny Gandakusuma
BIJAK BERINVESTASI

29
Edi Dharma
INVESTASI ANTAR GENERASI

30
Eko Sunu Wijayanto
INVESTASI HIJAU DI IDX GREEN
BUILDING TH 2037

31
Ella Elviana
MUSIM PANEN DIVIDEN

32
Ella Elviana
WASPADA RESIKO

33
Heru Purwanto
TINGGAL SEJENGKAL

34
In’am Birohmatillah
AWAS BODONG

35
Maq Yusuf
ANTI JEBAKAN

36
Muhammad Syaifuddin Ifoed
BELAJAR INVESTASI SEJAK DINI

37
Muhammad Syaifuddin Ifoed
JANGAN ASAL INVESTASI

38
Nathasya Tjoanapessy
MULAI DARI INVESTASI HIJAU SELAMATKAN BUMI

39
Novan Bachtiar
TRICKYINVESTOR

40
Ricky Hartasni
MENUJU MASA DEPAN
SEJAHTERA

41
Rizki Hidayatullah
BIJAK BERINVESTASI DEMI
MASA DEPAN CERAH

42
Romiyana
MENANAM MASA DEPAN

43
Sukriyadi SukArtOen
MERAWAT INVESTASI

44
Supradaka
INVESTASI CERDAS

45
Supradaka
TREND INVESTASI

46
Tahyuddin
MILLENIAL BERINVESTASI

47
Wawan Bastian
MIGRASI INVESTASI

48
Wawan Bastian
SAHABAT MASA DEPAN

49
Yan B Teguh
INVESTASI GIAT EKONOMI SEHAT

50
Kategori Komik Strip

51
Juara 1
Supriyanto
A TREE FOR THE FUTURE

52
Juara 2
Supriyanto
HILANGKAN GALAU DENGAN SI HIJAU

53
54
55
56
Juara 3
IGN Wiradarma
PERAMAL HIJAU

57
Juara Harapan 1
Nana Maulana
PUJAAN HATI PAHAM INVESTASI

58
Juara Harapan 2
Hanatri
INVESTASI JANGAN CUMA MIMPI

59
60
61
62
FINALIS

63
Akhmad Kuncoro
ESG-UNTUNG INVESTASINYA, LESTARI ALAMNYA

64
65
66
67
Budi Nurcahyadi
STRATEGI INVESTASI HIJAU

68
69
70
71
Dien Yodha
PETUALANGAN SRI HIJAU

72
73
74
75
Dimas AW
INVESTASI - DEMI MASA DEPAN BUMI, MASA DEPAN KITA

76
77
78
79
Oka Kurniawan
BIJAK BERINVESTASI

80
81
82
KARYA-KARYA
PESERTA

83
Agung Prabowo
CERDAS BERINVESTASI

84
85
86
Ardianti Tasyari
MENYELAMATKAN BUMI DENGAN INVESTASI HIJAU

87
88
89
90
Armen Hamonangan
INVESTASI HIJAU

91
92
93
94
Deninta Gizka
TAHUN KE TAHUN

95
Dinny Amalia
BIJAK BERINVESTASI

96
97
98
99
Dwi Pangesti Aprilia
AWAS INVESTASI BODONG

100
101
102
103
Fatiha Fani Anggraeni. S
DARIPADA BELI SKIN, MENDING INVESTASIIN

104
105
106
Hanatri
MILENIAL BERINVESTASI

107
108
109
Muhammad Farhan
BIJAK BERINVESTASI

110
111
112
113
Muhammad Fuad Azhar Bakhtiar
INVESTASI 7 TURUNAN

114
115
116
117
Rakata Rizky Ramadhan
INVESTASI BUKAN SEKEDAR CUITAN

118
119
120
121
Rakata Rizky Ramadhan
INVESTASI ESG SELAMATKAN
BUMI

122
Rio Ariyanto
INVESTASI BERBUAH PASTI

123
124
125
126
Riva Rizkiana Ramadhani
TIMBUN KEKAYAAN DENGAN PENGETAHUAN

127
128
129
130
Rizqi Dwi R
SAHAM

131
132
133
Saras Agustina
WARISAN

134
135
136
137
Supriyanto
CAHAYA DI RERIMBUNAN HUTAN BAMBU

138
139
140
141
Yere Agusto
INVESTASI PINTAR GENERASI
CERDAS

142
PESERTA INVESTOON 2022
Kategori Kartun

A. Bambang Marsatriantoro Bima Anggaruci Bhirawa Yudha Eko Sunu Wijayanto


Abdul Hafidh Hidayatulloh Bonauli Pakpahan Ella Elviana
Achmad Aditya Kurniawan Bowo Hari Saputro Elmar Shidqi Sulaiman
Achmad Fauzi Budi Hari Pujiono Elmer Otto Giovanni Lontoh
Adila Sahutian Nahumarury Chandy Pranata Ernas Juliasta
Adip Dwi Sasongko Cholid Munir Ervin Soleh Siregar
Aditya Sapta Aji Clarissa Zia Alika Faisal Bahri
Ady Hasbullah Damianus Novianto Wibisono Fajar Agriawan
Agung Widyansah Putra Dani Agus Yuniarto Farras Fadhilah
Agus Harsanta Darsono Febrizicho Novriandy
Agus Widodo Darwanto Fikri Afrizal
Ahmad Jauhari Dea Despia Finsensius Titse Sesa
Ainul Syari Deny Erdiyansyah Firdaus Kusumah Mala
Aisyah Mar’ie Nul Hakimah Dian Her Dwiandaru Fitri Rahmawati Nasution
Aji Achmad Sumardhani Didie Sri Widiyanto Fredi Dwi Pramono
Akmal Shah Didik Rizqiyani Fremly Dasran Manenggek
Al Sidrotul Muntaha Diki Tostao Galih Widyanggo Lungit
Alma Dimas Badar Mahesa Gigieh Dwi Hutomo
Amin Alji Dimas Vantari Grace Ivone Christy Santoso
Anton Sigit Purwoko Dimas Wahyu Setiawan Hadasah Theresia Maria Rossa
Ardiansyah Sudirman Djoko Susilo Herri Christanto Wibowo
Ari Saputro Doddy Iswahyudi Heru Purwanto
Arifa Sulandhari Donny Gandakusuma Humaira Hoseki Devi
Aulia Syifa Mardhiah Ristanti Dony Tri Setiawan I Gst Ag Alit Nityaryana
Azhtikah Azhmi Harahap Dwi Arief Witjaksono I Kadek Dwi Noorwatha
Bagus Alviyanto Nugroho Dyah Septa Pramasti I Made Astana Yuana
Bara Shofiyan Edi Darmadi Ichsam Rachim Wiradibrata
Bayu Laksmana Eka Arief Setyawan Iftiar Esa Swastika
Bayu Putra Ginanjar Eko Setyo Nugroho Ikhsan Dwiono

143
Ilham Muhammad Yusuf Al Satrio Dwi Utomo
In’am Birohmatillah Munadi Setiawan Sasongko
Indra Mufarendra Naissa Pitriyani Shafa Nabilah
Intan Budi Cahyawati Nathasya Tjoanapessy Sidqu Wafa Abidurrohman
Ira Suryandari Nazriani Anaz Sigit Dwi Novianto
Jefri Karyadi Ni Putu Ayu Dinda Okkyana Siti Nur Aida
Junaidi Jahaya Slamet Sugiyanto
Khansa Nadiva Fakhirah Nova Agung Prasetya Slamet Widodo
Labib Ahmadin Na’il Novan Bachtiar Sudarmanto Bogel
Lia Astuti Nugroho Ari Wibowo Sukriyadi
M. Hafiz Sava Raditya Nur Arianto Supradaka
Marentino Koernia Nurdiana Al Sihab Syakira Andhara Faty
Mariana Nurkholis Tahyuddin
Maulidia Wardan Nursabdha Bawana Jati Taufan Hidayatullah
Mochamad Rizal Pratama Nurul Ramadhanti Taufiqqurrohman
Mochammad Fariz Syaifullah Nurul Salsa Nabilla Untari Moadi
Moh. Nanang Kosim, S.Pd. Ongko Sasmita Wahyudi
Muh Ilham Aditya Perdana Pasa Waspada
Muh. Izhar Mahendra Putu Dipa Dharma Nandika Wawan Bastian
Muhamad Farhas Putu Gede Indrawan Wiwik Wibowo
Muhammad Affan Siregar Putu Noppy Iswara Wiwit Widhi Setiyawan
Muhammad Amiruddin Reyhan Alif Rachmadsyah Yan Baptista Teguh
Muhammad Farhan Ricky Hartanto Yangky Barlianta
Muhammad Hasbi Asshadiqi Ricky Hartasni Yelia Fitriani
Muhammad Ikbal Riga Aditya Ariyanto Yolanda Salsabila
Muhammad Mahrus Azizi Rika Veryana Madani Gurning Yustian
Muhammad Reyhan Fadillah Riqan Noor R Zalfa Amelia
Muhammad Salfa Rizki Rahmadhani Zulia Agustina
Muhammad Suhadi Romiyana
Muhammad Syaifuddin Ifoed Safira Aryantiputri

144
PESERTA INVESTOON 2022
Kategori Komik Strip

Abdullah Rahman Rahim Ira Uly Wijaya


Achmad Fauzi Ivena Fariza Zalfa
Adetya Buyung Suridno SE Kalam Assubhan
Agung Prabowo Kathleen Oktaviona Hertanto
Ahmad Muhaimin Moh. Maulana Rizki Pratama
Ahmad Sa’dan Hadiyudin Mokhamad Chaerudin 
Ajeng Illa Muhammad Farhan
Akhmad Kuncoro Muhammad Fuad Azhar Bakhtiar
Ardianti Tasyari Muhammad Ikbal
Armen Hamonangan Muhammad Raffi Fahrezi
Asywa Dwi Sabrina Nana Maulana
Budi Nurcahyadi Naufal Zuhdi
Budi Setiawan Widjaja Nur Fadila
Cahyaning Brian Paramarta Nurwahida Wati
Darza Dipura Oka Kurniawan
Deninta Gizka Zyahrin Widya Putu Gede Indrawan
Dimas Aryo Wirawan Rakata Rizky Ramadhan
Dinny Amalia Lubis Rio Ariyanto
Dwi Pangesti Aprilia Riva Rizkiana Ramadhani
Emma Simanjuntak Riya Anggraeni
Euis Solihat Rizqi Dwi Ramadhan
Fadhika Danendra Sani Saras Agustina
Faidil Ihsan Shafira Octaviany
Fatiha Fani Anggraeni Supandi Supriyanto
Fauzi Hilman Wicaksono Supriyanto
Fionne Amelia Teguh Utomo
Hanatri Valentino Rumapea
I Gusti Nyoman Wiradarma Yere Agusto
I Made Yuda Pebiyanto

145
Katalog Lomba Kartun Nasional :
INVESTOON 2022
© Bursa Efek Indonesia 2022

Bursa Efek Indonesia


Gedung Bursa Efek Indonesia,
Tower 1, Lantai 6
Jl. Jend. Sudirman Kav 52-53
Jakarta Selatan 12190, Indonesia

150515 (National)

contactcenter@idx.co.id

+6281181150515

Panitia :
Erna Dewayani
Farida Rahmanda
Kriswitaluri

Juri Lomba:
Kendra Paramita
Muhammad ‘Mice’ Misrad
Tommy Thomdean

Desain dan layout katalog:


Muhammad Safroni

Kartun Cover:
Agus Widodo

146

Anda mungkin juga menyukai