Anda di halaman 1dari 3

SMA Kelas 10 - Ekonomi

Perkoperasian
Tes Evaluasi - Perkoperasian
Doc Name:001067 Tes Evaluasi - Perkoperasian Version:202212120826

Pastiin jawabannya bener dengan cara lihat kunci dan Kalau mau download soal lebih banyak lagi, buka
pembahasan soal ini (versi video) di zenius.net/bahas lewat zenius.net/download-soal/ ya!
dengan masukin kode 001067 ke search box. Tapi, biar
lebih mantep
ngerjain soal dan ngerti pembahasannya,
tonton dulu nih materi konsepnya yang sesuai topik
soal2 di sini. Kode
materinya 001068.

zenius.net/bahas zenius.net/download-
soal/

No. 1 No. 3
Jiwa dan semangat gotong royong telah hidup dan berakar David baru saja bergabung menjadi anggota di Koperasi
di Indonesia sejak nenek moyang dulu. Tiap-tiap anggota Sejahtera. Seperti yang kita ketahui, koperasi dimiliki dan
masyarakat pada masa dahulu terikat dan hidup secara dijalankan oleh para anggota yang bekerja untuk
gotong royong untuk mencukupi kebutuhan bersama. kesejahteraan anggota dan masyarakat. Sehingga, agar
Semangat kekeluargaan dan gotong royong juga koperasi berhasil dalam mencapai tujuannya, para anggota
dituangkan dalam pasal 33 ayat (1) UUD 1945 yang menjadi harus aktif dalam mengembangkan usaha koperasi dan ikut
… koperasi di Indonesia. memikirkan pemecahan persoalan yang dihadapi. Oleh
karena itu, manakah yang merupakan kewajiban David
A. landasan idiil sebagai anggota koperasi?
B. landasan struktural
A. Mengadakan perhitungan pada akhir tahun buku
C. landasan mental atas bagiannya.
D. landasan sosial B. Ikut melaksanakan pengawasan atas jalannya
E. landasan ekonomis organisasi dan usaha koperasi.
C. Mengemukakan pendapat/saran kepada pengurus
No. 2 di luar rapat anggota, baik diminta maupun tidak.
Perhatikan matriks di bawah ini.
D. Memberikan pendapat/suara dalam rapat anggota.
E. Membantu pengurus, badan pemeriksa, dan
pejabat dalam melaksanakan tugasnya.

No. 4
Manakah pernyataan yang benar mengenai koperasi? Permodalan koperasi yang utama berasal dari para
anggotanya sendiri dan dibedakan berdasarkan ketentuan
A. A1, A2, dan A3 tertentu. Simpanan yang tidak boleh diminta kembali
B. A2, A3, dan B2 selama menjadi anggota dan simpanan yang boleh diminta
kembali dalam jangka waktu tertentu adalah ....
C. A1, A3, dan B2
D. B1, B2, dan B3 A. simpanan sukarela

E. A3, B1, dan B2 B. simpanan pokok


C. simpanan titipan
D. simpanan wajib
E. dana cadangan

Halaman 1 Link pembahasan soal zenius.net

zenius.net @zeniuseducation
SMA Kelas 10 - Ekonomi
Perkoperasian
Tes Evaluasi - Perkoperasian
Doc Name:001067 Tes Evaluasi - Perkoperasian Version:202212120826

No. 5 No. 8
Saat ini koperasi masih memiliki ketergantungan di bidang Anna adalah anggota Koperasi BTS. Modal Anna berupa
permodalan sebab modal koperasi hanya diperoleh dari simpanan pokok adalah Rp1.000.000,00, simpanan wajib
simpanan pokok dan wajib. Permasalahan modal tersebut Rp1.500.000,00, dan simpanan sukarela Rp850.000,00.
sangat terasa bagi koperasi yang bergerak di simpan Selain itu, Anna juga membeli barang dari koperasi sebesar
pinjam. Oleh karena itu, apa yang dapat dilakukan oleh Rp5.000.000,00. Jumlah simpanan anggota dan total
koperasi untuk mengatasi masalah tersebut? pembelian anggota dari koperasi adalah Rp
125.000.000,00 dan Rp50.000.000,00. Apabila pada
A. Meningkatkan simpanan wajib anggota. tahun 2020 Koperasi BTS membukukan SHU sebesar Rp
B. Terus meningkatkan pembiayaan yang dilakukan 38.000.000,00 yang akan dibagi untuk
seperti kepada UMKM. 1. jasa Anggota 20%;
C. Menggunakan dana cadangan yang diperoleh dari
penyisihan SHU. 2. jasa Modal 25%;

D. Mengubah simpanan pokok anggota. 3. dana Cadangan 40%; dan


E. Mencari modal pinjaman dari bank atau lembaga 4. dana Pengurus 15%.
keuangan lainnya.
Berapakah bagian SHU yang diterima oleh Anna?
No. 6
Seorang anggota koperasi akan memperoleh SHU antara A. Rp190.000,00
lain sebagai berikut, yaitu salah satunya adalah ....
B. Rp760.000,00
A. memperoleh jasa pembelian C. Rp950.000,00
B. memperoleh jasa penjualan D. Rp254.600
C. memperoleh jasa simpanan dan jasa pembelian E. Rp1.014.600
D. memperoleh jasa simpanan pokok
No. 9
E. memperoleh jasa simpanan sukarela Pak Tany tinggal di sebuah desa yang subur. Pak Tany
merasa prihatin melihat nasib para petani sayuran di
No. 7 desanya yang hidup serba kekurangan. Padahal hasil
Untuk mendirikan koperasi sekolah, terdapat langkah- pertanian yang dihasilkan mereka melimpah dan harga
langkah yang perlu diperhatikan. Berikut ini manakah sayur di pasar cukup tinggi. Setelah ditelusuri, ternyata para
prosedur pendirian koperasi sekolah yang benar? petani di desanya itu menjual hasil pertaniannya ke
tengkula, dan dijual dengan harga yang cukup jauh di
A. Tahap Persiapan – Tahap Permulaan – Tahap
bawah harga pasar. Melihat fenomena tersebut Pak Tany
Pembentukan
ingin membantu mendorong kesejahteraan petani dengan
B. Tahap Persiapan – Tahap Perencanaan – Tahap membuat sebuah koperasi. Jenis koperasi yang paling tepat
Pengorganisasian untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....
C. Tahap persiapan – Tahap Pembentukan – Tahap
A. koperasi pengadaan
Pengesahan
B. koperasi simpan-pinjam
D. Tahap Persiapan – Tahap Pengorganisasian – Tahap
Pengesahan C. koperasi jasa
E. Tahap Persiapan – Tahap Pengesahan – Tahap D. koperasi pemasaran
Operasional E. membuat usaha tengkulak baru saja.

Halaman 2 Link pembahasan soal zenius.net

zenius.net @zeniuseducation
SMA Kelas 10 - Ekonomi
Perkoperasian
Tes Evaluasi - Perkoperasian
Doc Name:001067 Tes Evaluasi - Perkoperasian Version:202212120826

No. 10
Perhatikan data yang dimiliki oleh Koperasi MajuYuk berikut
ini.

Penjualan koperasi Rp500.000,00.


Beban gaji pegawai dan operasional
Rp200.000,00.
Sisa Hasil Usaha (SHU) hak anggota Rp100.000,00.
40% dibagikan sebagai imbalan modal anggota,
sisanya dibagikan atas imbalan jasa anggota.

Tuti merupakan anggota Koperasi MajuYuk. Jika Tuti


menerima SHU jasa anggota sebesar Rp6.000,00, maka
besarnya belanja yang dilakukan Tuti di koperasi tersebut
selama periode tersebut sebesar ....

A. Rp50.000,00
B. Rp60.000,00
C. Rp10.000,00
D. Rp5.000,00
E. tidak ada jawaban yang benar karena data kurang
lengkap.

Halaman 3 Link pembahasan soal zenius.net

zenius.net @zeniuseducation

Anda mungkin juga menyukai