Anda di halaman 1dari 27

RISALAH GUGUS KENDALI MUTU (GKM)

Revisi Tanggal terbit Halaman Nomor dokumen


0 1 dari ..... PKM PU -GKM-
01

MENURUNKAN PROSENTASE RUANGAN YANG


DIBERSIHKAN TIDAK SESUAI STANDAR
PERIODE DESEMBER 2022- MARET 2023

UNIT KERJA : UPAYA KESEHATAN PERORANGAN


PUSKESMAS PRINGGASELA UTAMA
2022
KONVENSI MUTU TINGKAT KABUPATEN LOMBOK TIMUR

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI....................................................................................................................i
DAFTAR LAMPIRAN....................................................................................................ii
PETA WILAYAH PUSKESMAS PRINGGASELA UTAMA......................................iii
GLOSARIUM..................................................................................................................iv
ABSTRAK.......................................................................................................................vi

PROFIL GKM..................................................................................................................1
DIAGRAM PROSES.......................................................................................................1
STRUKTUR ORGANISASI............................................................................................1
JADWAL KEGIATAN....................................................................................................1
LANGKAH 1 MENENTUKAN TEMA DAN JUDUL...................................................2
1.1 Identifikasi Dan Stratifikasi Masalah...................................................................2
1.2 Menentukan Prioritas Masalah............................................................................2
1.3 Menentukan Tema...............................................................................................2
1.4 Menganalisis Dampak Masalah Dan Harapan Tema...........................................3
1.5 Menentukan Sasaran Tema..................................................................................4
1.6 Pengesahan Aktifitas...........................................................................................4
LANGKAH 2 MENCARI FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB.........................................4
2.1 Mencari Faktor Penyebab Dengan Diagram Tulang Ikan....................................5
2.2 Menganalisis Akar Penyebab..............................................................................6
2.3 Menentukan Akar Penyebab Dominan................................................................7
LANGKAH 3 MENENTUKAN SOLUSI........................................................................7
3.1 Alternatif Solusi...................................................................................................7
3.2 Menganalisis Risiko Terhadap Solusi Terpilih....................................................9
Flow Chat Keterkaitan Program Sanitasi...........................................................10
3.3 Memahami Pengaruh Terhadap Pihak Yang Berkepentingan.............................10
LANGKAH 4 MERENCANAKAN PERBAIKAN.........................................................10
4.1 Menyusun Rencana Perbaikan............................................................................11
4.2 Tindakan Pencegahan Terhadap Risiko Solusi...................................................12
4.3 Pengesahan Rencana Peningkatan......................................................................12
LANGKAH 5 MENERAPKAN RENCANA PERBAIKAN...........................................13
LANGKAH 6 MENGEVALUASI HASIL.....................................................................15
6.1 Menganalisis Hasil Peningkatan.........................................................................15
6.2 Menilai Value Added..........................................................................................15
6.3 Memverifikasi Kinerja Keuangan.......................................................................16
6.4 Meninjau Masalah Yang Belum Terselesaikan...................................................16
6.5 Meninjau Tindakan Pencegahan Terhadap Dampak Peningkatan......................16
6.6 Meninjau Pengaruh Terhadap Pihak Yang Berkepentingan................................16
6.7 Proses Pembelanjaran (Evaluasi Skill Anggota).................................................17
LANGKAH 7 MEMBUAT STANDAR BARU............................................................17
7.1 Mebuat Usulan Standar Baru..............................................................................17
7.2 Pengasahan Standar Baru…...............................................................................17
7.3 Sosialisasi Program Terhadap Pihak-Pihak Terkait............................................17
LANGKAH 8 MENENTUKAN TEMA DAN JUDUL BARU.....................................18
8.1 Identifikasi Dan Stratifikasi Masalah..................................................................18
8.2 Menentukan Prioritas Masalah...........................................................................18
8.3 Menentukan Tema..............................................................................................19
8.4 Jadwal Aktifitas..................................................................................................19
8.5 Pengesahan Tema Berikutnya.............................................................................19

i
KONVENSI MUTU TINGKAT KABUPATEN LOMBOK TIMUR

DAFTAR ISI LAMPIRAN

Lampiran 1 Data laporan pencapaian indikator mutu triwulan 1..............................................................hal 1


Lampiran 2 Estimasi biaya perawatan RS karena komplikasi dari TB, Data pasien telat
hal 2
terdiagnosis,data suspek yg tidak periksa dahak ………………………………….
Lampiran 3 Alir pemeriksaan dahak pasien TB di laboratorium..............................................................hal 3
Lampiran 4 Kegiatan Rakor petugas TB pembahasan tentang antar jemput dahak PKL… hal 4 Lampiran
5 Kegiatan Rakor pokja UKP pembahasan tentang antar jemput dahak PKC hal 8 Lampiran
6 Kegiatan jejaring pengobatan TB klinik swasta………………………………….. hal 12
Lampiran 7 Sosialisasi TB DOTS klinik swasta......................................................................................hal 16
Lampiran 8 Leafleat Tuberculosis paru...................................................................................................hal 20
Lampiran 9 Pembentukan kader TB…....................................................................................................hal 21
Lampiran 10 Kegiatan pembentukan kader TB…......................................................................................hal 25
Lampiran 11 Kegiatan pembentukan lintor peduli TB pada acara minlok lintas sektor.............................hal 29
Lampiran 12 Kegiatan penandatanganan pembentukan lintor peduli TB...................................................hal 40
Lampiran 13 Surat keputusan petugas layanan antar jemput sputum............................................................hal 42
Lampiran 14 Standar operasional prosedur (SOP) antar jemput sputum ………………….. hal 45 Lampiran 15
Standar operasional prosedur (SOP) pelayanan poli TB one stop service..........................................................hal 47
Lampiran 16 Standar operasional prosedur (SOP) pembentukan kader cerdas TB ……… hal 48 Lampiran 17
Standar operasional prosedur (SOP) program TB DOTS poliklinik swasta … hal 49 Lampiran 18 Data Laporan
LPIM Triwulan 2................................................................................................................................................hal 50
Lampiran 19 Pertemuan GKM tanggal 4 April 2017...................................................................................hal 51
Lampiran 20 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 12 April 2017..............................................................hal 54
Lampiran 21 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 20 April 2017...........................................................hal 57
Lampiran 22 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 27 April 2017...........................................................hal 60
Lampiran 23 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 2 Mei 2017...............................................................hal 63
Lampiran 24 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 12 Mei 2017 …………………………… hal 66
Lampiran 25 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 17 Mei 2017 …………………………… hal 69
Lampiran 26 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 18 Mei 2017 …………………………… hal 72
Lampiran 27 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 23 Mei 2017 …………………………… hal 75
Lampiran 28 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 29 Mei 2017 …………………………… hal 78
Lampiran 29 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 7 Juni 2017 …………………………… hal 81
Lampiran 30 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 12 Juni 2017 …………………………… hal 84
Lampiran 31 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 20 Juni 2017 …………………………… hal 87
Lampiran 32 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 7 Juli 2017 …………………………… hal 90
Lampiran 33 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 10 Juli 2017 …………………………… hal 93
Lampiran 34 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 18 Juli 2017 …………………………… hal 96
Lampiran 35 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 27 Juli 2017 …………………………… hal 99
Lampiran 36 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 4 Agustus 2017 ………………………. hal 102
Lampiran 37 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 8 Agustus 2017 ………………………. hal 105
Lampiran 38 Daftar hadir pertemuan GKM tanggal 4 Agustus 2017 ………………………. hal 108

ii
KONVENSI MUTU TINGKAT KABUPATEN LOMBOK
TIMUR

iii
1. HAIs adalah penyakit infeksi yang pertama muncul (penyakit infeksi yang tidak berasal dari
pasien itu sendiri) dalam waktu antara 48 jam dan empat hari setelah pasien masuk
rumah sakit atau tempat pelayanan kesehatan lainnya, atau dalam waktu 30 hari
setelah pasien keluar dari rumah sakit.
2. Universal precaution adalah tindakan petugas kesehatan agar
dalam melaksanakan pekerjaannya tidak menimbulkan infeksi
silang, yakni infeksi dari dokter/petugas kesehatan ke pasien dan
sebaliknya atau dari pasien satu ke pasien lainnya.

3. Infeksi nosokomial adalah suatu infeksi yang berkembang di lingkungan rumah sakit.
Seseorang dikatakan terkena infeksi nosokomial jika penularannya didapat ketika berada di
rumah sakit, termasuk juga infeksi yang terjadi di rumah sakit dengan gejala yang baru
muncul saat pasien pulang ke rumah, dan infeksi yang terjadi pada pekerja di rumah sakit.
Seseorang dikatakan alami penyakit ini saat berkembang paling tidak 48 jam setelah masuk
rumah sakit.

4. APD ( Alat Pelindung Diri ) adalah ialah kelengkapan wajib yang digunakan saat bekerja
sesuai dengan bahaya dan resiko kerja untuk menjaga keselamatan tenaga kerja itu sendiri
maupun orang lain di tempat kerja.
5. Sanitasi dasar adalah syarat kesehatan lingkungan minimal yang harus dimiliki setiap
keluarga untuk memenuhi keperluan sehari-harinya. Sanitasi dasar ini meliputi penyediaan
air bersih, sarana jamban keluarga, sarana pembuangan sampah, dan sarana pembuangan air
limbah.

6. Sanitasi lingkungan adalah satu usaha untuk mencapai lingkungan sehat melalui
pengendalian faktor lingkungan fisik, khususnya yang mempunyai dampak merusak
perkembangan fisik kesehatan dan kelangsungan hidup manusia. Ruang lingkup kesehatan
lingkungan itu mencakup perumahan, pembuangan kotoran manusia, penyediaan air bersih,
dan sebagainya

iv
Abstrak
Nama Perusahaan PUSKESMAS PRINGGASELA UTAMA
Nama Tim 5R
Foto Tim

Judul MENURUNKAN PROSENTASE RUANGAN YANG DIBERSIHKAN TIDAK


SESUAI STANDAR

Abstrak

vi
A. PROFIL GKM

Nama
Unit Kerja : Upaya Kesehatan Perorangan
Instansi : Puskesmas Pringgasela Utama

Didirikan :
Usia Anggota :
Jumlah Pertemuan :
Kehadiran rata2
Makalah ke :1

B. Bidang Usaha
Melakukan Upaya Kesehatan Perorangan Dan Upaya Kesehatan Masyarakat melalui Kegiatan Promotif,
Preventif, Kuratif, dan Rehabilitatif dengan Mengutamakan Kepuasan Pelanggan
C. Lingkup Kerja Peserta
Gugus Kendali Mutu 5 R Puskesmas Pringgasela Utama memilih Pengelolaan Sanitasi Puskesmas
Pringgasela Utama Sebagai Target untuk menekan terjadinya Infeksi nosokomial denga melaksanakan
standarisasi pembersihan ruangan dan halaman puskesmas
D. Diagram Proses

E. Diagram Proses

E. Struktur Organisasi

JADWAL AKTIVITAS KEGIATAN


Tabel 1. Jadwal Kegiatan
Total
TAHUN 2023
NAMA KEGIATAN PDCA Kehadiran
DESEMBER JANUARI FEBRUARI MARET APRIL rata2
Menetapkan tema dan Plan
1 sasaran Actual 1
Menetapkan faktor Plan
2 Actual 2
penyebab
P Plan
3 Menentukan solusi Actual 3
Merencanakan
4 Plan
perbaikan Actual 4
Melaksanakan Plan
5 D
perbaikan
Actual 5 6 7,8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19
Plan
6 Mengevaluasi hasil C Actual 20
Plan
7 Menetapkan standar Actual 21
Menetapkan tema A Plan
8 berikutnya Actual 22
17,
Tanggal Pertem uan 4 12 20 27 2 12
18
23 29 7 12 20 7 10 18 27 4 8 22
Absensi 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 80 100 100

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 1 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

1.1 IDENTIFIKASI MASALAH DAN STRATIFIKASI MASALAH

Berdasarkan hasil pelaporan Hasil Inspeksi Sanitasi Puskesmas Pringgasela Utama, didapatkan data
yang kami rangkum selama periode 1 Agustus – 30 November 2022.

Tabel 2. Masalah Hasil Inspeksi Sanitasi Puskesmas Pringgasela Utama (Lampiran 1)


NO MASALAH TARGET CAKUPAN DEVIASI
JUMLAH % JUMLAH % (%)
1 Kepatuhan Cuci Tangan 40 100 13

2 Penggunaan APD

3 Pengelolaan Alat Medis Habis


Pakai ( Dekontaminasi,
Sterilisasi, Desinfeksi )
4 Pengelolaan Benda Tajam
( Sharp Precautions )

5 Pengelolaan Limbah dan


Sanitasi Ruangan

(Sumber : Program Sanitasi Puskesmas Pringgasela Utama)

1.2 MENENTUKAN PRIORITAS MASALAH

Untuk menentukan prioritas masalah dilakukan dengan menggunakan tabel prioritas masalah dan
diagram pareto sebagai berikut :

Tabel 3. Tabel Pareto Pemilihan Masalah Diagram 1. Diagram pareto masalah


% %
N MASALAH DEVIASI DEVIASI DEVIAS
O Tabel 3.Tabel prioritas ma salah I
KUM

Berdasarkan diagram Pareto di atas, maka masalah yang akan kami atasi adalah : “

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 2 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

1.3 MENENTUKAN TEMA

Berdasarkan masalah di atas, GKM 5 R menetapkan tema: “”

Tabel 4. Tabel Hal Yang Mendukung Pemilihan Tema


NO HAL YANG MENDUKUNG HAL YANG INGIN DI CAPAI
1 Visi Puskesmas Pringgasela Utama Terwujudnya Pelayanan Yang Profesional dan
Berkualitas untuk mewujudkan Masyarakat yang sehat
di wilayah kerja Puskesmas Pringgasela Utama
2 Misi keempat Pengelolaan Manajemen yang Efektif dan Efisien

3 Rencana Program PPI

Tabel 5. Tabel Kajian Masalah Terhadap Tema


No DATA HAL YANG MENDASARI DI JADIKAN PRIORITAS
1 Dunia (World  Kejadian Infeksi Nosokomial menjadi Tolak Ukur mutu pelayanan Rumah sakit,
Health tingginya infeksi nosokomial menjadi bukti buruknya pelayanan yang diberikan
Organization Rumah Sakit ( WHO, 2002 )
/ WHO)  Sebuah Survei oleh WHO menyatakan bahwa sekitar 8,7 % pasien yang dirawat di 55
pada negara asal Timur Tengah, Asia Tenggara, Pasifik Barat dan Eropa dinyatakan
Memiliki Infeksi nosokomial ( WHO,2002 ).Sementara itu dalam laporan National
Nosocomial Infections Surveillance System ( 2002) dilaporkan terdapat 5-6 kasus
infeksi nosokomial per 100 kunjungan ke rumah sakit
 Kondisi Lingkungan Rumah Sakit menjadi salah satu penyebab terjadinya infeksi di
Rumah Sakit ( WHO, 2002 ). Hal tersebut juga disebutkan oleh Caldeira et al.
( 2015 ) bahwa suhu dan kelembaban akan meningkat jumlah koloni pernyataan
tersebut juga didukung oleh Chen et al. ( 2013 ) melaui studinya di China
2 Nasional  Menurut Departemen Kesehatan RI ( 1995 ), Infeksi yang terjadi di Rumah Sakit
(Kementeria n disebabkan oleh buruknya kualitas lingkungan pada rumah sakit sebesar 10-20 %.
kesehatan RI) Pernyataan tersebut didukung olehstudi Suwarni ( 2001 ) bahwa ada hubungan
yang bermakna antara angka kuman di lantai ruang perawatan dengan infeksi
nosokomial. Selain itu, penelitian oleh Visina ( 2010 ) juga turut menyebutkan
bahwa ada pengaruh yang cukup tinggi antara bakteri udara terhadap kejadian
infeksi nosokomial di RS Dr. Wahidin Sudirohusodo.
 Nugraheni et al. ( 2012 ) dalam studinya di RSUD Setjonegoro diketahui masih
banyak parameter lingkungan yang tidak memenuhi syarat di ruang bedah seperti
angka kuman pada lantai , angka kuman pada AC, angka kuman pada dinding,
angka kuman pada linen selimut, dan angka kuman pada AC, angka kuman pada
ruang sehingga sangat memungkinkan terjadinya infeksi silang.

3 Provinsi
NTB(Dinas
Kesehatan)
4 Dinas
Kesehatan
Kabupaten
Lombok Timur

1.4 MENGANALISIS DAMPAK MASALAH DAN HARAPAN TEMA


GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 3 |
TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017
Tabel 6. Tabel Tema dan Harapan
PRIORITAS NO DAMPAK MASALAH HARAPAN TEMA
MASALAH
Tinggainya 1. Terjadinya Infeksi terkait pelayanan Menekan terjadinya HAIs
Ruangan yang kesehatan (Health Care Associated
tidak infentions) / HAIs adalah infeksi yang
dibersihkan terjadi pada pasien selama perawatan
Sesuai di rumah sakit dan fasilitas pelayanan
Standard
kesehatan lainnya, dimana saat masuk
tidak ada infeksi atau tidak masa
inkubasi, termasuk infeksi dalam
rumah sakit tapi muncul setelah
pulang,

2. Terjadinya infeksi karena Menekan terjadinya HAIs pada


pekerjaan pada petugas Puskesmas petugas
pada proses pelayanan kesehatan di
Puskesmas
3. Kinerja Petugas Menurun Meningkatka Kinerja Petugas
4 Tingginya biaya pengobatan bila Menekan biaya pengobatan yang
Terjadi HAIs dikeluarkan pasien.
5 Terjadi Kunjungan Berulang pada Menekan Kunjungan Berulang dari
Pasien yang sama dengan kasus Pasien.
berbeda
6 Terjadinya Infeksi Silang , mencegah dan meminimalkan
terjadinya infeksi silang,

7 Menurunnya kepercayaan dan kesan menumbuhkan kepercayaan dan kesan


baik dari Pasie, keluarga maupun baik kepada pasien dan keluarganya
masyarakat terhadap Puskesmas maupun masyarakat terhadap Pelayanan
Puskesmas

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 4 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

1.5 MENENTUKAN SASARAN TEMA


Tabel 7. Tabel Sasaran Tema
FAKTOR KONDISI SAAT INI SASARAN
Quality Capaian Pembersihan Ruangan sesuai Capaian Pembersihan Ruangan sesuai
standar sampai dengan bulan November standar sampai dengan bulan April 2022
2022 adalah 40 % adalah 100 %

Cost Peningkatan Biaya Pengobatan karena Biaya pengobatan untuk 1 orang


adanya HAIs adalah ......../ pasie diestimasikan sebesar Rp 0/fase
pengobatan bila tidak terjadi HAIs

Delivery Ditemukan ......% (... dari ... orang) Pasien 0 pasien yang telah mendapat pelayanan
yang telah mendapatkan pelayanan kesehatan di Puskesmas Pringgasela
kesehatan di Puskesmas Pringgasela Utama Utama terjadi HAIs.
terjadi HAIs

Health  Angka Izin Petugas Karena Sakit  Angka izin Sakit dari Staf
bulan Juli s/d September 2022 Puskesmas Pringgasela sampai
adaah ..... dengan April 2023 menjadi 0 %

Morale ...... % tingkat Kepuasan Masyarakat ....... Kepuasan Masyarakat terhadap


terhadap pelayanan di dalam Gedung
pelayanan di dalam Gedung bulan April
2022

1.6 PENGESAHAN AKTIFITAS

PLAN : LANGKAH 2- MENCARI FAKTOR-FAKTOR


PENYEBAB
2.1 MENCARI FAKTOR PENYEBAB DENGAN DIAGRAM TULANG IKAN
Tabel 8. Tabel Data Penyebab Masalah
No Sumber Data
1 PJ Program Sanitasi Semua Tenaga Sanitasi belum terlatih tentang PPI
2 Laporan Hasil IS Terdapat 40 dari 40 ruangan yang tidak dibersihkan sesuai standar
3 Laoran Koordinator Dari 40 ruanga yang ada di Puskesmas Hanya ....... ruangan yang dibersihkan
Ruangan rutin sesuai jadwal yanga ada
4 Laporan Insiden Hasil pengamatan Pelaksanaan Kegiatan Pembersihan ruangan periode
Peningkatan Mutu tanggal Juli s/d September Petugas Clining Service tidak menggunakan alat
Kualitas Pelayanan standar
5 Lap Tim PPI indikator Terdapat .....ruangan yang tidak memenuhi standar untuk pelayanan periode
Program PPI pengamatan Juli sampai dengan September 2022

6 Laporan Kepegawaian Terdapat setidaknya ..... jam dari .... jam kerja setiap pekan yang tidak
dipenuhi oleh Clining service
7 Laporan Kepegawaian Terdapat ..... hari dari ...... hari libur yang ada dari Juli s/d September 2022 yang tidak terpenuhi
jadawal kegiatan pembersihan oleh clining service
8 PJ Mutu Dari .... hari kerja periode Juli s/d September 2022 Tidak terdapat data hasil
monitoring pelaksanaan PPI di Unit Pelayanan
9 Laporan PPI Hanya ...... Staf dari ..... staf yang telah menrapkan PPI dan Unipersal
Precaution
Data Triwulan (TW) 3 Juli s/d September 2022 Keterangan: PJ = Penanggung jawab

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 5 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

Diagram 2. Diagram tulang ikan


CARA Kegiatan tidak dijadwalkan
CARA
Orientasi Pelaksanaaan SOP tidak pernah dilaksanakan

Jadwal tidak ditaati

SOP tidak diipahami

Staf lain Sering memerintahkan tugas lain Tingginya Jumlah Ruangan yang dibersihkan tidak Sesuai Standar sampai dengan b
Monitoring dan Evaluasi tidak rutin dilaksanakan
Pelaksanaan tugas tidak sesuai SOP SOP

Klining Service tidak fokus di tugas pokok


Petugas diperintahkan tugas lain

Jadwal tidak dipenuhi

Program Peningkatan Pembinaan masih kurang


kapasitas tidak
direncanakan

Tidak Pernah dilakukan pelatihan Ruangan


Rasa tanggung tidakkurang
jawab yang Rutin dibersihkan sesuai standar

Petugastidak melaksanakan tupoksi dengan baik


Pengetahuan petugas kurang

Kesadaran staf tenntang HS kurang


Alat Sering Hilang

Kurangnya pemahanan tentang bahan sanitasi


Monev Alat tidak dilakukan

Kurangnya pemahaman Staf

Sosialisai tidak dilakukan


Sosialisasi peran dan peran petugas terkait sanitasi tidak dilaksanakan

Jadwal kegiatan monev tidak ada


Terbatasnyanya media KIE (Komunikasi, Informasi, Edukasi) tentang Sanitasi

ALAT
LINGKUNGAN BAHAN

Keterangan:1.HS = Higiene Sanitaniats

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 6 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

Tabel 9. Tabel Analisis Diagram Tulang Ikan


N FAKTOR ANALISIS URAIAN MASALAH KET ALASAN
O PENYEBAB
1 Orang 100 %( 2 ) petugas Clining Service tidak terlatih X Diluar
belum adanya Program Pelatihan kendali
gugus
.100% ( 40 dari 4 0 ) ruangan tidak dibesihkan standar karaena v Masih di
Clining service kurang dilakukan pembinaan bawah
standar
...... % ( ...... dari ....... ) ruanga tidak dibersihkan sesuai jadwal karena ˅
Clining service diperintahkan tugas lain

2 Alat ........ % ( ....... dari.......) Pengggunaan alat tidak standar karena tidak ˅
dilakukan monitoring alat

3 Cara ...... % (.... dari. . . . . ) r u a n g a n y a n g t i d a k m e m e n u h i ˅


standar pelayanan orientasi pelaksanaan SOP
Pembersihan ruangan tidak pernah dilakukan
Terdapat setidaknya ..... jam dari .... jam kerja setiap pekan yang
tidak dipenuhi oleh Clining service karena diperintahkan tugas lan
˅

Terdapat ..... hari dari ...... hari libur yang ada dari Juli s/d September 2022 yang tidak
terpenuhi jadawl kegiatan pembersihan oleh clining service
˅

4 Lingkungan Hanya ...... Staf dari ..... staf yang telah menerapkan PPI dan ˅
Unipersal Precaution dalam pelaksanaan tugas disebabkan Sosialisasi
peran petugas terkait sanitasi tidak dilaksanakan

5 Bahan ˅

2.2 MENGANALISIS AKAR PENYEBAB


Tabel 10. Matriks Penyebab Dominan
PENYEBAB-PENYEBAB A B C D E F G TOTAL RANKI KET
NILAI NG
Clining Service kurang dilakukan Pembinaan
Clining service diperintah tugas lain
Monitoring alat tidak dilakukan
Orientasi Pelaksanaan SOP tidak dilakukan

Sosialisasi peran petugas terkait sanitasi tidak dilaksanakan

Total

Kesimpulan :
Sesuai dengan Rumus N = 51 % maka Jumlah akar penyebab yang ditetapkan sebagai penyebab dominan
adalah : 51 % X ....,
Maka dapat dilihat pada tabel diatas bahwa penyebab dengan rangking teratas adalah :.
1. Clining Service diperintahkan tugas lain
2 Cilining. Service Kurang dilakukan Pembinaan
3. Orientasi Pelaksanaan SOP tidak dilakukan
4.Monitoring Alat tidak dilakukan
5. Sosiasilisai peran petugas terkait sanitasi tidak
dilakukan

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 7 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

2.3 MENENTUKAN AKAR PENYEBAB DOMINAN

Tabel 11. Tabel Akar Penyebab Dominan Diagram 3 Pareto Penyebab Dominan
No URAIAN % % % DEVIASI
HASIL DEVIASI KUMULATIF
1 Clining Service 29 22 22
diperintahkan tugas
lain
2 Cilining. Service Kurang
23 17 39
dilakukan Pembinaan

3 . Orientasi Pelaksanaan 21 16 55
SOP tidak dilakukan
.
4 Monitoring Alat tidak 19 14 69
dilakukan
5 Sosiasilisai peran 17 13 82
petugas terkait
sanitasi tidak
dilakukan
6 15 11 93

7
9 7 100

133 100

PLAN : LANGKAH 3 – MENENTUKAN SOLUSI


Periode 17 – 21 April 2017
3.1 MENENTUKAN ALTERNATIF SOLUSI
Tabel 12. Tabel Alternatif Solusi
AKAR
ANALISA ALTERNATIF LEVEL
NO PENYEBAB WAKTU KEGIATAN BIAYA SOLUSI TERBAIK
SOLUSI KESULITAN
DOMINAN
1 Clining 1.1 (.....) melakukan sosialisai 1 Membuat undangan pertemua sosialisasi pelaksananaan √ Terpilih Memudahkan
semua staf terkait tugas ( 1 hari ) pasien untuk periksa dahak
Service pelaksanaan tugas karena tidak perlu datang ke
diperintah 2 Membuat pertemuan sosialisasi dan mekanisme
laboratorium puskesmas
pelayanan (1 hari) kecamatan Cipayung
kan tugas
Rp 0 Ringan (meminimalisasi munculnya
lain Total waktu:..... hari 3 persoalan jarak rumah pasien ke
puskesmas kecamatan
4 Cipayung dan biaya
transportasi yang akan
dikeluarkan pasien)
1.2 (..............) Melakukan 1 √ Terpilih Memudahkan
pemantauan pelaksanaan Koordinasi dengan PJ UKP (1 hari) jadwal monitoring pasien untuk periksa dahak
tugas kegiatan Clining Service karena tidak perlu antri
2 Melakukan monitoring kegiatan Clining Service (8 hari) pengambilan pot dahak di
Rp 0 Ringan laboratorium dan
Total waktu : 9 hari memperbanyak akses
pencarian suspek TB

√ Terpilih Memudahkan petugas


laboratorium berkomunikasi
Rp 0 Ringan dengan petugas antar jemput
dahak

2 Cilining. 2.1 () Menysun jadwal 1 Membuat surat pemberitahuan dan jadwal (1 hari) √Terpilih Dengan
pembinaan pembinaan klinik swasta,
Service
pasien TB yang berobat ke
Kurang 2 Mendistribusi surat pemberitahuan (1 hari) Rp 0 Ringan klinik swasta tetap dapat
dilakuka Total waktu : 7 hari 3 Melakukan pembinaan (5 hari) diobati dengan TB DOTS.
n
Pembina 2,2 Melakukan Evaluasi 1 √Terpilih Dengan
terhadap Hasil pembinaan klinik swasta,
an Pembinaan pasien TB yang berobat ke
2 konsumsi clinic
gathering Rp klinik swasta tetap dapat
3
30.000 x 20 Sedang diobati dengan TB DOTS.
orang = Rp
600.000
Total waktu : 6 hari 4

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 8 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017
AKAR
ANALISA ALTERNATIF LEVEL
NO PENYEBAB WAKTU KEGIATAN BIAYA SOLUSI TERBAIK
SOLUSI KESULITAN
DOMINAN
3 Orientasi 3.1 (........) Membuat Jadwal 1 x Tidak terpilih
Pelaksan Orientasi 2 karena mahalnya pembuatan
Rp 10.000.000 Berat
aan SOP 3
tidak
dilakuka 3.2 1 √ Terpilih sebagai
n 2 pengingat kepada pasien untuk
3 jadwal kontrol dan pengambilan
Rp 500.000 Sedang
obat
4
Total waktu : 34 hari
4.1 (Eka) Membuat kit mobile 1 Membuat desain tas mobile container untuk petugas ajes (1 x Tidak terpilih karena
@ 1 kit mobile
container untuk petugas hari) mahalnya pembuatan
container Rp
(10 mobile container) 2 Berat
Mengajukan anggaran untuk membuat tas mobile container 600.000 x 12 =
Total waktu : 6 hari
untuk petugas ajes (5 hari) Rp 9.000.000

4.2 (Eka) Membuat kit 1 Membuat desain tas mobile container untuk kader dan √ Terpilih sebagai alat
mobile container untuk membuat rencana anggaran (2 hari) bantu kader dalam pengambilan
k ader (30 k it) @ 1 kit mobile dahak saat pencarian suspek di
2 Mengajukan anggaran untuk membuat tas mobile container
Belum container Rp masyarakat dan meminimalisasi
adanya untuk kader (7 hari) 50.000 x 30 Sedang resiko dahak tumpah
4
fiksasi pot 3 Proses pembuatan tas mobile container untuk kader buah = Rp
dahak oleh pihak ketiga (10 hari) 1.500.000
Total waktu : 20 hari 4 Mendistribusikan tas mobile container untuk kader
(1 hari)
4.3 (Eka) Memberi marker 1 √ Terpilih memudahkan
ukur ± 1 cm pada pot Koordinasi dengan kasatpel UKP tentang perubahan alur pasien untuk mengetahui seberapa
dahak (8 poli & 10 PKL) pemeriksaan dahak di PKC (1 hari) banyak sampel dahak yang di
Rp0 Mudah
butuhkan untuk pemeriksaan dahak
2 Sosialisasi pemberian marker ukur 1 ml di rapat koordinasi
Total waktu : 2 hari
UKP (1 hari)
5.1 (dr.Willya) Membuat 1 Mencari referensi materi isi leaflet (2 hari) √ Terpilih memudahkan
leafleat TB paru (1000 2 Mendesain dan membuat leaflet (1 hari) pasien untuk mengetahui tentang
lembar) penyakit TB
3 Mengajukan anggaran ke pengadaan untuk biaya cetak 1 leafleat Rp
leaflet (1 hari) 650 x 1000 = Sedang
4 Mencetak leaflet (5 hari) Rp 650.000
Melakukan pembagian leaflet kepada poli-poli untuk di
Total waktu : 10 hari 5
Terbatasnya berikan kepada semua pasien suspek TB (2 hari)
5 media KIE 5.2 (dr.Willya) Membuat 1 Mencari referensi materi isi buku saku (2 hari) √ Terpilih memudahkan
tentang TB buku saku tentang TB 2 Mendesain dan membuat buku saku (4 hari) pasien untuk mengetahui tentang
paru (40 buku) penyakit TB
3 Mengajukan anggaran ke pengadaan untuk biaya cetak
buku saku (1 hari) Rp 400.000 Sedang
4 Mencetak buku saku (5 hari)
5 Melakukan pembagian buku saku kepada kader (2
Total waktu : 14 hari
hari)
6 Jumlah kader 6.1 (Nirwana) Melakukan 1 Menyiapkan undangan pembentukan kader (1 hari) √ Terpilih sebagai
TB terbatas sosialisasi TB dan perpanjangan tangan puskesmas
2 Mendistribusikan undangan (1 hari) konsumsi
membentuk perkumpulan dalam pencarian kasus TB
3 30.000 x 40 = Ringan
kader TB (1 kelompok, 30 Melakukan sosialisasi TB untuk kader dan pembentukan Rp 1.200.000
kader) kelompok kader TB (1 hari)
Total waktu : 3 hari
6.2 (Nirwana) Membentuk 1 Menyiapkan undangan pembentukan warga peduli TB √ Terpilih sebagai
warga peduli TB (1 hari) pemberdayaan masyarakat dan
konsumsi Rp sebagai pertukaran informasi
(1 kelompok) 2 Mendistribusikan undangan (6 hari)
30.000 x 30 = Sedang tentang penyakit TB
Total waktu : 8 hari
3 Melakukan sosialisasi TB dan pembentukan warga peduli Rp 900.000
TB (1 hari)
7.1 (dr.Abril) Melakukan 1 Koordinasi dengan koordinator Minlok (1 hari) √ Terpilih untuk
sosialisasi edaran 2 Menyiapkan materi paparan sosialisasi TB ke linsek (1 meningkatkan kepedulian
Kepmendagri ke lintas penyakit TB di lintas sektor
hari)
Kurangnya sektor (1 kali) 3 Melakukan sosialisasi TB dan Edaran kemendagri tentang
sosialisasi Total waktu : 3 hari
penangulangan TB ke lintas sektor
peran dan
7 (1 hari) Rp 0 Sedang
fungsi lintas
7.2 (dr.Abril) Membuat 1 Membuat draft penanda tanganan komitmen (1 hari)
sektor
terhadap TB kesepakatan tertulis 2
tentang keperdulian Melakukan penandatangana kesepakatan pembentukan
terhadap TB (1 kali) lintas sektor peduli TB (1 hari)
Total waktu: 2 hari

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 9 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

3.2 MENGANALISIS RISIKO SOLUSI


Tabel 13. Tabel Analisis Risiko terhadap Solusi Terpilih
NO SOLUSI TERPILIH RISIKO
1 1.1 Melakukan layanan antar jemput dahak (10 PKL) Petugas tidak melakukan antar jemput dahak
1.2 Melakukan layanan antar jemput dahak di poli dan Menambah beban kerja petugas di poli dan
pelayanan 24 jam di Puskesmas Kecamatan layanan 24 jam
(8 poli)
1.3 Membuat grup WA antar jemput dahak (1 grup) Tidak semua petugas aktif di grup WA
2.1 Membuat jejaring TB klinik swasta (17 klinik) Tidak semua klinik mau bekerja sama
2 2.2 Melakukan sosialisasi TB DOTS ke klinik Tidak semua klinik mau menghadiri
swasta/clinic gathering (17 klinik) sosialisasi
3.1 Membuat Membuat sistem informasi berbasis web Tidak semua masyarakat mengetahui website
3 (1 web) Puskesmas Kec Cipayung
3.2 Membuat SMS Get Way (1 SMS /pasien/kontrol) Mahalnya biaya SMS per pasien
4 4.1 Memodifikasi fiksasi mobile container Mahalnya biaya pembuatan mobile container
(10 mobile container)
4.2 Memberi marker ukur ± 1 ml pada pot dahak Menambah beban kerja petugas di poli dan
(8 poli & 10 PKL) layanan 24 jam
5.1 Membuat media KIE leaflet TB paru (1000 lembar) Leaflet tidak dibaca
5 Cetakan leaflet kurang menarik
5.2 Membuat media KIE buku saku tentang TB paru Buku saku tidak bagus
(40 buku)
6.1 Melakukan sosialisasi TB dan membentuk jaringan Tidak semua kader mau berperan aktif
6 perkumpulan kader TB
(1 kelompok, 30 kader)
6.2 Membentuk warga peduli TB (1 kelompok) Tidak semua warga mau berperan aktif
7.1 Melakukan sosialisasi TB DOTS ke lintas sektor Ketidakpedulian dari lintas sektor terhadap
7 (1 x) TB
7.2 Membuat kesepakatan tertulis tentang kepedulian Tidak mau bekerjasama
terhadap TB (1 x)

Solusi yang sudah dipilih, kami kemas dan rangkum menjadi satu program yang berkesinambungan
satu sama lain yang disebut :
GET TB (gerakan terbebas dari Tuberkulosis)

6. 7. 1.
KACER GET TB LINSEK GET TB AJES GET TB
Membentuk kader cerdas TB Sosialisasi TB ke lintas sektor Antar jemput dahak PKL
Membentuk warga peduli TB MOU dengan lintas sektor Antar jemput dahak PKC
Grup WA petugas

5 2.
KIE GET TB PONIK GET TB
Membuat leaflet TB Jejaring TB klinik swasta
Membuat buku saku TB kader Sosialisasi TB DOTS klinik
swasta/clinic gathering
Grup WA klinik swasta

4.
MC GET TB
Membuat kit mobile container untuk kader 3.
Memberi marker ukur ± 1 ml pada pot dahak SMS GET TB
Membuat SMS get away

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 10


|
TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

FLOW CHAT PROGRAM GET TB


LINSEK GET TB KACER
GET TB

Pengam
Penyuluh an tentang TB oleh kaderbilan dahak oleh kader
Kader membawa dahak ke Puskes mas
Pelacakan kasus oleh kader
Pasien
tersangka
TB di
masyaraka
t

KIE GET TB MC GET TB

Pasien dianjurkan periksa dahak Pemeriksaan dahak di laboratorium


Pasien tersangka TB di Puskesmas Pemeriks aan oleh dokter AJES
GET TB

Bukan TB Kembali ke dokter

TB

SMS
Pasien sembuh
Pengobatan TB
GET TB DOTS
(6 sd 9 bulan)
Pasien tersangka TB di Poliklinik swasta
Klinik melapor dan meminta obat ke Puskesmas
PONIC
Sakit Pengobatan TB DOTS GET TB
TB (6 sd 9 bulan)

INPUT PROSES OUTPUT

3.3 MEMAHAMI PENGARUH TERHADAP PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

Tabel 14. Tabel Pengaruh Tehadap Pihak Yang Berkepentingan


PIHAK YANG POSITIVE IMPACT NEGATIVE
BERKEPENTINGAN IMPACT
Pasien  Dapat terdiagnosis lebih cepat dan menjalani -
pengobatan tepat waktu karena terdeteksi lebih
awal.
 Menurunnya penularan TB dan TB RO.
 Mengurangi risiko penularan TB dari pasien TB ke
lingkungan sekitarnya.
 Memudahkan akses pasien untuk melakukan
pemeriksaan dahak.
Keluarga Pasien  Peningkatan wawasan penyakit TB. -
 Dapat berperan sebagai Pengawas Menelan Obat
(PMO) pasien TB.
Petugas  Lebih mudah menjaring penderita TB dan TB RO. Perlu adaptasi
a. Kesehatan  Mengurangi risiko tertular infeksi nosokomial pada terhadap proses
pasien yang belum terdeteksi TB maupun TB RO. yang dialami

 Peningkatan wawasan penyakit TB.


b. Non  Dapat menemukan dan membawa suspek
kesehatan /tersangka TB ke puskesmas untuk diperiksa lebih
(Kader) lanjut.
 Dapat memutuskan rantai penularan TB di
masyarakat dengan membawa keluarga penderita
TB untuk diperiksa lebih lanjut di puskesmas.
 Dapat berperan sebagai PMO pasien TB.

Puskesmas  Peningkatan angka CDR TB. Perlu adaptasi


 Mempermudah proses sosialisasi dan edukasi TB. terhadap proses
 Meningkatkan kepuasan pelanggan. yang dialami

Suku Dinas  Mendukung kebijakan program TB. -


Kesehatan Jakarta  Tercapainya target CDR
Timur
Dinas Kesehatan  Mendukung kebijakan program TB. -
DKI Jakarta  Membantu tercapainya target CDR
DKI Jakarta.
Lintas Sektoral  Adanya kepedulian terhadap masyarakat. Perlu adaptasi
 Dapat menyarankan warga yang memiliki terhadap proses
keluhan batuk untuk memeriksakan diri ke yang dialami
puskesmas.

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 11 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

PLAN : LANGKAH 4 – MERENCANAKAN PERBAIKAN


Periode 25 – 28 April 2017

4.1 MENYUSUN RENCANA PERBAIKAN (5W+2H)

Tabel 15. Rencana Perbaikan


PENANG
FAKTOR CARA BATAS TEM
SASARAN GUNG BIAYA
PENYEBAB PENANGGULANGAN WAKTU PAT
No JAWAB
Why How What When Where Who How Much
Belum Melakukan layanan Cakupan
mudahnya Terlaksananya penemua
antar jemput dahak 2 - 15 Mei Puskesmas
akses pasien 1.1 layanan antar n semua dr.Wilya Rp 0
Puskesmas 2017 kelurahan
untuk periksa jemput dahak kasus TB
Kelurahan
dahak. Terlaksananya (Case
Melakukan layanan
pemberian pot Detected Poli
antar jemput dahak di
1 dahak di poli dan Rate / 9 -22 Juni Layanan di
1.2 poli dan pelayanan 24 Eka Rp 0
pelayanan 24 jam CDR) 2017 Puskesmas
jam di Puskesmas
di Puskesmas yang Kecamatan
Kecamatan (8 poli) diobati
Kecamatan
sebesar
Membuat grup WA Adanya grup WA
285 orang
1.3 antar jemput dahak petugas antar 3 Mei 2017 Pkc Eka Rp 0
di bulan
untuk petugas jemput dahak
Juli 2017
Terlaksananya TB
Membuat jejaring TB 29 Mei - 9
2.1 DOTS klinik Pkc Nirwana Rp 0
Kurangnya klinik swasta Juni 2017
swasta
sosialisasi TB
2 Melakukan sosialisasi Klinik swaasta Konsumsi
DOTS untuk
TB DOTS ke klinik paham tentang TB 18-27 Juli
klinik swasta 2.2 Pkc dr. Wilya Rp 30.000 x 20
swasta/clinic DOTS / clinic 2017
gathering gathering = 600.000

Belum adanya Semua pasien dapat


akses SMS untuk
komunikasi web kunjungan ulang Pulsa Rp 500 x
Membuat SMS Get pengobatan dan 10 Mei-7
3 yang 3.1 Ilham 1000 sms =
Way hasil dahak Juli 2017
memudahkan 500.000
pasien untuk
berkomunikasi
Adanya mobile Biaya
Membuat fiksasi
container 2 Mei-7 Juni pembuatan
4.1 mobile container Pkc
Belum adanya terfiksasi untuk 2017 Rp 50.000 x 30
untuk kader
4 fiksasi pot kader dr. Abril = 1500000
dahak Memberi marker ukur Adanya marker
15-16 Juni PKC dan
4.2 ± 1 ml pada pot dahak ukur ± 1 ml pada Rp 0
2017 PKL
pot dahak
Terbatasnya Tersedianya media Biaya cetak
media KIE Membuat media KIE 12 Juni-6
5.1 KIE TB paru yg Pkc Ilham leafleat 650 x
tentang TB leaflet TB paru Juli 2017
inovatif 1000 = 650.000
5 Biaya cetak
Membuat media KIE Tersedianya media
12 Juni- 10 buku saku
5.2 buku saku tentang TB KIE TB paru yg Pkc dr Wilya
Juli 2017 10.000 x 40 =
paru inovatif 400000
Membentuk jaringan Terbentuknya Konsumsi
17-23 Mei
6 Jumlah kader 6.1 perkumpulan kader perkumpulan kader Pkc Nirwana Rp 30.000 x 40
TB terbatas 2017 = 1. 200.000
TB TB
Kelurahan Konsumsi Rp
Membentuk warga Terbentuknya 2-18 Mei
6.2 Lubang Nirwana 30.000 x 30 =
peduli TB warga peduli TB 2017
Buaya 900.000
Melakukan
Kurangnya Melakukan sosialisasi 15-23 Mei
7.1 sosialisasi TB ke Pkc dr. Abril Rp 0
sosialisasi peran TB ke lintas sektor 2017
lintas sektor
dan
7 Membuat kesepakatan
fungsi lintas Nota kesepakatan
tertulis tentang lintor 22-23 Mei
sektor terhadap 7.2 peduli tertulis tentang Pkc dr Wilya Rp 0
2017
TB lintor peduli TB
TB

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 12 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

4.2 TINDAKAN PENCEGAAHAN TERHADAP RISIKO SOLUSI

Tabel 16. Tindakan Pencegahan Terhadap Solusi Terpilih


NO SOLUSI TERPILIH RISIKO TINDAKAN PENCEGAHAN
Melakukan layanan antar jemput dahak Petugas tidak melakukan  Membuat sosialisasi kem bali mengenai
di 10 Pus kes mas Kelurahan antar jemput dahak layanan antar jemput dahak.
1.1
 Mebuat grup WA layanan antarjem put
dahak.
Melakukan layanan antar jemput dahak Beram bah beban kerja Menambahkan ke dalam beban kerja tupoks i
di poli dan pelayanan 24 jam di Pus petugas di poli dan layanan petugas
1 1.2
kes mas Kecam atan 24 jam
(8 poli)
Admin grup aktif melakukan sosialisasi mengenai
Membuat grup WA petugas antar Tidak semua petugas aktif di info terbaru pelayanan TB di Kecam atan
1.3
jemput dahak (1 grup) grup WA Cipayung dan menanyakan
kes ulitan yang dialami oleh setiap PKL.
Mengadakan pertem uan rutin dengan klinik swasta
Tidak semua klinik mau untuk memonitoring dan memberikan reward atas
2.1 Membuat jejaring TB klinik swasta
bekerja sama kerja samanya berupa pelatihan TB DOTS.

 Memberikan undangan sosialisasi 1


2 minggu sebelum acara sosialisasi.

Melakukan sosialisasi TB DOTS ke Tidak semua klinik mau  Konfirm asi kehadiran.
2.2
klinik swasta / clinic gathering menghadiri sosialisasi  Melakukan pendekatan ke pihak
manajemen klinik swasta mengenai
pentingnya TB DOTS.

Mahalnya biaya SMS per


3 3.1 Membuat SMS Get Away
pasien
Mengajukan RUK untuk SMS Get Away

Mahalnya biaya  Melakukan survey mengenai bahan fiks asi yang


Membuat kit mobile container
4.1 pembuatan mobile berkualitas baik dengan budget lebih murah.
untuk kader
container
4 Menambah beban kerja Menambahkan ke dalam beban kerja tupoks i
Memberi marker ukur ± 1 ml pada pot
4.2 petugas di poli dan layanan petugas
dahak 24 jam

 Leaflet tidak dibaca  Membuat leaflet yang eye catching dan


Membuat leaflet TB paru karena kurang menarik menarik.
5.1
(1000 lembar)
 Pencetakan terlam bat  Koordinas i dengan pihak percetakan.
 Membuat buku saku yang inform atif
 Buku saku kurang
mengacu pada buku Modul Pelatihan Kader
inform atif
5 TB.
 Petugas TB mengingatkan para kader untuk
Membuat buku saku kader tentang TB  Buku saku tidak dibaca
5.2 selalu membaca buku saku yang mereka miliki.
paru (40 buku) oleh kader

 Melakukan sesi tanya jawab mengenai buku


saku dari petugas ke kader TB saat pertem uan
kader TB
Melakukan sosialisasi TB dan
Tidak semua kader mau
6.1 membentuk perkum pulan kader TB Memberi reward untuk kader TB teraktif.
berperan aktif
6 (1 kelom pok, 30 kader)
Membentuk warga peduli TB (1 Tidak semua warga mau Mengikuts ertakan lintas sektor untuk
6.2
kelom pok) berperan aktif memotivasi warga peduli TB
Melakukan sosialisasi edaran
Ketidakpedulian dari Membuat penandatanganan kom itmen linsek peduli
7.1 kepm endagri ke ke lintas sektor
linsek terhadap TB TB.
(lins ek), (1 kali)
7 Membuat kes epakatan tertulis tentang
7.2 kepedulian terhadap TB/ linsek peduli Tidak mau bekerjas ama Melakukan sosialisasi kem bali mengenai TB.
TB

4.3 PENGESAHAN RENCANA PENINGKATAN

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 13 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

DO : LANGKAH 5– MENERAPKAN RENCANA PERBAIKAN


Periode 2 Mei sd 28 Juli 2017

Tabel 17. Menerapkan Rencana Perbaikan


Realisasi Waktu
Faktor Biaya Personil yang
No Penanggulan Detail Penanggulangan Gambar pelaksana Hasil Penanggulangan
Penyebab Penerapan terlibat
gan an
1 Belum 1.1 Melakukan Membuat undangan Layanan antar jemput
Rp 0 Lampiran 3
mudahnya layanan antar pertemuan koordinasi dahak di lakukan oleh
akses pasien jemput dahak Membuat alur pelayanan antar Tim srikandi petugas 10 Puskesmas
untuk periksa Puskesmas 2 Mei 2017 Kelurahan setiap hari
jemput dahak dan contoh buku Charming
dahak. Kelurahan Rp 0 pengantaran dahak
ekspedisi antar jemput
dahak/sputum Lampiran 4 dilakukan jam 13 sd 14
WIB ke Laboratorium
Sosialisasi dengan petugas TB
Puskesmas Kecamatan
kelurahan tentang perubahan alur Nirwana, Eka,
Rp 0 2 Mei 2017 jumlah sampel yg telah di
pemeriksaan dr. Wilya
dahak antar 310

Melakukan kegiatan antar jemput


15 Mei
dahak Puskesmas Rp 0 Eka
2017
Kelurahan
dr Willya Layanan antar jemput
Koordinasi dengan kasatpel UKP
dahak di PKC dengan
1.2 Melakukan tentang perubahan alur Rp 0 9 Juni 2017
memberikan pengantar
layanan antar pemeriksaan dahak di PKC Lampiran 5 pemeriksaan dahak, pot
jemput dahak di Tim srikandi
Sosialisasi perubahan alur dahak dan melakukan
poli dan Charming
pemeriksaan dahak di di rakor Rp 0 16-Jun-17 konseling TB di 8 poli
pelayanan 24
UKP (Umum,PKPR,Lansia,H
jam di
Tim srikandi aji,PTM,KI,Layanan 24
Puskesmas Melakukan uji coba perubahan
Charming jam,TB) dengan jumlah
Kecamatan (8 pengambilan pot dari laboratorium 15 Juni
Rp 0 sampel 134
poli) ke poli2 dan konseling pada 2017
suspek TB
Melakukan inventaris nomor Eka, Nirwana Jumlah Grup WA 1 grup
telepon petugas antar jemput Rp 0 untuk 10 petugas Ajes PKL ,
1.3 Membuat
grup Wa jemput sputum dan laboratorium 10 PJ program TB
3 Mei 2017 kelurahan, 1 wasor TB PKC
dahak petugas
Membuat grup WA untuk petugas dan 4 petugas
Rp 0
Lampiran 6
laboratorium
2 Kurangnya 2.1 Membuat surat pemberitahuaan Jumlah klinik yang sudah
29 Mei
sosialisasi Mem buat dan jadwal Rp 0 Nirwana, Ilham melakukan pengobatan
2017
TB DOTS jejaring TB kunjungan klinik swasta TB DOTS sebanyak 3
untuk klinik klinik swasta 30 Mei klinik swasta dan sudah
Mendistribusi surat kunjungan Rp 0 Nirwana, Ilham
swasta 2017 dilakukan pembinaan
untuk sistem
pelaporannya
Melakukan kunjungan klinik untuk
2,5,6 Juni Tim srikandi
persiapan pelayanan TB DOTS Rp 0
2017 Charming

2.2 Membuat undangan, Kegiatan sosialisasi TB


Melakukan materi,rundown acara, DOTS ke klinik swasta
sosialisasi TB menghubungi nara sumber dan 18 Juli Tim srikandi dihadiri oleh 17 klinik
Rp 0
DOTS ke klinik desain spanduk kegiatan 2017 Charming swasta yang ada di wilayah
swasta/clinic sosialisasi TB DOTS klinik kecamatan Cipayung dan 1
gathering swasta Rumah sakit
Membagikan undangan kepada 19 sd 21 dr Willya,
Rp 0 Nirwana
klinik swasta Juli 2017
Melakukan sosialisasi dan Tim srikandi
penguatan jejaring TB DOTS ke Rp 600,000 Charming
27 Juli
klinik swasta dan petugas
2017
Membuat grup WA untuk klinik
Rp 0
swasta

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 14 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

Realisasi Waktu
Faktor Biaya Personil yang
No Penanggulan Detail Penanggulangan Gambar pelaksana an Hasil Penanggulangan
Penyebab Penerapan terlibat
gan
3 Belum 3.1 Membuat SMS GET TB sudah di
adanya SMS gate way Membuat analisa program Rp 0 lakukan kepada 80
akses pasien yang
Membuat desain Rp 0
komunikasi melakukan kontrol ulang
Nirwana, dr
yang Membuat program aplikasi Rp 0 7 Juli 2017 pengobatan TB, terdapat 1
Abril,Ilham
memudahka n pasien yg telah di SMS
Melaksanakan launching SMS tidak datang dan telah di
pasien Rp 500.000
gate way kepada pasien kunjungi oleh kader dan

4 Belum 4.1 Membuat Membuat desain tas mobile


adanya tas fiksasi Rp 0 Jumlah tas mobile
container untuk kader
fiksasi pot mobile 7 Juni Tim srikandi container yang telah
dahak di container Membuat tas mobile container Rp 2017 Charming dibuat untuk kader
mobile untuk kader 1,500,000 sebanyak 30
container Memodifikasi tas fiksasi
Meminjam tas program
mobile container untuk Rp 0 2 Mei 2017 Nirwana,Eka
petugas surveilans 11 tas
4,2 Memberi Sosialisasi pemberian marker pot
marker ukur ± 1 dahak pada petugas TB
15 Juni Pemberian marker ukur
ml pada pot kelurahandi lakukan pada Rp 0 Nirwana,Eka
2017 ± 1 ml di lakukan pada
dahak saat sosialisasi perubahan
alur saat pasien di beri pot
Sosialisasi pemberian marker pot Tim srikandi dahak di poli
Rp 0 16-Jun-17
dahak di rakor UKP Charming
5 Terbatasnya 5.1 Mencari referensi materi isi dr.Willya, Mencetak leafleat TB
Lampi an 8
media KIE Membuat Rp 0 Ilham,dr Abril, sebanyak 1000 lembar dan
leaflet
tentang TB media KIE r Eka,Nirwana mendistribusikan ke poli2
Mendesain dan membuat
leafleat TB leaflet 12 Juni Pkm
Paru Kecamatan dan Pkm
Mengajukan anggaran ke Rp 0
Kelurahan dan
pengadaan untuk biaya cetak
leaflet membagikan leafleat
Ilham kepada semua pasien
Mencetak leaflet Rp 650,000 20 Juni 17 suspek TB 440 orang
Membagikan leaflet kepada
5,6 Juli Nirwana, dr
petugas poli untuk pasien suspek Rp 0
2017 Wilya
TB
5.2 Membuat Mencari referensi materi isi dr.Willya, Mencetak buku saku
media KIE Rp 0 Ilham,dr Abril, kader sebanyak 40
buku saku & merumuskan 12 Juni
buku saku Eka,Nirwana lembar dan
Mendesain dan membuat buku 2017
tentang TB Rp 0 mendistribusikan
saku
paru kepada kader cerdas TB
Mengajukan anggaran ke
pengadaan untuk biaya cetak Rp 0
buku saku kader
Mencetak buku saku Rp 400,000 20 Juni 17 Ilhan
Mendistribusikan buku saku T
7,10 Juli
Rp 0
UBERCU

Lampiran 9
LOSIS

kepada kader 2017


PARU ( T

BPARU)

CHA RMI NG

PUSKESMAS KE CAM ATAN CIP AYU NG


Jalan Bambu
Hit am No 10 4

6 Jumlah 6.1 Menyiapkan undangan Nirwana Jumlah kader cerdas TB


pembentukan kader 17 Mei
kader TB Membentuk Rp 0 sebanyak 30 orang
terbatas Mendistribusikan undangan 2017
jaringan
perkumpulan Melakukan sosialisasi TB Rp Tim srikandi
23 Mei
kader TB untuk kader dan pembentukan 1,200,000 Charming
2017 Lampiran 10
kelompok kader TB
6.2 Menyiapkan undangan warga Nirwana Terdapat 2 kelompok
Membentuk Rp 0 2 Mei 2017 warga peduli TB di Kel.
peduli TB
warga peduli Lubang Buaya
Nirwana
TB Mendistribusikan Undangan Rp 0 3 sd 10 Mei Kecamatan Cipayung
Melakukan sosialisasi TB dan Nirwana
18 Mei
pembentukan warga peduli Rp 900,000
2017
TB
7 Kurangnya 7.1 Melakukan Koordinasi dengan koordinator 15 Mei Sosialisasi TB ke lintor di
sosialisasi sosialisasi TB Rp 0 Ilham lakukan saat acara mini
Minlok 2017
peran dan Dots ke lintas dr.Willya, lokakarya lintas
fungsi lintas sektor Menyiapkan materi paparan 17 Mei sektor Puskesmas Kec
Rp 0 Nirwana, dr
sektor sosialisasi TB ke linsek 2017 Cipayung
Lampiran 11 Abril,Ilham
terhadap
Melakukan sosialisasi TB dan 23 Mei
program TB 2017
Edaran kemendagri tentang Tim srikandi
masih kurang Rp 0 Jam 13.30
penangulangan TB ke lintas Charming
sektor sd 14.00
Lampiran 12
7.2 Penandatanganan
Membuat draft penanda tanganan 22 Mei
Membuat Rp 0 kesepakatan dilakukan
komitmen 2017
kesepakatan dr.Abril, Eka oleh lintas sektor yang
tertulis Tim srikandi terdiri
Melakukan penandatangana
dengan lintas 23 Mei Charming Camat,Kapuskesmas,
kesepakatan pembentukan lintas Rp 0
sektor 2017 Lurah,Babinsa,
sektor peduli TB
Polsek,Dikti

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 15 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

CHECK : LANGKAH 6– MENGEVALUASI HASIL


Periode 1 - 4 Agustus 2017

6.1 MENGANALISIS HASIL PENINGKATAN


Diagram 4. Perbandingan Masalah, Capaian dan Sasaran Diagram 5. Capaian Insiden Rate

Diagram 6. Capaian Kasus TB dari Ajes Diagram 7. Capaian Hasil Intervensi

Diagram 8. Distribusi Ponik GET TB Diagram 9. Distribusi Kader cerdas TB

6.2 MENILAI VALUE ADDED


Tabel 18. Penilaian Hasil Akhir Sasaran Awal
FAKTOR KONDISI SEBELUMNYA SASARAN ACTUAL
Quality Cakupan penemuan Cakupan penemuan Cakupan pengobatan
semua kasus TB (Case semua kasus TB (Case semua kasus TB yang
Detection Rate / CDR) yang Detection Rate / CDR) diobati (Case Detected
diobati hanya mencapai 95 yang diobati sebesar 285 Rate / CDR) sebesar
orang dari target 122 sampai orang di bulan Juli 2017. 354 orang di bulan Juli
dengan bulan Maret 2017. 2017.
Cost Biaya pengobatan TB Paru Biaya pengobatan TB Paru Biaya pengobatan TB
untuk 1 orang diestimasikan untuk 1 orang diestimasikan Paru untuk 1 orang
sebesar Rp 6.000.000/fase sebesar Rp 0/fase diestimasikan sebesar Rp
pengobatan bila telat pengobatan bila 0/fase pengobatan
terdeteksi (lampiran 2. A). cepat terdeteksi. bila cepat terdeteksi.
Delivery Ditemukan 6,6% (6 dari 95 0 pasien TB terlambat 0 pasien TB terlambat
orang) Pasien terlambat terdiagnosis, sehingga dapat terdiagnosis, sehingga
terdiagnosis datang dengan menjalani dapat menjalani
komplikasi TB RO 10 orang pengobatan yang sesuai. pengobatan yang sesuai.
dan TB kelenjar 2 orang
(lampiran 2.C).
Health  Incidence Rate sampai  Incidence Rate di  Incidence Rate di
dengan Maret 2017 di Cipayung 100% Cipayung 124 %
Cipayung 78% (95/122) . (285/285) di bulan Juli (354/285) di Bulan Juli
 1 orang pasien BTA + akan 2017. 2017.
menularkan TB kepada  1 orang pasien BTA +  1 orang pasien BTA +
sebanyak 10 yang cepat diobati tidak yang cepat diobati tidak
orang (lampiran 2.B) menularkan TB.(Buku menularkan TB.
pedoman TB
tahun,2015)

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 16 |


Morale 21% (79 dari 378) pasien 100 % pasien suspek TB 95 % (421 dari 444)
suspek TB tidak periksa dahak mau memeriksakan pasien suspek TB mau
karna merasa ragu bila terkena dahaknya agar cepat memeriksakan dahaknya
TB, jarak antara rumah dengan terdiagnosis dan mendapat agar cepat terdiagnosis
laboratorium, dan enggan pengobatan.
antri di & mendapat pengobatan.
laboratorium (lampiran 2.D).

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 17 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

6.3 MEMVERIFIKASI KINERJA KEUANGAN


Tabel 19. Verifikasi Kinerja Keuangan
ESTIMASI PEMBIAYAAN PENGOBATAN TB BIAYA ESTIMASI
ESTIMASI PER ORANG JUMLAH PASIEN TOTAL IMPROVEMENT BENEFIT
/FASE PENGOBATAN TB DI TEMUKAN
6.000.000 259 1.554.000.000 4.650.000 1.549.350.000

6.4 MENINJAU MASALAH YANG BELUM TERSESAIKAN


Tabel 20. Meninjau Masalah Yang Belum Terselesaikan
NO MASALAH YANG BELUM SELESAI PENANGGULANGAN SEMENTARA
1 Masih terbatasnya jumlah klinik swasta yang Membuat grup whats app untuk
terpapar dan mengerti tentang pengobatan TB komunikasi dengan klinik swasta untuk
DOTS. bertukar informasi tentang TB DOTS.
2 Masih belum dibuat mobile container untuk Memanfaatkan mobile container milik
petugas antar jemput dahak (AJES) program surveilans dan memasukan
puskesmas kelurahan se-Kecamatan rencana usulan kegiatan (RUK) tahun 2018
Cipayung. (on progress)

6.5 MENINJAU TINDAKAN PENCEGAHAN TERHADAP DAMPAK


PENINGKATAN
Tabel 21.Tinjauan Pencegahan Terhadap Dampak Peningkatan
NO DAMPAK PENINGKATAN PENCEGAHAN
1 Meningkatnya permintaan untuk Mengaktifkan pemeriksaan dahak di puskesmas
melakukan cek sputum setiap hari di kelurahan se-Kecamatan Cipayung (on progress).
laboratorium
2 Meningkatnya jumlah kasus TB. Pelayanan poli TB dengan sistem one stop
service (pemeriksaan fisik, pengobatan,
pemeriksaan laboratorium dilakukan di Poli TB)

6.6 MENINJAU PENGARUH TERHADAP PIHAK YANG BERKEPENTINGAN


Tabel 22.Tinjauan Pengaruh Terhadap Pihak yang Berkepentingan
JABATAN DAN NAMA TESTIMONI FOTO
Pasien Saya merasa lebih mudah untuk pemeriksaan dahak untuk
Tn. Arman mengetahui saya terkena TB atau tidak dengan layanan antar
jemput dahak tak perlu antri di laboratorium.
Keluarga Pasien Dengan adanya penjelasan tentang TB dari petugas membuat
Ny.Juwita saya paham tentang TB dan paham tugas saya
sebagai pengawas minum obat pasien TB.
Kader Cerdas TB Dengan adanya perkumpulan kader cerdas tb wawasan penyakit
Ny.Endang TB saya meningkat sehingga memudahkan saya untuk
melakukan penyuluhan dan pencarian kasus TB di
masyarakat.
PJ Poliklinik Kegiatan kerjasama pengobatan TB DOTS dengan
Swasta Darusyfa poliklinik swasta ini sangat membantu pasien obat-obat TB
dr. Ahwan gratis dari Puskesmas.
Kepala Puskesmas Dengan Program GET TB capaian CDR meningkat
Sunersi Handayani, SKM,MKM sehingga semakin banyak kasus TB yang di obati dan
sembuh demi mendukung Cipayung sehat tahun 2017.
Lintas Sektoral Kegiatan GET TB yang melibatkan lintas sektor sangat
Camat Cipayung bermanfaat semoga masyarakat Cipayung dapat terbebas
Iin Mutmainah, S. Sos dari penyakit TB dan terus sehat.
Lintas Sektoral Program GET TB sangat bermanfaat agar masyarakat bebas
Walikota Jakarta Timur Tuberkulosis sebagai walikota saya mengharapkan
Drs.Bambang Musyawardana agar program GET TB dapat dilakukan di semua Puskesmas di
M. Si wilayah Jakarta Timur.
Kasubdit Pengendalian Salam TOSS TB dari DKI Jakarta kami menyambut gembira
Tuberkulosis Kementerian dalam rangka eliminasi TB, inovasi yang dilakukan puskesmas
Kesehatan RI kecamatan Cipayung dalam bentuk bagaimana mempermudah
dr, Asik, MPPM akses pelayanan dan pengobatan penyakit TB untuk masyarakat
yang dinamakan GET TB gerakan terbebas dari Tuberkulosis.

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 18 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

6.7 PROSES PEMBELAJARAN (EVALUASI SKILL ANGGOTA)


Tabel 23.Evaluasi dan Kopetensi Anggota Diagram 10. Diagram Radar Evaluasi
dan Kompetensi Anggota
N ANGGOTA 8 Step 7 Tools dr. Wilya dr. Wilya
4
o Before After Before After
4
3 3
2
1 dr. Willya 3 4 2 4 1
Ilham
2
dr. Abril
Ilham 0 dr. Abril
2 1
dr. Abril 2 3 1 4 Before
0
Before
After
After
3 Nirwana 2 3 1 3
4 Eka 1 3 1 2
5 Eka Nirwana Eka Nirwana
Ilham 1 3 1 2
Keterangan: 1 Tahap belajar 2. Mengerti dengan dibantu 3.Mengerti dan memahami

ACTION : LANGKAH 7– MEMBUAT STANDAR BARU


Periode 7 - 11 Agustus 2017

7.1 MEMBUAT USULAN STANDAR BARU (INPUT-PROSES-OUTPUT)

Tabel 24.Usulan Standar Baru


N KEBIJAKAN/STANDAR KEY POINT DOKUMEN TANGGAL
O ROSEDUR OPERASIONAL SOSIALISA
SI
1 SK Ka Puskesmas tentang Penjaringan tersangka SK No 47
petugas antar jemput sputum (suspek) TB di Puskesmas tahun 2017
(lampiran 13) kecamatan dan kelurahan se-
2 SOP Antar Jemput Sputum Kecamatan Cipayung CPY/VIII/SO
(lampiran 14) P/LAB-66
3 SOP Kader Cerdas TB Penjaringan tersangka CPY/IV/SOP
(lampiran 16) (suspek) TB di masyarakat /UKM-50 8 Agustus
4 SOP program TB DOTS Penjaringan suspek TB di CPY/IV/SOP 2017
polilinik swasta (lampiran 17) klinik swasta /UKM-49
5 SOP sistem pelayanan poli Meminimalkan penularan CPY/VIII/SO
TB one stop service TB di lingkungan P/TB-03
(lampiran 15) Puskesmas

7.2 PENGESAHAN STANDAR BARU

7.3 SOSIALISASI PROGRAM KEPADA PIHAK-PIHAK TERKAIT


Tabel 25. Kegiatan Sosialisasi Program GET TB
N PIHAK ACARA KOMENTAR FOTO
O TERKAIT
1 Suku Dinas Sosialisasi Apresiasi untuk inovasi GET TB Puskesmas Kecamatan
Kesehatan GET TB Cipayung untuk memberantas TB saya sebagai kasudinkes
Jakarta dengan menghimbau program ini dapat di terapkan di semua
Timur sudinkes Puskesmas di Jakarta Timur
2 Kementerian Pelatihan Program GET TB sangat efektif, dan dapat dilakukan di
Kesehatan RI wasor TB daerah – daerah pedesaan seperti di daerah kami sangat
Nasional menginspirasi sekali
3 Dinas Pembinaan Inovasi GET TB Puskesmas Kecamatan Cipayung sangat
Kesehatan Inovasi bermanfaat untuk berantas TB dapat di terapkan di semua
DKI Jakarta Dinkes DKI Puskesmas di DKI Jakarta untuk
Jakarta mendukung Indonesia bebas TB tahun 2035.
4 Masyarakat Edukasi TB Edukasi TB dengan media wayang golek sangat variatif
umum dan Anjungan DKI dan menarik masyarakat jadi tau kalau di Puskesmas
Lintas sektor Jakarta TMII Cipayung ada program GET TB terutama ada layanan
wilayah kerja sama antar jemput dahak memudahkan masyarakat dalam
Kecamatan Pemrov DKI pelayanan untuk pasien TB.
Cipayung dan Jonson (http:www.kompasiana.com/ngabilasalama/59eef20a
and jonson 96bb0813ed597da2/edukasi-tuberkulosis)

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 19 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

ACTION : LANGKAH 8 – MENENTUKAN TEMA DAN JUDUL BARU


Periode 21 – 25 Agustus 2017

8.1 IDENTIFIKASI DAN STRATIFIKASI MASALAH


Berdasarkan hasil pelaporan triwulan Laporan Pencapaian Indikator Mutu Puskesmas Kecamatan
Cipayung, didapatkan data yang kami rangkum selama periode 1 Januari – 30 Juni 2017.

Tabel 26. Masalah Hasil Pencapaian Indikator Mutu 3 April–30Juni 2017 (Lampiran 18)
N MASALAH TARGET CAPAIAN DEVIASI
O JUMLAH % JUMLAH % %
1 Rendahnya pasien rawat di Ruang TFC 8 100 6 75 25
2 Rendahnya capaian sanitasi kantin sekolah yang 108 100 82 76 24
memenuhi syarat
3 Rendahnya capaian depot air minum isi ulang yang 20 100 18 90 10
tidak memenuhi syarat baik secara fisik dan
mikrobiologi
4 Rendahnya capaian inspeksi rumah sehat yang 641 100 620 97 3
tidak memenuhi syarat rumah sehat yang memenuhi
syarat
(Sumber : Hasil Laporan Pencapaian Indikator Mutu Puskesmas Kecamatan Cipayung Triwulan 2 Tahun 2017)

8.2 MENENTUKAN PRIORITAS MASALAH

Untuk menentukan prioritas masalah dilakukan dengan menggunakan tabel prioritas masalah dan diagram
pareto sebagai berikut :

Tabel 27.Tabel Prioritas Masalah


N % %
O MASALAH DEVIASI DEVIASI KUMULATI
F
1 Rendahnya pasien rawat di 25 42.4 42.4
Ruang TFC
2 Rendahnya capaian 24 40.6 83
sanitasi kantin sekolah
yang memenuhi syarat
3 Rendahnya capaian depot air 10 17 100
minum isi ulang yang tidak
memenuhi syarat baik secara
fisik dan
mikrobiologi
59 100

Diagram . 11 Diagram pareto masalah

Berdasarkan diagram Pareto di samping, maka masalah yang akan kami atasi adalah : “Rendahnya pasien rawat di Ruang TFC”

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 20 |


TEMU KARYA MUTU & PRODUKTIVITAS NASIONAL XXI
dan
INTERNATIONAL QUALITY & PRODUCTIVITY CONVENTION 2017

Tabel 28. Analisa Terhadap Dampak Masalah


PRIORITAS NO DAMPAK MASALAH
MASALAH
Rendahnya 1. Tidak adanya perbaikan status gizi pada balita status gizi kurang min tiga
pasien rawat standar deviasi (<-3SD).
di Ruang 2. Terjadinya angka kematian akibat status gizi kurang min tiga standar
TFC deviasi (<-3SD).
3. Terjadinya kasus penyakit komplikasi akibat dari status gizi kurang min
tiga standar deviasi (<-3SD).

8.3 MENENTUKAN TEMA

Berdasarkan masalah di atas, GKM SRIKANDI CHARMING menetapkan tema:


“Meningkatkankan pasien rawat di Ruang TFC di Puskesmas Kecamatan Cipayung”

8.4 JADWAL AKTIVITAS PERBAIKAN

Tabel 29. Tabel Aktivitas Perbaikan


Tahun 2017
NAMA KEGIATAN
PDCA Agustus Se pte mbe r O ktobe r Nove mbe r De se mbe r
Menetapkan tema dan Plan
1 sasaran Actual
Menetapkan faktor Plan
2 penyebab Actual
Plan
3 Menentukan solusi P
Actual
Merencanakan Plan
4 Actual
perbaikan
Melaksanakan Plan
5 D Actual
perbaikan
Plan
6 Mengevaluasi hasil C Actual
Plan
7 Menetapkan standar Actual
A
Menetapkan tema Plan
8 Actual
berikutnya
Tanggal Pertem uan 22
Absensi 100

8.5 MENGESAHKAN TEMA BERIKUTNYA

MAU PERIKSA DAHAK MALAS ANTRI DI LABORATORIUM


KE PUSKESMAS KECAMATAN CIPAYUNG AJA
#PUSKESMASJAMANNOW

GKM SRIKANDI CHARMING| Halaman 21 |

Anda mungkin juga menyukai