Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


CABANG WILAYAH KOTA TANGERANG DAN TANGERANG SELATAN
SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) ISLAM BAHRUL ‘ULUM
Jl Kali Baru No. 91 Rt. 003/006 Kel. Parigi Baru

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) GENAP 2021/2022

Nama : ………………………… Bidang Study : SOSIOLOGI


Kelas : X (Sepuluh) – IPS Hari/Tanggal : Rabu, 8 Juni 2022

PILIHLAH SATU JAWABAN YANG PALING BENAR!

1. Proses belajar seorang anggota masyarakat 6. Keluarga mempunyai beberapa fungsi pokok
untuk menerima dan menyesuaikan diri sebagai berikut, kecuali ….
dengan unsur-unsur kebudayaan yang berupa A. pemenuhan kebutuhan biologis
cara-cara bersikap, bertindak, dan berinteraksi B. pemenuhan kebutuhan emosional
dalam masyarakat disebut dengan …. C. pemenuhan kebutuhan pendidikan
A. motivasi D. pemenuhan kebutuhan sosialisasi
B. akomodasi E. pemenuhan kebutuhan politik
C. sosialiasasi
D. internaslisasi 7. Sosialisasi dimulai sejak individu ....
E. budi pekerti A. masih bayi
B. mulai belajar berbicara
2. Media sosialisasi yang sering digunakan untuk C. menginginkan pengetahuan tentang nilai dan
mengukur, membentuk, dan memengaruhi norma
D. memasuki tahap pra sekolah
pendapat umum adalah ….
E. memasuki jenjang pendidikan dasar
A. keluarga
B. kelompok bermain
C. sekolah 8. Saat upacara bendera seluruh siswa berbaris
D. lingkungan kerja dengan tertib tanpa ada yang berbicara. Mereka
E. media massa mengikuti upacara bendera dengan khidmat.
Faktor pembentuk keteraturan tersebut adalah
3. Kekuatan-kekuatan dari dalam diri individu ….
yang menggerakkannya untuk berbuat sesuatu A. ketertiban
adalah pengertian …. B. keteraturan
A. motivasi C. sosialisasi
B. dorongan D. keajegan
C. kebutuhan E. kesadaran
D. dukungan
E. niat 9. Perhatikan hal-hal berikut.
1) Kebudayaan daerah
4. Sosialisasi primer memiliki fungsi, yaitu .... 2) Lingkungan alam
A. membentuk manusia yang tahan menderita 3) Warisan biologis
B. membekali individu dengan berbagai 4) Cara hidup
keterampilan Unsur kebudayaan yang langsung
C. meletakkan dasar kepribadian bagi individu memengaruhi kepribadian seorang individu
D. melatih individu untuk menghadapi tantangan pada umumnya adalah ....
E. mendorong individu untuk selalu berusaha A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
5. Sebelum memulai pelajaran setiap siswa selalu C. 1 dan 4
hormat bendera, menyanyikan lagu Indonesia D. 2 dan 3
Raya, kemudian berdoa sesuai dengan agama E. 2 dan 4
dan kepercayaan masing- masing. Unsur
10. Sosialisasi primer berlangsung dalam lingkungan
terciptanya keteraturan sosial pada ilustrasi
....
tersebut adalah ….. A. keluarga
A. pola B. teman bermain
B. tertib sosial C. media massa
C. order D. masyarakat luas
D. keajegan E. sekolah
E. keteraturan
11. Di dalam kelas tidak dibedakan antara siswa yang 17. Cara berfikir:
berlatar belakang agama, suku, dan kelas sosial (1) Apatis
yang berbeda-beda. Siswa diajarkan bahwa (2) Skeptis
mereka berstatus sama yaitu sebagai pelajar. (3) Analitis
Dalam hal ini, fungsi sekolah sebagai agen (4) Terbuka
sosialisasi adalah mengembangkan sikap dan nilai (5) Manipulatif
.... Cara berpikir yang harus dimiliki seorang peneliti
A. disiplin ilmu pengetahuan alam dan sosial ditunjukkan nomor….
B. demokrasi dalam masyarakat majemuk A. (1), (2), dan (3)
C. keteraturan hidup di masyarakat B. (1), (2), dan (4)
D. keadilan di bidang ekonomi C. (2), (3), dan (4)
E. kerukunan bertetangga D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
12. Media massa sebagai agen sosialisasi membawa
dampak positif dan negatif. Salah satu dampak 18. Indah tertarik dengan topik penelitian mengenai
positifnya adalah .... pengamen jalanan. Awal ketertarikannya dengan
A. maraknya pergaulan bebas topik tersebut karena setiap pagi Indah
B. budaya konsumtif menjumpai beberapa pengamen yang tidur di
C. perilaku agresif teras toko ketika ia berangkat sekolah. Metode
D. maraknya kekerasan penelitian yang sesuai dengan penelitian yang
E. menambah wawasan dilakukan Indah adalah ....
A. Historik
13. Media sosialisasi harus berperan membentuk B. Lapangan
kepribadian individu sehingga tidak berperilaku C. Eksperimen
menyimpang. Oleh sebab itu, televisi atau media D. Laboratorium
massa lain harus bertanggung jawab dalam E. Perpustakaan
menjalankan fungsi ....
A. memberikan ilmu pengetahuan 19. Jenis penelitian historik sesuai digunakan dalam
B. menanamkan nilai dan norma sosial contoh penelitian berikut ....
C. menyajikan hiburan populer/modern A. pengaruh gadget terhadap pretasi belajar
D. menjelaskan hasil pembangunan B. masuknya agama Islam di Nusantara
E. menyebarkan informasi mutakhir C. tingkat kekerasan di perkotaan
D. fenomena rasisme di masyarakat
14. Perilaku yang diharapkan sebagai hasil proses E. fenomena pergaulan bebas di kalangan remaja
sosialisasi mempunyai sifat ....
A. dapat memenuhi kebutuhan hidup 20. Seorang peneliti mampu melakukan penelitian
B. selaras dengan harapan masyarakat dengan menggunakan metode dan teknik
C. mampu berperan sesuai kedudukan penelitian tertentu. Pernyataan tersebut
D. dapat hidup mandiri sesuai dengan keinginan merupakan definisi dari sikap yang harus dimiliki
E. dapat memanfaatkan sumber daya manusia seorang peneliti, yaitu ....
A. Jujur
15. Salah satu faktor yang memengaruhi B. Faktual
pembentukan kepribadian seseorang berkaitan C. Skeptis
dengan sifat turunan orang tua adalah .... D. Objektif
A. lingkungan fisik E. Kompeten
B. lingkungan sosial
C. warisan biologis 21. Seorang mahasiswa melakukan penelitian
D. nilai adat-istiadat mengenai evaluasi sebuah program beasiswa.
E. warisan budaya Dari hasil penelitian tersebut diketahui bahwa
implementasi beasiswa kurang efektif. Jenis
16. Berikut yang merupakan jenis penalaran dalam penelitian tersebut tergolong penelitian....
penelitian adalah.... A. Dasar
A. Induksi dan afiliasi B. Terapan
B. Deduksi dan inklusi C. Historik
C. Afiliasi dan eksklusi D. Kualitatif
D. Deduksi dan induksi E. Kuantitatif
E. Induksi dan eksklusif
22. Seorang peneliti hendak melakukan penelitian
mengenai kemiskinan di Jakarta. Namun, karena
kesulitan mendapatkan data primer, peneliti
tersebut memutuskan untuk menggunakan data
sekunder. Data sekunder yang tepat untuk
digunakan dalam contoh kasus tersebut adalah….
A. Survei
B. Observasi
C. Wawancara
D. Studi Pustaka
E. FGD (Focus Group Discussion)
23. Peneliti mengumpulkan data yang dapat diukur 24. Dalam sebuah penelitian, peneliti akan
dengan angka-angka sebagai berikut: mengambil sampel 50 orang yang memiliki berat
No. Data Presentase badan lebih dari 60 kilogram. Setelah
1 Jenis pekerjaan menentukan jumlah sampel, peneliti mencari
a. Karyawan 50% orang yang memiliki berat badan yang sudah
b. Guru 30% ditentukan tersebut. Teknik penarikan sampel
c. Pengusaha 20% tersebut termasuk dalam jenis ....
A. Quota sample
2 Tingkat Pendidikan B. Stratified sample
a. SD 40% C. Purposive sample
b. SMP 30% D. Proportional sample
c. SMA/SMK 20% E. Area probability sample
d. Perguruan Tinggi 10%
Data di atas merupakan contoh penelitian yang 25. Dalam penelitian kualitatif, peneliti sebisa
menggunakan pendekatan.… mungkin harus menempatkan dirinya sebagai
A. kualitatif peneliti. Hal ini harus dilakukan karena tidak
B. kuantitatif jarang peneliti merasa empati dengan
C. analisis data informannya sehingga dikhawatirkan laporan
D. observasi lapangan penelitiannya bersifat ....
E. data kualitatif A. Bias
B. Objektif
C. Up to date
D. Representatif
E. Mendekati kebenaran

JAWABAN (BERI TANDA X)

A B C D E A B C D E A B C D E
1 11 21
2 12 22
3 13 23
4 14 24
5 15 25
6 16 26
7 17 27
8 18 28
9 19 29
10 20 30

Anda mungkin juga menyukai