Anda di halaman 1dari 9

KELUARGA BESAR MAHASISWA

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI TULUNGAGUNG


UNIT KEGIATAN MAHASISWA KOPERASI MAHASISWA AL – KAUTSAR
PANITIA PELAKSANA MUSANG DAN RAPAT ANGGOTA TAHUNAN
Sekretariat : Jl. Mayor Sujadi Timur No. 46 Telp. (0895399545737) Tulungagung
e-mail: kopmaalkautsariainta@gmail.com

Nomor : B-...../In. 12/Pan.Pel.LK/PP.03.2/03/2018 ...Maret 2018


Lampiran : 1 berkas
Perihal : Pencairan Dana DPP

Yth. Rektor IAIN Tulungagung


Di -
Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Salam silaturrahim kami sampaikan, semoga kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT
serta sukses selalu dalam menjalankan aktivitas. Amin.

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya agenda Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar


IAIN Tulungagung Tingkat TK-PIAUD Se-Kabupaten pada:

hari, tanggal : Jumat―Minggu, 13―15 April 2018


waktu : 08.00 WIB―Selesai
tempat : Aula Gedung KH. Saifudin Zuhri

Maka kami memohon kepada Rektor IAIN Tulungagung untuk mencairkan Dana Bantuan
Kegiatan sebesar Rp. 2.000.000,-(Terbilang: Dua Juta Rupiah) dengan rincian sebagaimana
terlampir.

Demikian surat permohonan ini kami buat, atas perhatian dan kerjasamanya kami
menyampaikan terima kasih.

Wallahul Muwafiq Ilaa Aqwamith Thoriq


Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Ketua Umum, Ketua Pelaksana,

Muhamad Ali Imron Nur Hanifan


NIM. 17201153407 NIM. 12402173099
Mengetahui,
a.n. Rektor
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan
Dan Kerjasama Presiden DEMA-I

Dr.H. Abad Badruzzaman, Lc.,M. Ag Ismail Sahputra


NIP. 197308042000121002 NIM. 2811133113

Contact Person:
085816347084 (N Hanivan)
KELUARGA BESAR MAHASISWA
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI TULUNGAGUNG
UNIT KEGIATAN MAHASISWA KOPERASI MAHASISWA AL – KAUTSAR
PANITIA PELAKSANA MUSANG DAN RAPAT ANGGOTA TAHUNAN
Sekretariat : Jl. Mayor Sujadi Timur No. 46 Telp. (0895399545737) Tulungagung
e-mail: kopmaalkautsariainta@gmail.com

Nomor : B-...../In. 12/Pan.Pel.LK/PP.03.2/03/2018 ...Maret 2018


Lampiran : 1 berkas
Perihal : Pencairan Dana DPP

Yth. Rektor IAIN Tulungagung


Di -
Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Salam silaturrahim kami sampaikan, semoga kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT
serta sukses selalu dalam menjalankan aktivitas. Amin.

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya agenda Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar


IAIN Tulungagung Tingkat TK-PIAUD Se-Kabupaten pada:

hari, tanggal : Jumat―Minggu, 13―15 April 2018


waktu : 08.00 WIB – Selesai
tempat : Aula Gedung KH. Saifuddin Zuhri

Maka kami memohon kepada Rektor IAIN Tulungagung untuk mencairkan Dana Bantuan
Kegiatan sebesar Rp. 2.000.000,-(Terbilang: Dua Juta Rupiah) dengan rincian sebagaimana
terlampir.

Demikian surat permohonan ini kami buat, atas perhatian dan kerjasamanya kami
menyampaikan terima kasih.

Wallahul Muwafiq Ilaa Aqwamith Thoriq


Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Ketua Umum, Ketua Pelaksana,

Muhamad Ali Imron Nur Hanifan


NIM. 17402173313 NIM. 12402173099
Mengetahui,
a.n. Rektor
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan
Dan Kerjasama Presiden DEMA-I

Dr.H. Abad Badruzzaman, Lc.,M. Ag Ismail Sahputra


NIP. 197308042000121002 NIM. 2811133113
TERM OF REFERENCE (TOR) KEGIATAN

I. LATAR BELAKANG
Dalam rangka melatih keterampilan anak usia dini Koperasi Mahasiswa (KOPMA)
IAIN Tulungagung menyelenggarakan lomba mewarnai tingkat usia dini. Dengan melihat
perkembangan yang semakin canggih membuat anak-anak terkhusus anak usia dini menjadi
tidak mandiri dan menjadi tergantung dengan adanya perkembangan teknologi, hal tersebut
membuat anak tidak bisa tumbuh dan berkembang secara optimal, selain itu pula daya
kreativitas anak menjadi sangat terbatas. Rasa solidaritas terhadap teman, tenggang rasa,
keinginan untuk bersosialisasi seakan menjadi suatu hal sangat sulit terjadi.

Koperasi Mahasiswa (KOPMA) IAIN Tulungagung memiliki keinginan untuk dapat


membantu anak usia dini untuk membentuk anak menjadi pribadi yang mandiri, memiliki
keterampilan dan kreatif. Oleh karena itu dalam kegiatan mewarnai tingkat anak usia dini
yang diharapkan mampu memunculkan kreatifitas anak yang nantinya menjadi generasi yang
tangguh.

II. LANDASAN KEGIATAN


1. PANCASILA
2. UUD 1945
3. UU PERKOPERASIAN NO. 17 TAHUN 2012
4. AD/ART KOPMA Al - Kautsar IAIN Tulungagung
5. Program Kerja KOPMA Al Kautsar IAIN Tulungagung

III. NAMA KEGIATAN


Kegiatan ini bernama“Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar IAIN Tulungagung Tingkat
TK-PIAUD-SD Se-Karisidenan Kediri”.

IV. TEMA DAN BENTUK KEGIATAN


Kegiatan ini berbentuk perlombaan mewarnai dan membaca Al-Quran dengan tema “Dini
Berkreasi Kembangkan Prestasi”.

V. TUJUAN DAN TARGET


1. Meningkatkan kualitas pendidikan di PIAUD dan untuk menumbuhkembangkan daya
kreatifitas dan imajinasi anak
2. Meningkatkan perkembangan pola berfikir anak
3. Meningkatkan kepercayaan diri anak
4. Membentuk moral anak dan keterampilan anak
5. Melatih kemandirian dan tanggungjawab dalam mengerjakan sesuatu

VI. PESERTA
Sasaran peserta dalam kegiatan “Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar IAIN
Tulungagung Tingkat TK-PIAUD-SD Se-Karisidenan Kediri”,yaitu:
a. Putra/i PIAUD
b. Putra/i Taman Kanak-kanak
c. Siswa/i Sekolah Dasar

VII. WAKTU DAN TEMPAT


Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 13―15 April 2018 di Aula Gedung KH. Saifuddin
Zuhri dan Aula Utama IAIN Tulungagung.

VIII. PENYELENGGARA KEGIATAN


Kegiatan ini dilaksanakan oleh Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar IAIN Tulungagung
Tingkat TK-PIAUD-SD Se-Karisidenan Kediri.

IX. JADWAL AGENDA


(Terlampir)

X. SUSUNAN KEPANITIAAN
(Terlampir)

XI. ANGGARAN DANA


(Terlampir)

XII. PENUTUP
Demikianlah TOR Perencanaan Bantuan DPP untuk kegiatan Lomba Kesenian
Kopma Al-Kautsar IAIN Tulungagung Tingkat TK-PIAUD Se-Kabupaten dengan tema
“Dini Berkreasi Kembangkan Prestasi”. Ini kami buat sebagai bahan acuan dan pegangan
dasar berbagai pihak yang berkepentingan. Besar harapan kami untuk dapat melaksanakan
acara ini dengan lancar dan sesuai rencana, tanpa hambatan sedikitpun. Dukungan dari
berbagai pihak sangat membantu demi terwujudnya acara tersebut. Atas perhatian dan
partisipasi yang diberikan, kami mengucapkan terimakasih.
LEMBAR PENGESAHAN
TERM OF REFERENCE
KOPERASI MAHASISWA AL-KAUTSAR
IAIN TULUNGAGUNG

Tulungagung, Maret 2018


Ketua Pelaksana, Sekretaris,

Nur Hanifan Muh. Irfandi


NIM. 12402173099 NIM. 12401173097

Mengetahui,
Presiden DEMA-I Ketua Umum,

Ismail Sahputra Muhamad Ali Imron


NIM. 2811133113 NIM. 17402173313

Menyetujui,
a.n. Rektor Pembina UKM
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan KOPMA Al Kautsar
Dan Kerjasama IAIN Tulungagung,

Dr.H. Abad Badruzzaman, Lc.,M. Ag Saiful Huda, M.M.Ak


NIP. 197308042000121002 NIP. 19800720 200901 1 007
Lampiran I
JADWAL AGENDA
“Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar IAIN Tulungagung Tingkat TK-PIAUD Se-
Kabupaten ; Dini Berkreasi Kembangkan Prestasi.”
No. Waktu Agenda Ket.
1. 08.00-09.00 Check in Peserta -
2. 09.00-10.30 Pembukaan Acara -
3. 10.30-15.30 Acara Inti -
4. 12.00-13.00 Ishoma -
5. 15.30-16.00 Penutup -
Lampiran 2
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Rektor IAIN Tulungagung


(Dr. Maftukhin, M.Ag)
Penasehat : Pembina KOPMA AL-KAUTSAR IAIN Tulungagung
(Saiful Huda, M.MAk)
Penanggung Jawab : Ketua KOPMA AL-KAUTSAR IAIN Tulungagung
(Muhamad Ali Imron)
Ketua Panitia : Nur Hanifan
Sekretaris : Muh. Irfandi
Bendahara : Hidayatul Tsania
A. Div. Kesekertariatan B. Div. Acara
Koordinator : Koordinator :
Ilhami Khairina Abdur Rouf Dzunuroin
Anggota: Anggota :
a. Anis Muawanah a. Ulfa Muslikhah
b. Binti Mukaromah b. Iis Rohmatul Janah
c. Nur Wida c. Intan Ayunita Wulandari
d. Himatus Z d. Hanik Amaria
e. Uswatun Khasanah
C. Div. Humas D. Div. Konsumsi
Koordinator : Koordinator :
Ardiansyah Fadilla Nur Rosyida
Anggota: Anggota:
a. Nadhifatul Fajar a. Fetti Rinawati
b. Amaliatus solikha b. Desynta Sindy Titalia
c. M. Mustakim c. Yunenda Nur Rafi’ah Nevita Permata
d. Nafisatul ‘Ula
E. Div. DPAT F. Div. Dekdok
Koordinator : Koordinator :
Aam Taufiqur Rohman St. Khoirul Hidayah
Anggota: Anggota
a. M. Yoga Habibullah a. Afni Atika Rohmah
b. Moh. Habibi Ainun Najib
c. Iif Zufidatul Inayah b. Nur Rabiyana Maula
d. Rahma Azilatul Maghfiroh c. Diki Setiawan
d. M. Syaiful Anam

Lampiran 3

Anggaran Dana
“Lomba Kesenian Kopma Al-Kautsar IAIN Tulungagung Tingkat TK-PIAUD Se-
Karisidenan Kediri ; Dini Berkreasi Kembangkan Prestasi.”
No Uraian Vol. Unit Frek Unit (Rp) Jumlah (Rp)
I Kesekertariatan
1. Proposal
a. Penyusunan Proposal 1 paket 1 25.000 25.000
b. Penggandaan Proposal 5 eksemplar 1 5.000 25.000
c. Kertas Mewarnai 150 eksemplar 1 5.000 750.000

2. ATK
a. Buku Tulis 7 buah 1 2.000 14.000
b. Bolpoin 13 buah 1 2.000 26.000
c. Spidol 1 set 1 20.000 20.000
d. Map 10 set 1 4.000 40.000
TOTAL Rp 900.000
II DOKUMENTASI, PERLENGKAPAN, AKOMODASI, DAN TRANSPORTASI
(DPAT)
1. Sewa Kamera DSLR 2 set 1 75.000 150.000
2. Cinderamata 150 buah 1 3.000 450.000

TOTAL Rp 600.000
III Konsumsi
1. Makan 33 bungkus 1 7.000 231.000
2. Snack 33 buah 1 3.000 99.000
3. Air Mineral 5 kardus 1 14.000 70.000
TOTAL 400.000
IV Lain-lain 100.000
TOTAL KESELURUHAN Rp 2.000.000
Jadi, anggaran yang dibutuhkan untuk menyelenggarakan kegiatan tersebut sebesar
Rp.2.000.000,-. Terbilang, Dua Juta Rupiah.

Anda mungkin juga menyukai