Anda di halaman 1dari 104

Ringkasan buku cetak

1. Sasando dimainkan dengan dipetik berasal dari nusa tenggara timur

2. Gamelan dimainkan dengan ditabuh berasal dari yogyakarta


dan surakarta

3. Angklung dimainkan dengan digoyang terbuat dari bambu


berasal dari jawa barat

4. Suling dimainkan dengan ditiup

5. Tari golek dari yogyakarta

6. Tari dewi anjasmara dari sunda ( jawa barat )

7. Tari legong dari bali

8. Tari gambir anom dari surabaya

9. Lagu injit-injit semut dari jambi

10. Lagu cublak cublak suweng dari jawa timur

11. Tari poco poco berasal dari maluku, tari poco poco termasuk
tarian modern indonesia
Ringkasan buku cetak

1. Sasando dimainkan dengan dipetik berasal dari ________________

2. Gamelan dimainkan dengan __________ berasal dari ___________


dan ____________

3. Angklung dimainkan dengan ____________ terbuat dari _________


berasal dari ____________

4. Suling dimainkan dengan ____________

5. Tari golek dari ____________

6. Tari dewi anjasmara dari ________________________

7. Tari legong dari ____________

8. Tari gambir anom dari ____________

9. Lagu injit-injit semut dari ____________

10. Lagu cublak cublak suweng dari ____________

11. Tari poco poco berasal dari ____________, tari poco poco termasuk
____________________________________
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

1. ini adalah bentuk ____________________

ini adalah bentuk ____________________

ini adalah bentuk ____________________

2.

siska adalah seorang ____________________

3.

farel adalah seorang ____________________

4. 3 , 2 , 4 , 1 , 5 urutan bilangan dari yang terbesar adalah ___ , ___ , ___ , ___ , ___
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

5. 3 , 2 , 4 , 1 , 5 urutan bilangan dari yang terkecil adalah ___ , ___ , ___ , ___ , ___

6.
warna yang cocok untuk gambar ini adalah ______________

7.
gambar ini berbentuk ____________________

8. t a m i h a r a

susunan huruf yang baik adalah ____________________

9. jumlah huruf pada kata sekolah ada _____

10. sikap berkenalan dengan teman baru adalah ____________ dan ____________

11.
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

gambar buah apel di samping ada _____

12. terhadap teman kita harus saling ____________ dan ________________

13. lambang bilangan lima adalah _____

14. ada berapa banyak bintang yang


berwarna hitam __________

15.
gambar ini mempunyai __________ segi

16.
ini adalah gambar __________

17. jenis kelamin ada ________________ dan ________________


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

18. salah satu warna pelangi adalah ________________

19. benda yang berbentuk lingkaran adalah ________________

20. teman kamu menyapa selamat pagi


kamu menjawab ________________________________

21. terhadap teman tidak boleh saling ________________________________

22. bilangan antara 3 dan 5 adalah _____


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

1. ini adalah bentuk segi empat

ini adalah bentuk segi tiga

ini adalah bentuk lingkaran

2.

siska adalah seorang perempuan

3.

farel adalah seorang laki-laki

4. 3 , 2 , 4 , 1 , 5 urutan bilangan dari yang terbesar adalah 5 , 4 , 3 , 2 , 1


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

5. 3 , 2 , 4 , 1 , 5 urutan bilangan dari yang terkecil adalah 1 , 2 , 3 , 4 , 5

6.
warna yang cocok untuk gambar ini adalah merah

7.
gambar ini berbentuk lingkaran

8. t a m i h a r a

susunan huruf yang baik adalah matahari

9. jumlah huruf pada kata sekolah ada 7

10. sikap berkenalan dengan teman baru adalah ramah dan santun

11.
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

gambar buah apel di samping ada 5

12. terhadap teman kita harus saling menghargai dan menyayangi

13. lambang bilangan lima adalah 5

14. ada berapa banyak bintang yang


berwarna hitam dua

15.
gambar ini mempunyai lima segi

16.
ini adalah gambar ayam

17. jenis kelamin ada laki-laki dan perempuan


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 1 : Mengenal Teman Baru

18. salah satu warna pelangi adalah kuning

19. benda yang berbentuk lingkaran adalah roda

20. teman kamu menyapa selamat pagi


kamu menjawab selamat pagi

21. terhadap teman tidak boleh saling membeda-bedakan

22. bilangan antara 3 dan 5 adalah 4


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

1. rambut berfungsi untuk melindungi kepala

2. jumlah hidung ada satu

3. bermain egrang menggunakan kaki

4. jika merasa lapar harus makan

5. 5 , 6 , 8 bilangan yang lebih besar dari 7 adalah 8

6. bagian tubuh paling bawah adalah kaki

7. melihat pemandangan indah menggunakan mata

8. berlari menggunakan kaki

9. 1 3 X 7 Y
pengganti nilai X dan Y adalah 5 dan 9

10. saat bertemu guru waktu pagi kamu mengucapkan selamat pagi
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

11.
ini gambar tangan

12. roda sepeda bentuknya lingkaran

13. udara di pagi hari masih sejuk


udara siang hari sudah panas

14. gosok gigi sebaiknya dilakukan sesudah makan dan sebelum tidur

15. siska melihat dengan mata

16. menghirup udara segar menggunakan hidung

17. bagian tubuh yang digunakan untuk berbicara adalah mulut

18.
berapa banyak buah jeruk di samping 8
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

19. kumpulan yang paling banyak adalah _b_


a. c.

b. d.

20. sebelum berolahraga terlebih dahulu melakukan gerakan pemanasan

21. anggota tubuh untuk menulis tangan

22. anggota tubuh untuk berlari kaki

23. anggota tubuh untuk berbicara mulut

24. anggota tubuh untuk mengecap rasa lidah

25. anggota tubuh untuk melindungi kepala rambut


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

26. telinga berfungsi untuk mendengar

27. sebaiknya kita mandi sehari 2 kali

28. bagian tubuh untuk mendengarkan adalah telinga

29. bagian tubuh untuk melihat adalah mata

30. bagian tubuh untuk mengecap rasa adalah lidah


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

1. rambut berfungsi untuk ______________________________

2. jumlah hidung ada ________________

3. bermain egrang menggunakan ________________

4. jika merasa lapar harus ________________

5. 5 , 6 , 8 bilangan yang lebih besar dari 7 adalah _____

6. bagian tubuh paling bawah adalah ________________

7. melihat pemandangan indah menggunakan ________________

8. berlari menggunakan ________________

9. 1 3 X 7 Y
pengganti nilai X dan Y adalah _____ dan _____

10. saat bertemu guru waktu pagi kamu mengucapkan ____________________


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

11.
ini gambar ________________

12. roda sepeda bentuknya ________________

13. udara di pagi hari masih sejuk


udara siang hari sudah ________________

14. gosok gigi sebaiknya dilakukan ___________ makan dan ___________ tidur

15. siska melihat dengan ________________

16. menghirup udara segar menggunakan ________________

17. bagian tubuh yang digunakan untuk berbicara adalah ________________

18.
berapa banyak buah jeruk di samping _____
Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

19. kumpulan yang paling banyak adalah _____


a. c.

b. d.

20. sebelum berolahraga terlebih dahulu melakukan gerakan ________________

21. anggota tubuh untuk menulis ________________

22. anggota tubuh untuk berlari ________________

23. anggota tubuh untuk berbicara ________________

24. anggota tubuh untuk mengecap rasa ________________

25. anggota tubuh untuk melindungi kepala ________________


Ringkasan Tematik
SD Kelas 1

Tema 1 : Diriku
Subtema 2 : Anggota Tubuh

26. telinga berfungsi untuk ________________

27. sebaiknya kita mandi sehari _____ kali

28. bagian tubuh untuk mendengarkan adalah ________________

29. bagian tubuh untuk melihat adalah ________________

30. bagian tubuh untuk mengecap rasa adalah ________________


Ringkasan Tematik
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 1 : Anggota Keluargaku

1. keluarga adalah orang yang memiliki hubungan darah dengan kita


2. anggota keluarga terdiri dari ayah , ibu , dan anak
3. anggota keluarga harus hidup dengan rukun
4. kerukunan sumber ketentraman
5. orang yang melahirkan kita adalah ibu
6. ibu mengurus kita sejak bayi
7. rukun artinya hidup saling menghormati
8. mengambil barang milik teman merupakan perbuatan tidak jujur
9. tugas ayah adalah bekerja mencari nafkah
10. tugas ibu adalah mengurus rumah tangga dan mendidik anak
11. tugas anak adalah belajar / menuntut ilmu
12. ayah adalah kepala keluarga
13. ayah mencari nafkah untuk mencukupi kebutuhan keluarga
14. kesehatan dijaga dengan olahraga dan makan teratur
15. senam irama adalah senam yang diiringi musik
16. musik dalam senam irama bernada semangat dan gembira
17. pengalaman adalah suatu peristiwa yang dialami seseorang.
18. pengalaman dapat dijadikan pelajaran
19. silsilah keluarga adalah garis keturunan yang dimilik setiap keluarga
20. silsilah keluarga menunjukkan asal usul sebuah keluarga
21. tata tertib di rumah tidak tertulis
22. tata tertib dibuat untuk ditaati
23. tugas yang kita miliki harus segera dikerjakan
24. mengabaikan tata tertib merupakan perbuatan tercela
25. membantu ibu membuat pekerjaan ibu menjadi lebih ringan
Uji Kompetensi
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 1 : Anggota Keluargaku

1. nasihat orang tua harus kita patuhi


2. olahraga membuat badan menjadi sehat
3. tugas utama seorang anak dalam keluarga adalah belajar
4. sikap seorang kakak terhadap adik harus menyayangi
5. rukun artinya hidup saling menghormati
6. tugas ibu dalam keluarga adalah mengurus rumah tangga
7. gerak dasar berirama gerakannya seperti menari
8. melihat ibu yang kerepotan sebaiknya membantu
9. berbicara dengan orangtua menggunakan bahasa yang sopan
10. kepala keluarga dalam rumah tangga adalah ayah
11. mengurus rumah tangga adalah tugas pokok ibu
12. hal yang harus dikerjakan disebut kewajiban
13. setiap anggota keluarga memiliki kedudukan dan peran yang berbeda
14. mengabaikan nasihat orangtua perilaku tercela
15. yang dilakukan sebelum berolahraga adalah pemanasan
16. senam yang diiringi musik adalah senam irama
17. perasaan saat senam bersama gembira
18. jika melakukan kesalahan pada saudara kita harus meminta maaf
19. kebiasaan hidup rukun membuat hidup terasa tentram
20. membantu pekerjaan ibu di rumah adalah perbuatan terpuji
21. anak yang suka membantu akan disayangi semua orang
22. keluarga yang beriman taat pada perintah tuhan
23. seorang kakak harus menyayangi adiknya
24. ayah bekerja untuk mencukupi kebutuhan keluarga
25. terhadap orang yang berjasa pada kita harus mengucapkan terima kasih
26. pemanasan dilakukan untuk menghindari cedera
27. halaman rumah yang kotor harus dibersihkan
28. orangtua adalah orang yang paling berjasa dalam hidup kita
29. setiap anak harus berbakti pada orangtuanya
Ringkasan Tematik
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 2 : Kegiatan bersama keluarga

1. keluarga yang rukun adalah karunia Tuhan

2. melakukan kegiatan bersama keluarga meningkatkan rasa persaudaraan

3. setiap anggota keluarga melakukan kegiatan yang berbeda-beda

4. setiap kegiatan ada aturan yang harus ditaati

5. anak yang suka melanggar aturan pasti akan mendapatkan hukuman

6. aturan di rumah tidak tertulis

7. ayah dan ibu adalah orang yang paling berjasa dalam hidup kita

8. orang yang melahirkan kita adalah ibu

9. setiap anggota keluarga harus hidup rukun

10. hidup rukun meningkatkan rasa persaudaraan

11. hidup rukun menghindarkan diri dari perselisihan

12. jika keseimbangan tubuh tidak terjaga, kita akan terjatuh dan cedera

13. keseimbangan ada dua yaitu keseimbangan statis dan keseimbangan

dinamis

14. keseimbangan statis terjadi dalam keadaan diam

15. keseimbangan dinamis terjadi dalam keadaan bergerak

16. tugas utama seorang anak adalah belajar

17. kebersihan adalah sebagian dari iman

18. rumah yang bersih, sehat untuk ditempati


19. rumah yang sehat adalah rumah yang rapi dan bersih

20. rumah adalah tempat tinggal kita

21. menjaga kebersihan dan kerapian rumah adalah tanggung jawab seluruh
anggota keluarga
22. makan pagi membuat tubuh bertenaga
23. rumah yang bersih terasa nyaman
Uji Kompetensi
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 2 : Kegiatan bersama keluarga

1. kegiatan pertama yang dilakukan sebelum makan adalah berdoa

2. makan pagi bersama keluarga terasa menyenangkan

3. saat mulut penuh dengan makanan kita tidak boleh berbicara

4. tata tertib membuat hidup jadi teratur

5. tempat tidur sebaiknya dirapikan saat bangun tidur

6. keseimbangan statis terjadi pada posisi diam

7. kegiatan olahraga sebaiknya diakhiri dengan aktivitas pendinginan

8. melanggar tata tertib akan mendapatkan sanksi

9. kerukunan dalam keluarga dapat mewujudkan ketentraman

10. peraturan dibuat untuk ditaati

11. dengan menaati peraturan, hidup akan berjalan teratur

12. melanggar peraturan membuat hidup tidak teratur

13. ada banyak jenis olahraga, olahraga dapat dilakukan dengan


berjalan , lari , dan lompat

14. olahraga lari dimulai dari garis start menuju garis finish
Ringkasan Tematik
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 3 : Keluarga dan kerabat

1. kerabat adalah saudara sedarah kita


2. keluarga inti terdiri dari ayah , ibu , dan anak
3. kerabat dekat misalnya kakek , nenek , bibi, paman
4. orangtua ayah atau ibu kita yaitu kakek dan nenek
5. saudara kandung ayah atau ibu kita yaitu paman dan bibi
6. anak paman atau bibi kita disebut saudara sepupu
7. berkumpul bersama keluarga besar dapat mempererat tali persaudaraan
8. menjalin silaturahmi perbuatan terpuji
9. ciptakan kerukunan dalam keluarga besarmu jangan sampai ada
permusuhan
10. orangtua kita disebut ayah dan ibu
11. kita memanggil orangtua ayah dan ibu dengan panggilan kakek dan nenek
12. kita berdoa sebelum dan sesudah makan
13. kita juga harus berdoa sebelum dan sesudah melakukan setiap kegiatan
14. kita harus bersikap hormat terhadap kakek dan nenek
15. bermain peran adalah membawakan percakapan yang diucapkan secara
langsung
16. bermain peran dapat melatih rasa percaya diri
17. beragam artinya bermacam-macam
18. dalam keluarga yang berkedudukan sebagai istri adalah ibu
19. dalam keluarga yang berkedudukan sebagai suami adalah ayah
20. aku berkedudukan sebagai anak dalam keluarga
21. pengalaman adalah guru yang paling berharga
22. pengalaman ada yang menyenangkan dan ada yang menyedihkan
23. pengalaman yang menyenangkan dijadikan kenangan
24. pengalaman yang menyedihkan dijadikan pelajaran
Uji Kompetensi
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 3 : Keluarga dan kerabat

1. anak yang terakhir dilahirkan disebut bungsu


2. orang yang memiliki pertalian darah disebut kerabat
3. anak yang pertama dilahirkan disebut sulung
4. sikap hidup rukun membawa ketenteraman
5. perilaku suka bertengkar menyebabkan hati tidak tenang
6. adik laki-laki dari ibu kita panggil paman
7. orangtua laki-laki dari ibu kita panggil kakek
8. berjalan di atas balok titian melatih keseimbangan
9. berenang dilakukan di dalam air
10. ayah dan ibu adalah bagian dari keluarga inti
11. ayah dari ibu kita panggil kakek
12. pemanasan dapat mencegah cedera
13. saudara sepupu disebut dengan kerabat
14. olahraga harus dilakukan secara rutin
15. kebersihan rumah adalah tanggung jawab semua anggota keluarga
16. rumah yang bersih dan rapi nyaman untuk ditempati
17. orang yang pandai melukis disebut pelukis
18. barang yang sudah selesai digunakan harus dikembalikan pada tempatnya
19. berjalan jinjit membutuhkan keseimbangan
20. silsilah kelularga memudahkan kita untuk mengenali anggota keluarga
21. posisi tertinggi dalam sebuah silsilah keluarga ditempati oleh
kakek dan nenek
22. lari dan lompat merupakan bagian dari gerak lokomotor
23. lari melatih kekuatan otot kaki
Uji Kompetensi
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 4 : Memahami keberagaman

1. menyanyi adalah kegiatan yang menyenangkan


2. pengalaman adalah guru yang paling berharga
3. menggambar ekspresi tidak boleh dilakukan dengan meniru
4. orang yang pandai menyanyi disebut penyanyi
5. menggambar ekspresi sesuai dengan perasaan sendiri
6. warna yang tidak tampak dari pelangi adalah putih
7. tempat ibadah umat kristen adalah gereja
8. kasih sayang keluarga menciptakan kerukunan
9. kebersihan sebagian dari iman
10. tuhan mencintai orang-orang yang suka hidup bersih
11. injil adalah kita suci agama kristen
12. hari raya umat islam adalah idul fitri
13. orang islam sembahyang di dalam masjid
14. koko bermain setelah pulang sekolah
15. orang yang beriman taat kepada tuhan
16. panggilan untuk istri kakek yaitu nenek
17. panggilan untuk suami nenek yaitu kakek
18. tamasya adalah kegiatan yang menyenangkan
19. terjatuh adalah kejadian yang menyedihkan
20. berbicara pada orangtua dengan bahasa yang sopan
21. anak bungsu lahir paling akhir
22. kuman dan bakteri dapat menyebabkan penyakit
23. tuhan mencintai orang-orang yang membiasakan hidup bersih
24. anak dari paman kita sebut saudara sepupu
25. istri dari paman kita panggil bibi
26. manfaat hidup rukun adalah terwujud persatuan
27. terhadap semua orang kita harus hidup rukun
28. kita tidak boleh berkata kasar pada orangtua karena akan menyakiti
hatinya
29. ibu adalah orang yang melahirkan kita
30. kita harus bersikap hormat dan berbakti terhadap ibu
31. kitab suci agam konghucu adalah wujing
32. setiap agama memiliki kitab suci
Uji Kompetensi
Subtema 1 : Kebersihan Lingkungan Rumah

1. Kegiatan yang tidak bisa dilakukan sambil bermain adalah makan


2. Jika melihat teman terjatuh kamu harus menolongnya
3. Budi akan menyapu lantai, Budi membutuhkan sapu ijuk
4. Contoh yang bukan termasuk alat kebersihan adalah pensil , kertas
5. Contoh hewan yang dapat menyebabkan penyakit adalah nyamuk , tikus ,
lalat , kecoak
6. Sikap yang benar dengan teman adalah rukun
7. Ayah merapikan tanaman, Ayah membutuhkan gunting tanaman
8. Ayah memotong rumput di halaman
9. Anak yang rajin menyukai tempat bersih
10. Cara menjaga kebersihan rumah contohnya membuang sampah pada tempatnya
11. Alat untuk membersihkan debu adalah kemoceng
12. Hewan yang menyukai tempat kotor contohnya tikus
13. Alat untuk menyapu lantai adalah sapu ijuk
14. Alat untuk menyapu halaman adalah sapu lidi
15. Contoh hewan peliharaan manusia adalah kelinci
16. Kebersihan rumah adalah tanggung jawab semua anggota keluarga
17. Rumah yang bersih membuat penghuninya merasa nyaman
18. Kebiasaan hidup bersih harus dimulai sejak kecil
Uji Kompetensi
Subtema 1 : Kebersihan Lingkungan Rumah

1. Kegiatan yang tidak bisa dilakukan sambil bermain adalah ______________________

2. Jika melihat teman terjatuh kamu harus ______________________________________

3. Budi akan menyapu lantai, Budi membutuhkan ________________________________

4. Contoh yang bukan termasuk alat kebersihan adalah _____________ , _____________

5. Contoh hewan yang dapat menyebabkan penyakit adalah ____________________ ,

____________________ , ____________________ , ____________________

6. Sikap yang benar dengan teman adalah _____________________________________

7. Ayah merapikan tanaman, Ayah membutuhkan ______________________________

8. Ayah memotong rumput di ________________________________________________

9. Anak yang rajin menyukai tempat ___________________________________________

10. Cara menjaga kebersihan rumah contohnya ___________________________________

11. Alat untuk membersihkan debu adalah _______________________________________

12. Hewan yang menyukai tempat kotor contohnya _______________________________

13. Alat untuk menyapu lantai adalah ___________________________________________

14. Alat untuk menyapu halaman adalah ________________________________________

15. Contoh hewan peliharaan manusia adalah ____________________________________

16. Kebersihan rumah adalah tanggung jawab ____________________________________

17. Rumah yang bersih membuat penghuninya merasa ____________________________

18. Kebiasaan hidup bersih harus dimulai sejak ___________________________________


Uji Kompetensi
Subtema 2 : Kebersihan Lingkungan Sekitar

1. Anak yang rajin disukai semua orang


2. Saat melakukan permainan kita harus bersikap sportif
3. Pembicaraan dua orang atau lebih disebut percakapan
4. Kita harus bersikap tertib di mana saja
5. Contoh hewan yang menyukai tempat kotor adalah tikus , kecoak
6. Banjir disebabkan aliran sungai tersumbat sampah
7. Manfaat olahraga adalah menyehatkan tubuh
8. Aliran sungai yang terhambat dapat menyebabkan banjir
9. Menjaga kebersihan lingkungan adalah tanggung jawab semua orang
10. Kulit buah termasuk sampah organik
11. Kemoceng digunakan untuk membersihkan debu
12. Saat berolahraga tubuh kita mengeluarkan keringat
13. Dedi lomba lari dengan Ali, Ali menjadi pemenang.
Maka sikap Dedi sebaiknya memberi selamat
14. Tempat tinggalnya di dekat kita disebut tetangga
15. Contoh sampah organik : rumput kering
16. Rajin berolahraga membuat kita sehat
17. Membuang sampah sembarangan dapat menyebabkan banjir
18. Kebersihan lingkungan sekitar adalah tanggung jawab warga
19. Proses pengolahan sampah disebut daur ulang
Uji Kompetensi
Subtema 2 : Kebersihan Lingkungan Sekitar

1. Anak yang rajin disukai __________________________________________________

2. Saat melakukan permainan kita harus bersikap _____________________________

3. Pembicaraan dua orang atau lebih disebut ___________________________________

4. Kita harus bersikap tertib di ______________________________________________

5. Contoh hewan yang menyukai tempat kotor adalah _____________ , _____________

6. Banjir disebabkan aliran sungai tersumbat ___________________________________

7. Manfaat olahraga adalah __________________________________________________

8. Aliran sungai yang terhambat dapat menyebabkan ____________________________

9. Menjaga kebersihan lingkungan adalah tanggung jawab ________________________

10. Kulit buah termasuk sampah _____________________________________________

11. Kemoceng digunakan untuk membersihkan _________________________________

12. Saat berolahraga tubuh kita mengeluarkan _________________________________

13. Dedi lomba lari dengan Ali, Ali menjadi pemenang.

Maka sikap Dedi sebaiknya ________________________________________________

14. Tempat tinggalnya di dekat kita disebut _____________________________________

15. Contoh sampah organik : _________________________________________________

16. Rajin berolahraga membuat kita ___________________________________________

17. Membuang sampah sembarangan dapat menyebabkan ________________________

18. Kebersihan lingkungan sekitar adalah tanggung jawab __________________________


19. Proses pengolahan sampah disebut __________________________________________
Uji Kompetensi
Subtema 3 : Lingkungan Sekolahku

1. Contoh judul lagu tentang kebersihan adalah keranjang sampah


2. Senam kesehatan jasmani dilakukan secara bersama-sama
3. Kebersihan kelas menjadi tanggung jawab siswa
4. Tujuan kita berangkat ke sekolah adalah menuntut ilmu
5. Untuk menjaga kebersihan kelas dibuat regu piket
6. Gambar berseri akan lebih menarik jika diberi warna
7. Cara membalas kebaikan adalah mengucapkan terima kasih
8. Saat melaksanakan tugas piket kita harus bekerja sama dengan rajin
9. Anak yang rajin selalu menjaga kebersihan
10. Kita harus membuang sampah di tempat sampah
11. Siswa, guru, dan penjaga sekolah disebut warga sekolah
12. Alat untuk membersihkan debu adalah kemoceng
13. Olahraga dapat membuat tubuh kita sehat
14. Tempat untuk menimba ilmu adalah sekolah
Uji Kompetensi
Subtema 3 : Lingkungan Sekolahku

1. Contoh judul lagu tentang kebersihan adalah __________________________________

2. Senam kesehatan jasmani dilakukan secara ____________________________________

3. Kebersihan kelas menjadi tanggung jawab ____________________________________

4. Tujuan kita berangkat ke sekolah adalah ____________________________________

5. Untuk menjaga kebersihan kelas dibuat regu __________________________

6. Gambar berseri akan lebih menarik jika diberi __________________________________

7. Cara membalas kebaikan adalah _____________________________________________

8. Saat melaksanakan tugas piket kita harus bekerja sama dengan __________________

9. Anak yang rajin selalu menjaga ______________________________________________

10. Kita harus membuang sampah di ____________________________________________

11. Siswa, guru, dan penjaga sekolah disebut _____________________________________

12. Alat untuk membersihkan debu adalah _______________________________________

13. Olahraga dapat membuat tubuh kita ________________________________________

14. Tempat untuk menimba ilmu adalah _______________________________________


Uji Kompetensi
Subtema 4 : Bekerja Sama Menjaga Kebersihan Sekitar

1. Tuhan menciptakan alam semesta untuk memenuhi kebutuhan manusia


2. Percakapan dapat dilakukan oleh semua orang
3. Kebersihan pangkat kesehatan
4. Kita harus rukun dengan semua orang
5. Kebersihan membuat kita merasa nyaman
6. Wawancara dilakukan terhadap orang yang lebih paham
7. Segala yang kita butuhkan ada di alam sekitar
8. Tujuan dilakukan kerja bakti adalah menjaga kebersihan
9. Kewajiban seorang siswa adalah belajar
10. Poster berisi ajakan untuk melakukan kebaikan
11. Kebersihan lingkungan sekitar adalah tanggung jawab warga
12. Anak yang tertib selalu menaati peraturan
13. Senam yang diiringi dengan irama disebut senam irama
Uji Kompetensi
Subtema 4 : Bekerja Sama Menjaga Kebersihan Sekitar

1. Tuhan menciptakan alam semesta untuk memenuhi kebutuhan ___________________

2. Percakapan dapat dilakukan oleh ________________________

3. Kebersihan pangkat ________________________

4. Kita harus rukun dengan ___________________________________

5. Kebersihan membuat kita merasa ___________________________________

6. Wawancara dilakukan terhadap orang yang lebih _______________________________

7. Segala yang kita butuhkan ada di _________________________________________

8. Tujuan dilakukan kerja bakti adalah ___________________________________________

9. Kewajiban seorang siswa adalah ____________________________________________

10. Poster berisi ajakan untuk melakukan ______________________________________

11. Kebersihan lingkungan sekitar adalah tanggung jawab __________________________

12. Anak yang tertib selalu menaati ____________________________________

13. Senam yang diiringi dengan irama disebut ___________________________________


Ringkasan Buku Tematik
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

1. Benda dibagi menjadi dua jenis :


- Benda hidup.
- Benda tak hidup.
2. Contoh benda hidup : manusia, hewan, tumbuhan.
3. Contoh benda tak hidup : meja, kursi, batu, angin, mobil.
4. Ciri-ciri benda hidup :
- Tumbuh, berkembang biak, bergerak, perlu makan dan minum, bernafas.
5. Ciri-ciri benda tak hidup :
- Tidak tumbuh, tidak berkembang biak, tidak bergerak, tidak perlu makan dan minum
tidak bernafas.
6. Saat siang di langit ada awan dan matahari,
7. Saat malam di langit ada bulan dan bintang.
8. Matahari jumlahnya ada satu.
9. Matahari bersinar terang pada waktu siang hari.
10. Awan berwarna putih, awan bergerak karena tertiup angin.
11. Awan berubah gelap tandanya akan hujan.
12. Awan berwarna merah tandanya sore.
13. Sore berubah menjadi malam.
14. Bulan jumlahnya ada satu.
15. Bulan berbentuk bulat seperti matahari.
16. Bulan bersinar terang pada waktu malam hari.
17. Bulan dikelilingi banyak bintang, bintang ukurannya jauh lebih kecil dibandingkan bulan.
18. Salah satu ciri benda hidup adalah dapat bergerak, contoh gerak adalah jalan, lari, lompat.
19. Gerak ada dua macam :
- Gerak yang dilakukan dengan sengaja, contohnya : jalan.
- Gerak yang dilakukan tanpa sengaja, contohnya : melompat saat hampir jatuh.
20. Gerak tanpa sengaja disebut reflek.
21. Tumbuhan juga bisa bergerak, gerak tumbuhan berbeda dengan manusia dan hewan.
Gerak tumbuhan sangat lambat.
22. Gerak tumbuhan mengikuti arah matahari, contohnya : gerakan bunga matahari.

Page 41 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

23. Tumbuhan juga bergerak terhadap rangsangan, contohnya : gerak daun tumbuhan putri
malu. Daun putri malu menutup jika terkena rangsangan.
24. Rangsangan dapat berupa sentuhan dan panas.
25. Sebelum berolahraga kita harus melakukan pemanasan, gunanya agar kita tidak cedera dan
otot tidak kram.
26. Benda hidup perlu makan dan minum supaya bisa tumbuh besar dan sehat.
27. Manusia termasuk benda hidup omnivor.
28. Benda hidup omnivor adalah pemakan segala atau makan daging dan tumbuhan.

29. Setiap hari kita melakukan banyak kegiatan, oleh karena itu kita butuh tenaga.
Tenaga diperoleh dari makan dan minum.
30. Tanpa makan dan minum, kita tidak punya tenaga dan akan merasa lapar, lemah dan sakit.
31. Kita makan sesuai kebutuhan dan secukupnya.
32. Kita harus makan makanan yang sehat dan bergizi.
33. Manusia bisa makan apapun, tetapi binatang dan tumbuhan hanya makan makanan
tertentu. Contohnya :
- Kucing dan anjing makan tulang, ikan dan daging.
- Burung makan biji-bijian.
- Tumbuhan makan unsur hara di tanah dan air.
34. Makanan membantu pertumbuhan manusia, pertumbuhan menyebabkan tubuh manusia :
- Berubah tambah tinggi.
- Berubah tambah berat.
- Berubah tambah besar.
35. Tubuh yang kita miliki adalah karunia Tuhan.
36. Kita dapat mengukur berat badan kita dengan menggunakan timbangan.
37. Ada beberapa jenis timbangan :
- Timbangan badan.
- Timbangan barang.
38. Benda hidup tumbuh menjadi besar dan tinggi.
39. Benda hidup berkembang biak, berkembang biak artinya bertambah banyak dan

Page 42 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

memiliki keturunan.
40. Tujuan berkembang biak :
- Untuk melestarikan jenis benda.
- Untuk menambah jumlah benda.
41. Benda tidak akan punah / hilang jika jumlahnya banyak.
42. Benda hidup butuh untuk bernafas, manusia bernafas dengan hidung.
43. Bernafas artinya menghirup dan mengembuskan udara.
44. Ciri-ciri udara :
- Udara ada di sekitar kita.
- Udara tidak tampak / terlihat.
- Udara tidak bisa disentuh.
- Udara dapat dirasakan.
45. Manusia tidak dapat hidup tanpa udara.

Page 43 of 104
cedera dan

h dan sakit.

h manusia :

Page 44 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

1. Benda dibagi menjadi dua jenis :


- __________________________________
- __________________________________
2. Contoh benda hidup : _______________________________________________________
3. Contoh benda tak hidup : ____________________________________________________
4. Ciri-ciri benda hidup :
- _______________________________________________________________________
5. Ciri-ciri benda tak hidup :
- _______________________________________________________________________
_______________________________________________________________________
6. Saat siang di langit ada ______________________________________________________
7. Saat malam di langit ada _____________________________________________________
8. Matahari jumlahnya ada _______________
9. Matahari bersinar terang pada waktu ______________________________
10. Awan berwarna _______________, awan bergerak karena tertiup _______________
11. Awan berubah gelap tandanya akan _______________
12. Awan berwarna merah tandanya _______________
13. Sore berubah menjadi _______________
14. Bulan jumlahnya ada _______________
15. Bulan berbentuk _______________ seperti matahari.
16. Bulan bersinar terang pada waktu ______________________________
17. Bulan dikelilingi banyak _________, bintang ukurannya jauh lebih kecil dibandingkan bulan.
18. Salah satu ciri benda hidup adalah dapat bergerak, contoh gerak adalah ________________
19. Gerak ada dua macam :
- _______________________________________________________________________
- _______________________________________________________________________
20. Gerak tanpa sengaja disebut _______________
21. Tumbuhan juga bisa bergerak, gerak tumbuhan berbeda dengan manusia dan hewan.
Gerak tumbuhan ______________________________
22. Gerak tumbuhan mengikuti arah matahari, contohnya : ___________________________

Page 45 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

23. Tumbuhan juga bergerak terhadap rangsangan, contohnya : _______________________


____________________________________________________________
24. Rangsangan dapat berupa _____________________________________________
25. Sebelum berolahraga kita harus melakukan pemanasan, gunanya agar kita __________
___________________________________________________________________________
26. Benda hidup perlu makan dan minum supaya bisa ______________________________
27. Manusia termasuk _____________________________________________
28. Benda hidup omnivor adalah _____________________________________________

29. Setiap hari kita melakukan banyak kegiatan, oleh karena itu kita butuh tenaga.
Tenaga diperoleh dari _____________________________________________
30. Tanpa makan dan minum, kita tidak punya tenaga dan akan merasa _______________
31. Kita makan sesuai __________________________________________________________
32. Kita harus makan makanan yang _____________________________________________
33. Manusia bisa makan apapun, tetapi binatang dan tumbuhan hanya makan __________
_______________. Contohnya :
- _______________________________________________________________________
- _______________________________________________________________________
- _______________________________________________________________________
34. Makanan membantu pertumbuhan manusia, pertumbuhan menyebabkan tubuh manusia :
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
35. Tubuh yang kita miliki adalah karunia _____________________
36. Kita dapat mengukur berat badan kita dengan menggunakan _____________________
37. Ada beberapa jenis timbangan :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
38. Benda hidup tumbuh menjadi __________________________________________
39. Benda hidup berkembang biak, berkembang biak artinya ________________________

Page 46 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

_______________________________________________________________
40. Tujuan berkembang biak :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
41. Benda tidak akan _____________________________ jika jumlahnya banyak.
42. Benda hidup butuh untuk bernafas, manusia bernafas dengan _____________________
43. Bernafas artinya ____________________________________________________________
44. Ciri-ciri udara :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
45. Manusia tidak dapat hidup tanpa _____________________

Page 47 of 104
Uji Kompetensi
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

1. Yang lebih tinggi antara unta dan ayam adalah unta.


2. Contoh benda yang dapat berkembang biak adalah benda hidup : hewan, tumbuhan,
manusia.
3. Benda yang tidak dapat berkembang biak adalah benda mati / tak hidup : lemari, buku,
kursi, meja, mobil.
4. Manusia berkembang biak dengan cara melahirkan.
5. Ayam berkembang biak dengan cara bertelur.
6. Udara termasuk benda tak hidup.
7. Capung dapat terbang karena memiliki sayap.
8. Benda di langit yang bercahaya adalah matahari.
9. Contoh benda hidup yang dapat berenang adalah ikan.
10. Contoh benda hidup yang dapat terbang adalah burung.
11. Ciri-ciri benda hidup : berkembang biak, tumbuh, bergerak, makan dan minum, bernafas.
12. Ciri-ciri benda tak hidup : tidak makan dan minum, tidak bergerak, tidak tumbuh,
tidak berkembang biak, tidak bernafas.
13. Benda tak hidup dapat bergerak karena digerakkan.
14. Pohon termasuk benda hidup.
15. Rumah termasuk benda tak hidup.
16. Semua benda diciptakan oleh Tuhan.
17. Hujan termasuk benda tak hidup.
18. Awan dapat bergerak karena angin.
19. Ukuran bintang lebih kecil dari matahari.
20. Benda hidup butuh makan dan minum untuk hidup dan pertumbuhan.
21. Contoh gerak reflek adalah melompat ketika akan jatuh.
22. Burung berkembang biak dengan bertelur.
23. Sebelum berolahraga kita melkukan pemanasan supaya tidak cedera dan agar otot
tidak kram.
Uji Kompetensi
Subtema I : Benda-benda di sekitarku

1. Yang lebih tinggi antara unta dan ayam adalah _____________________


2. Contoh benda yang dapat berkembang biak adalah ______________________________
_______________________________________________________________
3. Benda yang tidak dapat berkembang biak adalah ________________________________
_______________________________________________________________
4. Manusia berkembang biak dengan cara _____________________
5. Ayam berkembang biak dengan cara _____________________
6. Udara termasuk benda _____________________
7. Capung dapat terbang karena memiliki _____________________
8. Benda di langit yang bercahaya adalah _____________________
9. Contoh benda hidup yang dapat berenang adalah _____________________
10. Contoh benda hidup yang dapat terbang adalah _____________________
11. Ciri-ciri benda hidup : _________________________________________________________
12. Ciri-ciri benda tak hidup : _____________________________________________________
_______________________________________________________________
13. Benda tak hidup dapat bergerak karena _____________________
14. Pohon termasuk benda _____________________
15. Rumah termasuk benda _____________________
16. Semua benda diciptakan oleh _____________________
17. Hujan termasuk benda _____________________
18. Awan dapat bergerak karena _____________________
19. Ukuran bintang lebih _______________ dari matahari.
20. Benda hidup butuh makan dan minum untuk ____________________________________
21. Contoh gerak reflek adalah __________________________________________
22. Burung berkembang biak dengan _____________________
23. Sebelum berolahraga kita melkukan pemanasan supaya __________________________
_______________________________________________________________
Uji Kompetensi
Subtema II : Mengenal binatang di sekitarku

1. Kebun binatang adalah tempat memelihara binatang.


2. Contoh binatang yang ada di kebun binatang : gajah, harimau, jerapah, unta.
3. Ada aturan di kebun binatang yaitu :
- Dilarang memberi makan binatang
- Dilarang memegang binatang
4. Tujuan adanya aturan di kebun binatang :
- Untuk melindungi binatang dan pengunjung
5. Pengunjung kebun biatang dilarang memberi makan binatang agar binatang tidak sakit.
6. Binatang buas adalah binatang yang berbahaya.
7. Binatang yang dapat dipelihara adalah binatang yang jinak.
8. Contoh binatang buas yaitu serigala, beruang, harimau, ular.
9. Contoh binatang jinak yaitu kelinci, ayam, kambing.
10. Kelinci lebih kecil daripada gajah.
11. Jerapah lebih tinggi daripada unta.
12. Beruang lebih buas daripada kucing.
13. Kucing bergerak dengan kakinya.
14. Ular bergerak dengan tubuhnya.
15. Puisi juga disebut dengan sajak.
16. Bunyi tiap akhir puisi adalah sama.
17. Binatang yang dipelihara manusia disebut binatang peliharaan.
18. Tempat untuk melindung binatang adalah kebun binatang.
19. Harimau tidak dapat dipelihara karena hewan buas.
20. Antara kucing dan kambing lebih besar kambing.
21. Antara semut dan ayam lebih kecil semut.
22. Katak dapat hidup di air dan darat makan disebut binatang amfibi.
23. Burung terbang menggunakan sayap.
24. Ikan bergerak dengan cara berenang.
25. Puisi terdiri atas baris dan bait.
26. Cara merawat binatang peliharaan yang baik :
- Memberinya makan dan minum
- Memandikan atau membersihkannya
- Membersihkan kandangnya
- Membersihkan dan memotong kukunya
- Membawanya ke dokter untuk perawatan
27. Tempat rekreasi adalah tempat berlibur.
28. Puisi adalah susunan kata yang indah.
Uji Kompetensi
Subtema II : Mengenal binatang di sekitarku

1. Kebun binatang adalah ___________________________________________________


2. Contoh binatang yang ada di kebun binatang : _______________________________
3. Ada aturan di kebun binatang yaitu :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
4. Tujuan adanya aturan di kebun binatang :
- _______________________________________________________________
5. Pengunjung kebun biatang dilarang memberi makan binatang agar ______________
6. Binatang buas adalah binatang yang _____________________
7. Binatang yang dapat dipelihara adalah binatang yang _____________________
8. Contoh binatang buas yaitu __________________________________________
9. Contoh binatang jinak yaitu __________________________________________
10. Kelinci lebih _______________ daripada gajah.
11. Jerapah lebih ________________ daripada unta.
12. Beruang lebih ________________ daripada kucing.
13. Kucing bergerak dengan _____________________
14. Ular bergerak dengan _____________________
15. Puisi juga disebut dengan _____________________
16. Bunyi tiap akhir puisi adalah _____________________
17. Binatang yang dipelihara manusia disebut ____________________________________
18. Tempat untuk melindung binatang adalah ____________________________________
19. Harimau tidak dapat dipelihara karena ______________________________________
20. Antara kucing dan kambing lebih besar _____________________
21. Antara semut dan ayam lebih kecil _____________________
22. Katak dapat hidup di air dan darat makan disebut binatang _____________________
23. Burung terbang menggunakan _____________________
24. Ikan bergerak dengan cara _____________________
25. Puisi terdiri atas __________________________________________
26. Cara merawat binatang peliharaan yang baik :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
27. Tempat rekreasi adalah __________________________________________
28. Puisi adalah _____________________________________________________________
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 2 : Mengenal Binatang di Sekitarku

1. Binatang termasuk benda hidup.


2. Kita dapat menemukan binatang di berbagai tempat , di hutan , di kebun binatang ,
di sekitar kita.
3. Binatang dibedakan menjadi :
1. Binatang yang buas.
2. Binatang yang jinak.
4. Binatang buas adalah binatang yang tidak dapat dipelihara.
5. Binatang yang jinak adalah binatang yang bisa dipelihara.
6. Binatang jinak yang biasa dipelihara dinamakan binatang peliharaan.
Contohnya : kucing , anjing , kelinci , ayam.
7. Contoh binatang uang tidak bisa dipelihara adalah beruang , harimau , ular , rusa.
8. Cara merawat binatang peliharaan :
- Memberinya makan dan minum.
- Memandikannya atau membersihkannya.
- Membersihkan kandangnya.
- Membersihkan dan memotong kukunya.
- Membawanya ke dokter untuk perawatan.
9. Setiap binatang memiliki perbedaan :
- Ada yang besar dan ada yang kecil.
- Ada yang jinak dan ada yang buas.
- Ada yang tinggal di darat dan ada yang tinggal di air.
- Ada yang terbang di udara.
10. Binatang yang tinggal di darat bergerak dengan :
- Berjalan. Contohnya : kucing , anjing , kambing.
- Melompat. Contohnya : kelinci , kangguru.
- Melata. Contohnya : ular.
11. Binatang yang tinggal di pohon bergerak dengan :
- Melompat dari pohon ke pohon. Contohnya : monyet.
- Merambat di pohon. Contohnya : bunglon.
12. Binatang yang tinggal di air bergerak dengan :

Page 55 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 2 : Mengenal Binatang di Sekitarku

- Berenang di air. Contohnya : ikan , cumi-cumi , udang.


13. Binatang yang bisa hidup di darat dan di air disebut binatang amfibi, contohnya : katak.
14. Binatang yang terbang di udara, terbang dengan sayap.
Contohnya : burung , kupu-kupu , capung.
15. Kebun binatang adalah tempat memelihara binatang.
16. Tujuan kebun binatang memelihara binatang adalah untuk melindungi binatang tersebut.

17. Di kebun binatang ada aturannya :


- Dilarang memegang binatang, tujuannya agar pengunjung tidak terluka.
- Dilarang memberi makan binatang, tujuannya agar binatang tidak sakit.
18. Peraturan di kebun binatang harus dipatuhi oleh semua pengunjung.
19. Peraturan di kebun binatang untuk melindungi binatang dan pengunjung.
20. Setiap binatang mempunyai gerakan yang berbeda :
- Ada yang berjalan dengan kaki. Contoh : ayam.
- Ada yang melompat dengan kaki. Contoh : kanguru.
- Ada yang terbang dengan sayap. Contoh : burung.
- Ada yang melata dengan tubuhnya. Contoh : ular.
21. Puisi adalah susunan kata yang indah.
22. Puisi memiliki baris dan bait.
23. Bunyi tiap akhir baris puisi sama.
24. Puisi juga disebut dengan sajak.
25. Wayang adalah boneka tiruan.
26. Wayang ada yang dibuat dari kayu dan ada yang dibuat dari kulit.
27. Ciri-ciri binatang yang jinak adalah :
- Tidak berbahaya.
- Bisa hidup bersama manusia.
- Banyak dijadikan peliharaan. Contoh : kucing , ayam , kambing.
28. Ciri-ciri binatang buas adalah :

Page 56 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 2 : Mengenal Binatang di Sekitarku

- Binatang buas sangat berbahaya.


- Hidup di alam bebas.
- Banyak ditakuti dan dihindari. Contoh : harimau , beruang , ular.
29. Semua ciptaan Tuhan bermanfaat.
30. Setiap binatang memiliki manfaat terutama bagi manusia, contohnya :
- Manusia memanfaatkan ikan untuk makanan.
- Ayam dapat diambil telur dan dagingnya , bulu ayam dapat dijadikan kemoceng.
- Sapi dapat diambil susu dan dagingnya , kulit sapi untuk kerajinan beduk ,
tenaga sapi juga dimanfaatkan untuk membajak sawah dan mengangkut barang.

Page 57 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 2 : Mengenal Binatang di Sekitarku

1. Binatang termasuk benda _____________________


2. Kita dapat menemukan binatang di __________________________________________
_______________________________________________________________
3. Binatang dibedakan menjadi :
1. _______________________________________________________________
2. _______________________________________________________________
4. Binatang buas adalah ____________________________________________________
5. Binatang yang jinak adalah _______________________________________________
6. Binatang jinak yang biasa dipelihara dinamakan _____________________________
Contohnya : ______________ , ______________ , ______________ , _____________
7. Contoh binatang yang tidak bisa dipelihara adalah _____________ , _____________ ,
_____________ , _____________
8. Cara merawat binatang peliharaan :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
9. Setiap binatang memiliki perbedaan :
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
- _______________________________________________________________
10. Binatang yang tinggal di darat bergerak dengan :
- _______________ Contohnya : ______________ , ______________ , _____________
- _______________ Contohnya : ______________ , ______________
- _______________ Contohnya : ______________
11. Binatang yang tinggal di pohon bergerak dengan :
- _________________________________ Contohnya : ______________
- _________________________________ Contohnya : ______________
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 2 : Mengenal Binatang di Sekitarku

12. Binatang yang tinggal di air bergerak dengan :


- _______________ Contohnya : ______________ , ______________ , _____________
13. Binatang yang bisa hidup di darat dan di air disebut ___________________________
Contohnya : ______________
14. Binatang yang terbang di udara, terbang dengan _____________________
Contohnya : ______________ , ______________ , ______________
15. Kebun binatang adalah ___________________________________________________
16. Tujuan kebun binatang memelihara binatang adalah __________________________
_______________________________________________________________

17. Di kebun binatang ada aturannya :


- ________________________________ , tujuannya agar pengunjung tidak terluka.
- ________________________________ , tujuannya agar binatang tidak sakit.
18. Peraturan di kebun binatang harus dipatuhi oleh _____________________________
19. Peraturan di kebun binatang untuk melindungi _______________________________
20. Setiap binatang mempunyai gerakan yang berbeda :
- __________________________________________ Contoh : ______________
- __________________________________________ Contoh : ______________
- __________________________________________ Contoh : ______________
- __________________________________________ Contoh : ______________
21. Puisi adalah _____________________________________________________________
22. Puisi memiliki __________________________________________
23. Bunyi tiap akhir baris puisi _____________________
24. Puisi juga disebut dengan _____________________
25. Wayang adalah __________________________________________
26. Wayang ada yang dibuat dari _____________ dan ada yang dibuat dari _____________
27. Ciri-ciri binatang yang jinak adalah :
- __________________________________________
- __________________________________________
- _______________________ Contoh : ____________ , ____________ , ____________
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 2 : Mengenal Binatang di Sekitarku

28. Ciri-ciri binatang buas adalah :


- __________________________________________
- __________________________________________
- _______________________ Contoh : ____________ , ____________ , ____________
29. Semua ciptaan Tuhan __________________________________________
30. Setiap binatang memiliki manfaat terutama bagi manusia, contohnya :
- _____________________________________________________________________
- _____________________________________________________________________
- _____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
Uji Kompetensi
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan Di Sekitarku

1. Buah yang rasanya manis, contohnya : pepaya , semangka .


2. Buah yang memiliki biji, contohnya : jeruk , pepaya , duku .
3. Buah yang berduri, contohnya : durian .
4. Buah mengandung vitamin.
5. Buah yang bisa dimakan tanpa dikupas, contohnya : jambu , strawberi .
6. Kentang adalah buah yang berasal dari akar.
7. Tomat adalah buah yang berasal dari bunga.
8. Buah yang berbentuk lonjong, contohnya : pisang.
9. Setiap hari tumbuhan disiram sebanyak 2 kali.
10. Tulang daun pohon kelapa dimanfaatkan sebagai sapu lidi.
11. Daun yang dapat dimakan contohnya daun singkong , bayam , kangkung .
12. Bagian tumbuhan tebu yang dapat dimakan adalah batangnya.
13. Daun tumbuhan yang bentuknya menjadi adalah pepaya.
14. Tumbuhan yang menempel pada tumbuhan lain disebut parasit.
15. Contoh tumbuhan parasit yang tidak merugikan adalah anggrek.
16. Wortel adalah buah yang berasal dari akar.
17. Pohon kelapa dan pepaya lebih tinggi pohon kelapa.
18. Pohon pisang dan rumput lebih tinggi pohon pisang.
19. Pupuk alami terbuat dari daun-daunan yang membusuk.
20. Tumbuhan yang baru tumbuh disebut tunas.
21. Kecambah biasanya berasal dari kacang-kacangan.
22. Ketupat terbuat dari daun kelapa.
23. Bagian tumbuhan ubi yang dapat dimakan adalah umbinya.
24. Sebelum berolahraga sebaiknya melakukan pemanasan.
Uji Kompetensi
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan Di Sekitarku

1. Buah yang rasanya manis, contohnya : _____________ , _____________


2. Buah yang memiliki biji, contohnya : _____________ , _____________ , _____________
3. Buah yang berduri, contohnya : _____________
4. Buah mengandung __________________________
5. Buah yang bisa dimakan tanpa dikupas, contohnya : _____________ , _____________
6. Kentang adalah buah yang berasal dari __________________________
7. Tomat adalah buah yang berasal dari __________________________
8. Buah yang berbentuk lonjong, contohnya : _____________
9. Setiap hari tumbuhan disiram sebanyak _____ kali.
10. Tulang daun pohon kelapa dimanfaatkan sebagai __________________________
11. Daun yang dapat dimakan contohnya daun ____________ , ____________ , ____________
12. Bagian tumbuhan tebu yang dapat dimakan adalah __________________________
13. Daun tumbuhan yang bentuknya menjadi adalah _____________
14. Tumbuhan yang menempel pada tumbuhan lain disebut ______________________
15. Contoh tumbuhan parasit yang tidak merugikan adalah _____________
16. Wortel adalah buah yang berasal dari _____________
17. Pohon kelapa dan pepaya lebih tinggi __________________________
18. Pohon pisang dan rumput lebih tinggi __________________________
19. Pupuk alami terbuat dari _______________________________________
20. Tumbuhan yang baru tumbuh disebut __________________________
21. Kecambah biasanya berasal dari __________________________
22. Ketupat terbuat dari daun __________________________
23. Bagian tumbuhan ubi yang dapat dimakan adalah __________________________
24. Sebelum berolahraga sebaiknya melakukan __________________________
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

1. Ada berbagai tumbuhan :


- Tumbuhan yang besar disebut pohon.
- Tumbuhan yang berbunga.
- Tumbuhan yang kecil contohnya rumput.

2. Tumbuhan yang berbunga seperti mawar , melati , anggrek.


3. Berbagai pohon seperti pohon mangga dan jeruk.
4. Tumbuhan yang berbuah seperti tomat , cabai.
5. Tumbuhan memiliki banyak bagian yaitu bunga , daun , batang , akar , biji dan buah.
6. Tumbuhan juga menghasilkan buah.
7. Buah baik untuk kesehatan.
8. Buah mengandung banyak vitamin.
9. Grafik adalah gambar yang berisi pasang surut keadaan atau jumlah.
10. Manusia, hewan dan tumbuhan adalah ciptaan Tuhan, semua ciptaan Tuhan berbeda-beda.
11. Tumbuhan harus disiram setiap hari.
12. Tumbuhan disiram setiap pagi dan sore.
13. Siramlah tanaman dengan air secukupnya.
14. Sinar matahari baik untuk tumbuhan.
15. Tumbuhan pengganggu seperti rumput.
16. Tumbuhan pengganggu harus dicabut.
17. Pupuk alami terbuat dari kotoran binatang.
18. Tumbuhan parasit yang tidak merugikan contohnya anggrek.
19. Kecambah adalah tumbuhan yang baru tumbuh.
20. Kecambah berasal dari kacang-kacangan, seperti kacang hijau , kedelai , jagung.
21. Tunas kacang hijau disebut kecambah.
22. Pohon kelapa memiliki banyak bagian yaitu daun , tulang daun , buah , batang pohon ,
dan akar.
23. Daun kelapa digunakan untuk membuat ketupat , atap bangunan.

Page 63 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

24. Tulang daun kelapa dijadikan sapu lidi.


25. Batang pohon kelapa dijadikan bahan bangunan.
26. Buah kelapa dapat digunakan untuk memasak , dijadikan minuman.
27. Sabut buah kelapa dapat dijadikan keset.
28. Akar pohon kelapa dijadikan furnitur.
29. Tumbuhan memiliki banyak manfaat, salah satunya sebagai sumber makanan.

30. Bagian tumbuhan yang dapat dimakan berbeda-beda :


- Buah yang dapat dimakan contohnya jeruk dan apel.
- Biji yang dapat dimakan contohnya jagung dan kedelai.
- Bunga yang dapat dimakan contohnya bunga kubis / kol.
- Batang yang dapat dimakan contohnya tebu dan sagu.
- Akar yang dapat dimakan contohnya ubi dan wortel.

31. Bentuk daun tiap tumbuhan berbeda-beda :


- Ada yang lebar dan lembaran contohnya daun jati dan pisang.
- Ada yang kecil.
- Ada daun yang bentuknya lonjong contohnya daun mangga.
- Ada daun yang bentuknya menjari contohnya daun pepaya dan singkong.
- Ada juga daun yang bulat dan berduri contohnya daun kaktus.

32. Tempat tumbuhnya tumbuhan :


- Ada tumbuhan yang tumbuh di tanah.
- Ada tumbuhan yang tumbuh di air.
- Tumbuhan yang tumbuh menempel.

33. Tumbuhan yang tumbuh di tanah disebut tumbuhan darat.


34. Tumbuhan yang tumbuh di air disebut tumbuhan air.

Page 64 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

35. Tumbuhan yang tumbuh menempel pada tumbuhan lain disebut tumbuhan parasit.

36. Tumbuhan parasit ada yang :


- Merugikan, contohnya : benalu ( tumbuhan penumpang ).
- Tidak merugikan, contohnya : anggrek.

37. Benalu merupakan tumbuhan yang merugikan karena mengambil makanan tumbuhan
yang ditumpanginya.

38. Jenis permainan ada 2 yaitu :


- Permainan modern, contohnya game dan ps.
- Permainan tradisional, contohnya lompat bambu.

39. Ciri-ciri permainan tradisional :


- Murah dan ramah lingkungan.
- Lebih mengasyikkan.
- Dapat dilakukan bersama-sama.

40. Setiap permainan memiliki aturan.


41. Aturan ada untuk ditaati.

42. Aturan dibuat untuk :


- Melindungi orang lain.
- Agar tidak ada kecurangan.

43. Saat bermain harus jujur / tidak berbuat curang , supaya tidak terjadi pertengkaran.

44. Aturan permainan berguna untuk :


- Mendisiplinkan permainan.
- Menjaga permainan berjalan dengan baik.
- Menghindari pertengkaran.

Page 65 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

- Menghindarkan pemain dari cedera.

Page 66 of 104
beda-beda.

Page 67 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

1. Ada berbagai tumbuhan :


- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________

2. Tumbuhan yang berbunga seperti _____________ , _____________ , _____________


3. Berbagai pohon seperti ______________________ dan ______________________
4. Tumbuhan yang berbuah seperti _____________ , _____________
5. Tumbuhan memiliki banyak bagian yaitu ____________ , ____________ , ____________ ,
____________ , ____________ dan ____________
6. Tumbuhan juga menghasilkan _____________
7. Buah baik untuk __________________________
8. Buah mengandung banyak __________________________
9. Grafik adalah ____________________________________________________
10. Manusia, hewan dan tumbuhan adalah ciptaan ____________ , semua ciptaan Tuhan
__________________________
11. Tumbuhan harus disiram __________________________
12. Tumbuhan disiram setiap _____________ dan _____________
13. Siramlah tanaman dengan _____________ secukupnya.
14. Sinar __________________________ baik untuk tumbuhan.
15. Tumbuhan pengganggu seperti __________________________
16. Tumbuhan pengganggu harus __________________________
17. Pupuk alami terbuat dari _______________________________________
18. Tumbuhan parasit yang tidak merugikan contohnya __________________________
19. Kecambah adalah ____________________________________________________
20. Kecambah berasal dari _________________________ , seperti _____________ ,
_____________ , _____________
21. Tunas kacang hijau disebut __________________________

Page 68 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

22. Pohon kelapa memiliki banyak bagian yaitu _____________ , _____________ ,


_____________ , _____________ , _____________ dan _____________
23. Daun kelapa digunakan untuk membuat _____________ , __________________________
24. Tulang daun kelapa dijadikan __________________________
25. Batang pohon kelapa dijadikan _______________________________________
26. Buah kelapa dapat digunakan untuk _____________ , __________________________
27. Sabut buah kelapa dapat dijadikan _____________
28. Akar pohon kelapa dijadikan _____________

29. Tumbuhan memiliki banyak manfaat, salah satunya sebagai _______________________

30. Bagian tumbuhan yang dapat dimakan berbeda-beda :


- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________

31. Bentuk daun tiap tumbuhan berbeda-beda :


- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________

32. Tempat tumbuhnya tumbuhan :


- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________
- _________________________________________________________________

Page 69 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

33. Tumbuhan yang tumbuh di tanah disebut __________________________


34. Tumbuhan yang tumbuh di air disebut __________________________
35. Tumbuhan yang tumbuh menempel pada tumbuhan lain disebut __________________

36. Tumbuhan parasit ada yang :


- _____________________ , contohnya : ____________________________________
- _____________________ , contohnya : ____________________________________

37. Benalu merupakan tumbuhan yang merugikan karena __________________________


_________________________________________________________________

38. Jenis permainan ada 2 yaitu :


- __________________________ , contohnya : _______________________________
- __________________________ , contohnya : _______________________________

39. Ciri-ciri permainan tradisional :


- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________

40. Setiap permainan memiliki __________________________


41. Aturan ada untuk __________________________

42. Aturan dibuat untuk :


- ____________________________________________________
- ____________________________________________________

43. Saat bermain harus jujur / tidak berbuat curang , supaya tidak terjadi _____________

Page 70 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 3 : Mengenal Tumbuhan di Sekitarku

44. Aturan permainan berguna untuk :


- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________

Page 71 of 104
Uji Kompetensi
Subtema 4 : Ciri-ciri Benda

1. Kerapian kamar merupakan tanggung jawab diri sendiri.


2. Mata uang Indonesia adalah rupiah.
3. Uang digunakan untuk membeli barang.
4. Contoh benda yang memiliki bentuk permukaan persegi adalah televisi.
5. Benda yang memiliki tekstur halus contohnya kain.
6. Tahu merupakan benda yang berwarna putih.
7. Gelas memiliki tekstur permukaan yang rata.
8. Benda yang permukaannya keras adalah batu.
9. Ban sepeda terbuat dari karet.
10. Pintu rumah terbuat dari kayu.
11. Bendera bangsa Indonesia berbentuk persegi panjang.
12. Handuk memiliki tekstur yang lembut.
13. Benda yang hanya dapat diciptakan Tuhan contohnya adalah binatang.
14. Contoh benda berbentuk kerucut : caping , tumpeng.
15. Contoh benda berbentuk silinder/tabung : gelas , paralon.
16. Contoh benda yang permukaannya keras : batu bata.
17. Contoh benda yang permukaannya lembut : boneka.
18. Contoh benda yang permukaannya tidak rata : kerikil.
19. Uang yang digunakan di Indonesia adalah uang rupiah.
20. Pelangi terdiri atas tujuh warna.
21. Warna warni pelangi dikenal dengan nama mejikuhibiniu.
22. Seni melipat kertas disebut origami.
23. Barang yang dihasilkan melalui keterampilan tangan disebut kerajinan.
24. Halus kasarnya permukaan benda disebut tekstur.
25. Gerakan dalam permainan lompat tali adalah melompat.
26. Cermin terbuat dari kaca.
Uji Kompetensi
Subtema 4 : Ciri-ciri Benda

1. Kerapian kamar merupakan tanggung jawab __________________________


2. Mata uang Indonesia adalah __________________________
3. Uang digunakan untuk ____________________________________________________
4. Contoh benda yang memiliki bentuk permukaan persegi adalah ____________________
5. Benda yang memiliki tekstur halus contohnya __________________________
6. Tahu merupakan benda yang berwarna __________________________
7. Gelas memiliki tekstur permukaan yang __________________________
8. Benda yang permukaannya keras adalah __________________________
9. Ban sepeda terbuat dari __________________________
10. Pintu rumah terbuat dari __________________________
11. Bendera bangsa Indonesia berbentuk __________________________________________
12. Handuk memiliki tekstur yang __________________________
13. Benda yang hanya dapat diciptakan Tuhan contohnya adalah _____________________
14. Contoh benda berbentuk kerucut : ____________________ , ____________________
15. Contoh benda berbentuk silinder/tabung : __________________ , __________________
16. Contoh benda yang permukaannya keras : __________________________
17. Contoh benda yang permukaannya lembut : __________________________
18. Contoh benda yang permukaannya tidak rata : __________________________
19. Uang yang digunakan di Indonesia adalah uang __________________________
20. Pelangi terdiri atas ____________ warna.
21. Warna warni pelangi dikenal dengan nama __________________________
22. Seni melipat kertas disebut __________________________
23. Barang yang dihasilkan melalui keterampilan tangan disebut ______________________
24. Halus kasarnya permukaan benda disebut __________________________
25. Gerakan dalam permainan lompat tali adalah __________________________
26. Cermin terbuat dari __________________________
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 4 : Ciri-ciri Benda

1. Ciri-ciri benda tak hidup :


- Memiliki bentuk yang berbeda ( Contoh : persegi, bulat, kerucut )
- Memiliki ukuran yang berbeda
- Memiliki warna yang berbeda

2. Uang dibedakan menjadi dua jenis :


- Uang logam / receh
- Uang kertas

3. Nilai setiap jenis uang berbeda :


- Uang logam ada yang nilainya Rp 500 , Rp 1.000.
- Uang kertas ada yang nilainya Rp 1.000 , Rp 2.000 , Rp 5.000.

4. Warna setiap benda juga berbeda.


5. Pelangi terdiri atas tujuh warna ( merah , jingga , kuning , hijau , biru , nila dan ungu ).
6. Warna-warna pelangi dikenal dengan nama mejikuhibiniu.
7. Satuan mata uang bangsa Indonesia adalah rupiah.
8. Contoh benda berwarna putih adalah kapur , bunga melati , bunga sedap malam.

9. Ukuran tiap benda juga berbeda :


- Ada benda yang ukurannya besar.
- Ada benda yang ukurannya kecil.

10. Barang yang dihasilkan melalu keterampilan tangan disebut kerajinan.


11. Seni melipat kertas dari Jepang disebut origami.
12. Pelangi muncul karena proses pembiasan cahaya.

13. Setiap benda memiliki tekstur.


Tekstur adalah halus kasarnya permukaan benda.

14. Tekstur setiap benda berbeda-beda, ada benda yang teksturnya rata , bergelombang ,

Page 76 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 4 : Ciri-ciri Benda

keras , lunak , lembut dan kasar.

15. Setiap manusia membutuhkan uang, uang untuk :


- Membeli segala sesuatu.
- Membeli peralatan sekolah.
- Membayar biaya sekolah.
- Membeli makanan.
- Membeli minuman.

16. Ada benda yang diciptakan oleh Tuhan, seperti : manusia , hewan dan tumbuhan.
17. Ada juga benda yang dibuat oleh manusia, seperti : meja , kursi dan rumah.
18. Manusia membuat benda dari berbagai bahan.

19. Benda yang dibuat manusia terbuat dari banyak bahan yaitu :
- Ada yang terbuat dari kayu ( meja , kursi , lemari ).
- Ada yang terbuat dari batu ( arca ).
- Ada yang terbuat dari besi ( pagar , terali ).
- Ada yang terbuat dari kain ( baju , horden , sprei ).
- Ada yang terbuat dari tanah ( kendi , genteng ).
- Ada yang terbuat dari karet ( ban kendaraan , penghapus ).
- Ada yang terbuat dari plastik ( jas hujan , ember ).
- Ada yang terbuat dari kaca ( gelas , cermin ).

Page 77 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 4 : Ciri-ciri Benda

1. Ciri-ciri benda tak hidup :


- __________________________________________________________________
- __________________________________________________________________
- __________________________________________________________________

2. Uang dibedakan menjadi dua jenis :


- __________________________________________
- __________________________________________

3. Nilai setiap jenis uang berbeda :


- Uang ___________ ada yang nilainya ____________ , ____________ , ____________
- Uang ___________ ada yang nilainya ____________ , ____________ , ____________

4. Warna setiap benda juga __________________________


5. Pelangi terdiri atas _______ warna ( merah , jingga , kuning , hijau , biru , nila dan ungu ).
6. Warna-warna pelangi dikenal dengan nama __________________________
7. Satuan mata uang bangsa Indonesia adalah __________________________
8. Contoh benda berwarna putih adalah _____________ , _____________ , _____________

9. Ukuran tiap benda juga berbeda :


- ____________________________________________________
- ____________________________________________________

10. Barang yang dihasilkan melalu keterampilan tangan disebut ______________________


11. Seni melipat kertas dari Jepang disebut __________________________
12. Pelangi muncul karena _______________________________________

13. Setiap benda memiliki __________________________


Tekstur adalah ____________________________________________________

14. Tekstur setiap benda berbeda-beda, ada benda yang teksturnya ___________________

Page 78 of 104
Ringkasan Buku Tematik
Subtema 4 : Ciri-ciri Benda

_________________________________________________________________

15. Setiap manusia membutuhkan uang, uang untuk :


- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________
- ____________________________________________________

16. Ada benda yang diciptakan oleh Tuhan, seperti : _____________ , _____________
dan _____________

17. Ada juga benda yang dibuat oleh manusia, seperti : _____________ , _____________
dan _____________

18. Manusia membuat benda dari berbagai __________________________

19. Benda yang dibuat manusia terbuat dari banyak bahan yaitu :
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________
- Ada yang terbuat dari _____________

Page 79 of 104
Uji Kompetensi
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 1 : Cuaca

1. Jenis permainan yang digerakkan oleh angin yaitu layang-layang dan kincir angin.
2. Yang menerbangkan layang-layang adalah angin.
3. Yang membuat kincir angin berputar adalah tiupan angin.
4. Cuaca yang cocok untuk bermain layang-layang adalah cerah dan berawan.
5. Di Indonesia ada 2 musim yaitu musim kemarau dan musim penghujan.
6. Pada malam hari udara terasa dingin.
7. Perubahan cuaca dapat terjadi setiap hari.
8. Ciri-ciri akan terjadinya hujan adalah langit mendung.
9. Gotong royong mencerminkan sila kelima Pancasila.
10. Contoh kegiatan yang tidak dapat dilakukan saat hujan adalah bermain layang-layang.
11. Contoh permainan yang dapat dilakukan pada waktu hujan adalah bermain mobil-mobilan ,
puzzle , bermain kapal-kapalan.
12. Contoh permainan modern yaitu game / PS , mobil-mobilan.
13. Contoh permainan tradisional yaitu egrang , lompat bambu , dakon.
14. Bermain egrang dapat melatih keseimbangan.
15. Mainan egrang terbuat dari bahan bambu.
16. Saat hujan sebaiknya memakai pakaian yang tebal.
17. Saat cuaca panas kita membutuhkan topi , kacamata hitam , payung.
18. Minuman yang cocok disajikan pada musim hujan adalah wedang jahe , kopi hangat ,
teh hangat.
19. Lambang sila kedua Pancasila adalah rantai.
20. Lambang sila kelima Pancasila adalah padi dan kapas.
21. Bekerja bersama-sama dengan saling bantu-membantu disebut gotong royong.
22. Waktu tertentu yang bertalian dengan keadaan iklim disebut musim.
23. Cuaca di Indonesia ada 4 yaitu cerah , berawan , mendung dan hujan.
24. Udara di siang hari terasa panas.
25. Cuaca yang berbeda membuat kegiatan manusia berubah.
26. Ketika musim kemarau cuaca terlihat cerah.
27. Dengan gotong-royong pekejeraan yang berat terasa ringan.
28. Payung dan jas hujan terbuat dari bahan yang tahan air.
29. Sikap menolong sesuai dengan sila kedua Pancasila.
30. Gerakan meluncur dapat dilakukan dengan bantuan alat berupa papan luncur.
31. Peralatan yang digunakan pada saat hujan adalah payung.
32. Minuman yang cocok disajikan pada saat cuaca panas adalah es campur , air mineral.
33. Cuaca adalah keadaan udara pada waktu tertentu.
34. Dua musim yang terjadi di Indonesia adalah kemarau dan penghujan.
35. Ciri-ciri musim kemarau : air sumur kering , tanaman layu , debu berterbangan.
36. Bunyi sila kedua Pancasila yaitu kemanusiaan yang adil dan beradab.
Uji Kompetensi
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 1 : Cuaca

1. Jenis permainan yang digerakkan oleh angin yaitu ______________ dan ______________
2. Yang menerbangkan layang-layang adalah ____________________
3. Yang membuat kincir angin berputar adalah __________________________________
4. Cuaca yang cocok untuk bermain layang-layang adalah __________________________
5. Di Indonesia ada 2 musim yaitu ____________________ dan ____________________
6. Pada malam hari udara terasa ____________________
7. Perubahan cuaca dapat terjadi ____________________
8. Ciri-ciri akan terjadinya hujan adalah ____________________
9. Gotong royong mencerminkan sila ____________ Pancasila.
10. Contoh kegiatan yang tidak dapat dilakukan saat hujan adalah ____________________
11. Contoh permainan yang dapat dilakukan pada waktu hujan adalah __________________ ,
__________________________ , __________________________
12. Contoh permainan modern yaitu ____________________ , ____________________
13. Contoh permainan tradisional yaitu ______________ , ______________ , ______________
14. Bermain egrang dapat melatih ____________________
15. Mainan egrang terbuat dari bahan ____________________
16. Saat hujan sebaiknya memakai pakaian yang ____________________
17. Saat cuaca panas kita membutuhkan _____________ , _____________ , _____________
18. Minuman yang cocok disajikan pada musim hujan adalah ____________________ ,
____________________ , ____________________
19. Lambang sila kedua Pancasila adalah ____________________
20. Lambang sila kelima Pancasila adalah ________________________________________
21. Bekerja bersama-sama dengan saling bantu-membantu disebut ____________________
22. Waktu tertentu yang bertalian dengan keadaan iklim disebut ____________________
23. Cuaca di Indonesia ada 4 yaitu __________ , __________ , __________ dan __________
24. Udara di siang hari terasa ____________________
25. Cuaca yang berbeda membuat kegiatan manusia ____________________
26. Ketika musim kemarau cuaca terlihat ____________________
27. Dengan gotong-royong pekejeraan yang berat terasa ____________________
28. Payung dan jas hujan terbuat dari bahan yang ____________________
29. Sikap menolong sesuai dengan sila ____________ Pancasila.
30. Gerakan meluncur dapat dilakukan dengan bantuan alat berupa ____________________
31. Peralatan yang digunakan pada saat hujan adalah ____________________
32. Minuman yang cocok disajikan pada saat cuaca panas adalah __________ , __________
33. Cuaca adalah ____________________________________________________________
34. Dua musim yang terjadi di Indonesia adalah ________________ dan ________________
35. Ciri-ciri musim kemarau : ________________ , ________________ , ________________
36. Bunyi sila kedua Pancasila yaitu ________________________________________________
Uji Kompetensi
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 2 : Musim Kemarau

1. Jumlah musim yang ada di Indonesia ada _2_.


2. Banyak tumbuhan yang mati di musim kemarau karena kekurangan air.
3. Saat musim kemarau tubuh berkeringat karena suhu udara panas.
4. Keadaan tanah pada musim kemarau kering dan berdebu.
5. Yang harus dilakukan saat kemarau panjang adalah menghemat air.
6. Saat musim kemarau tubuh kita akan mudah berkeringat.
7. Jenis pakaian yang cocok digunakan saat musim kemarau adalah pakaian berbahan tipis.
8. Bahan pakaian yang cocok digunakan pada musim kemarau adalah katun.
9. Salah satu peralatan yang cocok digunakan pada musim kemarau adalah kipas angin.
10. Bermain layang-layang sebaiknya dilakukan di lapangan.
11. Ketika melihat temanmu terjatuh maka sikapmu segera menolong.
12. Kipas angin dipakai saat cuaca panas.
13. Sinar matahari membuat jemuran cepat kering.
14. Warna pakaian yang cocok digunakan saat musim kemarau adalah putih.
15. Melakukan permainan sebaiknya di tempat yang luas.
16. Pada musim kemarau cuaca tampak cerah.
17. Melihat nenek yang hendak menyeberang jalan maka sebaiknya kamu menolong.
18. Tanya jawab antara penanya dan narasumber disebut wawancara.
19. Orang yang diwawancarai disebut narasumber.
20. Waktu tertentu yang bertalian dengan keadaan iklim disebut musim.
21. Awan berwarna kelabu yang mengandung hujan disebut mendung.
22. Keadaan udara pada suatu tempat tertentu dengan waktu tertentu disebut cuaca.
23. Benda yang digunakan sebagai pelindung mata adalah kacamata.
24. Kekeringan dapat disebabkan karena kemarau.
25. Wawancara minimal dilakukan oleh dua orang.
26. Benda yang digunakan sebagai pelindung kepala di musim kemarau adalah topi.
27. Kita harus menghemat air saat terjadinya musim kemarau.
28. Orang yang mewawancarai disebut wartawan.
29. Udara panas membuat tubuh menjadi berkeringat.
30. Menolong adalah membantu untuk meringankan penderitaan.
31. Menolong sebaiknya dilakukan dengan tanpa mengharapkan upah / imbalan.
32. Krisis air sering terjadi saat musim kemarau.
33. Benda-benda yang digunakan pada musim kemarau adalah kipas angin , topi ,
kacamata hitam.
34. Ciri-ciri dari caping adalah berbentuk kerucut.
35. Akibat terjadinya kemarau panjang adalah kekeringan.
36. Pada musim kemarau tumbuhan menggugurkan daunnya untuk mengurangi
terjadinya penguapan.
Uji Kompetensi
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 2 : Musim Kemarau

1. Jumlah musim yang ada di Indonesia ada ______


2. Banyak tumbuhan yang mati di musim kemarau karena __________________________
3. Saat musim kemarau tubuh berkeringat karena ________________________________
4. Keadaan tanah pada musim kemarau ________________________________________
5. Yang harus dilakukan saat kemarau panjang adalah ____________________________
6. Saat musim kemarau tubuh kita akan mudah ____________________
7. Jenis pakaian yang cocok digunakan saat musim kemarau adalah __________________
8. Bahan pakaian yang cocok digunakan pada musim kemarau adalah ________________
9. Salah satu peralatan yang cocok digunakan pada musim kemarau adalah ____________
10. Bermain layang-layang sebaiknya dilakukan di ____________________
11. Ketika melihat temanmu terjatuh maka sikapmu ______________________________
12. Kipas angin dipakai saat cuaca ____________________
13. Sinar matahari membuat jemuran cepat ____________________
14. Warna pakaian yang cocok digunakan saat musim kemarau adalah _________________
15. Melakukan permainan sebaiknya di tempat yang ____________________
16. Pada musim kemarau cuaca tampak ____________________
17. Melihat nenek yang hendak menyeberang jalan maka sebaiknya kamu ______________
18. Tanya jawab antara penanya dan narasumber disebut ____________________
19. Orang yang diwawancarai disebut ____________________
20. Waktu tertentu yang bertalian dengan keadaan iklim disebut ____________________
21. Awan berwarna kelabu yang mengandung hujan disebut ____________________
22. Keadaan udara pada suatu tempat tertentu dengan waktu tertentu disebut __________
23. Benda yang digunakan sebagai pelindung mata adalah ____________________
24. Kekeringan dapat disebabkan karena ____________________
25. Wawancara minimal dilakukan oleh ____________________
26. Benda yang digunakan sebagai pelindung kepala di musim kemarau adalah __________
27. Kita harus menghemat air saat terjadinya musim ____________________
28. Orang yang mewawancarai disebut ____________________
29. Udara panas membuat tubuh menjadi ____________________
30. Menolong adalah membantu untuk meringankan ____________________
31. Menolong sebaiknya dilakukan dengan tanpa mengharapkan ____________________
32. Krisis air sering terjadi saat ________________________________________
33. Benda-benda yang digunakan pada musim kemarau adalah ____________________ ,
____________________ , ____________________
34. Ciri-ciri dari caping adalah ________________________________________
35. Akibat terjadinya kemarau panjang adalah ____________________
36. Pada musim kemarau tumbuhan menggugurkan daunnya untuk ____________________
________________________________________
Latihan - Buku Bupena
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 1 : Cuaca

1. Bulan dan bintang dapat terlihat dengan jelas pada ______________________________


2.
Gambar di samping menunjukkan cuaca _______________

3. Kondisi saat cuaca hujan adalah ______________________________________________


4. Anak-anak bermain di lapangan ketika cuaca ______________________________
5. Saat hujan, anak-anak bermain di ________________ rumah.
6. Tuliskan kegiatan yang bisa kamu lakukan ketika hujan :
- ______________________________________________________
- ______________________________________________________
- ______________________________________________________
7.
Gambar di samping menunjukkan suasana pada
______________________________

8.
Bentuk permukaan benda pada gambar di samping adalah
______________________________

9. Saat cuaca cerah pada siang hari kita dapat melihat ______________________________
10. Pada malam hari yang cerah kamu dapat melihat ______________________________
11. Lambang sila ketiga Pancasila adalah ________________________________________
12. Sikap yang mencerminkan sila ketiga Pancasila adalah ____________________________
13.
Gambar di samping melambangkan sila ______________ Pancasila.
14. Contoh sikap yang mencerminkan sila kedua Pancasila adalah ______________________
15. Bunyi sila kedua Pancasila adalah ______________________________________________
Latihan - Buku Bupena
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 1 : Cuaca

1. Bulan dan bintang dapat terlihat dengan jelas pada malam hari.
2.
Gambar di samping menunjukkan cuaca cerah.

3. Kondisi saat cuaca hujan adalah turun air dari langit.


4. Anak-anak bermain di lapangan ketika cuaca cerah.
5. Saat hujan, anak-anak bermain di dalam rumah.
6. Tuliskan kegiatan yang bisa kamu lakukan ketika hujan :
- Bermain game
- Bermain susun balok
- Membaca buku cerita
7.
Gambar di samping menunjukkan suasana pada
malam hari.

8.
Bentuk permukaan benda pada gambar di samping adalah
lingkaran.

9. Saat cuaca cerah pada siang hari kita dapat melihat langit berwarna biru.
10. Pada malam hari yang cerah kamu dapat melihat bulan dan bintang.
11. Lambang sila ketiga Pancasila adalah pohon beringin.
12. Sikap yang mencerminkan sila ketiga Pancasila adalah bermusyawarah.
13.
Gambar di samping melambangkan sila kedua Pancasila.
14. Contoh sikap yang mencerminkan sila kedua Pancasila adalah berbagi makanan.
15. Bunyi sila kedua Pancasila adalah kemanusiaan yang adil dan beradab.
Latihan - Buku Bupena
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 2 : Musim Kemarau

1. Di musim kemarau, udara terasa ______________________________

2. Saat musim kemarau, matahari ________________________________________

3. Di musim kemarau sumber air ______________________________

4. Penduduk kekurangan air di musim kemarau sehingga harus ______________________

5. Contoh permainan yang dapat dilakukan di musim kemarau adalah ________________


_____________________________________________________________________

6. Temanmu tidak tahu cara membuat cetakan, kamu sebaiknya _____________________

7. Pertolongan yang harus kamu lakukan saat bunga layu ___________________________

8. Benda yang tidak digunakan ketika musim kemarau adalah ________________________

9. Bentuk cetakan yang dihasilkan dari buah belimbing adalah ______________________

10. Bentuk cetakan yang dihasilkan dari tutup botol adalah ________________________
Latihan - Buku Bupena
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 2 : Musim Kemarau

1. Di musim kemarau, udara terasa panas.

2. Saat musim kemarau, matahari bersinar terang.

3. Di musim kemarau sumber air mengering.

4. Penduduk kekurangan air di musim kemarau sehingga harus menghemat air.

5. Contoh permainan yang dapat dilakukan di musim kemarau adalah bermain sepeda .
bermain bola , bermain layang-layang.

6. Temanmu tidak tahu cara membuat cetakan, kamu sebaiknya membantu.

7. Pertolongan yang harus kamu lakukan saat bunga layu disiram.

8. Benda yang tidak digunakan ketika musim kemarau adalah jas hujan.

9. Bentuk cetakan yang dihasilkan dari buah belimbing adalah bintang.

10. Bentuk cetakan yang dihasilkan dari tutup botol adalah lingkaran.
Latihan Matematika
Buku Bupena - Subtema 1

1. Pola bilangan ditambah 2

64 66 70 76 78

2. Pola bilangan ______________________________


90 87 78 75 72

3. Pola bilangan ______________________________


74 80 83 89

4. Pola bilangan ______________________________


68 64 56 44

5. Lengkapi pola bilangannya :


88 92 98

6. Ayah Toni mendapat pesanan membuat jas hujan bulan ini sebanyak 80 buah.
Setiap bulannya ayah Toni mendapat pesanan tambahan tiga jas hujan.
Pesanan ini akan terus berlangsung selama lima bulan.
Lengkapi pola bilangan di bawah ini dengan jumlah pesanan jas hujan setiap bulannya.
80

7. 82 , 84 , 86 , 88 , 90 merupakan pola bilangan ditambah ______

8. 45 , 50 , 55 , 60 , 65 aturan pola bilangan disamping adalah ditambah ______

9. 18 , ______ , 30 , 36 , 42 bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik di samping


adalah ______

10. 15 , 6 , 9 , 12 , 3 urutan bilangan dari yang terbesar adalah ________________________

11. 24 , 28 , 32 , 36 , 40 aturan pola bilangan di samping adalah _______________________


Latihan Matematika
Buku Bupena - Subtema 2

1. Lanjutkan pola bangun datar di bawah ini :

____ ____ ____ ____

2. Lanjutkan pola bangun datar di bawah ini :

____ ____ ____ ____

3. Lengkapi pola bangun datar di bawah ini :

____ ____ ____ ____ ____

4. Lengkapi pola di bawah ini :

____ ____

5. Lengkapi pola di bawah ini :

____ ____ ____

6.

Pola bangun datar di atas adalah _____________________________________________

7.

Pola bangun datar di atas adalah _____________________________________________

8.
____
Lanjutan pola bangun datar di atas adalah ______

9.
Pola bangun datar di samping adalah ____________________
10.
____ Bangun datar selanjutnya dari pola di samping adalah ______

11. Lengkapi poloa bangun datar di bawah ini :

____
Uji Kompetensi - Buku Tematik
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 3 : Musim Penghujan

1. Pada musim penghujan udara terasa dingin.


2. Salah satu upaya / cara mencegah banjir adalah melakukan reboisasi.
3. Bencana banjir dapat menyebabkan kerugian nyawa , harta dan benda.
4. Saat hujan banyak orang memakai payung.
5. Contoh karya sastra yaitu puisi.
6. Kebersihan kelas merupakan tanggung jawab semua warga kelas.
7. Pembagian tugas piket dilakukan secara adil.
8. Hujan yang terus menerus dapat mengakibatkan bencana banjir.
9. Memakai seragam merupakan peraturan yang ada di sekolah.
10. Olahraga yang adapat dilakukan di dalam ruangan adalah senam irama , senam si buyung.
11. Minuman kopi hangat cocok disajikan saat cuaca hujan.
12. Gerakan senam irama dilakukan dengan mengikuti iringan.
13. Bencana banjir dapat disebabkan oleh perilaku manusia.
14. Air yang turun dari langit disebut hujan.
15. Peraturan yang ada di sekolah disebut tata tertib.
16. Suatu bencana yang diakibatkan oleh air adalah banjir.
17. Sebuah karya sastra dengan bahasa yang indah disebut puisi.
18. Lengkung warna spektrum di langit sebagai akibat pembiasan sinar matahari oleh
titik-titik hujan disebut pelangi.
19. Pada musim penghujan tumbuhan terlihat hijau dan subur.
20. Membacakan puisi dengan gerakan disebut deklamasi.
21. Untuk menjaga kebersihan kelas siswa perlu membuat regu piket.
22. Hujan terjadi karena proses penguapan air.
23. Hasil penguapan air di bumi kemudian berkumpul menjadi awan.
24. Senam irama dapat dilakukan di dalam ruangan.
25. Senam irama dapat diiringi dengan musik.
26. Peraturan dibuat agar kita hidup lebih teratur.
27. Mengikuti ronda malam merupakan peraturan yang ada di masyarakat.
28. Membaca puisi harus disertai dengan gaya / gerakan.
29. Membaca puisi hendaknya dengan intonasi yang baik.
30. Apa saja peralatan yang dibutuhkan saat cuaca hujan ?
Payung , jas hujan , sepatu bot.
31. Sebutkan contoh-contoh peraturan di rumah :
- Hormat kepada orang tua.
- Mengerjakan pekerjaan rumah.
- Meletakkan barang sesuai tempatnya.
32. Apa hal pertama yang harus diselamatkan ketika terjadi bencana banjir ?
Korban banjir.
33. Di mana kota yang sering tertimpa banjir ? Jakarta.
34. Sebutkan jenis olahraga yang dapat dilakukan di dalam ruangan ?
Senam irama , bulu tangkis , bola basket.
Uji Kompetensi - Buku Tematik
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 3 : Musim Penghujan

1. Pada musim penghujan udara terasa __________________


2. Salah satu upaya / cara mencegah banjir adalah ________________________________
3. Bencana banjir dapat menyebabkan kerugian __________ , __________ dan __________
4. Saat hujan banyak orang memakai __________________
5. Contoh karya sastra yaitu __________________
6. Kebersihan kelas merupakan tanggung jawab ____________________________________
7. Pembagian tugas piket dilakukan secara __________________
8. Hujan yang terus menerus dapat mengakibatkan bencana __________________
9. Memakai seragam merupakan peraturan yang ada di __________________
10. Olahraga yang adapat dilakukan di dalam ruangan adalah ____________ , ____________
11. Minuman kopi hangat cocok disajikan saat cuaca __________________
12. Gerakan senam irama dilakukan dengan mengikuti __________________
13. Bencana banjir dapat disebabkan oleh perilaku __________________
14. Air yang turun dari langit disebut __________________
15. Peraturan yang ada di sekolah disebut ____________________________________
16. Suatu bencana yang diakibatkan oleh air adalah __________________
17. Sebuah karya sastra dengan bahasa yang indah disebut __________________
18. Lengkung warna spektrum di langit sebagai akibat pembiasan sinar matahari oleh
titik-titik hujan disebut __________________
19. Pada musim penghujan tumbuhan terlihat ____________________________________
20. Membacakan puisi dengan gerakan disebut __________________
21. Untuk menjaga kebersihan kelas siswa perlu membuat __________________________
22. Hujan terjadi karena proses ____________________________________
23. Hasil penguapan air di bumi kemudian berkumpul menjadi __________________
24. Senam irama dapat dilakukan di ____________________________________
25. Senam irama dapat diiringi dengan __________________
26. Peraturan dibuat agar kita hidup ____________________________________
27. Mengikuti ronda malam merupakan peraturan yang ada di ______________________
28. Membaca puisi harus disertai dengan ____________________________________
29. Membaca puisi hendaknya dengan __________________ yang baik.
30. Apa saja peralatan yang dibutuhkan saat cuaca hujan ?
__________________ , __________________ , __________________
31. Sebutkan contoh-contoh peraturan di rumah :
- ______________________________________________________
- ______________________________________________________
- ______________________________________________________
32. Apa hal pertama yang harus diselamatkan ketika terjadi bencana banjir ?
____________________________________
33. Di mana kota yang sering tertimpa banjir ? __________________
34. Sebutkan jenis olahraga yang dapat dilakukan di dalam ruangan ?
__________________ , __________________ , __________________
Uji Kompetensi - Buku Tematik
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 4 : Bencana Alam

1. Contoh kegiatan menjaga lingkungan adalah mengadakan penghijauan.


2. Kemarau panjang terjadi saat musim panas.
3. Pada musim kemarau tumbuhan banyak yang layu.
4. Tata tertib di sekolah harus dipatuhi.
5. Angin puting beliung berhembus dengan sangat kencang.
6. Korban kemarau panjang memerlukan bantuan berupa air bersih.
7. Membuang sampah sebaiknya di tempat sampah.
8. Mengetahui adanya bencana alam sebaiknya kamu membantu sesuai kemampuan.
9. Angin puting beliung dapat menyebabkan korban jiwa.
10. Angin yang dapat membahayakan manusia adalah angin yang berhembus sangat kencang.
11. Contoh bencana alam yang disebabkan oleh ulah manusia adalah banjir.
12. Gempa bumi, gunung meletus, angin topan merupakan jeni bencana alam yang
disebabkan oleh keadaan alam / kejadian alam.
13. Alat angkutan yang digerakkan oleh tenaga angin contohnya adalah perahu layar.
14. Peristiwa yang tidak termasuk bencana alam adalah hujan.
15. Udara yang bergerak disebut angin.
16. Gerakan atau guncangan bumi yang keras disebut gempa bumi.
17. Peraturan-peraturan yang harus ditaati atau dilaksanakan disebut tata tertib.
18. Gelombang laut dahsyat yang terjadi karena gempa bumi di dasar laut disebut tsunami.
19. Metode pelatihan yang meragakan sesuatu dalam bentuk tiruan yang mirip dengan
keadaan sesungguhnya disebut simulasi.
20. Banjir dapat terjadi saat musim hujan.
21. Tata tertib disusun agar hidup menjadi lebih teratur.
22. Angin puting beliung memiliki pusat gerakan melingkar.
23. Bencana alam terjadi secara tiba-tiba.
24. Bantuan yang diberikan pada korban bencana alam dapat berupa pakaian , obat-obatan ,
makanan.
25. Bencana alam dapat terjadi karena dua hal yaitu karena ulah manusia dan karena
kejadian alam.
26. Penanaman kembali hutan yang gundul disebut reboisasi.
27. Saat terjadi angin puting beliung kita bersembunyi di bawah bangku dengan cara
melipat tubuh.
28. Selain disebabkan oleh manusia, bencana alam juga disebabkan oleh kejadian alam /
keadaan alam.
29. Sebutkan contoh tata tertib untuk mencegah banjir :
- Membuang sampah di tempat sampah
- Dilarang menebang pohon secara sembarangan
30. Manfaat angin bagi manusia :
- Menggerakkan kincir angin
- Menggerakkan perahu layar
31. Sebutkan jenis bencana alam yang kamu ketahui :
Tanah longsor , gemba bumi , banjir.
Uji Kompetensi - Buku Tematik
Tema 8 : Peristiwa Alam
Subtema 4 : Bencana Alam

1. Contoh kegiatan menjaga lingkungan adalah ____________________________________


2. Kemarau panjang terjadi saat musim __________________
3. Pada musim kemarau tumbuhan banyak yang __________________
4. Tata tertib di sekolah harus __________________
5. Angin puting beliung berhembus dengan ____________________________________
6. Korban kemarau panjang memerlukan bantuan berupa ________________________
7. Membuang sampah sebaiknya di ____________________________________
8. Mengetahui adanya bencana alam sebaiknya kamu membantu ____________________
9. Angin puting beliung dapat menyebabkan ____________________________________
10. Angin yang dapat membahayakan manusia adalah _______________________________
11. Contoh bencana alam yang disebabkan oleh ulah manusia adalah __________________
12. Gempa bumi, gunung meletus, angin topan merupakan jeni bencana alam yang
disebabkan oleh ______________________________________________________
13. Alat angkutan yang digerakkan oleh tenaga angin contohnya adalah ________________
14. Peristiwa yang tidak termasuk bencana alam adalah __________________
15. Udara yang bergerak disebut __________________
16. Gerakan atau guncangan bumi yang keras disebut ______________________________
17. Peraturan-peraturan yang harus ditaati atau dilaksanakan disebut __________________
18. Gelombang laut dahsyat yang terjadi karena gempa bumi di dasar laut disebut ________
19. Metode pelatihan yang meragakan sesuatu dalam bentuk tiruan yang mirip dengan
keadaan sesungguhnya disebut __________________
20. Banjir dapat terjadi saat musim __________________
21. Tata tertib disusun agar hidup menjadi ____________________________________
22. Angin puting beliung memiliki pusat gerakan ______________________________
23. Bencana alam terjadi secara __________________
24. Bantuan yang diberikan pada korban bencana alam dapat berupa __________________ ,
__________________ , __________________
25. Bencana alam dapat terjadi karena dua hal yaitu ______________________________ dan
______________________________
26. Penanaman kembali hutan yang gundul disebut __________________
27. Saat terjadi angin puting beliung kita bersembunyi di bawah bangku dengan cara
____________________________________
28. Selain disebabkan oleh manusia, bencana alam juga disebabkan oleh _________________
____________________________________
29. Sebutkan contoh tata tertib untuk mencegah banjir :
- ______________________________________________________
- ______________________________________________________
30. Manfaat angin bagi manusia :
- ______________________________________________________
- ______________________________________________________
31. Sebutkan jenis bencana alam yang kamu ketahui :
_____________________ , _____________________ , _____________________

Anda mungkin juga menyukai