Anda di halaman 1dari 4

PANDUAN MITRA LAZ

PESANTREN QUR’AN INDONESIA

Lembaga Amil Zakat Pesantren Quran Indonesia (LAZ PQI) adalah bagian dari
Rumah Irbah Building program sosial kemasyarakatan Pesantren Quran Indonesia. Saat ini bermitra
Jl. Munggang No. 52 dengan Laznas IZI dalam kerjanya menghimpun ziswaf di masyarakat.
Kel. Balekambang
Kec. Kramat Jati PLATFORM WEBSITE laznas-pqi.com adalah jenis crowdfunding (urun dana) dalam
Jakarta Timur
menghimpun ziswaf secara retail di masyarakat. Sehingga seluruh donasi yang
13530
masuk, dapat dipertanggung-jawabkan dengan efektif, tangible dan transparan.
WhatsApp :
0812 824000 75 Donatur diberi kemudahan dalam menunaikan ziswaf untuk program-program
Platform Web : Qur’an di seluruh Indonesia dalam jaringan Pesantren Quran Indonesia hanya
laznas-pqi.com dengan klik dari perangkat gawainya.

Mitra LAZ PQI adalah Orang Tua atau Wali Santri Pesantren Quran elTAHFIDH, yang
menjadi relawan untuk menghimpun ziswaf di masyarakat dan mengarahkan
kepada calon donatur menunaikan ziswafnya
melalui laznas-pqi.com sebagai platform donasi
LAZ PQI.

I. PENDAFTARAN SEBAGAI MITRA LAZ PQI

Pendaftaran sebagai Mitra LAZ PQI dapat


dilakukan melalui link pendaftaran berikut :

https://laznas-pqi.com/pendaftaran-
mitra-laz-pqi/

Syarat :

1. Memiliki anak yang terdaftar sebagai


santri di Pesantren Qur’an elTAHFIDH.
2. Memiliki kewajiban yang harus
ditunaikan kepada Pesantren Qur’an
elTAHFIDH.

Setelah mendaftar, akan mendapat chat


balasan otomatis dari nomor 0812 824000
75 setelah 5 detik dari Klik KIRIM
FORMULIR.

II. SOSIALISASI PLATFORM


Setelah mendaftar sebagai Mitra LAZ PQI,
dibuktikan dengan chat balasan otomatis
dari nomor 0812 824000 75, maka Mitra LAZ PQI sudah dapat melakukan
sosialisasi penghimpunan ziswaf dengan cara membagikan link kampanye
donasi kepada calon donatur.

Misal :
Rumah Irbah Building
Jl. Munggang No. 52 Link Wakaf Mushaf elTAHFIDH
Kel. Balekambang https://laznas-pqi.com/wakaf-mushaf/
Kec. Kramat Jati
Jakarta Timur PENTING!
13530
Pada kolom Info Tambahan (di bawah
WhatsApp : tombol hijau KIRIM DONASI
0812 824000 75 SEKARANG untuk menghimbau
Platform Web :
DONATUR mengisinya dengan nama
laznas-pqi.com
Mitra LAZ PQI (Nama Abi atau Nama
Umi yang telah didaftarkan
sebelumnya).

Donasi akan tercatat sebagai perolehan


ziswaf Mitra LAZ PQI, dan berhak
mendapatkan reward.

Berikut adalah contoh format WAPRI ke


jaringan Mitra LAZ PQI untuk
menyebarkan link kampanye donasi
kepada calon DONATUR.

Bersamaan dengan penyebaran link


kampanye donasi tersebut, dapat
disertakan brosur yang sesuai.

Sampai dengan Bulan September 2021,


Mitra LAZ PQI dapat mengirim donasi
dengan cara manual (mengirim bukti
transfer ke nomor 0812 824000 75)
dengan menyertakan data : Nama
Donatur, WA Aktif Donatur, Akad
Donasi dan Nominal Donasi, untuk
diinput oleh Tim LAZ PQI ke website laznas-pqi.com secara manual.

III. FOLLOW-UP DONATUR


LAZ PQI memiliki layanan sebagai bentuk feed-back atas donasi yang
diberikan oleh Donatur di antaranya :
 Tausiyah Harian “Mutiara
elTAHFIDH”
“Mutiara elTAHFIDH” adalah
layanan konten tausyiah harian
dari LAZ PQI untuk setiap
Rumah Irbah Building
Jl. Munggang No. 52 Manajemen, Guru, Musrif-
Kel. Balekambang Musrifah, Wali Santri, Donatur
Kec. Kramat Jati dan segenap keluarga besar
Jakarta Timur Pesantren Qur’an Indonesia.
13530

WhatsApp : Mitra dapat meneruskan


0812 824000 75 ‘Mutiara elTAHFIDH’ dengan
Platform Web :
merubah bagian kampanye
laznas-pqi.com
donasi di paling bawah dengan
himbauan kepada Calon
DONATUR mengisi kolom Info
Tambahan di bawah tombol
KIRIM DONASI SEKARANG
dengan Nama Mitra LAZ PQI
(Nama Abi atau Nama Umi
yang terdaftar sebagai Mitra
LAZ PQI)

Jadi, Mutiara elTAHFIDH


sekaligus dapat dijadikan tools
kampanye ziswaf.

 Laporan Bulanan “Buletin elTAHFIDH News”


“Buletin elTAHFIDH News adalah laporan
kegiatan, laporan hafalan dan laporan
penerimaan donasi yang dikemas dalam
bentuk e-buletin. Dibuat sebulan sekali,
untuk diberikan ke public sebagai bentuk
pertanggung-jawaban LAZ PQI.

 Pembuatan Undangan Pernikahan Digital


Gratis
Satu lagi, pelayanan yang diberikan oelh
LAZ PQI adalah jasa pembuatan undangan
pernikahan digital gratis dalam format video. Cukup mengisi data
informasi konten undangan di link web berikut : https://laznas-
pqi.com/undangan-pernikahan-digital-gratis/ , maka undangan digital
siap dalam waktu 1x24 jam.

Rumah Irbah Building


Jl. Munggang No. 52 IV. REWARD
Kel. Balekambang Hasil perolehan ziswaf Mitra LAZ PQI akan mendapatkan bonus atau reward
Kec. Kramat Jati 100% senilai ziswaf yang masuk berupa pengurangan SPP atau Infak Gedung
Jakarta Timur Ananda yang mondok d PQ elTAHFIDH Cileungsi.
13530

WhatsApp : Reward akan direkap tanggal pertama setiap bulan.


0812 824000 75
Platform Web :
laznas-pqi.com

Anda mungkin juga menyukai