Anda di halaman 1dari 15

Pendahuluan

Menjadi siswa-siswi di SMP Negeri 3 Kota Sukabumi, adalah sebuah


pilihan benar. Kenangan dikala remaja semasa sekolah yang penuh dinamika
terukir dengan manisnya disebuah lingkungan sekolah. Proses transisi dari
anak-anak menjadi remaja menghiasi setiap waktu di saat-saat SMP. Termasuk
didalamnya adalah masa yang penuh dengan gejolak, kreativitas
pengembangan kepribadian, penggalian dasar-dasar keilmuan, penanaman
kepedulian dan persiapan menuju masa depan.

Penggalian ilmu saat SMP sudah kita kembangkan dan diaplikasikan


dalam karya untuk keluarga dan lingkungan disekitar kita. Ilmu yang diberikan
oleh bapak ibu guru dengan ikhlas telah mampu mengantar kita menempuh
perjalanan waktu sebagai bekal berjuang dan mandiri.

Dan saat ini, setelah 17 tahun jarang berjumpa, hasrat dan keinginan
untuk kembali mengenang masa-masa dahulu menguat dimasing-masing
alumni. Berawal dari pertemuan beberapa alumni, gagasan untuk membuat
acara Reuni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi Angkatan 2006 pun mulai
direalisasikan. Maka dengan kerangka pemikiran terebut, izinkan kami untuk
kembali menjalin tali silaturahmi dalam acara “REUNI ALUMNI SMP NEGERI 3
KOTA SUKABUMI ANGKATAN 2006”
Maksud dan Tujuan

1. Bernostalgia dan menyambung kembali tali silaturahmi yang sempat


hilang.
2. Membuka kesempatan untuk saling berbagi, bekerjasama dan membantu
antar sesama alumni.
3. Membuka peluang untuk membentuk sebuah wadah yang lebih permanen
seperti Ikatan Alumni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi T.A 2006.
4. Melakukan kegiatan bakti sosial atau donasi dari dana yang dikumpulkan
untuk para anak yatim dan jompo.

Peserta Reuni

1. Para alumni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi T.A 2006


2. Guru yang mengajar di Era Tahun 2003-2006

Tema Acara

Adapun gelaran acara reuni pada edisi kali ini para Alumni SMP Negeri 3
Kota Sukabumi T.A 2006 sepakat mengusung tema “Sweet Seventeen
reunion and charity” yang dimana sudah menandakan 17 tahun kita lulus
dari Sekolah Menengah Pertama tersebut.

Waktu dan Tempat

Acara ini akan diselenggarakan pada :

Hari : Sabtu dan Minggu


Tanggal : 04 s/d 05 Maret 2023
Pukul : 07:30 WIB s/d Selesai
Tempat : Aku Cantik Villa Sukabumi

Konsep acara dan Dress code

Konsep Acara : Outdoor


Dress Code : Casual ( Putih Biru )

Sumber Dana

Sebagai wujud pertanggung jawaban panitia terhadap sumbangan yang


masuk dan untuk menghindari hal - hal yang tidak diinginkan, maka panitia
akan membuat rincian penggunaan anggaran berkaitan kebutuhan terhadap
pelaksanaan Reuni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi
Pendanaan Reuni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi T.A 2006 bersumber dari :

1. Alumni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi T.A 2006


2. Donatur
3. Sponsorship

Susunan Acara

• Sabtu, 04 Maret 2023

• Yayasan Panti Asuhan

NO WAKTU ACARA PELAKSANA


1 09.30 – 11.00 Pemberian Santunan kepada Seluruh Panitia dan
Anak - anak Yatim Alumni
1 11.00 – Selesai Pemberian Santunan Seluruh Panitia dan
Ke Panti Jompo Alumni

• Minggu, 05 Maret 2023

• Aku Cantik Villa Sukabumi

NO WAKTU ACARA PELAKSANA

1 07.30 – 08.30 Briefing Panitia dan Prepare Seluruh Panitia

2 08.30 – 09.30 Registrasi Alumni dan Guru Panitia Acara

3 09.30 – 09.45 Pembukaan MC

Ketua Panitia &


4 09.45 – 10.15 Sambutan
Perwakilan Guru

5 10.15 – 10.20 Pembacaan Doa Bersama Panitia

6 10.20 – 10.25 Pemutaran Video Kenangan Panitia Acara

7 10.25 – 12.00 Hiburan, Door prize / Fun Game, musik MC

8 12.00 – 13.00 Istirahat, Solat, Makan Panitia Konsumsi

9 13.00 – 13.20 Live Musik Band

Ramah Tamah, Foto Masing-masing kelas,


10 13.20 – 14.00 MC
dan Foto Bersama
11 14.00 – 14.15 Door Prize Dan Pengumuman Hadiah MC Dan Panitia

12 14.15 - Selesai Hiburan Band

Rincian Anggaran Biaya

NO KEGIATAN SATUAN VOLUME RINCIAN BIAYA JUMLAH

A. ADMINISTRASI             = Rp. 100,000

B. LOKASI KEGIATAN             = Rp. 2,750,000

C. MUSIK             = Rp. 2,000,000

D. DONASI             = Rp. 3,000,000

1 DONASI ANAK YATIM orang 150 150 x 1 kali Rp20,000 = Rp. 1,000,000

2 DONASI PANTI JOMPO orang 150 150 x 1 kali Rp20,000 = Rp. 2,000,000

E. BINGKISAN GURU             = Rp. 2,000,000

F. DOORPRIZE, FUN GAME             = Rp. 1,000,000

G. KONSUMSI             = Rp. 6,700,000

1 MAKAN PESERTA orang 200 200 x 1 kali Rp25,000 = Rp. 5,000,000

2 SNACK orang 200 200 x 1 kali Rp5,000 = Rp. 1,000,000

3 COFFEE BREAK orang 200 200 x 1 kali Rp3,500 = Rp. 700,000


PUBLIKASI DAN
H.             = Rp. 1,550,000
DOKUMENTASI
I. KELENGKAPAN PESERTA             = Rp. 210,000

J. TSHIRT REUNI             = Rp. 9,750,000

K LOGISTIK & KEAMANAN             = Rp. 200,000


REKAPITULASI ANGGARAN
A ADMINISTRASI Rp. 100,000
B LOKASI KEGIATAN Rp. 2,750,000
C MUSIK Rp. 2,000,000
D DONASI ANAK YATIM & PANTI JOMPO Rp. 3,000,000
E BINGKISAN GURU Rp. 2,000,000
F DOORPRIZE, FUNGAME Rp. 1,000,000
G KONSUMSI Rp. 6,700,000
H PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI Rp. 1,550,000
I KELENGKAPAN PESERTA Rp. 210,000
J TSHIRT REUNI Rp. 9,750,000
K LOGISTIK & KEAMANAN Rp. 200,000

JUMLAH Rp. 29,260,000

DANA DARURAT 10% DARI TOTAL ANGGARAN Rp. 2,926,000

TOTAL Rp. 32,186,000


Promosi dan Publikasi

Promosi dan Publikasi alumni smp 3 angkatan 2006 sebagai pihak panitia
telah merencanakan beberapa langkah promosi alumni untuk mengsukseskan
acara “SWEET SEVENTEEN reunion and charity”

Berikut di antaranya:
1. Undangan.
2. Banner.
3. Pamflet.
4. Pemberitahuan di sosial melalui sosial media.

Kriteria Sponsorship

Agar acara event “SWEET SEVENTEEN reunion and charity” dapat


berjalan dengan lancar maka dibutuhkan dana sebesar Rp. 32.186.000. dari dana
tersebut terdapat kekurangan dana sebesar Rp 12.186.000. 

Maka dari itu dibutuhkanlah kerja sama dan juga partisipasi dari berbagai
pihak baik instansi, perusahaan, maupun perorangan.

Adapun jenis bantuan partisipasi yang disediakan sehubungan dengan


kegiatan tersebut adalah:

a. Sponsor Utama
b. Sponsor Pendukung

c. Donatur

Keterangan Sponsorship

1. Sponsor Utama

Yang dimaksud dengan sponsor tunggal adalah pihak sponsor yang


bersedia menyediakan dana sebesar 85% dari total kekurangan anggaran, yakni
Rp 10.358.100.

Adapun dana yang disediakan bisa berbentuk tunai maupun non tunai
berupa barang dan dikukuhkan dalam perjanjian tertulis yang tidak dapat diubah
tanpa persetujuan kedua belah pihak.

Sponsor tunggal ini mendapatkan hak untuk mempromosikan produknya


selama kegiatan berlangsung berupa:

1. Pemasangan spanduk di 2 titik area kegiatan Aku Cantik Villa Sukabumi.

2. Pemasangan nama sponsor pada tiap-tiap fasilitas panitia meliputi name tag.

3. Pemasangan logo sponsor pada pamflet dan baliho

4. banner utama, backdrop dan PhotoBooth

5. Social Media Social Media instagram (promo live event post reel & feed).
2. Sponsor Pendukung

Yang dimaksud dengan sponsor utama adalah pihak yang bersedia


memberikan bantuan dana sebesar 50% dari total kekurangan anggaran, yakni
Rp 6.408.000.

Sponsor utama sendiri mendapatkan hak berupa mempromosikan


produknya selama kegiatan berlangsung Untuk itu sponsor berhak
mempromosikan produk usahanya pada:

1. Pemasangan spanduk di 1 titik area kegiatan Aku Cantik Villa Sukabumi.

2. Pemasangan nama sponsor pada tiap-tiap fasilitas panitia meliputi name tag.

3. Pemasangan logo sponsor pada pamflet dan banner.

4. banner utama, backdrop dan PhotoBooth

5. Social Media Social Media instagram (feed).

3. Donatur

Selain penawaran di atas, kami juga tidak menutup kemungkinan untuk


menerima sumbangan yang sifatnya sukarela dan tidak mengikat dari para
donatur, baik perorangan, perusahaan maupun instansi terkait.
Ketentuan Sponsorship

1. Setiap sponsor yang berminat untuk kerjasama harus menandatangani


surat perjanjian kerjasama terlebih dahulu.

2. Semua tarif yang dicantumkan di dalam sponsorship sudah termasuk


pajak design, ongkos produksi, serta biaya pemasangan.

3. Adapun batas waktu untuk materi Iklan, baik itu berupa logo, nama
perusahaan atau instansi maupun nama produk, design art, dan lain-lain, paling
lambat 1 minggu sebelum pelaksanaan kegiatan.

4. Adapun untuk perjanjian kontrak bisa dilakukan antara pembawa proposal


dengan pihak sponsor.

5. Untuk ketentuan lain yang belum diatur dalam ketentuan diatas, termasuk
bentuk partisipasi dalam bentuk lain akan diatur atas kesepakatan bersama.

Syarat - Syarat Pembayaran Sponsorship

1. Pembayaran pertama minimal 75% dari kontrak dan atau dilunasi pada
saat penandatanganan kontrak.
2. Pembayaran kedua berdasarkan atas kesepakatan bersama mengenai
batas akhir pembayaran tersebut.

3. Jika sampai batas tanggal yang sudah ditentukan ternyata belum ada
pelunasan sesuai dengan kontrak, maka kami berhak untuk mencantumkan iklan
sponsor hanya dengan nilai yang telah dibayarkan saja.

Pembatalan partisipasi

1. Apabila uang muka sudah dibayarkan, maka 80% dari nilai total uang muka
menjadi hak panitia.

2. Apabila pembayaran telah lunas, maka 50% dari perjanjian kontrak menjadi
hak panitia dan sisanya akan dikembalikan ke pihak sponsor setelah dikurangi
ongkos pengiriman.

Untuk informasi lebih lanjut hubungi :

Email : alumnismp3angkatan2006@gmail.com

Contact Person :

Cinta Garnasih Buana (Ketua Panitia) : +62 856-2052-657

Salistia Zulfa Salamah (Pendanaan) : +62 857-2336-6375

Linda Mustika Permatasari (Pendanaan) : +62 857-2377-0858


Nb: Harap diperiksa terlebih dahulu legitimasi dan identitas pembawa proposal.

Panitia Pelaksana

Ketua Pelaksana : Cinta Garnasih Buana


Wakil Ketua : Redi Mulyana
Sekretaris : Dendi Himawan
Bendahara 1 : Salistia Zulfa Salamah
Bendahara 2 : Linda Mustika Permatasari

Humas Dokumentasi dan Publikasi

1. Rahmat Saepullah 1. Yoki Febrianto


2. Anggi Pradipta 2. Egi Daryudi
3. Aji Hikmat Rosadi
4. Ilham Abdul Ghani

Konsumsi Acara

1. Rasta Avisha 1. Aldian Sahputra


2. Rika Fatmala 2. Indah Caroline
3. Melawaty 3. Dewi Nurcahya
4. Rival Trivaldi 4. Nurdin Fimansyah
5. Nurani Octaviani 5. Tica Yudha Frantica
6. Dede Tri Nursela 6. Reza Rizky Ginanjar
7. Vina Purnamasari

Perlengkapan dan Dokumentasi Keamanan

1. Dwita Agustira 1. Perdi Putra


2. Tya Siti Amanah 2. Lucky Indra
3. Nuni Marizkiani
4. Imam Abu Hanifah

Penutup

Semoga Dzat yang Maha Pengasih dan Penyayang meridhoi rencana


mulia untuk menyambung kembali tali silaturahim ini, sehingga acara
Reuni SMP Negeri 3 Kota Sukabumi, Angkatan 2006, dapat berjalan
dengan baik, lancar, dan sukses. Amin.

Ketua Panitia, Sekretaris,

Cinta Garnasih Buana Dendi Himawan

Anda mungkin juga menyukai