Anda di halaman 1dari 6

BERITA ACARA

KESEPAKATAN HASIL RAPAT KOORDINASI TEKNIS PERENCANAAN PEMBANGUNAN


(RAKORTEKRENBANG)
TINGKAT PROVINSI SULAWESI TENGGARA TAHUN 2019

Pada hari Kamis tanggal Sebelas bulan April tahun Dua ribu Sembilan belas, telah
diselenggarakan Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan (Rakortekrenbang)
Tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara,yang dihadiri Organisasi Perangkat Daerah Lingkup
Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara dan Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten/Kota se-
Provinsi Sulawesi Tenggara sesuai dengan daftar hadir sebagai mana tercantum dalam
Lampiran berita acara ini.
Setelah memperhatikan, mendengar dan mempertimbangkan :
1. Pembahasan materi masing-masing Narasumber, meliputi :
a. Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri;
b. Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri;
2. Tanggapan dan saran dari peserta rapat terhadap materi yang dipaparkan oleh masing-
masing Narasumber;
3. Pembahasan usulan program dan kegiatan prioritas tahun 2020 oleh pembahas dalam
desk, yaitu:
a. Bappeda Prov. Sultra;
b. Dinas Pariwisata Prov. Sultra;
c. Bappeda Kab/Kota
d. Dinas Pariwisata

MENYEPAKATI :

KESATU : Menyepakati usulan rencana program/kegiatan prioritas yang diusulkan oleh


OPD Provinsi untuk dimasukkan kedalam Rencana Kerja Perangkat Daerah
(Renja PD) Provinsi sebagaimana tercantum dalam LAMPIRAN II berita acara
ini;
KEDUA : Menyepakati usulan rencana program/kegiatan prioritas yang diusulkan oleh
OPD Kabupaten/Kota untuk dimasukkan kedalam Rencana Kerja Perangkat
Daerah (Renja PD) Provinsi sebagai mana tercantum dalam LAMPIRAN III berita
acara ini; dan
KETIGA
Beritaacarainibesertalampirannyadijadikansebagaibahanpenyempurnaanrancang
anRenja PD dan RKPDProvinsi Sulawesi Tenggara Tahun 2020.
Demikian Berita Acara ini dibuat dan ditandatangani oleh pembahas untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya..

PEMBAHAS :
No
Instansi/OPD Nama Pembahas Tandatangan
.
………………………………………
1. Bappeda Prov. Sultra 1.
…………
Dinas ………………… ………………………………………
2. 2.
Prov. Sultra …………

5
3. Bappeda Kab. Bombana Yanuar Dika P. C, S.STP 3.
Dinas Pariwisata Kab.
4. Ridwan Nurdin, S.SI 4.
Bombana

5
Lampiran 1 : Berita Acara Rakortekrenbang Tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun 2019

DAFTAR HADIR
RAPAT KOORDINASI TEKNIS PERENCANAAN PEMBANGUNAN (RAKORTEKRENBANG)
TINGKAT PROVINSI SULAWESI TENGGARA TAHUN 2019

Desk: 17
No
Nama Instansi/OPD No. HP TandaTangan
.
11Ridwan Nurdin, S.Si Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga 082296666676
Kab. Bombana
2 Yanuar Dika PC, S.STP Bappeda Kab. Bombana 085295325457

5
Lampiran 2 : Berita Acara Rakortekrenbang Tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun 2019

USULAN PROGRAM/KEGIATAN PRIORITAS OPD PROV.


DALAM RENJA PD PROV. UNTUK MENDUKUNG PRIORITAS DAERAH TAHUN 2020

Target
No Kesepakatan
Program/KegiatanPrioritas (Outcome/ Lokasi
. Rakortekrenbang
Output)
1
2
3
4
5

Kesimpulan/Pembahasan

5
Lampiran 3 : Berita Acara Rakortekrenbang Tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun 2019

USULAN PROGRAM/KEGIATAN PRIORITAS DARI OPD KABUPATEN/KOTA


DALAM RENJA PD PROV. UNTUK MENDUKUNG PRIORITAS DAERAH TAHUN 2020

Target
No
Program/KegiatanPrioritas (Outcome/ Lokasi Kesepakatan Rakortekrenbang
.
Output)
Program Pengembangan Destinasi Pariwisata
Pemasangan Lampu Taman 10 Titik Desa Ranokomea Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Panggung Kesenian/Pertunjukan 1 Unit Desa Ranokomea Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Plaza Pusat Jajanan/Kuliner 10 Unit Desa Ranokomea Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Tempat Ibadah 1 Unit Desa Ranokomea Akan di bahas lebih lanjut
Desa Tapuhaka dan Desa Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Gapura Identitas 2 Unit
Tahiite
Pembuatan boardwalk 400 Meter Desa Tapuhaka Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Titik Labuh 150 m3 Desa Tapuhaka Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Dive Center dan Peralatannya 1 Paket Desa Tapuhaka Akan di bahas lebih lanjut
Pembangunan Talud 1 Paket Desa Ranokomea Akan di bahas lebih lanjut
Program Pengembangan SDM Pariwisata
Pembekalan SDM Kepariwisataan 25 Org Bombana/Luar Bombana Akan di bahas lebih lanjut
Program Pengembangan Ekonomi Kreatif
Sosialisasi dan Workshop Ekonomi Kreatif 22 Org Bombana/Luar Bombana Akan di bahas lebih lanjut

5
Penyelenggaraan dan Fasilitasi iven Ekonomi Akan di bahas lebih lanjut
1 Iven Bombana/Luar Bombana
Kreatif
Apresiasi Karya Kreatif 1 Karya Bombana/Luar Bombana Akan di bahas lebih lanjut
Workshop Pengembangan Pemasaran 5 Org Bombana/Luar Bombana Akan di bahas lebih lanjut

KesimpulanPembahasan

Di sesuaikan dengan program prioritas nasional dan daerah dan ketersediaan anggaran

Anda mungkin juga menyukai