Anda di halaman 1dari 5

NAMA : MUHAMAMAD ABRAR ATHA RAIF

NIM : 19221010

KELAS : 19.2A.25

JURUSAN : SISTEM INFORMASI

1. Struktur kontrol pemilihan yang memiliki dua jalur alternatif, tergantung pada hasil dari suatu kondisi
bernilai benar atau salah adalah?

Simple Selection Bercabang

2. Elemen terkecil pada bahasa pemrograman yang memiliki arti penting bagi compiler adalah?

Token

3. Pengecekan algoritma dengan desk check lebih fokus pada?

Logika

4. Proses record dapat dibagi menjadi 2 modul, yaitu?

Cetak detail dan akumulasi total

5. Pemberhentian dalam logika program berdasarkan nilai lebih dari sebuah variabel, merupakan
pembuatan laporan dengan?

Multiple-level control break

6. Berikut ini contoh identifier yang benar adalah?

Alamat_Rumah

7. Nilai yang selalu berubah-ubah pada saat program dieksekusi adalah?

Variabel

8. Dibawah ini adalah langkah-langkah dalam merancang file?

Menentukan banyaknya jumlah kebutuhan file dan parameter

9. Salah satu modul yang berisikan perintah deklarasi konstanta atau open database pada struktur
program untuk masalah bisnis adalah?

Inisialisasi

10. Suatu halaman laporan hanya menampung n detail. Perintah yang digunakan untuk mengatur
pemindahan ke halaman baru adalah?

IF baris 30

THEN hal = hal + 1

11. Konsep memecahkan algoritma ke dalam algoritma yang lebih kecil adalah?

Modularisasi
12. Teknik pemrograman dimana penulisan instruksi yang sama dibuat dalam sub program adalah?

Prosedural

13. Event driven merupakan metodologi perancangan program berdasarkan?

Kejadian atau interaksi dari luar

14. Parameter bahasa pemrograman berhubungan dengan parameter?

Akronim Program

15. Dibawah ini yang merupakan akronim file dari suatu lingkungan pendidikan adalah?

Guru.dbf

16. Penempatan pengulangan dimana instruksi dieksekusi sekali sebelum kondisi diuji dan jika kondisi
false, instruksi akan diulang sampai kondisi bernilai TRUE adalah?

Trailing decision loop

17. Aturan penulisan dalam bahasa pemrograman adalah?

Sintaks

18. Mendapatkan pemahaman tentang permasalahan yang ada, sehingga akan diperoleh asumsi yang
benar sebelum membuat suatu program disebut?

Definisi Masalah/Coding

19. Di samping itu suatu halaman laporan hanya menampung beberapa baris record, sehingga harus
mengatur pemindahan ke halaman baru dengan menggunakan?

Page Break

20. Suatu pernyataan yang menghasilkan suatu nilai adalah?

Expression

21. Menguji program serta mengoreksi error yang terdeteksi disebut?

Testing and Debugging

22. Tahapan perancangan program diawali dengan proses?

Definisi Masalah/Pemeriksaan Algoritma

23. Kumpulan instruksi/perintah yang dirangkaikan sehingga membentuk suatu proses untuk mengolah
data adalah?

Program

24. Dibawah ini yang merupakan FIELD KEY dari tabel pegawai perusahaan, adalah?

Nomor induk pegawai (nip)

25. Berikut ini yang tidak termasuk kriteria algoritma yang baik adalah?
Definisi tidak jelas

26. Penempatan pengulangan dimana kondisi diuji sebelum beberapa instruksi dieksekusi adalah?

Leading decision loop

27. Laporan_Penyewaan

Baca record pertama

DO WHILE NOT EOF

If baris > 30 THEN

Cetak_Judul

Baris = 0

ENDIF

Perintah do while not eof pada penggalan pseudocode di atas melakukan proses?

Perulangan membaca data sampai data terakhir

28. Judul, header dan deskripsi merupakan bagian struktur dari?


Pseudocode
Soal pseudecode dan program:
1. kerjakan latihan waktu 1 hari :
Dibaca sebuah bilangan bulat yang mewakili
pengukuran suhu air (dalam 0C) pada tekanan
atmosfir, harus dituliskan wujud air pada
temperatur dan tekanan tersebut.
Ketentuan:
Beku jika suhu ≤ 0
Cair jika 0 < suhu ≤ 100
Uap jika suhu > 100
Buatlah pseudocode dan program dari
masalah di atas.kerjakan dikertas selembar lalu di schreenshot
JAWABAN:
READ suhu
IF suhu <= 0 THEN
SET wujud = "Beku"
ELSE IF suhu <= 100 THEN
SET wujud = "Cair"
ELSE
SET wujud = "Uap"
END IF
PRINT "Wujud air:", wujud
2. Buatlah pseudocode dan program untuk menampilkan output
seperti berikut :
111
222
333
 Jawaban pendefinisi Masalah:
Input : jumlah baris dan jumlah kolom
Output : menampilkan angka sesuai baris dan kolom
Proses :
DO WHILE b <= 3
DO WHILE k <= 3
cetak k
k=k+ 1
Enddo
cetak
b=b+1
Enddo
Untuk soal no.2 tolong dikoreksi karena psedecode dan programnya masih salah Terimakasih.
# Selamat bekerja#
Jawaban:
FOR I= 1 TO 3 DO
FOR j = 1 TO 3 DO
PRINT I
END FOR
PRINT new line
END FOR

Anda mungkin juga menyukai