Anda di halaman 1dari 7
PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo Jl, Prof, W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Email :rsclaeramo2017@gmail.com MBAY SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AERAMO KABUPATEN NAGEKEO NOMOR :445/RSUD AERAMO/SK/54/01/2023 TENTANG PERUBAHAN SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT DAERAH AERAMO NOMOR: 445/RSD AERAMO/SK/74/04/2022 TENTANG PEMBENTUKAN TIM TERPADU GERIATRI DIREKTUR RUMAH SAKIT DAERAH AERAMO KABUPATEN NAGEKEO Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan pada pasien lanjut usia di Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo baik pelayanan rawat jalan maupun rawat inap, diperlukan penyelenggaraan pelayanan geriatri yang efektif; b. bahwa agar penyelenggaraan pelayanan geriatri di Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo dapat terlaksana dengan baik, perlu dibentuk Tim Terpadu Geriatri; c. bahwa untuk Pembentukan Tim Terpadu Geriatri sebagaimana dimaksud dalam huruf b, perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur Rumah Sakit ‘Umum Daerah Aeramo. Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29 ‘Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran. @ Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo JI. Prof. W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Email :rsdaeramo201 7@agmail.com MBAY 2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 129/Menkes/SK/I/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit. 3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan. 4, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit. 5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 79 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pelayanan Geriatri di Rumah Sakit. MEMUTUSKAN Menetapkan Pertama : Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo tentang Pembentukan Tim Terpadu Geriatri Rumah Sakit Daerah Aeramo. Kedua : Susunan Tim Terpadu Geriatri di Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini. Ketige : Tugas dan Fungsi Tim Terpadu Geriatri Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini. Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo ul. Prof. W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya dan apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di ‘AERAMO. Tanggal +39 Januari 2023, ‘ar Chandsawati i ¥9760893'200004 : 2001 @ Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo JL. Prof. W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Email :rsdaeramo2017@gmail.com MBAY Lampiran : Keputusan Direktur RSUD Aeramo Nomor : 445/RSUD Aeramo/SK/54/01/2023 Pembentukan Tim Terpadu Geriatri Rumah Sakit Umum Tentang Daerah Aeramo ‘TIM TERPADU GERIATRI RUMAH SAKIT DAERAH AERAMO Penanggung Jawab : dr. Chandrawati Ketua : dr. Harun A. P. Hasahatan, Sp.PD Sekretaris : dr, Camelia Seravina Pili Anggota 1, Koordinator rawat jalan : dr. Anmad Fauzi, Sp.N Anggota a. Perawat : Theresia Esti, Amd. Kep b. Fisioterapi : Atanasia Dewiyanti Ramlan, S.Ft 2. Koordinator rawat inap : dr. I Kadek Rollandika, Sp.KJ Anggota a. Gizi : Maria Mustika Wea Aga, S.Gz b. Farmasi : Theodora G. Paskartini, S.Farm.,Apt. Ditetapkan di : AERAMO Tanggal ge §POManuari 2028 oy on RSUD,Agramo Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo Jl. Prof, W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Email :rsdaeramo2017@gmail.com MBAY 1. Penanggungjawab a. Uraian Tugas © Mengkoordinasi pelaksanaan upaya kesehatan secara berdaya guna dan berhasil guna dengan mengutamakan upaya penyembuhan, pemulihan serta melaksanakan rujukan dan pelayanan yang bermutu sesuai standar Rumah Sakit. * Mempunyai fungsi sebagai perumusan kebijakan rumah sakit. * Penyusun rencana strategis RS b. Wewenang * Meminta laporan hasil kinerja Tim Terpadu Geriatri * Merubah kebijakan yang telah disusun © Mengganti struktur organisasi Tim Terpadu Geriatri 2. Ketua dan Sekretaris Tim Terpadu Geriatri a. Tugas Pokok * Melaksanakan koordinasi penyelenggaraan upaya pelayanan geriatri sesuai dengan tingkatan pelayanan. * Melaksanakan koordinasi pelaksanaan kerjasama lintas program dan lintas sektoral dengan berbagai disiplin. b. Uraian Tugas © Merencanakan/membuat rencana kerja kebutuhan Tim Terpadu Geriatri setiap tahunnya. * Menyelenggarakan pelayanan geriatri berdasarkan rencana kebutuhan ketenagaan, sesuai kebijaksanaan yang telah ditetapkan oleh direktur rumah sakit. Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo Jl, Prof. W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Email :rsdaeramo2017@gmail.com MBAY « Menyelenggarakan rujukan, baik di dalam maupun ke dan dari luar rumah sakit. * Menyelenggarakan kerjasama dengan tim/ departemen/ bagian/ KSMF (Kelompok Staf Medik Fungsional) lain di rumah sakit, serta hubungan lintas program dan lintas sektoral melalui direktur rumah sakit. © Memberikan laporan berkala tim terpadu geriatri_ke pada Direktur Rumah Sakit. 3. Koordinator Rawat Jalan a. Tugas Pokok Menyelenggarakan upaya pelayanan geriatri di ruang lingkup poliklinik, meliputi asesmen geriatri, tugas konsultatif kuratif (sederhana) serta melaksanakan rujukan ke dan dari tim/departemen/ KSMF lain bila perlu. b. Uraian Tugas: * Merencanakan/membuat rencana kerja serta rencana kebutuhan poliklinik geriatri setiap tahunnya. * Menyediakan perlengkapan pelayanan geriatri di _poliklinik berdasarkan kebijaksanaan yang telah ditetapkan oleh ketua tim geriatri. * Menyediakan kelengkapan tugas pendidikan, latihan dan penelitian serta pengembangan sesuai kebijakan tim geriatri. + Menyelenggarakan kerjasama dengan SMF di rumah sakit. © Bertanggung jawab kepada ketua tim geriatri atas penyelenggaraan pelayanan geriatri di poliklinik. 4. Koordinator Rawat Inap a. Tugas Pokok: Menyelenggarakan upaya pelayanan geriatri di ruang lingkup rawat inap, _meliputi_pengkajian, tindakan kuratif, rehabilitasi dan Dipindai dengan CamScanner PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO DINAS KESEHATAN Rumah Sakit Umum Daerah Aeramo Jl. Prof. W.Z. Yohanes. KodePos 86472 Email :rsdaeramo2017@gmail.com ‘MBAY konsultasi, serta melaksanakan rujukan ke dan dari tim/departemen/ KSMF lain bila perlu. . Uraian Tugas: Merencanakan/membuat rencana kerja serta rencana kebutuhan bangsal geriatri setiap tahunnya. Menyelenggarakan upaya pelayanan geriatri di rawat inap berdasarkan kebijaksanaan yang telah ditetapkan oleh ketua Tim Terpadu Geriatri. Menyelenggarakan tugas pendidikan, pelatihan, penelitian serta pengembangan sesuai kebijakan Tim Terpadu Geriatri. Menyelenggarakan kerjasama dan rujukan dengan SMF lain di Rumah Sakit. Bertanggung jawab kepada ketua Tim Terpadu Geriatri atas laporan berkala dan penyelenggaraan pelayanan geriatri di rawat inap. ‘Tanggal @ Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai