Anda di halaman 1dari 2

RUJUKAN IBU

No. Dokumen :SOP/12/UKP/KB/2022


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit:02-02-2022
Halaman :
PUSKESMAS
dr. BINTI SUKARTINI
KEBOAN
NIP. 197804212014122001
NGUSIKAN
1. Pengertian Rujukan dalam prosedur ini adalah rujukan kesehatan adalah penyerahan
tanggung jawab pelayanan kesehatan ibu dan anak ke pelayanan kesehatan
yang lebih komprehensif
2. Tujuan 1.Menurunkan angka kesakitan dan kematian ibu dan bayi
2.Meningkatkan kecepatan proses rujukan dari Puskesmas ke
pelayanan Pelayanan rujukan PONED
3. Kebijakan Sk kepala pukesmas nomor: 188.4/ /415.17.17/2022 tentang kewajiban
tenaga klinis dalam peningkatan mutu klinis dan keselamatan pasien
4. Referensi 1. Buku Standart Puskesmas tahun 2013
2. Buku Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Rumah Sakit tahun 2012
5. Alat dan 1. Alat : Ambulan
Bahan 2. Bahan :
6. Langkah - 1. Pastikan pasien membutuhkan rujukan
langkah 2. Pastikan status pembayarannya ( umum/ BPJS )
3. Pastikan tujuan tempat merujuk
4. Jelaskan tarif rujukan jika pasien itu pasien umum, dan jelaskan
prsyaratan jika pasien tersebut BPJS
5. Hubungi sopir ambulan puskesmas untuk melakukan rujukan
6. Jika ambulan puskesmas tidak ada atau sopir tak ada, gunakan ambulan
desa beserta sopirnya ( daftar sopir ambulan semua desa sudah ada )
7. Jika pasien umum menggunakan ambulan desa maka uang rujukan dari
pasien diberikan langsung pada sopir ambulan
8. catat pada buku laporan pemakaian ambulan dan sopir ambulan
7. Bagan alir
pasien membutuhkan rujukan

Pastikan status pembayarannya ( umum/ BPJS )

Pastikan tujuan tempat merujuk

Jelaskan tarif atau persyaratan rujukan

Hubungi sopir
ambulan puskesmas

ADA
Tdk ADA

Trasportasi Sesuai Perda


Pakai ambulan desa, Hubungi
sopir ambulan desa

Trasportasi Sesuai Perda

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit terkait PONED,UGD
10.Dokumen
terkait
11.Rekaman
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai