Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL KEGIATAN

OLIMPIADE OLAHRAGA SISWA NASIONAL(O2SN)


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

EKSTRAKURIKULER BASKET
SMK LABORATORIUM GLOBAL
Jl. Ki Hajar Dewantara No. 21 Ds. Karang Asih, Kec. Cikarang Utara, Kab. Bekasi 17530
LEMBAR PENGESAHAAN PROPOSAL KEGIATAN
OLIMPIADE OLAHRAGA SISWA NASIONAL(O2SN)
EKSTRAKURIKULER BASKET
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Kab. Bekasi, 19 Juni 2023

Pembina Eskul Waka Kesiswaan

Dwi Nanda,S.Pd Zulkarnain

Mengetahui,
Kepala SMK Laboratorium Global

Abdul Mujib,S.Pd.I.,MM
KATA PENGANTAR

Puji serta syukur kami ucapkan kepada Allah SWT. Karena berkat taufik, hidayah, serta
Pertolongan-Nya kami bisa menyusun proposal ini. Shalawat serta salam senantiasa kita curahkan kepada
nabi kita Muhammad SAW, kepada keluarganya, sahabatnya, serta pada tabi’in tabi’atnya.

Di dalam proposal ini kami bermaksud akan mengikuti pertandingan bola basket. Maka dari itu
proposal ini kami buat agar Bapak/Ibu mengetahui maksud acara yang kami buat. Adapun tempat, tanggal,
susunan acara, serta anggaran yang kami buat akan kami uraikan di bawah ini.

Atas semua hormat kami ucapkan banyak terima kasih pada seluruh pihak yang bersedia menolong
untuk kelancaran acara tersebut. Semoga semua pertolongan yang diberikan mendapakan balasan dari allah
SWT.

Cikarang, 19 Juni 2023


Pembina Ekstrakurikuler Basket

Dwi
Nanda, S.Pd.
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Basket sebagai salah satu sarana positif siswa dalam bidang olah raga tidak di pungkiri saat ini sudah
semakin berkembang pesat. Seiring dengan minat siswa yang semkain berkembang dengan olah raga basket
maka sudah sepantasnya sekolah memberikan apresiasi pada pencapaian prestasi.

Memasyarakatan basket di kalangan generasi muda pada khususnya di jenjang sekolah menengah akan
memberikan kontribusi yang baik bagi mereka yang dalam hal kreativitas, semangat kompetisi, persaingan
yang ketat, pengembanngan hobi serta banyak pengaruh yang lain.

B. Maksud dan Tujuan


1. Maksud
Dengan adanya kegiatan ini diharapkan peserta dapat mengeksplorasi potensi minat dan bakat
siswa, terutama dalam ekstrakurikuler bola basket.
2. Tujuan
Menjalin silahturahmi ekstrakurikuler bola basket SMK Laboratorium Global dengan
ekstrakulikuler bola basket sekolah lain
C. Peserta
NO NAMA PESERTA KELAS
1. Imam Abdul Aziz Al Makkiy XI TP 2
2. Muhammad Iqbal Zulkarnaen XI TP 2
3. Adrian Stevanus XI TP 1
4. Muhammad Farid Razan X TP 2
5. Muhammad Zulfikar X TP 1
6. Nur Ikhsan Hakim X TP 2
7. Alfian Rafly Alfarizi X TKRO 1
8. Rubiyanto X OTKP 1
9. Muhamad Salman Alfarisi X OTKP 2

D. Waktu dan Tempat

Hari : Senin - Rabu


Tanggal : 19 Juni 2023 - 21 Juni 2023
Tempat : Gor Tambun Selatan
E. Anggaran Biaya

ANGGARAN BIAYA KEGIATAN


OLIMPIADE OLAHARAGA SISWA NASIONAL(O2SN)
EKSTRAKURIKULER BASKET
NO KETERANGAN NOMINAL JUMLAH
1. Air Minum Rp.35.000 Rp. 35.000
2. Konsumsi Pemain Rp.15.000 x 9 Rp. 135.000
3. Transport Guru Pendamping Rp. 100.000 Rp. 100.000
4. Transport Pemain Rp. 25.000 x 9 Rp. 225.000
5. Transport Pelatih Rp. 150.000 Rp. 150.000
6. Transport Latihan Pelatih Rp. 150.000 x 6 Rp. 900.000
7.
8.
9.
10.
Rp. 1.545.000
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
PENUTUP

Demikian proposal yang kami buat, kegiatan ini akan berjalan dengan lancar berkat dukungan dan
bantuan serta partisipasi dari semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu. Oleh karena itu
atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

Wabillahi Taufik Walhidayah Wassalamu’alaikum wr.wb

Anda mungkin juga menyukai