Anda di halaman 1dari 1

SOP PEMERIKSAAN CYTO Ditetapkan

Direktur Rumah Sakit


No.Dokumen: 06 /SK/SPO/Lab/X/2020 Umum Citra Husada
No. Revisi :
SOP
Tgl.Terbit : 03 MEI 2020
Halaman : 1-1
RUMAH SAKIT
UMUM CITRA
HUSADA Dr. Juliana, Sp.Ak
1. Pengertian Pemeriksan cyto adalah pemeriksaan yang harus dikerjakan segera,setelah sampel
dikirim ke Laboratorium. Petugas laboratorium harus mengerjakan lebih dahulu
permintaan cyto berdasarkan permintaan dokter dalam waktu 45 menit.
2. Tujuan Untuk memenuhi kebutuhan pemeriksaan sesuai dengan indikasi secara cepat dan
tepat.
3. Kebijakan Sesuai SK Direktur Nomor: : /SK/SPO/Lab/X/2020 tentang kebijakan Pelayanan
Laboratorium.
4. Prosedur / Rawat jalan
Langkah- 1. Pasien datang ke Laboratorium dengan membawa blanko permintaan
langkah pemeriksaan laboratorium yang bertuliskan Cyto
2. Setelah registrasi petugas laboratorium segera melakukan sampling terhadap
pasien
3. Petugas laboratorium segera mengerjakan pemeriksaan sesuai dengan
permintaan
4. Hasil pemeriksaan cyto dapat diketahui hasilnya kurang dari 45 menit setelah
pasien diambil sampel
5. Hasil pemeriksaan yang sudah selesai diserahkan ke pasien untuk dikonsultasi
ke Dokter pengirim
Rawat inap/ugd
1. Petugas rawat inap/ugd mengirim sampel beserta blanko permintaan
pemeriksaan yang sudah lengkap dan ditandatangani dokter ke laboratorium
dengan ditandai Cyto
2. Petugas laboratorium menerima sampel besereta formulirpermintaan
kemudian melakukan registrasi.
3. Petugas laboratorium segera memeriksa spesimen sesuai dengan jenis
permintaan pemeriksaan.
4. Petugas laboratorium melaporkan hasil pemeriksaan CITO melalui telepon
kepada petugas Rawat Inap / IGD setelah pemeriksaan selesai
5. Hasil pemeriksaan CITO dapat diketahui hasilnya kurang dari 45 menit
setelah penerimaan sampel / spesimen dan formulir permintaan pemeriksaan.
6. Print out hasil pemeriksaan diserahkan bersamaan dengan pengiriman hasil
reguler.
5. Unit Terkait Unit Laboratorium

RUMAH SAKIT UMUM | CITRA HUSADA

Anda mungkin juga menyukai