Anda di halaman 1dari 8

MODUL

M.R.B.C 2k22

MURUNG RAYA 2022


P
e
Kompetisi Event Bola M.R.B.C 2022:
s
e •Team Senior 7 Team
r •Team Junior 2 Team
t
a
PELAKSANAAN

STADION MINI PURUKCAHUpangan Basket Komplek Perkantoran PU


Tempat

Tanggal 16 September 2022


Waktu Game 1 15.30 – 16.30 WIB
Game 2 16.30 – Selesai
KETENTUAN-KETENTUAN PERTANDINGAN

Ketentuan Pertandingan :

 Peserta biaya pendaftaran sebesar 20 ribu perorang

 Kostum : Bebas dalam catatan team yang di sebutkan pertama menggunakan warna gelap dan
team selanjut nya warna terang

 Sistem pertandingan menggunakan skema Double elemination


Jadi nanti pertandingan dibagi menjadi 3 fase
1. Fase penyisihan pertama untuk menentukan juara grup masing masing (ada 2 juara grup yaitu
juara barat dan juara timur) (tim yg kalah tidak langsung gugur tapi akan mengikuti penyisihan
di babak second chance)
2. Fase “second chance” akan diikuti oleh tim tim yg kalah pada babak penyisihan pertama dan
akan didapatkan 2 tim yang akan menjadi runner up dan melawan juara barat dan timur (di fase
second chance, tim yg kalah akan langsung gugur)
3. Fase final atau Champion League ( ada 2 pertandingan semifinal, 1 pertandingan perebutan
juara 3, pertandingan perebutan juara 1 dan 2 atau pertandingan FINAL)

 Pertandingan 5x5
 Waktu pertandingan 15x2 menit kotor

 Waktu pemanasan ditentukan wasit dan panitia serta sepakati bersama

 Waktu time out 1 Menit

 Seri/draw over time 5 menit tanpa time out


KETENTUAN-KETENTUAN PERTANDINGAN
 Time out hanya di berikan 2 kali, 1 kali per quarter dengan catatan time out tidak bisa di ambil di
bawah 1 menit di Quarter 2

 Time out yang tidak di ambil/tidak di gunakan pada quarter 1 tidak


diakumulasikan pada quarter ke 2

 Jika terjadi keributan/perkelahian di lapangan dan pertandingan sedang berjalan atau masih ada
waktu pertandingan tersisa,pemain yang membuat keributan/perkelahian akan langsung di
eject/dikeluarkan dari lapangan,(hal ini menjadi subjektif wasit) kepada masing-masing kapten
team/pemain di wajibkan menenangkan pemain yang memicu keributan/melakukan perkelahian

 Di harapkan setiap team yang bertanding On Time 15.30 wib di lapangan dan paling lambat 15.45
wajib sudah dimainkan,minimal 4 orang dilapangan.apabila kurang dari peserta tersebut akan
dianggap wo

 Setiap team/kapten team wajib memberitahu kesiapan pemain, jika di jadwalkan bertanding dan
batas waktu

 untuk jadwal pertandingan ,apabila cuaca tidak memungkinkan dan pertandingan dibatalkan
maka pertandingan itu akan diundur hari besoknya(jumat,sabtu,minggu) contoh Jumat
pertandingan antara Bayangkara - Umega dibatalkan karena cuaca tidak mendukung (hujan
sehingga tidak bisa dilanjutkan pada hari jumat) maka pertandingan akan di alihkan ke hari
sabtu.Tim yg bermain ke hari sabtu akan dialihkan ke hari minggu dan seterusnya

 pemain tidak bisa ditambah lagi apabila sudah TECHNICAL MEETING.

 Segala keputusan panitia tidak bisa diganggu gugat


KETENTUAN-KETENTUAN PERTANDINGAN

Ketentuan Wasit dan panitia :

 Setiap pertandingan di pimpin 2 wasit + 3 panitia+senior 1 lapangan,dan 2 penjaga skor

 Di harapkan On time bagi wasit dan panitia jika berhalangan bisa di beritahukan lebih
lanjut sebelum pertandingan di mulai

Anda mungkin juga menyukai