Anda di halaman 1dari 18

Minggu, 4 Juni 2023 │Edisi ke-2/Tahun XVII

ANGGOTA PGI
Badan Hukum No.53/27-6-1932 stbl.372
S.K. DIRJEN BIMAS (Kristen) Protestan DEPAG 197/05-10-1988
Jln.Minang Permai 100, Petungasri Pandaan - Pasurun 67156
Telp. Sekertariat : 081334208082, 08123285280, ✞081381467095
Website : https://gkjwpandaan.wordpress.com
e-mail : majelis.gkjwpandaan@gmail.com

WARTA JEMAAT
Greja Kristen Jawi Wetan – Jemaat Pandaan
Jalan : Minang Permai no:100 Petungasri Pandaan Pasuruan 67156 T-0813-3420-8082, ✞0813-3655-2178

VAKSIN WARGA GREJA KRISTEN JAWI WETAN


GKJW PANDAAN
Kunjungan Kasih
KE-1 KE-2
Ke Panti Ashan Dorkas

81.47% 76.40% Hari Kamis tanggal 1 Juni 2023 yang bertepatan


Jadwal Ibadah :
Ibadah Umum ke-1 05.30
dengan hari Libur nasional, KPPW GKJW Jemaat
Bahasa Jawa (2+4) Pandaan bekerjasama dengan KPAR GKJW Jemaat
Ibadah Umum ke-2 07.00 Pandaan melaksanakan kegiatan bersama, yaitu
Bahasa Indonesia
kunjungan ke Panti Asuhan Dorkas yang berlokasi di
Ibadah Umum ke-3
Bahasa Indonesia
17.00
Porong, Sidoarjo yang berjarak kurang lebih 12 km.
Ibadah Balita 07.00 Rombongan yang ikut dalam kunjungan ini cukup
Ibadah Pratama 07.00 banyak, yaitu sebanyak 85 orang. Yang terdiri dari
Ibadah Madya 07.00
Ibadah Remaja
pengurus dan anggota KPPW, pengurus KPAR dan
07.00
Ibadah Pemuda 19.00
anak-anak KPAR. Dan untuk membawa rombongan
Sabtu sampai ke tujuan, dilakukan dengan mencarter
sebuah bus dan mengendarai beberapa mobil
pribadi. Dengan menempuh waktu sekitar 20 menit
GKJW Mejadi sampailah rombongan ke lokasi tujuan.
Saksi dan
Pelayan Kristus
di tengah IBADAH MINGGU & IBADAH KHUSUS
Perubahan Minggu Pagi 07.00: Dkn Dimas Hutri Panjin P
Minggu Sore 17.00: Pdt Hutomo Surjo Widodo STh
Memasuki kawasan Panti Asuhan Dorkas yang melewati jalan di samping
Puskesmas Porong, rombongan langsung disambut oleh penghuni Panti
Asuhan. Pimpinan ”Panti Asuhan Dorkas” menyampaikan terkait
perkembangan panti dan permasalahan apa saja yang selama ini dihadapi
ketika memimpin Panti Asuhan.

Selanjutnya rangkaian acara dimulai tepat pukul 9.00 siang. Di awali


dengan doa bersama . Dan acara dilanjutkan dengan :
Ibadah Bersama yang dipimpin oleh Ibu Pdt Juli Mardianti, STh
 Fun Games yang sangat meriah yang melibatkan anak-anak Panti
Asuhan bersama anak-anak KPAR GKJW Jemaat Pandaan. Nampak
seluruh anak-anak panti asuhan sangat antusias dalam acara ini.
 Penyerahan ”Tali Kasih” dari GKJW jemaat Pandaan berupa :
• Penyerahan bantuan sembako beserta barang-barang lainnya
yang berasal dari sumbangan warga GKJW Jemaat Pandaan.
• Penyerahan Donasi yang berupa uang tunai sebesar Rp.
9.000.000 kepada pengurus panti asuhan.
• Penyerahan Persembahan Ibadah sebesar Rp. 815.000 untuk di
kelola oleh pihak panti asuhan.
 Makan Siang masing-masing seluruh yang hadir di Panti Asuhan
(terdiri dari 58 anak penghuni dan 12 orang pengurus) makan
bersama dengan semua sajian kue & nasi kotak di siapkan dari
Pandaan. Sedangksn seluruh rombongan dari GKJW Pandaan yang
berjumlah 85 orang, makan bersama di perjalanan.

Pada penutup rangkaian acara pimpinan panti asuhan Dorkas


mengucapkan “Terima Kasih yang tak terhingga kepada seluruh rombongan
dari GKJW jemaat Pandaan. Terima Kasih juga atas seluruh bantuan baik
yang berupa barang maupun uang kepada apnti asuhan. Anak anak kami
sangat senang dan bahagia sekali, semoga GKJW jemaat Pandaan akan
terus berkembang dan selalu dalam perlindungan Tuhan Yang Maha Esa.
Acara selesai pukul 11.00 wib. Selanjutnya rombongan langsung pulang ke
Pandaan.
Dengan lancarnya acara ini, panitia internal GKJW jemaat Pandaan
menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Majelis dan
Jemaat GKJW Jemaat Pandaan yang telah mendukung acara ini. Secara
khusus terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam
bentuk dukungan doa, donasi uang, sumbangan sembako, sumbangan
dalam bentuk barang lainnya, bantuan kendaraan yang membawa barang-
barang sumbangan, bantuan tenaga dan pikiran, kehadiran di lokasi, dan
bantuan dalam bentuk lainnya yang telah diterima oleh Panitia. Terima
kasih juga atas partisipasi dari Bapak/Ibu semua warga jemaat. Tuhan
memberkati. [EZRA]
Pancaran Air Hidup >>>
SAKSI KRISTUS SEUMUR HIDUP
Minggu, 4 Juni 2023
Bacaan Matius 28 : 16-20 : 1-11 | Pujian PKJ: 185

Nats: “… dan ajarlah mereka melakukan segala sesuatu yang telah Kuperintahkan
kepadamu. Dan ketahuilah, Aku menyertai kamu senantiasa sampai kepada akhir
zaman.” (Ayat 20)

Seorang pendeta emiritus bercerita tentang banyak hal kepada saya sebagai
pendeta yang baru melayani di jemaat. Beliau menceritakan suka duka beliau
ketika melayani di beberapa jemaat. Beliau juga menceritakan pengalaman-
pengalaman menarik dan lucu saat beliau masih aktif melayani jemaat.
Terlebih beliau juga menceritakan iman spiritualitasnya, bagaimana Allah
menyertai, menolong, menghibur, dan menguatkan beliau di saat-saat kelam
dalam hidup beliau sebagai pendeta. Semua cerita tersebut diceritakan
dengan penuh semangat serta harapan agar saya termotivasi untuk semangat
dan setia melayani Tuhan melalui jemaat-Nya. Dari sini saya menyimpulkan
bahwa menjadi saksi Kristus berlaku seumur hidup. Selama kita masih
diberikan nafas dan hidup, tugas sebagai pengikut Kristus adalah bersaksi
tentang kebenaran dan keselamatan Sang Kristus.

Matius 28:16-20 dikenal sebagai perikop tentang Amanat Agung Tuhan


Yesus. Sebelum Tuhan Yesus naik ke surga, Ia memberikan perintah,
“Pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam
nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus, dan ajarlah mereka melakukan segala
sesuatu yang telah Kuperintahkan kepadamu. Dan ketahuilah, Aku menyertai
kamu senantiasa sampai kepada akhir zaman.” (Ay. 19-20). Dari Amanat
Agung ini Tuhan Yesus menghendaki para murid-Nya pergi mewartakan Injil
ke seluruh bumi. Mereka diperintahkan untuk membaptis orang percaya
sebagai tanda keselamatan dari Kristus. Terlebih lagi mereka diperintahkan
untuk mengajarkan segala sesuatu yang telah diajarkan oleh Tuhan Yesus
kepada mereka. Dan Tuhan Yesus sendiri berjanji senantiasa menyertai
mereka dalam melaksanakan tugas dan kesaksian mereka.

Seperti para murid yang menerima perintah Tuhan, kita sebagai umat Tuhan
juga mendapat perintah yang sama untuk pergi menjadi saksi Kristus,
mewartakan karya kasih Allah pada dunia. Tugas untuk menjadi saksi Kristus
adalah tugas melekat pada diri setiap umat Tuhan. Bukan hanya Pendeta,
Guru Injil, Penatua dan Diaken saja yang menjadi pelayan dan saksi Kristus,
tetapi kita semua. Iya, kita semua dipanggil untuk menjadi pelayan dan saksi
Kristus seumur hidup kita. Memang tidak mudah melakukannya, tetapi
percayalah ada Roh Kudus Allah yang memampukan dan menguatkan kita
sebagai pelayan dan saksi-Nya. Amin. [AR].

“Melayani dan bersaksi adalah panggilan yang mulia bagi kita umat Allah”
Jadwal Ibadah & Agenda :

HARI/TANGGAL KEGIATAN JAM TEMPAT PELAYAN

Selasa
06 Juni 2023 RAPAT PHMJ 19.00 PHMJ

Rabu Ibu AM Christyowati


07 Juni 2023 IBADAH WANITA 16.30 DC : Kebaya Kuning

IBADAH PAGI Pdt. Hutomo Suryo Widodo


(Bhs JAWA) 05.30 Polos Bebas
GKJW PANDAAN
Jl. Minang Permai No.
100 Pdt. Hutomo Suryo Widodo
IBADAH PAGI 07.00 Polos Bebas
Minggu
11 Juni 2023
KATAKSASI 08.30 TEAM PENGAJAR

Dkn. Laurentinus P.
IBADAH SORE 17.00 Manulang
Polos Bebas

Jadwal Ibadah Patuwen GKJW Pandaan:

HARI/TANGGAL KEGIATAN JAM TEMPAT PELAYAN

Kamis Ibadah Ibu Suharti


08 Juni 2023 Patuwen 18.30 Pnt. Mulyana
MATIUS Perum Kebonwaris II

Jumat Ibadah Bp. Andri Priyanto Dkn. Doni Wiwit


09 Juni 2023 Patuwen 18.00
MARKUS Perum. Randu Pitu D19 Atmojo

Ibadah Kel. Bp. Darman/ Ibu


Sabtu Patuwen
10 Juni 2023 18.00 Ezra Pdt Hutomo S Widodo
LUKAS
GKJW Pandaan

Minggu Ibadah Bp. Gatut Dirgantara


11 Juni 2023 Patuwen 10.00 Pdt Hutomo S Widodo
YOHANES Gedangan Sda
Jadwal Ibadah Anak & Remaja

HARI/TANGGAL KELAS JAM TEMPAT PELAYAN

GKJW PANDAAN Kak Ita


BALITA 07.00
RUANG BALITA Kak Caleb

GKJW PANDAAN Bu Terry


PRATAMA 07.00
RUANG PRATAMA

GKJW PANDAAN Bu Resmi


Minggu MADYA 07.00
RUANG MADYA
11 Juni 2023
GKJW PANDAAN Kak Laurent
REMAJA 07.00
ROOFTOP

GKJW PANDAAN
MUSIK 07.00 Mas Dimas
RUANG BALITA

Kaos Krem

Jadwal Pandu Puji, Organis & LCD

PELAYANAN
HARI/
KEGIATAN JAM
TANGGAL
PANDU PUJI ORGANIS LCD

IBADAH Bu Sarah
MINGGU 05.30 Sdri. Magda Bp. Anitya Sdr. Krisna
(JAWA) Sdr. Eko

Bu Susi
Minggu IBADAH
07.00 Bu Yayuk Bp. Herwan Sdri. Hesti
11 Juni 2023 MINGGU
Sdri. Tasya

IBADAH Bu Anna
MINGGU 17.00 Sdr. Caleb Sdr. Rio Sdri. Tasya
SORE Sdri. Nedha
Data Persembahan Ibadah Minggu :
PEMBANGUNA KHUSUS KEHADIRAN
PERSEMBAHAN UMUM N

IBADAH
MINGGU PAGI
HUT GKJW 07.00 Rp. 1.800.000 Rp.1.235.000 Rp. 2.129.000 73 74
PANDAAN
28 Mei 2023

KEHADIRAN
HARI TANGGAL KEGIATAN PERSEMBAHAN KETERANGAN
L P Σ

BALITA 12 13 25
PRATAMA 6 6 12
28 Mei 2023 Rp. 382.000 GABUNG
MADYA 3 6 9
REMAJA 6 8 14

KEHADIRAN
HARI TANGGAL KEGIATAN PERSEMBAHAN KET
L P Σ

26 Mei 2023 DOA KEHIDUPAN 14 24 38 Rp 211.000

27 Mei 2023 DOA KEHIDUPAN 22 40 62 Rp 364.000

Data Persembahan Bulanan :


No PERSEMBAHAN KETERANGAN No PERSEMBAHAN KETERANGAN

I/15 Rp. 50.000 Mei IV/08 Rp. 50.000 Mei

III/27 Rp. 200.000 Juni - Juli IV/14 Rp. 225.000 Apr - Jun

I/04 Rp 300.000 April-Mei I/13 Rp 3.600.000 Jan-Des

Data Persembahan
Iuran Pokja Kematian :
NO NAMA RAYON IURAN JUMLAH

1 Bambang SUsmantojo Lukas Jan– Des 23’ @2500x10x12=Rp 300.000

3 Kemis Lukas Jan-Mei 23’ @2500x1x12=Rp 30.000


Data Persembahan Ibadah Patuwen :

HADIR
RAYON PERSEMBAHAN JUMLAH
L P

UMUM Rp 196.000
MATIUS
11 15 PEMBANGUNAN Rp 242.000
01 Juni 2023
DANSOS KAS RAYON Rp 120.000 Rp 120.000
UMUM Rp.64.000
MARKUS
11 13 PEMBANGUNAN Rp.42.000
03 Juni 2023
DANSOS KAS RAYON Rp.86.000 Rp.86.000
UMUM Rp 108.000
YOHANES
15 20 PEMBANGUNAN Rp 98.000
01 Juni 2023
DANSOS KAS RAYON Rp 60.000 Rp 60.000

Ulang Tahun >>>


Selamat Ulang Tahun Kelahiran & Ulang Tahun
Perkawinan kepada warga Jemaat pada periode
Minggu ke depan : tanggal 4/6/2023 s/d
11/6/2023. Kiranya Tuhan Yesus memberkati :

Ulang Tahun Kelahiran :


NAMA TANGGAL NAMA TANGGAL

Nicholas Ananda Sipahutar 5 Juni 2007 Gamaliel Bayu 10 Juni 1992

Budi Waluyo 6 Juni 1956 Wirawan Aryanto 11 Juni 1984

Iswahyuni 8 Juni 1975 Hendra Wiji AS 11 Juni 1992

Ulang Tahun Perkawinan:

NAMA TANGGAL NAMA TANGGAL

Novias Dwi Kristanto &


Edi Samekto & Musasih 7 Juni 1980 5 Juni 2010
Masliha

Hendra Tirta & Rosida 10 Juni 2000


Lain-lain (PHMJ) :

1. DUKUNGAN DOA : mohon dukungan doa untuk warga jemaat yang saat
ini sedang menderita sakit /penyembuhan: bpk Anggoro Priyanto, Ibu
Hertutik Sulistyowati, bpk Hamietrana Widji, Ibu Sih Winedar dan Bpk
Edi Samekto.
2. KEGIATAN RAKER MD MALANG III TIMUR :
Raker MTI-J dan MTI-D : diadakan pada hari Minggu, 11 Juni 2023
(minggu depan). Pukul 09.00 s/d 13.00 bertempat di GKJW Jemaat
Pandaan. Sebagai utusan dari jemaat Pandaan : Bpk Rodetyo Prastyo,
Bapk Fembri Sinubo dan Sdri Regina Vanesa.
WEBINAR ON-LINE, PENDETA, KPKJ, KPPJ DAN KAUMJ ; pada hari
Senin, 5 Juni 2023 (jam 18.00 s/d selesai). Dengan tema “Pengarahan
Persiapan Tahun Politik 2024”. Sebagai utusan dari jemaat sbb :
KAUM : Bpk Bakti Kurniawan, Bpk Massucipto Adi Suryo & Ibu Jelli
Amril Oskarina.utri
KPP: Bpk Yunus K Rangga Jawa
KPK : Dkn Dimas Hutri P Pamungkas
3. IBADAH BKSAG PRIA : akan diadakan pada hari Sabtu, 10 Juni 2023
(17.00 wib) bertempat di GBT AL-MASIH Sekarjoho. Dengan pembicara
Pdt Simatupang (Bethany Pandaan). Mohon partipasi kaum Bapak.

Persembahan Hari Raya Undhuh-undhuh Ke-1 Rp 27.524.000

Dari Total Hasil Lelang telah masuk ke Bandahara Jemaat


Rp 24.000.000 (87 %)

Terima kasih atas partisipasi dari seluruh warga jemaat GKJW Pandaan
Batas waktu pelunasan 12 Agts 2023 # BCA a/c 4110125149 an ETIK IDA PURWATI
PESERTA LOMBA “CCA” diGKJW Jemaat Malang– 01/03/2023
KUNJUNGAN KE BP ANGGORA PRIYANTO– 02/06/2023

KUNJUNGAN KE IBU NOVIAS – 02/06/2023


IBADAH PATUWEN RAYON YOHANES - 01/06/2023

PERAYAAN HUT GKJW PANDAAN KE-17

Anda mungkin juga menyukai