Anda di halaman 1dari 7

INTI

KALIMAT, KALIMAT INTI, DAN INTI PARAGRAF


1. Tidak dapat disangkal bahwa kebanyakan B. Seperti Italia, Indonesia juga


orang pada saat ini lebih memilih memiliki bangunan yang didirikan
menggunakan kamera yang ada pada di atas tanah berkontur miring.
telepon genggam daripada secara khusus C. lstana Tampaksiring dibangun di
membeli kamera biasa karena kamera desa bertanah miring sehingga
analog dianggap kurang praktis. bangunan ini juga "berbau miring".
D. Raja Gianyar membangun lstana
Inti kalimat tersebut adalah … Tampak Siring pada tahun 1957
dengan melibatkan BK.
A. Disangkal.
E. lstana Tampaksiring yang dibangun
B. Orang memilih kamera telepon
di desa bertanah miring dan
genggam.
berpemandangan indah tidak bisa
C. Orang menggunakan kamera.
dipisahkan dari BK.
D. Orang membeli kamera.

E. Kamera analog tidak praktis.
3. Adat Badui yang ketat tercermin dalam

pepatah "Yang panjang tidak boleh
2. Jangan dikira hanya Italia yang mempunyai
dipotong, yang pendek tidak boleh
menara miring, Indonesia pun mempunyai
ditambah". Hal ini sengaja ditekankan
bangunan bersejarah "berbau miring".
agar tradisi lama yang sesungguhnya
Istana Tampaksiring, Bali, memang tidak
tetap dapat dipertahankan. Namun,
miring seperti Pisa, tetapi letaknya di desa
tidak berarti masyarakat Badui tidak
yang sejak zaman baheula melegenda
menerima sesuatu yang baru, atau sama
sebagai tanah miring. Kata tampaksiring
sekali menutup sesuatu dari dunia luar.
dicomot dari bahasa setempat, tampak
Di sana sini terlihat orang Badui
dan siring yang artinya "telapak miring".
membuat pelbagai percobaan dengan
Pembangunan istana Tampaksiring tak
mengubah kombinasi atau variasi unsur-
bisa dipisahkan dari kiprah mantan
unsur adat walaupun tetap dalam batas-
Presiden RI Bung Karno (BK). Konon,
batas yang ditetapkan oleh tetua adat.
pemilihan tempat, proses pembangunan,
hingga finishing Istana Tampak Siring, Inti paragraf di atas adalah….
semua melibatkan BK. la sudah mengenal
A. Adat Badui menekankan
lahan berpemandangan indah ini jauh
kemurnian tradisi lama sehingga
sebelum disulap menjadi istana. Sebelum
sedapat mungkin mereka menolak
1955 (istana dibangun 1957) BK sudah
berkontak dengan dunia luar.
sering istirahat di bekas tempat tetirah
B. Adat Badui berkembang dengan
Raja Gianyar yang dikeramatkan penduduk
inovasi unsur--unsur adat dan
setempat.
membuka diri terhadap campur
Inti paragraf di atas adalah … tangan dari dunia luar.
C. Adat Badui mempertahankan
A. lstana Tampaksiring yang
tradisi dan mengembangkannya
merupakan bekas tempat tetirah
dengan pelbagai percobaan atas
Raja Gianyar sering digunakan oleh
variasi unsur-unsur adat.
BK untuk istirahat.
D. Adat Badui telah mengubah tradisi 46% produksi batu bara tua dunia
lama dengan tradisi baru sehingga dihasilkan Cina. Bahkan, pada awal tahun
menjadi lebih maju dan modern. 2008, dua buah pembangkit listrik
E. Adat Badui mengikuti batas-batas tenaga batu bara dioperasikan setiap
yang ditetapkan oleh tetua adat minggunya untuk mengimbangi
yang menekankan kesederhanaan. pesatnya laju pertumbuhan ekonomi
Cina.
4. Beberapa waktu lalu berita tentang susu
Inti paragraf di atas adalah …
bermelamin, biskuit beracun, dan bahan
kosmetik yang mengandung bahan A. Hingga saat ini, Amerika Serikat
merkuri dan hidrokinon dengan cepat dan Cina masih menduduki
tersebar melalui media massa sehingga peringkat teratas negara
meresahkan pedagang dan konsumen penyumbang emisi dunia.
yang memiliki, menyimpan, B. Tingginya tingkat emisi di AS dan
memperjualbelikan, atau Cina salah satunya diakibatkan oleh
menggunakannya. tingginya penggunaan batu bara
sebagai sumber energi bagi
Inti kalimat di atas adalah….
pembangkit listrik.
A. Berita meresahkan. C. Tercatat sebanyak 46% produksi
B. Berita tersebar. batu bara tua dunia dihasilkan Cina.
C. Bahan beracun tersebar. D. Amerika Serikat dan Cina
D. Pedagang dan konsumen resah. merupakan produsen terbesar
E. Pedagang dan konsumen emisi karbondioksida karena
menggunakan. tingginya penggunaan batu bara
sebagai pembangkit tenaga listrik
5. Hingga saat ini, Amerika Serikat dan Cina di negara tersebut.
masih menduduki peringkat teratas E. Setiap hari sekitar 14.000 ton batu
penyumbang emisi dunia. Tingginya bara dibakar di pembangkit listrik
tingkat emisi kedua negara tersebut Hunter, Utah, yang memasok listrik
salah satunya diakibatkan oleh tingginya ke wilayah AS bagian barat.
penggunaan batu bara sebagai sumber
energi bagi pembangkit listrik. Amerika 6. Upaya meniadakan nyamuk penyebab
Serikat masih memiliki cadangan batu demam berdarah dengue (DBD) hanya
bara sebesar 264 miliar ton, dan cukup satu, yaitu menyuluh masyarakat bukan
untuk memenuhi kebutuhan energi 225 air comberan atau sampah, melainkan
tahun ke depan dengan laju saat ini. Batu air jernih tergenanglah yang merupakan
bara yang murah dan mudah diperoleh di tempat nyamuk aedes bersarang. Oleh
kawasan Amerika Serikat menghasilkan karena itu, segala yang berpotensi
setengah daya listrik negara tersebut. menjadi sarang perindukan nyamuk
Setiap hari sekitar 14.000 ton batu bara wajib disingkirkan. Kebijakan mencegah
dibakar di pembangkit listrik Hunter, bukan dengan menyemprot (fogging),
Utah yang memasok listrik ke wilayah AS melainkan membunuh nyamuk dengan
bagian barat. Guna memproduksi lebih larvasida, mengingat umur nyamuk
dari 18 miliar ton karbon dioksida per dewasa tidak lebih panjang daripada
tahun. Di Cina, lebih dari 80% listrik jentiknya. Nyamuk dewasa baru
negara dihasilkan oleh pembangkit disemprot kalau sudah ada yang
bertenaga batu bara. Tercatat sebanyak terjangkit
Inti paragraf di atas adalah … D. Karya seni adalah pembentuk
kepribadian yang lebih baik
A. Pemerintah harus memberi
dibandingkan dengan mata
penyuluhan kepada masyarakat.
pelajaran di sekolah.
B. Penanganan wabah demam
E. Mata pelajaran di sekolah tidak
berdarah dengue (DBD) selama ini
berhasil membentuk kepribadian
keliru.
bangsa Indonesia.
C. Masyarakat harus diberi tahu cara

mencegah DBD secara benar.
8. Masa lalu peradaban bukan hanya
D. Hal yang penting dilakukan dalam
peristiwa dan pengalaman yang lewat.
penanganan DBD adalah
Masa lalu merupakan bagian integral
menghilangkan jentik.
yang bertali-temali dengan masa
E. Fogging yang selama ini dilakukan
sekarang dan masa depan. Masa lalu,
tidak bisa berhasil mencegah DBD.
sekarang, dan masa nanti tidak bersifat

linear. Dalam tiga entitas itu terletak
7. Seni, apa pun bentuknya, adalah media
harapan dan keputusasaan, keberhasilan
ekspresi yang secara estetik
dan kegagalan. Belajar dari masa lalu
membangun watak dan karakter
tidak hanya bisa ditempuh lewat
manusia Indonesia dalam setiap
warisan pemikiran dan tradisi tokoh
wujudnya. Tak Jarang, identitas
bangsa, tetapi juga melalui warisan yang
"manusia Indonesia" ditemukan bukan
berupa benda mati, yang ada di atas
dari mata pelajaran budi pekerti,
permukaan tanah atau yang ada di
kewarganegaraan, atau wawasan
kolong tanah. Kita bangga dengan Muaro
nusantara, melainkan dari sebuah lakon
Jambi atau Borobudur yang termasuk
yang dipentaskan Bengkel Teater, Teater
kategori warisan dunia, sekadar
Koma, atau Teater Gandrik.
memungut dua contoh.
"Kepribadian Indonesia" juga ditemukan
pada novel-novel Andrea Hirata, Umar Inti paragraf di atas adalah…
Kayam, Mochtar Lubis, atau sajak-sajak
A. Masa lalu merupakan sejarah dari
Chairil Anwar, W.S. Rendra, Taufik
masa kini.
Ismail, dan sederet nama lain di negeri
B. Zaman selalu berkembang.
ini. Dengan demikian, sudah selayaknya
C. Kita harus belajar dari masa lalu
negara berperan dalam menumbuhkan
jika ingin berhasil.
kesadaran estetik guna menghargai
D. Masa lalu merupakan hal yang
produk-produk seni yang lahir di negeri
penting untuk dipelajari.
ini.
E. Benda mati di permukaan bumi
Inti paragraf di atas adalah… merupakan warisan yang berharga.

A. Indonesia mempunyai sejumlah
9. Adat yang mengharuskan pria
nama besar di bidang kesenian
membayar dan melunasi mas kawin
yang layak dibanggakan.
tanpa disadari menempatkan
B. Seni yang sudah terbukti
perempuan Nabire, Papua, sebagai
membentuk kepribadian bangsa
komoditas. Apalagi yang menentukan
perlu mendapat perhatian
besarnya mas kawin bukan perempuan,
pemerintah.
melainkan paman. Sejak awal posisi
C. Identitas Indonesia bisa ditemui
setara antara perempuan dan laki-laki
pada pentas--pentas teater dan
dalam perkawinan tidak terjadi, itulah
karya sastra.
yang menyebabkan perempuan Nabire E. Anda ingin berwisata alam dan
rentan kekerasan dalam lingkup berwisata kuliner?
domestik. Setelah berkeluarga, tugas
perempuan kian berat. Selain 11. Karena terbukti menguntungkan,
melahirkan dan mengurus anak, mereka sekarang banyak perusahaan asing
juga harus mengelola kebun. Di berbondong-bondong menanamkan
pedalaman dengan mudah dijumpai modalnya di perkebunan kelapa sawit,
seorang ibu seraya membopong anak di seperti RCMA dari Inggris, Uni Royal dari
pundaknya juga membawa tas rajut AS, dan SIPEF dari Belgia.
berisi ubi serta memanggul sekop atau
Inti kalimat di atas adalah …
kapak.
A. Berkebun kelapa sawit
Inti paragraf di atas adalah…
menguntungkan.
A. Perempuan di Papua mempunyai B. Perusahaan asing menanamkan
tugas mengurus anak dan mencari modalnya.
makan. C. Perusahaan asing mendapatkan
B. Dalam rumah tangga, kedudukan keuntungan.
perempuan di Nabire di bawah laki- D. Kelapa sawit laku keras di Inggris,
laki dan rentan terhadap AS, dan Belgia
kekerasan. E. Perkebunan kelapa sawit menarik
C. Laki-laki di Nabire leluasa berbuat modal asing.
apa saja terhadap istrinya karena
merasa sudah memberi mas kawin. 12. Tertawa dapat menghambat aliran
D. Perempuan di Nabire mempunyai kortisol, hormon stres yang dapat
peran ganda sekaligus beban ganda. menyebabkan peningkatan tekanan
E. Posisi setara antara laki-laki dan darah, penggumpalan darah, dan
perempuan dalam masyarakat penurunan sistem kekebalan tubuh.
Nabire sulit ditemukan.
Inti kalimat di atas adalah…

A. Tertawa menurunkan tekanan
10. Anda ingin berwisata alam pedesaan
darah.
sambil menikmati hidangan istimewa,
B. Tertawa menyebabkan
memandang hamparan sawah luas
penggumpalan darah.
terbentang dan deretan pohon kelapa
C. Tertawa meningkatkan hormon
yang membingkai tepian desa,
stres.
mendengar suara gemericik air dan
D. Tertawa meningkatkan sistem
menyaksikan ikan-ikan yang, berenang
kekebalan tubuh.
bebas di kolam alam, sambil menikmati
E. Tertawa menghambat aliran
masakan udang galah yang lezat.
kortisol.
Inti kalimat di atas adalah …
13. Jalanan rusak, berlubang di sana-sini,
A. Anda ingin pergi ke desa?
dan tambahan aspal yang membuat lalu
B. Anda ingin menikmati
lintas tak nyaman sudah menjadi
pemandangan alam?
pemandangan biasa di negeri ini. Kondisi
C. Anda ingin menikmati udang galah
ini jelas tak menguntungkan bagi
yang lezat?
masyarakat dan dunia usaha. Harga
D. Anda ingin berwisata?
barang menjadi tambah mahal karena
arus lalu lintas komoditas yang seret. Tak Meskipun Indonesia adalah negara dua musim,
Cuma jalan, kualitas infrastruktur lain koleksi permainan baru yang memang
juga sama saja seperti listrik masih byar- mengikuti negara asal produk ini, yakni London,
pet. tetap bisa dimainkan oleh anak-anak di tanah
air.
Inti paragraf itu adalah ….
15. Inti kalimat di atas adalah …
A. Sarana tidak memadai
B. Harga barang mahal A. Indonesia negara dua musim.
C. Arus lalu lintas seret B. Koleksi permainan mengikuti negara
D. Listrik byar-pet asal.
E. Jalanan rusak C. Koleksi permainan dimainkan anak-
anak.
Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan D. Koleksi permainan tetap bisa
bahwa polusi udara menjadi ancaman dimainkan.
kesehatan terbesar di dunia karena telah E. London negara asal produk.
menyebabkan tujuh juta kematian pada
tahun 2012. Polusi udara telah menjadi satu 16. Selain antisipasi terhadap situasi global
dari delapan penyebab kematian di seluruh yang belum akan membaik dua tahun ke
dunia pada tahun 2012. WHO menegaskan depan, langkah mempertahankan suku
bahwa upaya pengurangan polusi di dalam bunga The Fed paling tidak akan
dan di luar rumah dapat menyelamatkan mengurangi potensi gejolak di pasar uang
jutaan nyawa di masa depan. Kematian akibat dan bursa saham negara berkembang.
polusi udara biasanya terjadi dalam bentuk
penyakit jantung, stroke, penyakit paru-paru Inti kalimat di atas adalah …
kronis, infeksi saluran udara , dan kanker A. Perlu antisipasi terhadap situasi global
paru-paru. B. Situasi global belum akan membaik
C. Langkah mempertahankan suku bunga
14. Inti paragraf di atas adalah …
D. Langkah mengurangi potensi gejolak
A. Karena polusi udara telah
E. Bursa saham negara berkembang
menyebabkan tujuh juta kematian

pada 2012, upaya pengurangan
17. Hipotesis mengenai asal mula Gunung
polusi udara menjadi sangat penting.
Nglanggeran sebagai pusat erupsi purba
B. Polusi udara merupakan salah satu
dimunculkan karena pertimbangan
penyebab kematian di seluruh dunia
morfologinya yang kontras dengan
pada tahun 2012.
sekitarnya padahal masih dalam satu
C. Menurut WHO, upaya pengurangan
formasi dengan batuan yang sama.
polusi di dalam dan di luar rumah

dapat menyelamatkan jutaan nyawa
Inti kalimat di atas adalah …
di masa depan.
A. Hipotesis dimunculkan
D. Menurut WHO, pada tahun 2012
B. Asal mula Gunung Nglanggeran
kematian yang disebabkan oleh
C. Pusat erupsi purba dimunculkan
polusi udara naik dua kali lipat dari
D. Gunung Nglanggeran satu formasi
perhitungan tahun sebelumnya.
dengan batuan yang sama
E. Menurut WHO, polusi udara menjadi
E. Asal mula Gunung Nglaggeran kontras
ancaman kesehatan terbesar di

dunia.
(1) Ketika kita membahas budaya, kita tidak

hanya berbicara mengenai tari tradisional,
pakaian adat, maupun lagu daerah. (2) Namun,
kita juga membahas budaya sebagai suatu cara
hidup yang diwariskan dari generasi ke
generasi. (3) Budaya merupakan hal yang
sangat penting bagi peradaban sebuah bangsa
karena budaya merupakan jati diri atau
karakter yang mencerminkan bangsa tersebut.
(4) Sebuah bangsa tidak dapat dikatakan
sebagai bangsa yang unggul apabila tidak
memiliki budaya untuk maju. (5) Sementara itu,
menciptakan budaya maju tidak seperti
membalikkan telapak tangan. (6) Perlu ada
"cambuk" dari dalam diri bangsa itu sendiri
untuk bisa menjadi bangsa yang memiliki
budaya maju.

(Sumber:
http://www.kompasiana.com/hagungps/2
0 April 2018)

18. Inti bacaan di atas adalah ...


A. Budaya maju penting bagi suatu
bangsa.
B. Budaya penting bagi peradaban
sebuah bangsa.
C. Budaya merupakan pandangan hidup
suatu bangsa.
D. Pembicaraan tentang budaya bangsa
berhubungan dengan cara hidup.
E. Penciptaan budaya untuk maju perlu
"cambuk".

Anda mungkin juga menyukai