Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN VAKSINASI

COVID-19
No. Dokumen SOP/ /UKP/2021
S
No. Revisi -
O
Tanggal Terbit 3 Januari 2021
P Halaman

UPT PUSKESMAS dr. Esti Retno Setyowati


GEMARANG NIP. 197003152005012013
Pengertian Proses urutan pelayanan imunisasi covid-19 sejak pendaftaran,
skrining, pemberian vaksin, observasi sampai dengan meninggalkan
tempat pelayanan dan mendapatkan tindak lanjut jika diperlukan
berdasarkan ketentuan yang berlaku.
Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas kesehatan dalam menyampaikan
informasi tentang tahapan pelayanan vaksinasi covid-19 yang akan
dilalui oleh penerima vaksin di puskesmas Gemarang
Kebijakan SK Kepala Puskesmas Gemarang tentang penetapan Penanggung
Jawab pengelola vaksin (cold chain) di Puskesmas Gemarang.
Referensi Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit
Nomor HK.02.02/4/ 1 /2021 Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan
Vaksinasi Dalam Rangka Penanggulangan Pandemi Corona Virus
Disease 2019 (Covid-19)
Langkah-langkah/ 1. A. Meja 1A ( petugas pendaftaran/verifikasi)
Prosedur
2. 1. Sasaran menunjukkan KTP (NIK) atau nomor tiket untuk verifikasi
3. 2. Verifikasi data dilakukan dengan menggunakan apliksai pcare
4. 3. Bila data tidak ditemukan atau data tidak sesuai, lakukan registrasi
atau perubahan data di Meja 1B (Meja verifikasi Data Sasaran).
5. B. Meja 1 B
6. 1. Sasaran menunjukkan KTP, Kartu Keluarga, surat keterangan bekerja
dan / atau dokumen lainnya
7. 2. Petugas melakukan registrasi atau perubahan data sasran
menggunakan aplikasi pcare vaksinasi.
8. 3. Sasran dan petugas menandatangani formulir pernyataan.
9. 4. Jika data sudah sesuai dan masuk dalam aplikasi PCARE, sasaran
kembali ke meja 1A.
10.
11. B. Meja 2 (petugas kesehatan)

1. Petugas kesehatan melakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik


sederhana untuk melihat kondisi kesehatan dan mengidentifikasi
kondisi penyerta (komorbid)
2. Skrining dilakukan dengan menggunakan aplikasi Pcare
3. Peserta menandatangani informed consent
12.
C. Meja 3 (vaksinator)
1. Petugas memberikan vaksinasi secara intra muskular sesuai
prinsip penyuntikan aman
2. Petugas memasukkan nama vaksin dan nomor batch vaksin
yang diberikan kepada sasaran pada aplikasi PCare

D. Meja 4 ( petugas pencatatan)


1. Petugas mencatat hasil pelayanan vaksinasi ke dalam aplikasi
PCare.
2. Bagi sasaran yang ditunda pemberian vaksinasinya dilaporkan dan
dijadwalkan ulang melalui aplikasi Pcare
3. Sasaran diobservasi selama 30 menit untuk memonitor
kemungkinan KIPI
4. Petugas memberikan penyuluhan tentang 3M dan vaksinasi
COVID-19
5. Peserta mendapatkan kartu vaksinasi elektronik

Unit terkait
Dokumen terkait

Anda mungkin juga menyukai