Anda di halaman 1dari 4

TUGAS INDIVIDU

NILAI – NILAI BELA NEGARA DI LINGKUNGAN KERJA

Nama : Okta Arfa Saroh, A.Md.P


NIP : 19971010 202203 2 018
Jabatan : Terampil – Penyuluh Pertanian
Angkatan : VIII
Kelompok : 1 (Satu)

Implementasi dalam
No Nilai Bela Negara Indikator Sikap dan Perilaku
Pelaksanaan Tugas PNS
1 Cinta Tanah Air a. Menjaga tanah dan a. Turut serta dalam menjaga
perkarangan serta seluruh keamanan, ketertiban dan
ruang wilayahIndonesia. kebersihan di lingkungan
b. Jiwa dan raganya bangga kantor
sebagai bangsa Indonesia b. Bangga menggunakan
c. Jiwa patriotisme terhadap simbol-simbol negara,
bangsa dan negaranya. seperti menggunakan
d. Menjaga nama baik bangsa emblem bendera merah
dan negara. putih, pin korpri, pin siger
e. Memberikan konstribusi pada c. Mengabdi kepada negara
kemajuan bangsa dan negara. dengan bekerja secara ikhlas
f. Bangga menggunakan hasil dan tulus
produk bangsa Indonesia d. Memberikan contoh perilaku
yang baik saat kunjungan
kelompok tani
e. Memberikan ide atau
gagasan untuk kemajuan
kelompok tani dan desanya
f. Setiap hari Jumat seluruh
ASN Kab. Lampung Utara
memakai seragam batik khas
daerah Lampung
2 Sadar Berbangsa a. Berpartisipasi aktif dalam a. Berkontribusi memberi
dan Bernegara organisasi kemasyarakatan, masukan saat pertemuan
profesi maupun politik. organisai profesi
b. Menjalankan hak dan PERHIPTANI serta aktif
kewajibannya sebagai warga memberikan pembinaan
Negara sesuai dengan pada kelompok tani
peraturan perundang- b. Tetap Memberikan
undangan yang berlaku. pelayanan, pembinaan serata
c. Ikut serta dalam pemilihan konsultasi terkait Program
umum. maupun Bantuan Pemerintah
d. Berpikir, bersikap dan kepada Petani ataupun
berbuat yang terbaik bagi Kelompok Tani meskipun
bangsa dan negaranya. sedang mengikuti LATSAR
e. Berpartisipasi menjaga c. Turut serta dalam pilkades,
kedaulatan bangsa dan pemilu maupun pilkada
negara. dengan tetap berprinsip pada
netralitas ASN
d. Memberikan pelayanan
terbaik yang terkait dengan
Pertanian guna mendapatkan
hasil pertanian yang
berkualiatas
e. Menjaga hubungan dan
komunikasi anatara
penyuluh dengan kelompok
tani serta aparat desa
3 Setia Pada a. Paham nilai-nilai dalam a. Senantiasa tetap
Pancasila Sebagai Pancasila. menjalankan ibadah sebagai
Ideologi Bangsa b. Mengamalkan nilai-nilai umat muslim meskipun
Pancasila dalam kehidupan sedang sibuk pertemuan
sehari-hari. kelompok tani ataupun rapat
koordinasi
c. Menjadikan Pancasila b. Tidak membedakan antara
sebagai pemersatu bangsa kelompok tani stu dengan
dan negara. yang lainnya
d. Senantiasa mengembangkan c. Menjaga ke kompakkan
nilai-nilai Pancasila. dengan rekan kerja di
e. Yakin dan percaya bahwa kecamatan maupun dengan
Pancasila sebagai dasar kelompok tani
negara. d. Rutin mengadakan Rapat
koordinasi dengan rekan
penyuluh serta Rutin
mengadakan pertemuan
kelompok tani setiap
minggunya
e. Memberikan pembinaan
terkait ilmu pertanian kepada
kelompok tani sesuai dengan
tingkatan kelasnya
4 Rela Berkorban a. Bersedia mengorbankan a. Tetap menghadiri undangan
untuk Bangsa dan waktu, tenaga dan pikirannya pertemuan kelompok tani
Negara untuk kemajuan bangsa dan meskipun sudah diluar jam
negara. kerja
b. Siap membela bangsa dan b. Melakukan Gerakan serentak
negara dari berbagai macam tanam cabai sebagai
ancaman. implementasi pengendalian
c. Berpartisipasi aktif dalam inflasi pangan di Indonesia
pembangunan masyarakat, c. Selalu memberikan motivasi
bangsa dan negara. kepada petani untuk
d. Gemar membantu sesama mendapatkan hasil panen
warga negara yang yang maksimal
mengalami kesulitan. d. Turut serta membantu petani
e. Yakin dan percaya bahwa saat musim tanammmaupun
pengorbanan untuk bangsa panen raya serta
dan negaranya tidaksia-sia.
mengendalikan hama dan
penyakit tanaman
e. Tidak mengharapkan
imbalan atas apa yang telah
diberikan untuk membantu
petani baik dari segi tenaga,
pikiran dan waktu.
5 Kemampuan Awal a. Memiliki kecerdasan a. Mengikuti pelatihan yang
Bela Negara emosional dan spiritual serta terkait dengan TUPOKSI
intelijensia. penyuluh pertanian baik
b. Senantiasa memelihara jiwa secara offline maupun online
dan raga. b. Selalu menjalankan ibadah
c. Senantiasa bersyukur dan sebagai umat muslim baik
berdoa atas kenikmatan yang yang wajib maupun sunah
telah diberikan Tuhan Yang c. Memberi infaq untuk
Maha Esa. pembangunan mushola di
d. Gemar berolahraga. lingkungan kantor
e. Senantiasa menjaga d. Mengikuti senam pagi setiap
kesehatannya. Jumat di balai desa
e. Mengadakan Jumat bersih
setiap Minggu di
lingkungangan

Anda mungkin juga menyukai