Anda di halaman 1dari 5

INISIASI 8

oleh:
ICHWAN

Transisi Elektronis dan Dasar-Dasar Laser

Inisiasi 8 terakhir ini, Anda akan mempelajari beberapa konsep tentang transisi
elektronis dan dasar-dasar laser.

Transisi Elektronis

1. Setiap keadaan elektronis terdapat beberapa keadaan vibrasi dan setiap


keadaan vibrasi terdapat beberapa keadaan rotasi.
2. Aturan seleksi transisi elektronis meliputi:
a.  = 0, + 1

b. S = 0

c.  = 0  = 0, + 1

d. u  g, u  u, g  g

3. Prinsip Franck-Condon: transisi antara tingkat vibrasi akan kuat apabila posisi
dan kecepatan inti tidak berubah. Jadi, hanya transisi vertikal yang sangat
kuat dan lainnya lemah.

1
http://www.absoluteastronomy.com/topics/Franck-Condon_principle

Dasar–Dasar Laser

Tiga proses dasar laser, yaitu:


a. serapan terimbas,
b. emisi spontan, dan
c. emisi terstimulasi.
Syarat terjadinya laser adalah adanya inversi populasi, yaitu populasi tingkat
tenaga yang lebih tinggi, lebih besar dibanding tingkat tenaga yang lebih rendah.
Inversi populasi dapat dicapai melalui pemompaan.

2
Memompa adalah memberi energi dari luar yang dapat dilakukan secara:
 elektris (memasang tegangan tinggi),

http://www.flickr.com/photos/oimax/4580797255/

 mekanis (tumbukan dengan atom/molekul lain), dan

http://www.clipartpal.com/clipart/occupations/mechanic_382368.html

 optis (disinari dengan cahaya).

http://myspecialnumberomar.wikispaces.com/illusions+!

Laser ruby memancarkan cahaya laser dengan  = 6943 angstrom,


3
http://m.eb.com/assembly/2972

dan laser He-Ne dengan  = 6328 angstrom.

http://science.howstuffworks.com/hologram1.htm

4
http://blogs.msdn.com/b/techstudent/archive/2011/12/01/study-up.aspx

Belajarlah Dengan Baik Agar Sukses


Selalu

Anda mungkin juga menyukai