Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN TAPIN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BANUA PADANG
Jalan Jend. A. Yani Km.4,5 Banua Padang Kecamatan Bungur KP. 71153
Telp. (0517) 31588
E-mail : puskesmasbanuapadang2017@gmail.com

STANDAR PELAYANAN PUBLIK


RUANG PEMERIKSAAN UMUM

NO KOMPONEN URAIAN
1. Produk Pelayanan 1. Pemeriksaan dan penjelasan tentang kondisi
pasien serta mendapatkan penyuluhan / KIE
2. Lembar pengantar pemeriksaan laboratorium
3. Lembar pengantar konseling gizi
4. Surat rujukan ke Rumah Sakit apabila
diperlukan
5. Resep
6. Surat keterangan sakit apabila diperlukan
7. Surat Keterangan sehat apabila meminta surat
keterangan sehat

2. Persyaratan Pelayanan Pasien telah terdaftar di Loket Pendaftaran dan


tersedia lembar rekam medis pasien atau lembar
permintaan KIR

3. Dasar Hukum 1. Peraturan Menteri Kesehatan No.33 Tahun


2019 tentang Panduan Perilaku Pelayanan
Publik.
2. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur
Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 19
Tahun 2021 Tentang Standar Pelayanan di
Lingkungan Kementerian Pendayagunaan
Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.
3. Peraturan Daerah No. 02 Tahun 2019 Tentang
Tarif Pelayanan.
4. Peraturan Daerah No. 52 Tahun 2021 Tentang
Pedoman Penyusunan Standar Pelayanan
Publik.
5. PMK No. 11 Tahun 2017 Tentang Keselamatan
Pasien.
6. PMK No. 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas.
4. Sistem, Mekanisme dan 1. Pastikan pasien telah terdaftar di loket
Prosedur pendaftaran
2. Pasien menunggu di ruang tunggu poli umum
3. Pasien akan dipanggil sesuai antrian dan
petugas akan memastikan identitas pasien
sesuai dengan yang tercantum di rekam medik
atau lembar permintaan KIR
4. Pasien akan mendapat pelayanan berupa
anamnesis dan Pemeriksaan Fisik (Klinis).
5. Petugas akan membuatkan pengantar
pemeriksaan laboratorium apabila
memerlukan pemeriksaan penunjang
6. Petugas menetapkan diagnosis.
7. Petugas akan melakukan rujukan internal ke
unit terkait (antar poli) apabila diperlukan
8. Petugas memberikan rujukan ke Faskes
Lanjutan (Rumah Sakit) apabila diperlukan
9. Petugas memberikan konseling, edukasi, dan
informasi (KIE) kepada pasien terkait kondisi
kesehatannya
10. Petugas memberikan surat keterangan sakit
apabila diperlukan
11. Petugas memberi resep obat apabila
diperlukan atau surat keterangan sehat yang
telah ditandatangani oleh dokter

5. Jangka Waktu Pelayanan ± 10-30 menit (Dari pemanggilan sampai


penyerahan resep/surat rujukan ke Rumah
Sakit/Surat keterangan sehat yang telah
ditandatangani oleh dokter)

6. Biaya / Tarif Sesuai dengan Peraturan Daerah No. 02 Tahun


2019 Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan
Daerah Kabupaten Tapin Nomor 09 Tahun 2011
tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan di
Kabupaten Tapin.

7. Penanganan pengaduan 1. Pasien atau pengguna layanan menyampaikan


Pelayanan melalui
a. Kotak Saran
b. Kontak Handphone / Whatsapp :
0852-4800-9475
c. Instagram : puskesmasbanuapdg
d. Facebook : UPTD Puskesmas Banua
Padang
e. Website:
https://bit.ly/surveykepuasanmasyarakatPK
MBP
f. Scan Barcode
2. Petugas mencatat semua pengaduan
3. Semua pengaduan akan dibahas oleh tim
pengelola pengaduan
4. Jawaban pengaduan akan disampaikan melalui
telepon atau email pengadu yang bersangkutan
atau pada saat pertemuan lintas sektoral
apabila tidak dapat diselesaikan secara internal.

8. Sarana dan prasarana 1. Lemari alat dan lemari buku


(Fasilitas) 2. Meja dan kursi
3. Kursi tunggu pasien
4. Bed pasien
5. Tempat sampah medis dan non medis
6. Wastafel
7. Bahan Habis Pakai
8. Air Conditioner (rusak)
9. Kipas angin
10.Alat Tulis Kantor
11.APD (Alat Pelindung Diri)
12.Timbangan
13.Pengukur tinggi badan
14.Termometer
15.Tensimeter
16.Stetoskop
17.Buku Ishihara
18.Alat-alat kesehatan lainnya

9. Kompetensi Pelaksana 1. Dokter Umum (S1 Profesi Kedokteran Umum)


2. Perawat (Minimal D3 Keperawatan)
3. Memiliki STR dan SIP yang masih berlaku

10. Jumlah Pelaksana 1. 1 Dokter Umum


2. 4 Perawat

11. Jaminan Pelayanan 1. Pelayanan diberikan sesuai SOP yang telah


ditetapkan.
2. Pelayanan diberikan oleh Petugas yang
memiliki kompetensi.
3. Pelayanan diberikan oleh petugas yang telah
mendapatkan penugasan dari atasan langsung.
4. Pelayanan dilaksanakan secara cepat, tepat,
lengkap, dan dapat dipertanggungjawabkan.
5. Kepatuhan petugas dalam melayani dengan
komunikasi
5S (Senyum,Sapa,Salam,Sopan,Santun).
12. Pengawasan Internal 1. Kepala Puskesmas
2. Tim Mutu Puskesmas
3. Tim Audit Internal Puskesmas

13 Jaminan Keamanan dan 1. Keamanan, keselamatan dan kenyamanan


Keselamatan Pelayanan sesuai dengan 6 Sasaran Keselamatan Pasien

14 Evaluasi Kinerja Pelaksana 1. Mini Lokakarya Mini Bulanan


2. Survey Kepuasan Masyarakat

Ditetapkan di : Bungur
Pada Tanggal : 01 Juni 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS BANUA PADANG

H. MAHYUDDIN, S.ST, MM
NIP. 19670712 199103 1 014

Anda mungkin juga menyukai