Anda di halaman 1dari 9

BAB III

RANCANGAN AKTUALISASI
NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS

Identifikasi Nilai-nilai Dasar Aparatur Sipil Negara

1. Akuntabilitas
Akuntabilitas adalah kewajiban pertanggungjawaban yang harus dicapai. Akuntabilitas
merujuk pada kewajiban setiap individu, kelompok, atau institusi untuk memenuhi
tanggung jawab yang menjadi amanahnya.
2. Nasionalisme
Nasionalisme dalam arti luas adalah merupakan pandangan tentang rasa cinta yang
wajar terhadap bangsa dan negar, dan sekaligus menghormati bangsa lain. Prinsip
nasionalisme bangsa Indonesia dilandasi nilai-nilai Pancasila yang diarahkan agar
bangsa Indonesia senantiasa menempatkan persatuan kesatuan, kepentingan dan
keselamatan bangsa dan negara diatas kepentingan pribadi atau kepentingan golongan,
menunjukkan sikap rela berkorban demi kepentingan bangsa dan negara, bangga
sebagai bangsa Indonesia dan bertanah airIndonesia serta tidak merasa rendah diri,
mengakui persamaan derajat, hak dan kewajiban antara sesame manusia dan sesama
bangsa, menumbuhkan sikap saling mencintai sesama manusia, serta mengembangkan
sikap tenggang rasa.

3. Etika Publik

4. Komitmen Mutu

5. Anti Korupsi
Identifikasi Permasalahan dalam Pelaksanaan Tugas dan Alternatif Solusi
Isu-isu actual yang dapat ditemukan di UPTD RSUD Sultan Syarif Muhammad Alkadrie Kota
Pontianak adalah sebagai berikut :

1. Belum optimalnya kepatuhan dalam melakukan handhygiene setiap keluar masuk kamar
perawatan.
2. Belum optimalnya pencegahan resiko jatuh terhadap pasien.
3. Belum optimalnya edukasi kesehatan kepada pasien.
4. Belum optimalnya pengkajian awal terhadap pasien baru yang masuk ruang perawatan.

Dalam upaya menyikapi isu-isu actual pada ruangan Penyakit Dalam UPTD RSUD Sultan
Syarif Muhammad Alkadrie berdasarkan tugas pokok perawat untuk melakukan asuhan
keperawatan kepada pasien secara biososiopsikospiritual. Penentuan isu actual prioritas
tersebut dilakukan dengan menggunakan skala nilai (Rensis Likert) dengan rentang angka dari
1-5 yang menyatakan bahwa isu tersebut (1) Tidak Penting, (2) Kurang Penting, (3) Cukup
Penting, (4) Penting, (5) Sangat Penting. Skala penilaian berpedoman pada 4 (empat) kriteria
isu yaitu isu yang bersifat actual, problemtik, khalayak dan layak atau biasa disingkat APKL.
Adapun penentuan isunya berdasarkan skala Likert adalah sebagai berikut :

No. Isu Aktual Likert Scale Rank


A P K L ∑
1 Belum optimalnya kepatuhan dalam melakukan
handhygiene setiap keluar masuk kamar
perawatan.

2 Belum optimalnya pencegahan resiko jatuh


terhadap pasien.

3 Belum optimalnya edukasi kesehatan kepada


pasien.

4 Belum optimalnya pengkajian awal terhadap


pasien baru yang masuk ruang perawatan.
Berdasarkan table Skala Likert diatas, maka isu actual yang yang menjadi prioritas adalah

Selanjutnya permasalahan tersebut akan ditentukan prioritasnya menggunakan kriteria Urgency


(urgensi), Seriousness (Keseriusan), dan Growth (Perkembangan) atau biasa disingkat USG
dengan skal 1 sampai dengan 5 sebagai berikut :

No. Masalah U S G ∑ Rank


1 Belum optimalnya kepatuhan dalam melakukan
handhygiene setiap keluar masuk kamar
perawatan.

2 Belum optimalnya pencegahan resiko jatuh


terhadap pasien.

3 Belum optimalnya edukasi kesehatan kepada


pasien.

4 Belum optimalnya pengkajian awal terhadap


pasien baru yang masuk ruang perawatan.

Berdasarkan table USG, maka diperoleh prioritas permasalahan yaitu “ “. Selanjutnya


dilakukan penetapan isu actual prioritas dan penentuan prioritas permasalahan serta sesuai
dengan tugas dan fungsi peserta, maka gagasan pemecahan masalahnya adalah “ “. Adapun
kegiatan aktualisasi tupoksi saya adalah sebagai berikut :

1. Menerima pasien baru dari petugas admission


2. Melakukan pengkajian keperawatan kepada pasien dan keluarga
3. Mengobservasi tanda-tanda vital
4. Memasang tanda pada identitas pasien dengan resiko jatuh
5. Memasang bed rail di tempat tidur pasien
6. Memberikan edukasi tentang kesehatan pasien diruangan
7. Melakukan dokumentasi dan evaluasi kegiatan yang sudah dilakukan
Rancangan Aktualisasi Nilai-nilai Dasar PNS

Unit Kerja : UPTD RSUD Sultan Syarif Muhammad Alkadrie Kota Pontianak
Identifikasi Isu :
 Belum optimalnya kepatuhan dalam melakukan handhygiene setiap keluar masuk kamar perawatan.
 Belum optimalnya pencegahan resiko jatuh terhadap pasien.
 Belum optimalnya edukasi kesehatan kepada pasien.
 Belum optimalnya pengkajian awal terhadap pasien baru yang masuk ruang perawatan.
Isu yang Diangkat : Belum optimalnya pencegahan resiko jatuh terhadap pasien.

Gagasan Pemecahan Isu : Optimalisasi pencegahan terhadap resiko jatuh terhadap pasien.

No Nama Kegiatan Tahapan Output/Hasil Keterkaitan Kontribusi Penguatan Nilai-nilai


. Kegiatan Kegiatan Substansi Mata Terhadap Visi Misi Organisasi
Pelatihan Organisasi
1 2 3 4 5 6 7
1 Menerima pasien Menyiapkan Form pasien Nilai Akuntabilitas
baru dari petugas kelengkapan baru sudah  Mempersiapkan
admission administrasi siap form-form
dilakukan
dengan cermat
dan teliti
Mempersiapkan Tempat tidur Nilai Akuntabilitas
tempat tidur pasien sudah  Mempersiapkan
pasien siap tempat tidur
untuk pasien
baru yang
menjadi
tanggung jawab
perawat
Melaksanakan Status pasien Nilai Akuntabilitas
serah terima sudah  Melakukan serah
pasien baru lengkap dan terima dengan
diterima penuh rasa
tanggung jawab
Nilai Nasionalisme
 Tidak
membedakan
pasien
Nilai Etika Publik
 Menerima
dokumen dari
petugas
admission
dengan sopan
dan dengan tata
krama baik
Nilai Komitmen
mutu
 Melakukan serah
terima dengan
petugas
admission
dengan tidak
bertele-tele (jelas
dan singkat)

Mempersilakan Pasien sudah Nilai Akuntabilitas


pasien menempati  Mempersilahkan
menempati tempat tidur pasien untuk
tempat tidurnya menempati
tempat tidurnya
merupakan
tanggung jawab
saya sebagai
perawat
Nilai Etika public
 Mempersilahkan
pasien untuk
menempati
tidurnya dengan
sikap ramah

2 Melakukan Mempersiapkan Form Nilai Akuntablitas


pengkajian form pengkajian pengkajian  Mempersiapkan
keperawatan kepada pasien pasien sudah form-form untuk
pasien dan keluarga tersedia mengkaji pasien
dengan lengkap
dan teliti
Nilai Anti korupsi
 Tidak
mengurangi
form-form yang
digunakan untuk
mengkaji pasien
Mengakaji dan Data subjektif Nilai Akuntabilitas
mengumpulkan sudah  Mengumpulkan
data subjektif didapatkan data dengan
dari pasien lengkap, teliti,
dan keluarga dan akurat
guna membantu
mengatasi
masalah pasien
Nilai Nasionalisme
 Bersikap empati
kepada pasien
Nilai Etika Publik
 Bersikap dan
berperilaku
sopan dan
ramah dalam
mengkaji pasien
Mengkaji dan Data objektif Nilai Akuntabilitas
mengumpulkan sudah  Mengumpulkan
data objektif didapatkan data objektif
berupa dari hasil dengan rasa
pemeriksaan pemeriksaan tanggung
fisik fisik dan hasil jawab
pemeriksaan Nilai Komitmen
penunjang mutu
 Mengumpulkan
data objektif
dengan teliti
dan cermat
Nilai Etika public
 Melakukan
pemeriksaan
fisik dengan
sopan dan
meminta izin
Nilai anti korupsi
 Dengan tidak
melewati
tahapan-
tahapan
pemeriksaan
fisik (Head to
toe ) pada
pasien
Melakukan Masalah Nilai Akuntabilitas
analisa keperawatan  Melakukan
keperawatan pasien analisa
ditemukan keperawatan
dengan sikap
teliti dan cermat
Nilai Anti Korupsi
 Tidak
mengurangi
masalah
keperawatan
yang ditemukan
pada pasien
Merumuskan Prioritas Nilai Akuntabilitas
masalah masalah  Menentukan
keperawatan ditentukan prioritas
masalah
keperawatan
pasien dengan
teliti

Anda mungkin juga menyukai