Anda di halaman 1dari 11

TATA IBADAH

MINGGU, 23 APRIL 2023


1. PANGGILAN BERIBADAH
Menyanyi KJ 3 : 1 & 4

2. VOTUM - SALAM

3. NAS PEMBIMBING MATIUS 3 : 8


3:8 Jadi hasilkanlah buah yang sesuai dengan pertobatan.

2
Menyanyi KJ 240A : 3

4. DOA PENGAKUAN DOSA

5. BERITA ANUGERAH: EFESUS 1 : 7 – 8


1:7 Sebab di dalam Dia dan oleh darah-Nya kita beroleh penebusan,
yaitu pengampunan dosa, menurut kekayaan kasih karunia-
Nya, 1:8 yang dilimpahkan-Nya kepada kita dalam segala hikmat dan
pengertian.

3
Menyanyi NKB 3: 1 & 2

4
6. PETUNJUK HIDUP BARU KELUARAN 20 : 1 - 17
Kesepuluh firman
20:1 Lalu Allah mengucapkan segala firman ini: 20:2 "Akulah
TUHAN, Allahmu, yang membawa engkau keluar dari tanah Mesir,
dari tempat perbudakan. 20:3 Jangan ada padamu allah lain di
hadapan-Ku. 20:4 Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai
apapun yang ada di langit di atas, atau yang ada di bumi di bawah,
atau yang ada di dalam air di bawah bumi. 20:5 Jangan sujud
menyembah kepadanya atau beribadah kepadanya, sebab Aku,
TUHAN, Allahmu, adalah Allah yang cemburu, yang membalaskan
kesalahan bapa kepada anak-anaknya, kepada keturunan yang ketiga
dan keempat dari orang-orang yang membenci Aku, 20:6 tetapi Aku
menunjukkan kasih setia kepada beribu-ribu orang, yaitu mereka
yang mengasihi Aku dan yang berpegang pada perintah-perintah-
Ku. 20:7 Jangan menyebut nama TUHAN, Allahmu, dengan
sembarangan, sebab TUHAN akan memandang bersalah orang yang
menyebut nama-Nya dengan sembarangan. 20:8 Ingatlah dan
kuduskanlah hari Sabat: 20:9 enam hari lamanya engkau akan
bekerja dan melakukan segala pekerjaanmu, 20:10 tetapi hari ketujuh
adalah hari Sabat TUHAN, Allahmu; maka jangan melakukan sesuatu
pekerjaan, engkau atau anakmu laki-laki, atau anakmu perempuan,
atau hambamu laki-laki, atau hambamu perempuan, atau hewanmu
atau orang asing yang di tempat kediamanmu. 20:11 Sebab enam hari
lamanya TUHAN menjadikan langit dan bumi, laut dan segala isinya,
dan Ia berhenti pada hari ketujuh; itulah sebabnya TUHAN
memberkati hari Sabat dan menguduskannya. 20:12 Hormatilah
ayahmu dan ibumu, supaya lanjut umurmu di tanah yang diberikan
TUHAN, Allahmu, kepadamu. 20:13 Jangan membunuh.
20:14 Jangan berzinah. 20:15 Jangan mencuri. 20:16 Jangan
mengucapkan saksi dusta tentang sesamamu. 20:17 Jangan
mengingini rumah sesamamu; jangan mengingini isterinya, atau
hambanya laki-laki, atau hambanya perempuan, atau lembunya atau
keledainya, atau apapun yang dipunyai sesamamu."

5
Menyanyi 462 : 1 - 4

7. MENGAKU PERCAYA (KJ 369A : 1 & 2)

6
8. DOA PEMBACAAN NAS KHOTBAH

9. NAS KHOTBAH: KISAH PARA RASUL 2: 36 - 40


2:36 Jadi seluruh kaum Israel harus tahu dengan pasti,
bahwa Allah telah membuat Yesus, yang kamu salibkan itu,
menjadi Tuhan dan Kristus." 2:37 Ketika mereka mendengar
hal itu hati mereka sangat terharu, lalu mereka bertanya
kepada Petrus dan rasul-rasul yang lain: "Apakah yang harus
kami perbuat, saudara-saudara?" 2:38 Jawab Petrus kepada
mereka: "Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing
memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus untuk
pengampunan dosamu, maka kamu akan menerima karunia
Roh Kudus. 2:39 Sebab bagi kamulah janji itu dan bagi anak-
anakmu dan bagi orang yang masih jauh, yaitu sebanyak yang
akan dipanggil oleh Tuhan Allah kita." 2:40 Dan dengan
banyak perkataan lain lagi ia memberi suatu kesaksian yang
sungguh-sungguh dan ia mengecam dan menasihati mereka,
katanya: "Berilah dirimu diselamatkan dari angkatan yang
jahat ini."

10. KHOTBAH

7
Menyanyi KJ 363 : 1 & 3

11. DOA SYUKUR & SYAFAAT

8
12. PERSEMBAHAN (KJ 288)

9
13. DOA PERSEMBAHAN

14. PEMBACAAN WARTA JEMAAT

15. PENGUCAPAN PENGAKUAN IMAN PERCAYA

16. PENGUTUSAN DAN BERKAT

P : ...
J : Menyanyikan KJ 478a

10
Menyanyi NKB 100 : 1 & 3

11

Anda mungkin juga menyukai