Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

BAHASA INDONESIA

KELAS 2 SEMESTER 2

SK 6 KD 6.1

Diajukan sebagai salah satu tugas matakuliah Pembelajaran Mikro

Dosen Pengampu Matakuliah:

Fajar Surya Hutama, S.Pd., M.Pd

Oleh:

Dwi Saeputri 130210204088

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

JURUSAN ILMU PENDIDIKAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS NEGERI JEMBER

2016
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Nama Sekolah :

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA

Kelas/Semester : II/2

Alokasi Waktu : 25 menit

A. Standar Kompetensi

Berbicara

6. Mengungkapkan secara lisan beberapa informasi dengan mendeskripsikan benda dan bercerita

B. Kompetensi Dasar

6.1 Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang di sekitar sesuai ciri-cirinya dengan menggunakan kalimat
yang mudah dipahami orang lain

C. Indikator

6.1.1 Mengamati gambar tumbuhan atau binatang dengan teliti.

6.1.2 Menuliskan nama tumbuhan atau binatang yang diamati dengan benar.

6.1.3 Menuliskan ciri-ciri tumbuhan atau binatang yang diamati dengan benar.

6.1.4 Menjelaskan tumbuhan atau binatang yang diamati dengan bahasa yang baik dan benar.

D. Tujuan Pembelajaran

§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat mengetahui nama hewan dengan teliti.

§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menuliskan nama hewan dengan benar.

§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menuliskan ciri-ciri hewan yang diamati dengan benar.

§ Dengan mengamati gambar, siswa dapat menjelaskan hewan yang diamati dengan bahasa yang baik
dan benar.
E. Karakter yang diharapkan

Disiplin : ketika mengumpulkan tugas yang berikan.

Santun : ketika mempresentasikan jawaban yang telah dibuat.

Jujur : ketika mengerjakan tugas yang diberikan.

Percaya diri : ketika mempresentasikan jawaban yang telah dibuat.

Tanggung jawab : ketika diberikan tugas tentang tumbuhan atau binatang.

F. Materi Pembelajaran

Mendeskripsikan Tumbuhan Atau Binatang (tersaji di lampiran 1)

G. Model dan Metode Pembelajaran

1. Model Pembelajaran : Cooperative Learning

2. Metode Pembelajaran : Ceramah, Mengamati, menanya, me mengasosiasikan


mengkomunikasikan, dan mempresentasikan.

H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan

Metode Pembelajaran

Alokasi

Waktu

I. Prakegiatan

Mengajak semua siswa berdoa sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing untuk
mengawali pelajaran.

II. Kegiatan pendahuluan

§ Guru melakukan apersepsi terhadap kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.


Apersepsi: ada tumbuhan atau binatang apa sajakah di sekitarmu?

1 menit

1 menit

Deskripsi Kegiatan

Metode Pembelajaran
Alokasi

Waktu

§ Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

§ Guru menyampaikan langkah-langkah pembelajaran.

III. Kegiatan Inti

§ Siswa mengamati gambar tumbuhan dan binatang.

§ Siswa menyimak penjelasan mengenai ciri-ciri tumbuhan dan binatang.

§ Siswa dibentuk kelompok, setiap kelompok beranggotakan 2 orang.

§ Siswa mengerjakan latihan tentang ciri-ciri tumbuhan dan binatang.

§ Siswa menyampaikan hasil diskusi kepada teman-temannya di depan kelas.

§ Siswa bermain tebak-tebakan secara berkelompok tentang ciri-ciri tumbuhan atau binatang.

Ceramah

Ceramah

Mengamati

Menyimak

Diskusi

Diskusi
Mempresentasikan

1 menit

1 menit

2 menit

4 menit

1 menit

3 menit

3 menit

4 menit

IV. Penutup

§ Di akhir pembelajaran, siswa menyimpulkan pembelajaran dengan bahasa sendiri.


§ Guru melakukan refleksi terhadap pembelajaran.

§ Guru melakukan tindak lanjut berupa tugas terkait ciri-ciri tumbuhan atau binatang.

Mengkomunikasikan

Menanya

Penugasan

1 menit

1 menit

1 menit

Deskripsi Kegiatan

Metode Pembelajaran

Alokasi

Waktu

§ Guru mengakhiri pelajaran dengan mengucapkan salam


1 menit

Jumlah

25 menit

I. Sumber dan Media

1. Sumber

Suyatno, H. saraswati, ekarini. Wibowo, T. & dkk. 2008. Indahnya Bahasa dan Sastra Indonesia: Untuk
SD/MI Kelas II. Jakarta: Pusat perbukuan departemen pendidikan nasional.

Nelitayanti, Novia ,Tri.2008. Cinta Berbahasa Indonesia: kelas 2 Sekolah Dasar. Jakarta: Pusat perbukuan
departemen pendidikan nasional.

Nur’aini, Umri. & Indriyani.2008. Bahasa Indonesia: untuk SD/MI Kelas II. Jakarta: Pusat perbukuan
departemen pendidikan nasional.

2. Media

§ Gambar tumbuhan.

§ Gambar binatang.

§ Kartu tentang ciri-ciri tumbuhan atau binatang.

J. Penilaian Hasil Pembelajaran

§ Prosedur

Proses dan hasil, penilaian terhadap siswa dilakukan selama proses pembelajaran berlangsung dan pada
akhir pembelajaran. Penilaian dalam proses dilakukan melalui tes tanya jawab serta dapat menyebutkan
ciri-ciri hewan dan tumbuhan, sedangkan penilaian akhir dilakukan melalui soal latihan.

§ Teknik : tes dan non tes.


§ Bentuk : tes uraian.

§ Soal/ instrumen : tesaji di lampiran 2.

Mengetahui

Dosen Pengampu Mata Kuliah

_____________________

NIP: .................................

Jember, 23 Maret 2016

Praktikan

_____________________

NIM: 130210204088
Mendeskripsikan Tumbuhan Atau Binatang

di kelas satu kamu telah belajar mendengarkan ciri ciri benda

kali ini kita akan belajar menyampaikan ciri ciri binatang dan tumbuhan

Di sekitar rumahmu ada tumbuhan. Ada juga hewan. Kamu bisa mengetahui ciri-cirinya. Ayo, perhatikan
contoh berikut.

Pohon Melati.

Pohon melati pohonnya pendek.

Pohon melati berdaun kecil.

Bunganya berwarna putih.

Bunganya berbau harum.

Ciri bunga matahari :

Mahkota berwarna kuning.

Bentuknya bundar dan besar.

Tangkai berwarna hijau.

Kelinci.

Kelinci hidup di darat.

Jalannya melompat-lompat.

Hidungnya selalu bergerak-gerak.

Telinganya lebar.

Wortel makanan kesukaannya.

ini namanya kambing


kakinya ada empat

di kepalanya ada tanduk

warna bulunya cokelat

makanannya rumput

Lampiran 2: Penilaian

1. Penilaian Sikap

No

Nama Siswa

Perubahan Tingkah Laku

Disiplin

Santun

Jujur

Percaya Diri

Bertanggung Jawab

SB

SB
K

SB

SB

SB

1
2

A. Fatkur rozi
2

Afif Isa M
3

Ahmad Soim

Ardian Maulana
5

Ella Mashulatul M
6

Exa Hadi
7

Mahfud Alfarizi
8

Nurdini Amilia
9

Syukron M
KETERANGAN :

K = Kurang; C = Cukup, B = Baik; SB = Sangat Baik

2. Penilaian Pengetahuan

1) Soal

Siswa mengerjakan soal “ayo berlatih” yang tersedia pada lampiran materi.

2) Kriteria Penskoran

Soal No. 1 skor

10

Soal No. 2 skor

10

Soal No. 3 skor

10

Total Skor

30
Nilai = ( SKOR PEROLEHAN / TOTAL SKOR ) x 100

3) Kunci

Soal 1 :

Namaku kucing.

Aku punya 2 mata.

Aku punya 4 kaki.

Aku punya 2 telinga.

Aku punya ekor panjang.

Soal 2:

Namaku ikan.

Aku hidup di air.

Aku juga punya kumis di atas mulutku.

Soal 3:

ini tanaman tebu.

bentuk daunnya memanjang.

air batangnya terasa manis.

air itu dapat dibuat menjadi gula.

3. Keterampilan
Rubrik Menceritakan deskripsi ciri-ciri tumbuhan atau binatang.

No

Kriteria

Baik Sekali

Baik

Cukup

Perlu Bimbingan

Kemampuan Bercerita.

Siswa bercerita dengan lancar.

Setengah bagian cerita disampaikan

dengan lancar.

Kurang dari setengah

bagian cerita disampaikan dengan lancar.

Belum mampu bercerita.

Volume Suara.

Terdengar sampai

seluruh ruang kelas.

Terdengar sampai

setengah ruang kelas.


Terdengar hanya bagian depan ruang kelas

Suara sangat pelan atau tidak terdengar.

Anda mungkin juga menyukai