Anda di halaman 1dari 2

Perkumpulan Promotor dan Pendidik Kesehatan Masyarakat Indonesia

Sekretariat : Rukan Tanjung Mas Raya Blok B1/11, Jl. Raya Lenteng Agung, RT 002/RW 001,
Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan, DKI Jakarta, 12530
email : pppkmi.pusat@gmail.com
Website : www.pppkmi.org

Nomor : 157/PPPKMI/VI/2023 16 Juni 2023


Lampiran : 1 (satu) halaman
Perihal : Undangan Webinar

Yth.,
1. Ketua Pengda PPPKMI se-Indonesia
2. Ketua Pengcab PPPKMI se-Indonesia
3. Seluruh Anggota PPPKMI di Indonesia
di tempat

Menindaklanjuti undangan dari Ketua Konsil Kesehatan Masyarakat nomor KT.01.03/I/1658/2023


tanggal 16 Juni 2023 tentang Webinar bagi Tenaga Promotor dan Pendidik Kesehatan Masyarakat,
Kesehatan Kerja, dan Epidemiologi dengan tema utama “Kesiapan Tenaga Kesehatan Masyarakat
dalam Penerapan Digital Health untuk Mendukung Transformasi Kesehatan”, bersama ini kami
mengundang Bapak/Ibu untuk hadir secara daring pada webinar yang akan dilaksanakan pada :

Hari, Tanggal : Senin, 19 Juni 2023


Waktu : 08.30 – 16.00 WIB
Link Zoom : https://link.kemkes.go.id/WebinarPPPKMI2023

Bagi Pengda, Pengcab, dan Anggota PPPKMI yang mengikuti kegiatan ini dari awal hingga akhir, serta
mematuhi seluruh tata tertib akan mendapatkan 2 SKP gratis.

Demikian undangan ini kami sampaikan. Besar harapan kami Bapak/Ibu bisa memenuhi undangan ini.
Atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Ketua Umum PPPKMI,

Dr. dra. Rita Damayanti, MSPH


SUSUNAN ACARA WEBINAR NASIONAL
19 Juni 2023

Waktu Durasi Kegiatan Narasumber/PIC


08.30 – 08.45 15’ Registrasi peserta Panitia
08.45 – 08.55 10’ Opening ceremony MC / Panitia
08.55 – 09.05 10’ Sambutan Amiruddin Supartono, S.Tr.Kes., MM
Ketua Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia
09.05 – 09.30 25’ Keynote Speech sekaligus membuka drg. Arianti Anaya, MKM
kegiatan Dirjen Tenaga Kesehatan, Kemenkes
09.30 – 09.35 5’ Pembacaan tata tertib Ketua Divisi Keprofesian, Konsil Kesmas
09.35 – 09.45 10’ Sambutan Hj. R. Ayu Anggraeni Dyah Purbasari,
SKM, MPH.
Ketua Konsil Kesehatan Masyarakat
09.45 – 09.50 5’ Break – rehat kopi
09.50 – 10.00 10’ Sambutan Ketua Umum PPPKMI Dr. dra. Rita Damayanti, MSPH
Transformasi Tenaga Promosi Kesehatan di NS: Dr. dr. Trihono, M.Sc
10.00 – 12.00 120’
Era Digital Menuju Integrasi Layanan Primer Mod: Gugum Pamungkas, SKM, MM
12.00 – 13.00 60’ ISHOMA Panitia
Sosialisasi SIPORLIN PPPKMI dalam NS: Cahya Prihantama, SKM, MPH
13.00 – 15.00 120’ Rangka Percepatan Mod: Gugum Pamungkas, SKM, MM
Perpanjangan STR Promkes
15.00 – 15.30 30’ Penutupan Konsil Kesehatan Masyarakat

Anda mungkin juga menyukai