Anda di halaman 1dari 6

UJIAN SEMESTER

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN HAFSHAWATY


PESANTREN ZAINUL HASAN
TAHUN 2021 / 2022
Materi : Metodologi Penelitian (Bu Roisah)
Hari, Tanggal : Sabtu, 4 Juni2022
Nama Mahasiswa : Reviana Erdwi Fajarini
NIM : 14201.14.22094

a. Kasus 1
1. Judul penelitian pada kasus diatas adalah ?
2. Data apa yang harus ada untuk menulis penelitian diatas mengacu pada referensi yang
diperlukan ?
3. Buatlah rumusan masalah penelitian pada kasus diatas !

b. Kasus 2
1. Jelaskan justifikasi dan kronologis dalam masalah penelitian diatas!
2. Apa tujuan penelitian yang akan dicapai dari latar belakang tersebut, Jelaskan!

c. Bacaan 2
1. Judul pada penelitian diatas adalah?
2. Data apa yang harus ada untuk menulis penelitian diatas mengacu pada referensi yang
diperlukan?

d. Bacaan 3
1. Berdasarkan kasus diatas, tunjukkan masalah penelitian yang menjadi dasar dilakukan
penelitian!
2. Data apa yang harus ada untuk menulis penelitian diatas mengacu pada referensi yang
diperlukan?

e. Pertanyaan ( sesuai dengan penelitian saudara)


1. Tulislah rencana judul penelitian yang anda lakukan sesuai dengan kaidah penulisan
karya ilmiah!
Jawaban :
Hubungan masa kerja dengan tingkat kecemasan perawat dalam menangani pasien gawat
darurat di ruang IGD – HCU RS Islam Lumajang

2. Buatlah meeping jurnal penelitian yang menunjang ke penelitian ( minimal 3 jurnal )

3. Buatlah kerangka konsep penelitian anda!


Jawaban :
Kerangka konseptual

Organisasi

Faktor
Penyebab Lingkungan
Usia

Individu
Pendidikan

Jenis Kelamin Ruang IGD-HCU

Status Perkawinan

Pelatihan

Kecemasan perawat
Masa Kerja Stres Kerja

4. Buatlah hipotesis sesuai penelitian !


Jawaban :
Hipotesisnya yaitu :
1. H1 : Ada hubungan antara masa kerja dengan tingkat kecemasan perawat dalam
penanganan pasien gawat darurat di ruang IGD – HCU RS Islam Lumajang.
2. H0 : Tidak ada hubungan antara masa kerja dengan tingkat kecemasan perawat dalam
penanganan pasien gawat darurat di ruang IGD – HCU RS Islam Lumajang.

5. Buatlah dalam bentuk tabel definisi operasional sesuai variabel penelitian yang
diusulkan! Meliputi : definisi operasional, indikator sesuai dengan definisi operasional,
skala dan skor sesuai varibel penelitian yang diusulkan !
Variabel Definisi operasional Parameter Alat ukur Skala skor

Variabel Lama perawat Menghitung Masa kerja Ordinal ≤ 5 tahun : Masa


kerja baru
independent : bekerja di ruang waktu lama
Masa kerja IGD – HCU RS bekerja perawat > 5 tahun : Masa
Islam Lumajang di ruang IGD - kerja lama

yang dinyatakan HCU


dalam berapa
tahun telah bekerja
sampai saat
pengukuran /
penelitian
Varibel Perasaan khawatir, 1) Perasaan Kuesioner Ordinal Skor kecemasan :
dependent : ketidaknyamanan, ansietas 6 – 14 : ringan
Tingkat ketidakamanan, 2) Ketegangan 15 – 27 : sedang
kecemasan atas kejadian yang 3) Ketakutan 28 – 36 : berat
perawat dialami perawat 4) Gangguan >36 : cemas sekali /
saat bekerja di tidur panik
ruang IGD – HCU 5) Gangguan
kecerdasan
6) Perasaan
depresi
7) Gejala
somatik
8) Gejala
sensorik
9) Gejala
kardiovaskul
er
10) Gejala
respiratori
11) Gejala
gastrointesti
nal
12) Gejala
urogenital
13) Gejala
otonom
14) Tingkah
laku pada
wawancara

6. Buatlah analisis data dari rencana penelitian anda ( coding, editing, skoring dan
tabulating sesuai rencana penelitian ) !
Jawaban :
Teknik pengolahan data meliputi editing, coding, skoring dan tabulating :

1) Editing
Editing adalah yaitu memeriksa kembali kebenaran data yang diperoleh atau
dikumpulkan dari responden kemudian diteliti apakah terdapat kekliruan dalam
pengisiannya, sudah terisi lengkap atau belum. Kegiatan yang diakukan pada tahap ini
adalah :
a. Mengecek nama dan kelengkapan identitas responden untuk menghindari kesalahan
ataupun kekurangan data responden.
b. Mengecek kelengkapan data dan memeriksa isi instrumen pengumpulan data.
c. Mengecek macam isian data untuk menghindari ketidakpastian pengisian.

2) Coding
Coding adalah penulisan memberikan kode tertentu pada tiap-tiap jawaban dari
responden sebagai data sehingga memudahkan dalam melakukan analisa data
1. Nama inisial responden
2. Masa kerja perawat
a. Masa kerja ≤ 5 tahun : kategori masa kerja baru / pendek dikode 1
b. Masa kerja > 5 tahun : kategori masa kerja lama dikode 2
3. Jenis kelamin
a. Laki – laki : 1
b. Perempuan : 2
4. Kecemasan perawat :
a. Cemas ringan :1
b. Cemas sedang :2
c. Cemas berat :3
d. Cemas sekali / panik : 4
3) Skoring

Skoring yaitu jawaban – jawaban responden yang sama dikelompokkan dengan teliti dan
teratur, lalu dihitung dan dijumlahkan kemudian dituliskan dalam bentuk tabel – tabel.
- Kecemasan perawat
Skor dan kode kategori tingkat kecemasan :
a. Skor 6 – 14 : cemas ringan
b. Skor 15 – 27 : cemas sedang
c. Skor 28 – 36 : cemas berat
d. Skor >36 : cemas sekali / panik
Skor > 36 : cemas berat sekali atau panik, dikode 4

e. Entry Data

Peneliti memasukkan data yang telah dikumpulkan ke dalam database

komputer kemudian membuat distribusi frekuensi sederhana.

f. Cleansing

Peneliti mengecek kembali data yang sudah dimasukkan apakah ada

kesalahan atau tidak.

g. Tabulating

Peneliti menyajikan data dalam tabel-tabel sesuai kriteria.

Anda mungkin juga menyukai