Anda di halaman 1dari 2

RSUD

ABSES PERIODONTAL
CANDI UMBUL
No. Dokumen No. Revisi Halaman
00 1/1

KAB. MAGELANG
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur RSUD Candi Umbul
STANDAR PROSEDUR Kabupaten Magelang
OPERASIONAL

dr. Agung Subroto


Pembina
NIP. 19690801 200212 1 009
PENGERTIAN Abses periodontal adalah infeksi purulen lokal pada jaringan yang berbatasan/
berdekatan dengan poket periodontal yang dapat memicu kerusakan ligamen
periodontal dan tulang alveolar.
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memberikan perawatan
kasus abses periodontal.
KEBIJAKAN SK Direktur RSUD Candi Umbul Nomor....... tentang .....
PROSEDUR a. Langkah-langkah
a. Lakukan pemeriksaan klinis
a. Gingiva bengkak, licin, mengkilap dan nyeri, dengan daerah yang
menimbulkan rasa nyeri bila dipegang
b) Tampak cairan eksudat purulen dan atau kedalaman probing
meningkat
c) Kerusakan pelekatan terjadi secara cepat
d) Kadang gigi luksasi
e) Halitosis
f) Kadang disertai demam
b. Lakukan terapi
a) Drainase dengan membersihkan poket periodontal
b) Bersihkan plak, kalkulus, dan bahan iritan lainnya dan atau
menginsisi abses.
c) Irigasi poket periodontal, pengaturan oklusal yang terbatas, dan
pemberian antimikroba dan pengelolaan kenyamanan pasien.
d) Tindakan bedah untuk akses dari proses pembersihan akar gigi
perlu dipertimbangkan.
e) Pada beberapa keadaan, ekstraksi gigi perlu dilakukan. Evaluasi
periodontal menyeluruh harus dilakukan setelah resolusi dari
kondisi akut.
Berikan obat kumur, obat analgetik, antipiretik, dan antibiotika.
UNIT TERKAIT - Klinik Gigi
- Instalasi Rawat Jalan
DOKUMEN TERKAIT 1. Sasaran Kerja Pegawai (SKP)
2. Form Asesmen Pasien

Anda mungkin juga menyukai