Anda di halaman 1dari 5

SOAL CERDAS CERMAT PESANTREN RAMADHAN WIKRAMA 1

BANJARMASIN 1444H

BABAK          : SELEKSI
SOAL             : 30 SOAL
WAKTU         : 30 MENIT

JAWABLAH PERTANYAAN DENGAN JAWABAN YANG BENAR !


1.    Sebutkan ibadah yang tidak bisa di masuki sifat riya? Puasa
2.    Seperti apa gambaran pahala orang yang berpuasa? Pahala nya tanpa
batas
3.    Apa yang di sunnahkan ketika Ramadhan tiba? Memberi kabar kepada
kaum muslimin sebagai berita gembira
4.    Sebutkan salah satu orang yang termasuk boleh tidak berpuasa ! Orang
sakit
5.    Apa yang di maksud dengan istinsyaq? Memasukkan air ke hidung
6.    Apa yang di maksud dengan istintsar? Mengeluarkan air dari hidung
7.    Bolehkah berwudhu dengan air laut? Boleh
8.    Air terbagi dua, coba sebutkan apa saja? Air Muthlaq dan Air Najis
9.    Nabi Muhammad ‫ ﷺ‬memerintahkan untuk makan sahur karena di saat
makan sahur ada….? Keberkahan
10. Salah satu hikmah bersahur adalah untuk menyelisihi orang-orang…?
Yahudi dan nasrani
11. Allah subhanahu wa ta’ala memuji orang-orang yang….di waktu sahur.
Beristighfar
12. Siapa orang yang di nyatakan celaka oleh Jibril dan di amin kan oleh Nabi
Muhammad ‫ ? ﷺ‬Orang yang bertemu dengan bulan Ramadhan namun
dosanya belum di ampuni
13. Bulan Ramadhan juga disebut dengan Syahrul Maghfirah, apa yang
dimaksud dengan Syahrul Maghfirah? Bulan pengampunan dosa
14. Allah subhanahu wa ta’ala membebaskan hamba-hamba Nya dari siksa
neraka dan itu terjadi pada…? Setiap malam bulan Ramadhan
15. Berapa jumlah surah dalam Alqur’an? 114 surah
16. Terdapat di surah apa tentang turunnya Lailatul Qadr? Surah Alqadr
17. Huruf Mad ada berapa? Dan sebutkan ! Ada tiga (3), Alif sukun, Yaa
sukun, Waw sukun
18. Kapan Alif sukun berfungsi sebagai huruf Mad? Alif sukun berfungsi
sebagai huruf Mad apabila di dahului oleh huruf yang berharakat Fathah.
19. Kapan Yaa sukun berfungsi sebagai huruf Mad? Yaa sukun berfungsi
sebagai huruf Mad apabila di dahului oleh huruf yang berharakat Kasrah.
20. Kapan Waw sukun berfungsi sebagai huruf Mad? Apabila di dahului oleh
huruf yang berharakat Dhammah.
21.Huruf Lyn ada berapa? Dan sebutkan !  Ada dua (2), Yaa sukun dan Waw
sukun
22. Apa arti Lyn secara bahasa? Lunak
23.Coba bacakan surah tentang turunnya Lailatul Qadr !  (Lihat surah Alqadr)
24. Waktu Fajar itu ada dua (2) coba sebutkan ! Fajar Shadiq dan Fajar
Kadzib
25. Coba jelaskan rentang waktu puasa ! Dari terbit fajar hingga tenggelam
matahari
26. Orang yang keluar dari agama Islam disebut? Murtad
27. Nabi Muhammad ‫ ﷺ‬pernah ditegur Jibril agar tidak tergesa-gesa
membaca Alqur’an, peristiwa ini terdapat di surah apa? Alqiyamah
28. Hukum melaksanakan shalat jenazah adalah Fardhu Kifayah.
29. Gerakan setelah ruku’ disebut ? I’tidal
30. Duduk tasyahud awal disebut dengan duduk ? Iftirasy

Soal Babak Final

PERTANYAAN WAJIB UNTUK SETIAP REGU (5 SOAL)


BENAR NILAI 100, SALAH NILAI 0
JAWABLAH DENGAN JAWABAN YANG TEPAT

REGU A
1. Sebutkan salah satu keutamaan bulan Ramadhan?
Pilihan jawaban :
- Bulan yang diberkahi
- Bulan diturunkannya Alqur’an
- Bulan penuh ampunan
- Bulan syaithan di belenggu
- Bulan pintu-pintu surga dibuka
- Bulan pintu-pintu neraka ditutup
- Bulan didalamnya terdapat malam Lailatul qadr
- Bulan dilipat gandakan pahala

2. Apa yang dimaksud dengan Syahrun Mubarak? (Bulan yang diberkahi)


3. Sebutkan salah satu keutamaan puasa Ramadhan?
Pilihan jawaban :
- Meraih Ketaqwaan
- Meraih ampunan Allah Ta’ala
- Pahalanya tanpa batas
- Masuk surga Arrayyan
- Doa nya tidak tertolak
4. Sebutkan makna puasa (Ash shiyaam) secara bahasa? (Menahan diri)
5. Apakah bersiwak di siang hari Ramadhan membatalkan puasa? (Tidak)

REGU B
1. Sebutkan salah satu keutamaan bulan Ramadhan?
Pilihan jawaban :
- Bulan yang diberkahi
- Bulan diturunkannya Alqur’an
- Bulan penuh ampunan
- Bulan syaithan di belenggu
- Bulan pintu-pintu surga dibuka
- Bulan pintu-pintu neraka ditutup
- Bulan didalamnya terdapat malam Lailatul qadr
- Bulan dilipat gandakan pahala

2. Berkah berasal dari kata birkah yang berarti? (Kolam)


3. Sebutkan salah satu keutamaan puasa Ramadhan?
Pilihan jawaban :
- Meraih Ketaqwaan
- Meraih ampunan Allah Ta’ala
- Pahalanya tanpa batas
- Masuk surga Arrayyan
- Doa nya tidak tertolak
4. Sebutkan rukun puasa! (Menahan diri dari hal-hal yang membatalkan puasa
dan menepati rentang waktu puasa)
5. Sebutkan salah satu pembatal puasa selain makan dan minum? (Muntah
dengan sengaja, keluarnya darah haidh dan nifas, jima’, keluar mani
dengan sengaja, Riddah, menjadi gila atau pingsan, berniat untuk berbuka,
merokok)

REGU C
1. Sebutkan salah satu keutamaan bulan Ramadhan? (dilipat gandakan
2. Pilihan jawaban :
- Bulan yang diberkahi
- Bulan diturunkannya Alqur’an
- Bulan penuh ampunan
- Bulan syaithan di belenggu
- Bulan pintu-pintu surga dibuka
- Bulan pintu-pintu neraka ditutup
- Bulan didalamnya terdapat malam Lailatul qadr
- Bulan dilipat gandakan pahala
2. Apa arti keberkahan secara istilah syar’i? (Kebaikan yang banyak dan
menetap)
3. Sebutkan salah satu keutamaan puasa Ramadhan?
Pilihan jawaban :
- Meraih Ketaqwaan
- Meraih ampunan Allah Ta’ala
- Pahalanya tanpa batas
- Masuk surga Arrayyan
- Doa nya tidak tertolak
4. Perintah puasa Ramadhan terdapat dalam surah apa dan ayat berapa?
(Albaqarah ayat 183)
5. Apakah memasukkan inheller kedalam hidung membatalkan puasa? (Ya)

PERTANYAAN REBUTAN UNTUK SETIAP REGU (15 SOAL)


BENAR NILAI 100, SALAH NILAI DIKURANGI 100
JAWABLAH DENGAN JAWABAN YANG TEPAT

1. Coba bacakan ayat tentang perintah puasa yang terdapat di dalam surah
Albaqarah ayat 183 !
2. Coba bacakan terjemah surah Albaqarah ayat 183 !
3. Coba sebutkan 3 syarat sah puasa !
4. Apa hikmah di syariatkannya puasa Ramadhan?
5. Coba jelaskan apa itu malam Lailatul Qadr?
6. Di saat malam Lailatul Qadr turun para Malaikat dan Ruh,siapa yang di
maksud Ruh di sini?
7. Apa perbedaan Hadast dan Najis?
8. Ketika seseorang telah berwudhu kemudian dia terkena najis, apakah
wudhunya batal dan apa yang harus dia lakukan?
9. Coba bacakan do’a setelah wudhu !
10. Apa yang di maksud dengan Takbiratul Ihram?
11. Coba jelaskan seperti apa posisi jari dan telapak tangan ketika takbirtul
ihram !
12. Coba sebutkan salah satu keutamaan membaca Alqur’an !
13. Coba terjemahkan hadits Nabi yang berbunyi ‫خيركم من تعلم القرآن وعلمه‬
14. Ketika kita membaca Alif Lam Mim, berapa pahalayang kita dapat?
15. Coba bacakan do’a yang di baca agar meraih Lailatul Qadr !

Anda mungkin juga menyukai