Anda di halaman 1dari 13

 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV

CP.3.12

Lembar Kerja UK 3 : KI – M.741000.012.01


Nama Peserta : Pradana Putra Heriarto Tanggal : 03, November 2021
Nama Instruktur: Dr. Muljadi, MM No. Reg
Kode Unit : M.741000.012.01 Tempat / Waktu : Kopi Ogut, 18.20
Judul Unit : Membuat uraian pekerjaan untuk setiap personil.

A. Identitas Perusahaan & Produk

1. Nama Perusahaan :

PT. ANGKASA PURA 1

2. Badan Hukum

Daftar Perseroan No.AHU-0085987.AH.01.09.Tahun 2008 tanggal 16 September


2008
Perseroan Terbatas

3. Jenis Perusahaan :

PT. Angkasa Pura 1 bergerak di bidang pengembangan dan peremajaan Bandar


Udara, serta pemeliharaan sarana dan prasarana terkait aviasi

4. Model Bisnis :

PT Angkasa Pura merupakan perusahaan dengan bermodalkan bisnis layanan


penerbangan, sehingga tergolong dalam perusahaan jasa. PT Angkasa Pura
menyediakan layanan penerbangan mulai dari ground handling service, flight
attendance service serta check in counter.
1
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

5. Produk/jasa yang dihasilkan

Angkasa Pura Airports saat ini memiliki 5 (lima) anak perusahaan, yaitu:

PT Angkasa Pura Logistik

Anak usaha Angkasa Pura Airports ini bergerak dalam bidang warehousing, total
baggage solution, regulated agents, distribution center, dan freight forwarding. Berdiri
sejak 2012, APLog saat ini memiliki kantor cabang di Jakarta, Surabaya, Denpasar,
Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Yogyakarta, Surakarta, Semarang, Manado,
Kupang, Ambon, dan Biak. Visi APLog adalah menjadi perusahaan logistik terpadu
dan terpercaya di Indonesia.

PT Angkasa Pura Properti

Anak usaha Angkasa Pura Airports ini bergerak di bidang usaha pembangunan,
perdagangan dan jasa khususnya real estate, pengembangan, jasa keagenan, distribusi
dan bidang konstruksi serta bidang lainnya. Angkasa Pura Airports sebagai
perusahaan induk memercayakan Angkasa Pura Property untuk mengembangkan
lahan-lahan milik Angkasa Pura Airports yang masih belum produktif, baik di dalam
dan atau di luar area bandara serta untuk dapat meningkatkan pendapatan non-aero
dan mencapai realisasi “airport city”.

PT Angkasa Pura Suport

Anak usaha Angkasa Pura Airports ini bergerak di bidang jasa, pembangunan,


pengangkutan darat, perbengkelan, percetakan, dan perdagangan. Angkasa Pura
Supports membidik segmen pasar yang bersifat korporat, terutama yang bersifat
mendukung atau men-support kebutuhan perusahaan induk dalam memberikan
pelayanan terbaik kepada penumpang ataupun pengunjung bandara di Indonesia.
2
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

PT Angkasa Pura Hotel

Anak usaha Angkasa Pura Airport ini bergerak di bidang perhotelan, lounge, dan
restoran. Saat ini APH mengoperasikan Ibis Budget Surabaya Airport (IBSA) di
Bandara Juanda Surabaya, Ibis Budget Makassar Airport (IBMA) di Bandara Sultan
Hasanuddin Makassar, serta Novotel Bali Airport di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali.
Selain itu, APH bersama Cardig Aero Services (CAS) membentuk perusahaan
penyediaan jasa boga penerbangan (inflight catering) bernama Kulinair. APH juga
mengelola lounge di beberapa bandara.

PT Angkasa Pura Retail

Anak usaha Angkasa Pura Airports ini bergerak di bidang usaha penjualan dan
pemasaran, dengan usaha penjualan berbentuk duty free, duty paid, serta food &
beverage, sedangkan untuk jasa pemasaran berupa komunikasi pemasaran, desain
grafis, media placement & buying, dan event activation.

Sementara, untuk Angkasa Pura sendiri masih terus berfokus kepada pelayanan
maskapai penerbangan, penyediaan jasa pengelola lapangan (Ground Handling), serta
peningkatan kenyaman Bandar Udara di seluruh Indonesia. Angkasa Pura juga
memiliki satu lagi anak perusahaan yang dibergerak dibidang penyediaan jasa
kebersihan (cleaner) dan pelayanan (services) yang diberimana PT Angkasa Pura
Solusi

B. Unit Kompetensi

1. Menyiapkan pembuatan uraian pekerjaan

1.1 Hasil menginventarisasi Fungsi-fungsi dalam organisasi.


3
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

a. Jelaskan fungsi-fungsi organisasi dalam organisasi/perusahan tempat anda bekerja


sesuai dengan jenis usaha dan model bisnisnya

1. Menentukan Tugas dari Masing-masing Anggota

Organisasi apapun baik organisasi masyarakat maupun perusahaan memiliki


anggota dengan tugas yang berbeda-beda. Semua individu di dalam perusahaan
atau institusi harus mengetahui peran, posisi dan hubungannya dengan anggota lain
di departemennya.
Dengan pemahaman ini, semua anggota bisa berkontribusi dalam mencapai tujuan
organisasi.

2. Menetapkan Kewenangan

Adanya pembagian tugas dan peran memungkinkan pemberian wewenang yang


berbeda. Adanya organisasi diperlukan untuk mendefinisikan otoritas yaitu hak dan
kekuasaan yang berbeda-beda dari setiap anggota.
Kewenangan dalam posisi yang berbeda akan membantu semua orang dalam
organisasi untuk menjalankan peran yang ditugaskan.

3. Penetapan Tanggung Jawab

Setiap individu dalam organisasi diberi tugas tertentu. Struktur organisasi


mendefinisikan kinerja apa yang diharapkan dari seorang anggota. Ketiga tidak ada
penentuan atau terjadi kesalahan penentuan tanggung jawab, akan timbul perilaku
dan sikap anggota yang merugikan organisasi.

4. Spesialiasi

Tugas dari setiap individu dibagi berdasarkan spesialiasi yang dimiliki oleh
masing-masing anggota. Hal ini diperlukan agar berbagai elemen pekerjaan
4

berjalan lancar, efisien dan sesuai dengan tujuan.


Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

5. Koordinasi

Karena pola operasi manajerial dibagi berdasarkan tugas dari setiap komponen,
maka akan timbul kebutuhan saling berkoordinasi. Beragam aktivitas inilah yang
harus ‘ditenun’ untuk menjadi selembar ‘kain utama’ dalam organisasi.

6. Pemanfaatan Sumber Daya Manusia Secara Tepat Guna

Organisasi yang baik harus mampu memanfaatkan SDM-nya dengan baik. Tidak
boleh ada pemborosan dan penyalahgunaan. Jika ada yang kurang, maka organisasi
dapat memberikan tambahan skill atau pengetahuan agar semua anggota dapat
memenuhi segala tugasnya dengan baik.

7. Efisiensi Fungsi

Jalannya semua fungsi di atas bisa menciptakan efisiensi dalam pelaksanaan tugas
dan pencapaian tujuan. Organisasi harus menghindari duplikasi pekerjaan, hal-hal
yang tumpang tindih dan pemborosan. Dengan begitu, fungsi perusahaan bisa
berjalan cepat, lancar dan efisien.

b. Bagaimana Proses menginventarisasi fungsi-fungsi dalam organisasi

TUGAS POKOK FUNGSI KERJA SUB FUNGSI SUB FUNGSI


ORGANISASI KERJA KERJA LAIN
ORGANISASI YANG
MENDUKUNG
Menyelenggarakan Menyediakan Mengatur jasa Mengadakan
kegiatan operasi jasa operasi operator kegiatan training khusus
penerbangan (jasa kegiatan penerbangan berkaitan dengan
pelayanan operasi penerbangan (Ground maskapai yang
lalu lintas udara) (penyediaan dan Handling) dilayani
fasilitasi Ground
5
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

Handling)
Menyelenggarakan
kegiatan operasi
bandara dan
komersial (jasa
konsesioner sebagai
penunjang
penerbangan)
Menyelenggarakan
pembinaan sumber
daya bandara
(sumber daya
manusia, fasilitas
dan metode)
Melaksanakan
tugas lain yang
ditetapkan direksi

c. Hasil Menginventarisasi fungsi-fungsi dalam organisasi

 Fungsi organisasi yang pertama, membuat pelaksanan tugas jadi tepat serta
aktivitas tiap unit akan terorrganisasi ke arah tujuan yang sama. Dapat
menghindari kesalahan yang mungkin akan terjadi. Memudahkan pengawasan.
Dipergunakan sebagai pedoman dasar dalam menjalankan aktivitas.
 Fungsi organisasi kedua, untuk pembagian atas tugas tugas yang sesuai dengan
kondisi perusahaan. Menciptakan spesialisasi saat menjalankan tugas. Personil
dalam perusahaan mengetahui tugas apa yang akan dijalankan untuk mencapai
tujuan.
6
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

 Fungsi organisasi yang ketiga, Fungsi staffing ini sangat penting dilakukan karena
terkadang satu atau dua divisi lain di dalam perusahaan mempunyai kebutuhan
yang berbeda-beda sehingga fungsi manajemen pengelolaan perusahaan ini sangat
perlu dilaksanakan. Seperti, Perencanaan SDM yang sudah tersedia, Perekrutan
tenaga kerja apabila terdapat kekosongan pada divisi tertentu, Proses seleksi calon
tenaga kerja yang mendaftar, pengenalan terkait perusahaan serta melakukan
orientasi, pelaksanaan kerja, Evaluasi kinerja yang telah dilakukan, Memberikan
reward atau punishment sesuai dengan hasil evaluasi yang telah dilakukan, dan
Memberikan pengembangan atau jenjang karier.
 Fungsi organisasi keempat, Mengimplementasikan suatu proses kepemimpinan,
penbimbingan, dan memberikan motivasi kepada pekerja supaya bisa bekerja
dengan efektif serta efisien dalam mencapai tujuan yang ditetapkan. Memberi
tugas serta penjelasan secara rutin tentang pekerjaan. Menjelaskan semua
kebijakan yang sudah ditetapkan.
 Fungsi organisasi kelima, Mengevaluasi keberhasilan dalam proses mencapai
tujuan dan target mengikuti indikator yang sudah ditetapkan. Menempuh langkah
klarifikasi serta koreksi atas terjadinya penyimpangan yang ditemukan. Memberi
alternatif solusi atas masalah yang terjadi dalam mencapai tujuan yang ditetapkan.

d. Pilihlah salah satu fungsi yang telah diinventarisis

Fungsi yang dipilih yaitu fungsi Staffing, dikarenakan fungsi ini bertujuan untuk
menempatkan sumber daya perusahaan di tempat yang paling tepat sesuai dengan
bidang keahliannya. Staffing merupakan salah satu organisasi yang penting dimana
dia harus mengelola berbagai pekerjaan, mulai dari perencanaan, perekrutan serta
memahami kebutuhan perusahaan

1.2 Hasil menginventarisasi Tugas-tugas yang harus dilaksanakan setiap personil dalam
perusahaan.
7
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

a. Jelaskan tentanga tugas-tugas yang harus dilakukan dana pa hubungannya dengan


fungsi-fungsi dalam organisasi.

Direktur:
• Mengambil keputusan
• Menyetujui pengangkatan dan menolak pengangkatan karyawan
• Meningkatkan dan memelihara motivasi kerja karyawan.

Hubungan nya dengan fungsi fungsi organisasi sama sama memberikan arahan
dan aturan. Tugas tugas yang harus dilaksanakan oleh setiap personil yaitu
mendengarkan perintah dari atasan mulai dari arahan dan juga aturan yang ada, dan
meningkatkan skill kemampuan dan terakhir menambah pengetahuan.

b. Hasil menginventarisasi tugas-tugas yang haruys dilaksanakan berdasarkan salah


satu fungsi yang telah dipilih pada point. 1.1 d.

 Menyusun Strategi Bisnis untuk Perusahaan


 Melakukan Evaluasi Perusahaan
 Mengawasi Situasi Bisnis
 Menunjuk Orang yang Mampu Memimpin

1.3 Hasil menginventarisasi Relasi antar personil dalam melaksanakan tugas.

a. Jelaskan tentang relasi antar personil dalam melaksanakan tugas

Hubungan dan interaksi karyawan atau personil yang baik dalam perusahaan tentu
akan memberikan dampak baik bagi keseluruhan. Tak hanya bagi karyawan itu
sendiri, namun juga bagi perkembangan perusahaan ke depannya. Maka dari itu
8
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

relasi antar personil dalam menjalankan tugas harus terus berjalan harmonis demi
tercapai nya misi perusahaan.

b. Hasil menginvetarisasi realasi antar personil dalam melaksankan tugas sesuai


dengan tugas-tugas yang telah diinventarisasi dalam 1.2.b

Sebelum dikalukan inventarisasi, tentu perlu adanya pendapat dan kesepakatan


bersama dalam job desk yang akan dilakukan. Agar proses inventarisasi berjalan
dengan lancar serta sesuai dengan jabatan dan tugas dari setiap personil.

1.4 Hasil menginventarisasi Lingkup wewenang dan tanggungjawab setiap personil.


a. Jelaskan tentang lingkup wewenang dan tanggungjawab setiap personil

1. Direksi
Merupakan orang yang bertanggung jawab dan memiliki wewenang dalam
mengurus perseroan terbatas. Biasanya dalam perseroan memiliki satu orang
direktur utama, 3 wakil direktur utama, serta 6 direktur, sesuai dengan yang
dibutuhkan oleh suatu perusahaan

2. Direktur Utama
Direktur utama merupakan orang yang mempunyai wewenang dalam
merumusakan dan menetapkan suatu kebijakan. Direktur utama juga berperan
untuk memajukan serta mengembangkan perusahaan, peran direktur utama ini juga
harus memiliki ide – ide yang bermanfaat bagi perusahaan untuk bekerja sama
dengan perusahaan lain.

3. Direktur Keuangan
Direktur keuangan bertugas untuk mengawasi operasional keuangan perusahaan,
menetapkan prosedur pelakasanaan secara rinci tentang keuangan dan menetapkan
standar pekerjaan lapangan untuk menjamin tidak adanya kebocoran dalam bagian
9

keuangan.
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

4. Direktur Personalia
Direktur personalia bertanggung jawab untuk mengembangkan system
perencanaan personalia dan pengendalian kebijakan pegawai, serta melaksanakan
Kebutuhan administrasi dan kepagawaian dan membina pengembangan staff
administrasi

5. Manager
Tugas dari seorang manager yaitu membuat pengarahan dan keputusan, kebijakan,
supervise dan mengembangkan potensi karyawan agar dapat memajukan
perusahaan.

6. ADM & Gudang


Jabatan ini terdiri dari accounting, CMT, dan kasir yang bertugas untuk mengatur
keuangan perusahaan dan mencatat setiap pengeluran dan pemasukan.

7. Divisi Regional
Devisi regional bertugas untuk mengelola sebuah aset perusahaan serta
menjalankan bisnis sesuai dengan arahan perusahaan. Tugas lain dari devisi
regional ini yaitu melaksanakan prosedur dan menyepakati target yang sudah
ditetapkan oleh direksi perusahaann

b. Hasil menginventarisasi Lingkup wewenang dan tanggungjawab setiap personil


sesuai dengan fungsi dan tugas yang telah dipilih
10
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

Hasil menginventarisasi Lingkup wewenang dan tanggungjawab setiap personil


sesuai dengan fungsi dan tugas yang telah dipilih yaitu memudahkan perusahaan
dalam melakukan pekerjaannya karena mereka telah memiliki tanggung jawab
serta tugas mereka masing-masing

2. Membuat uraian pekerjaan


2.1 Hasil membuat Uraian pekerjaan untuk masing-masing personil berdasarkan tugas
dan tanggung jawabnya.

Butlah uraian perkerjaan nyang meliputi, fungsi, tugas, Relasi, kewenangan serta
tanggung jawab

1. Komisaris Utama

Memberikan arahan dan aturan kepada direksi serta memberikan pengetahuan dan
Mengawasi kinerja para direktur , mengecek laporan baik dari keuangan pajak dll
milik perusahaan. Seorang Komisaris utama juga perlu menjaga relasi terutama
dengan para karyawan, direktur bahkan kolega bisnis supaya misi dari perusahaan
dapat tercapai sebagaimana mesti nya. Komisaris Utama pun dapat memerintah para
direktur dan bertanggung jawab mengevaluasi kinerja dari para direktur.

2.2 Hasil memverifikasi Uraian pekerjaan di lapangan.


a. Bagaimana proses memverifikasi uraian pekerjaan yang telah didudun dengan
pelaksanaan uraian tugas dilapangan.

Sebelum dilakukan nya proses verifikasi pekerjaan maka perlu dilakukan nya
observasi atau identifikasi terlebih dahulu apakah pekerjaan yang berjalan sesuai
dengan misi perusahaan atau tidak.
11

b. Hasil memverifikasi uraian pekerjaan di lapangan


Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

Untuk pengesahan bahwa pekerjaan yang dilakukan dilapangan benar benar sesuai
misi perusahaan

3. Mensosialisasikan uraian pekerjaan


3.1 Hasil mensosialisasikan uraian pekerjaan untuk setiap personil dalam bentuk tertulis
(print-out) sesuai prosedur.

Menginfokan SOP perusahaan , bagaimana cara melakukan nya serta hal hal apa saja
yang perlu di hindari.

3.2 Hasil menjelaskan Uraian pekerjaan kepada setiap personil.


a. Jelaskan proses menjelaskan uraian pekerjaan kepada setiap personil

Dalam proses menjelaskan uraian pekerjaan tentu nya harus melewati beberapa
tahapan seperti :

 Identifikasi terlebih dahulu pekerjaan


 Ringkasan pekerjaan atau kriteria dari pekerjaan tersebut
 Kewajiban pekerjaan
 Tanggung jawab pekerjaan
 Spesifikasi pekerjaan

Tahapan diatas dapat membantu dan mempermudah dalam menjelaskan uraian


pekerjaan kepada personil , untuk proses menjelaskan uraian pekerjaan dapat
dilakukan sebelum dimulai nya pekerjaan contoh nya para atasan melakukan
briefing mengenai uraian pekerjaan kepada tiap tiap personil sebelum beraktivitas .
12
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang


 Media CBT Kewirausahaan Industri - LV
CP.3.12

b. Hasil menjelaskan uraian pekerjaan kepada setiap personil

Dalam hal ini setelah melakukan briefing dan menjelaskan uraian pekerjaan
tentunya mendapatkan hasil , berikut ini adalah hasil dari menjelaskan uraian
pekerjaan kepada personil :
 Dapat memeprjelas dan mengoptimalkan tanggung jawab setiap pekerja
 Membuat karyawan dapat lebih fokus dalam tanggung jawab nya
 Dapat lebih mudah mengevaluasi kinerja karyawan
 Meminimalisir kesalahan dalam bekerja.
 Memudahkan karyawan dalam bekerja.

Instruktur Peserta
Nama
No. reg
Tanggal
Tanda Tangan
13
Page

 Universitas Muhammadiyah Tangengang

Anda mungkin juga menyukai