Anda di halaman 1dari 2

RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PANCASILA

Pertemuan : 6 (Keenam)
Mata Kuliah : Pancasila
Nama Dosen :
Program
:
Studi
Fakultas :
Universitas :
Judul Bab : Internalisasi Nilai-Nilai Ketuhanan Dalam Pancasila
1. Memiliki pemahaman mengenai makna Ketuhanan Yang Maha Esa
pada Sila Ke-1 Pancasila
2. Mampu mengimplementasikan nilai Ketuhanan sesuai dengan Sila Ke-1
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
3. Memiliki dan meyakini satu agama dengan menjalankan perintah dan
CPMK : menjauhi larangan sesuai norma agama yang berlaku
4. Mengembangkan sikap saling menghormati kebebasan menjalankan
ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masin
5. Mampu membina kerukunan hidup diantara sesama umat beragama
dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
Alokasi
: 100 menit
Waktu
Metode
: Pendekatan: Active Learning, Metode: Diskusi Kelompok, Role Playing, Case
Pembelajaran Study, dan Problem Based Learning
Diskusi Kelompok
1. Pembagian mahasiswa ke dalam kelompok-kelompok kecil
2. Penjelasan topik atau pertanyaan terkait dengan nilai-nilai Ketuhanan
dalam Pancasila yang akan didiskusikan
3. Mahasiswa diminta untuk membaca materi dan mencari referensi terkait
Langkah-
topik tersebut sebelum diskusi dilakukan
langkah :
4. Diskusi dilakukan dengan bimbingan dosen atau asisten dosen, di mana
Pembelajaran
setiap kelompok menyampaikan pandangan dan pemahaman mereka
terkait topik tersebut
5. Diskusi diakhiri dengan penyimpulan bersama dan penjelasan ulang dari
dosen atau asisten dosen terkait nilai-nilai Ketuhanan dalam Pancasila
yang telah dibahas.

Modul ajar:
https://drive.google.com/file/d/1P8ecaK9Au4I0ncuZvYkvtHKPI6piCvlR/view?
usp=share_link
PPT Bernarasi:
Alat dan https://drive.google.com/file/d/1nA97Bc26x5gZO0REm5ONeIdC6JBLYg5V/
:
Bahan view?usp=share_link
PPT Materi:
https://drive.google.com/file/d/1nA97Bc26x5gZO0REm5ONeIdC6JBLYg5V/
view?usp=share_link
Sumber lain: -

1
Mahasiswa diharapkan dapat menyelesaikan tugas berikut:
Tagihan 1. Mengisi presensi kehadiran.
: 2. Menjawab pertanyaan dalam kuis.
Mahasiswa 3. Mengunggah hasil pekerjaan yang diberikan oleh dosen.

1. Merjakan tugas secara jujur, tertib dan bertanggung jawab.


Ketentuan 2. Jika tugasnya berbentuk soal uraian atau pembuatan artikel untuk
Mengerjakan : mengerjakan pada lembar jawab yang telah disediakan.
Tugas 3. Apabila ada tugas menghendaki pembuatan video cukup anda tuliskan link
dimana anda upload video.

Evaluasi https://drive.google.com/file/d/1nA97Bc26x5gZO0REm5ONeIdC6JBLYg5V/
:
Pembelajaran view?usp=share_link

Mengetahui,
Dosen Pengampu Mata Kuliah

(………………………………………)

Anda mungkin juga menyukai