Anda di halaman 1dari 4

Tugas (3)

Judul Kelas : Mengelola Mutu Proyek Berdasarkan ISO 9001 untuk Manajer Proyek
Konstruksi Bangunan Sipil
Sesi :3

Tugas :
1. Identifikasilah bahaya yang mungkin terjadi di sebuah pabrik pembuatan kendaraan
selama proses produksi dengan metode HIRA!
2. Buatlah evaluasi risiko dari setiap bahaya yang telah diidentifikasi, termasuk
menentukan tingkat keparahan dan kemungkinan terjadinya!

Instruksi Tugas
1. Tugas ini dirancang untuk dapat dikerjakan selama kurang lebih 30 menit
2. Bacalah instruksi soal dengan seksama agar dapat mengerjakan tugas dengan baik
3. Kerjakanlah tugas anda pada word dengan format pdf/docx.
4. Jika tugas selesai dikerjakan, silakan upload file ini di google drive- mu.
5. Lalu masukkan link google drive tersebut pada kolom yang tersedia di dalam kelas.

-Selamat Mengerjakan-
Nama : Apriani

Email : apriani280499@gmail.com

Severity Assessment Matrix


Konsekuensi / Keparahan
Nilai
Sebaran Derajat keterpulihan Tingkat Cedera Biaya Pulih /Harga Komoditi
1 Hanya di titik operasi/tidak Kurang dari 1 hari Pertolongan Pertama Kerugian < 1 juta
2 Satu Line pulih dalam 1 hari Pertolongan Medis Kerugian > 1 juta
3 Satu area tertutup/menjadi pulih dalam 1 minggu Menyebabkan hari hilang Kerugian > 10 juta
4 Area dalam batas pulih dalam 1 bulan Menyebabkan Cacat tetap Kerugian > 100 juta
5 Keluar batas pagar/reputasi lebih dari 1 bulan Fatal Kerugian > 1 M

Likehood Assessment Matrix


Nilai Kemungkinan Frekuensi
1 Nyaris tidak mungkin, 1 dari Jarang sekali,sekali beberapa tahun
2 Mungkin pada kondisi Jarang,beberapa kali tiap tahun
3 Mungkin pada saat Kadang-kadang,beberapa kali tiap bulan
4 Mungkin sekali,1 dari 10 Sering,beberapa kali tiap minggu
5 Hampir pasti terjadi Selalu,seringkali tiap hari

Identifikasilah bahaya yang mungkin terjadi di sebuah pabrik pembuatan kendaraan selama
proses produksi dengan metode HIRA!

Risiko K3 /
Bahaya K3 / Aspek Lingkungan
Dampak Kontrol Yang ada saat ini
Sumber Bahaya Potensi Bahaya Lingkungan
Percikan Api
kulit Tersengat Cidera Ringan Penggunaan APD
sistem Soldering
Penggunaan APD, briefing cara
Tertimpa, Tersenggol kerja,penggunaan forklift,
Alat-alat Kerja Cidera Berat
dll demarkasi area pekerjaan dari
akses pekerja lain
Perakitan
luka gores/potong Cidera Berat Penggunaan APD dan P3K.
Kendaraan
gangguan Penggunaan APD,
Asap Logam asap terhirup
pernafasan Pemeliharaan mesin/servis rutin
asap yang langsung
pencemaran Pengukuran emisi udara,
dibuang ke area kerja
udara pemeriksanaan berkala forklift
dan lingkungan
Radiasi Cahaya Penggunaan APD, Penggunaan
Terkena kulit Iritasi Kulit
Ultraviolet baju kerja lengan panjang
Kebisingan Masalah Pendengaran Cidera Sedang Penggunaan APD
gangguan
Debu Las Logam Debu Terhirup Penggunaan APD
pernafasan
Limbah Bahan
Terhirup, Terkena kulit Sakit berat Penggunaan APD
Kimia
Inhalasi Gas gangguan
Terhirup Penggunaan APD
Pembakaran pernafasan
Buatlah evaluasi risiko dari setiap bahaya yang telah diidentifikasi, termasuk menentukan tingkat keparahan dan kemungkinan
terjadinya!

Risiko K3 / Matriks Nilai Resiko


Bahaya K3 / Aspek Lingkungan Nilai Katego
Dampak Kontrol Yang ada saat ini Kemungkina Keparahan/
Resiko ri
Sumber Bahaya Potensi Bahaya Lingkungan n Konsekuensi

Percikan Api sistem


kulit Tersengat Cidera Ringan Penggunaan APD 3 1 3 L
Soldering
Penggunaan APD, briefing
cara kerja,penggunaan
Alat-alat Kerja Tertimpa, Tersenggol dll Cidera Berat 1 4 4 M
forklift, demarkasi area
pekerjaan dari akses pekerja

Perakitan Kendaraan luka gores/potong Cidera Berat Penggunaan APD dan P3K. 2 4 8 M

Penggunaan APD,
gangguan
Asap Logam asap terhirup Pemeliharaan mesin/servis 2 3 6 M
pernafasan
rutin
asap yang langsung Pengukuran emisi udara,
pencemaran
dibuang ke area kerja pemeriksanaan berkala 1 2 2 L
udara
dan lingkungan forklift
Penggunaan APD,
Radiasi Cahaya
Terkena kulit Iritasi Kulit Penggunaan baju kerja 2 1 2 L
Ultraviolet
lengan panjang

Kebisingan Masalah Pendengaran Cidera Sedang Penggunaan APD 2 1 2 L

gangguan
Debu Las Logam Debu Terhirup Penggunaan APD 2 3 6 M
pernafasan

Limbah Bahan Kimia Terhirup, Terkena kulit Sakit berat Penggunaan APD 2 2 4 M

Inhalasi Gas gangguan


Terhirup Penggunaan APD 2 3 6 M
Pembakaran pernafasan
Tingkat Resiko Kategori Resiko Tindakan Yang Perlu Diambil

LOW RISK Acceptable Tidak memerlukan tindakan perbaikan

Tolerable if control
MODERATE Tindakan perbaikan tidak diperlukan, tetapi perlu mencatat dan memantau
functional (Requires
RISK kondisi agar terkendali.
monitoring)

Tolerable if ALARP Lakukan tindakan perbaikan dengan menggunakan biaya serendah mungkin
SIGNIFICANT
(Requires immediate further sampai tinggkat resiko pada kondisi lebih aman dan setelah dilakukan
RISK
action and control) perbaikan, pengukuran periodik harus dilakukan

Stop pekerjaan/aktifitas, ambil tindakan perbaikan sampai resiko dikurangi. Jika


Intolerable (Halt activity and tidak memungkinkan untuk mengurangi resiko dengan sumber daya yang ada,
HIGH RISK
review immediately) maka pekerjaan tetap tidak dapat dilaksanakan sampai resiko telah berhasil
dikurangi

Anda mungkin juga menyukai