Anda di halaman 1dari 1

Assalamualaikum wr wb, homswasiastu, selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita

sekalian, nama budaya shalom salam kebajikan


Para hadirin yang saya hormati
Pada waktu yang berbahagia ini mari bersama-sama kita mengucapkan rasa syukur kepada
Allah SWT. Atas segala karunia-Nya sehingga kita dapat berkumpul di tempat ini guna
memperingati hari kemerdekaan republik indonesia yg ke 77.
Disini saya akan menyampaikan amanat singkat yang mudah-mudahan bermanfaat bagi
hadirin sekalian.
Para hadirin yang saya hormati
Tak terasa bahwa negara kita ini mengalami banyak perkembangan dan lika-liku dalam
mempertahankan dan menghayati kemerdekaan ini.
Telah sama-sama kita ketahui bersama bahwa tepat hari ini tanggal 17 agustus 2022
merupakan hari yang paling bermakna bagi rakyat indonesia. Maka atas tujuan itulah
upacara kebangsaan ini dilaksanakan.
Hadirin yang berbahagia, jangan jadikan hari ini adalah hari mengenang kemerdekaan.
Namun, jadikan hari ini sebagai momen untuk dapat mendedikasikan diri menjadi lebih baik.
Jadilah bagian dari pembangunan bangsa ini, jagalah persatuan dan kesatuan bangsa ini.
Untuk itu tunjukkanlah apa yang bisa kita lakukan untuk bangsa kita tercinta ini.
Tak perlu panjang dan lebar, sekian pidato dari saya hari ini, semoga apa yang disampaikan
dapat bermanfaat untuk kita semua, Terima kasih, waasalamualaikum warahmatullah
wabarakatu.

Anda mungkin juga menyukai