Anda di halaman 1dari 2

TEKNIS LOMBA

Lomba nyunggi tampah (ibu-ibu)


Nyunggi tampah diatas kepala tanpa dipegang
Peralatan : tampah
Peserta : 1. Bu Agus 11. Bu Ningsih 21. Bu Tris
2. Bu Condo 12. Bu Nugroho 22. Bu Bangun
3. Bu Kholid 13. Bu Elok 23. Bu Bambang Sulis
4. Bu Prih 14. Bu Fajar 24. Bu Ipang
5. Bu Danang 15. Bu Giwang
6. Bu Awal 16. Bu Toni
7. Bu Sarmanto 17. Bu Bambang Lukito
8. Bu Ode 18. Bu Hari
9. Bu Wid 19. Bu Mardi
10. Bu Yan 20. Bu Jatmiko
Estimasi ikut serta semua
Jalan dari garis start sampai finish 8 babak, tiap babak 3 orang

Lomba makan kerupuk (bapak-bapak)


Makan kerupuk yang digantung
Peralatan : kerupuk dan tali rafia
Peserta : 1. Pak Agus 11. Pak Fajar 21. Pak Joko
2. Pak Yatno 12. Pak Giwang
3. Pak Kholid 13. Pak Toni
4. Pak Prih 14. Pak Bambang Lukito
5. Pak Jito 15. Pak Hari
6. Pak Awal 16. Pak Mardi
7. Pak Sarmanto 17. Pak Jatmiko
8. Pak Ode 18. Pak Bangun
9. Pak Yan 19. Pak Bambang Sulis
10. Pak Nugroho 20. Pak Ipang
Estimasi ikut serta semua
5 babak, tiap babak 4 orang

Lomba estafet air (ibu-ibu & bapak-bapak)


Menyalurkan air ke belakang menggunakan mangkok atau piring
Terdiri dari 2 kelompok ibu-ibu dan 2 kelompok bapak-bapak
Pengundian dilakukan dengan cara tiap ibu² dan bapak² ambil kartu dalam box yang isinya angka 1
dan 2 untuk menentukan kelompok
Kelompok yang menang akan melanjutkan ke lomba berikutnya
Peralatan : Ember, mangkok, selang (bila diperlukan)

Lomba jalan himpit balon (ibu-ibu & bapak-bapak)


Jalan berpasangan dengan menghimpit balon dibagian punggung masing²
Pengundian pasangan dilakukan dengan cara memasukkan nama² peserta yang lolos di lomba
estafet air kedalam kotak lalu mengacaknya
Peralatan : Balon
Lomba sepeda lambat (remaja)
Mengayuh sepeda selambat mungkin dari garis start ke garis finish
Peralatan : Sepeda
Peserta : 1. Eksel 11. Alphin 21. Pancari
2. Fatchah 12. Edo
3. Jati 13. Arum
4. Burhan 14. Yogi
5. Aisyah 15. Lia
6. Daffa 16. Andika
7. Hanif 17. Vincenzo
8. Zani 18. Justin
9. Finda 19. Zico
10. Dimas 20. Gallib
Estimasi ikut serta semua
7 babak, tiap babak 3 orang

Lomba rebutan kursi (remaja)


Para peserta berjalan melingkar sambil diiringi musik, ketika musik berhenti para peserta segera
duduk di kursi yang ada
Terdiri dari 3 babak :
- Babak pertama penyisihan 3 orang
- Babak kedua penyisihan 3 orang
- Babak ketiga 6 peserta yang lolos diambil 2 orang juara
Peralatan : kursi, speaker music

Lomba badminton ganda campuran (remaja)


Badminton seperti biasa
Juri pak Bambang Sulis, hakim garis sukarelawan bapak² dan remaja
Pengundian pasangan dilakukan dengan cara panitia mengambil secara acak 2 kartu nama dalam
kotak

Anda mungkin juga menyukai