Anda di halaman 1dari 30

MODUL PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

TEMA: GAYA HIDUP BERKELANJUTAN

Penyusun:
Fenti Yulianti, S.Pd
Yuni Arista, S.Pd
Desy Hidayati,S.Pd
SMPS MIFTAHUL FALAH

CIKAJANG GARUT
KATA PENGANTAR
Sampah adalah sebuah masalah yang masih belum dapat dituntaskan sampai hari ini. Untuk
itu diperlukan keterlibatan semua pihak agar tidak menjadi masalah yang berlarut-larut dan
menghambat segala hal. Peserta didik perlu dibekali dengan keterampilan berpikir untuk
mengatasi permasalahan akibat sampah melalui tindakan nyata dan menjadi gaya hidup
masa kini.

Modul ini dibuat sebagai panduan bagi guru SMPS Miftahul Falah Cikajang Garut dalam
membekali murid untuk dapat membangun gaya hidup ramah lingkungan yang dapat
diterapkan dalam kehidupan sehari-hari sehingga menjadi kebiasaan dan dilakukan dengan
penuh kesadaran. Proyek gaya hidup berkelanjutan dengan topik "SAMPAHKU TANGGUNG
JAWABKU" adalah upaya sekolah untuk meningkatkan kesadaran peserta didik terhadap
sampah agar tidak menjad masalah yang berlarut-larut khususnya di lingkungan sekolah.
Selain itu proyek ini juga membangun mindset atau cara berpikir baru dalam memandang
sampah yang semula menjadi masalah berubah menjadi sesuatu yang bernilai ekonomis.

Harapannya peserta didik mampu menjadi sumber daya manusia yang unggul dan memiliki
Profil Pelajar Pancasila melalui proyek ini.

Ada tiga dimensi utama yang akan dikembangkan dalam Project profil pelajar Pancasila
dengan tema ini ; (1) Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak
mulia, (2) Gotong royong, (3) Bernalar Kritis

Pada akhir pelaksanaan proyek ini, dengan telah tumbuhnya kesadaran peserta didik
terhadap masalah sampah maka sekolah akan membuat team PEPELING() sebagai suatu
wadah atau ekstrakurikuler yang bertanggung jawab terhadap kebersihan di lingkungan
sekolah.

Indikator keberhasilan proyek ini adalah tumbuhnya kesadaran semua warga sekolah
terhadap masalah sampah khususnya di sekitar sekolah umumnya di lingkungan masyarakat.
Setidaknya semua warga sekolah dapat memilah sampah sesuai jenisnya masing-masing
mulai dari sampah organik, anorganik ataupun sampah yang dapat di daur ulah kembali.
Dengan semakin sadarnya kita terhadap sampah, maka jumlah sampah di sekitar lingkungan
sekolah dapat menurun. Dan juga kesadaran ini dapat berdampak positif di lingkungan rumah
semua warga sekolah jika gaya hidup yang direncanakan dilakukan secara terus-menerus/
berkelanjutan.

Untuk mendukukung gaya hidup berkelanjutan peserta didik juga perlu dilatih untuk bisa
mengajak masyarakat dan khalayak untuk menerapkan pola hidup ramah lingkungan lainnya.
Peserta didik juga akan dilatih untuk dapat menghasilkan nilai ekonomis dari sebuah sampah,
sehingga cara berpikir peserta didik yang dibangun adalah melihat adanya satu potensi dari
satu permasalahan dan mengubah setiap hambatan atau masalah menjadi peluang baru.
TA
NG "SA
GU MP
Tujuan Proyek NG AH
Proyek penguatan profil pe JA KU
lajar Pancasila ini berjudu
“Sampahku, Tanggung Jawa
W
bku”. Proyek ini bertujuan
l
agar peserta didik memah
manusia, baik jangka pend
AB
ami dampak dari aktivitas

kelangsungan kehidupan KU
ek maupun panjang, terhad
di dunia maupun lingkunga
ap
sekitarnya, khususnya ba "
gaimana melakukan
pengelolaan sampah di se
n

kitarnya.

Melalui pengelolaan sampa


h diharapkan
peserta didik dapat memba
ngun kesadaran
untuk bersikap dan berper
ilaku ramah
lingkungan serta mencari
jalan keluar untuk
masalah lingkungan serta
mempromosikan
gaya hidup serta perilaku
yang lebih

berkelanjutan dalam kese


harian.

Target Pencapaian
Proyek
Target pencapaian proyek
penguatan profil pelajar Pancasila
dengan tema "Sampahku, tanggung jawabku
ini adalah peserta didik memiliki
kesadaran dan sikap peduli terhadap
lingkungan alam sekitar.
Diharapkan pula melalui kegiatan
dalam proyek ini peserta didik dapat
membentuk sebuah team yang solid yang
dapat bertanggung jawab terhadap
pengelolaan sampah khususnya di
lingkungan sekitar sekolah
Relevansi terhadap Mata
Pelajaran lain
Bagi Mata Pelajaran :
1. IPA
Peserta didik menyadari pentingnya menjaga keseimbangan
lingkungan

2. PENDIDIKAN AGAMA
Peserat didik menyadari pentingnya menjaga akhlak terhadap
alam sekitar

3. IPS
Peserta didik menyadari pentingnya menjaga keamanan dan
kenyamanan lingkungan sosial

4. PPKN
Peserta didik menyadari pentingnya gotong royong untuk menjaga
lingkungan NKRI

5. B.Indonesia
Peserta didik dapat mengkomunikasikan pengalaman pengelolaan
sampah

6. PJOK
Kesehatan lingkungan

7. Matematika
Peserta didik secara tidak langsung dapat belajar tentang
aritmatika sosial dengan cara menjual sampah daur ulang pada
pengepul sampah.
TAHAP-TAHAP
PROYEK
Pengenalan Kontekstualisasi
Mengetahui projek apa Mengontekstualisasi masalah
yang akan dikerjakan sampah di lingkungan
Mengetahui tentang sekolah
bahaya sampah dan Merencanakan aksi yang
apa saja yang dapat dapat dilakukan untuk
dilakukan untuk mengurangi bahaya sampah
mengelola sampah
(Mengikuti seminar)
Mengenali dan
membangun kesadaran
peserta didik terhadap
Aksi
Membuat kliping tentang
sampah jenis-jenis sampah di
lingkungan sekolah
membuat poster tentang
Refleksi dan sampah
tindak lanjut mengkreasikan tempat
Melaksanakan aksi sampah
Mengevaluasi aksi yang Memilah sampah
sudah dilaksanakan Sosialisasi gerakan "No
(kebersihan dan Plastic"
hambatan yang Membuat video tentang
ditemukan) Cara membuang sampah
yang benar sesuai dengan
jenisnya
PROJECT TIME LINE
pengenalan

1-9 Agustus'22
Pengenalan Materi
tentang "Bahaya Sampah
terhadap Lingkungan
Sekitar" 12 Agustus'22
Seminar tentang
sampah bertema "Mari
Peduli Lingkungan untuk
Mendukung Sekolah
Sehat"

15-16 Agustus'22
Pengenalan materi
tentang Jenis-jenis
sampah 22-23 Agustus'22
Mengklasifikasikan
sampah berdasarkan
jenisnya di lingkungan
sekolah

29-30 Agustus'22
Mengklasifikasikan
sampah berdasarkan
1 September'22
jenisnya di lingkungan
rumah Kunjungan ke
TPA
PROJECT
TIME LINE
KONTEKSTUALISASI
5-6
September'22

Diskusi Kritis 1
mengetahui
12-13
jenis-jenis September'22

sampah
Diskusi Kritis 2
mengurangi
bahaya sampah
3
Oktober'22

Diskusi Kritis 3
melakukan
gerakan
"No Plastic"
PROJECT TIME LINE
AKSI NYATA

10-11 Oktober'22
Membedakan
sampah organik
dan anorganik
(membuat kliping)
17-27 Oktober'22
Membuat tempat
pembuangan
sampah
31 Oktober'22
Mensosialisasikan
cara membuang
sampah yang
benar sesuai
jenisnya
1 November'22
Operasi Semut
7-8 November'22

Membuat poster
tentang sampah
14 November'22
Sosialisasi "Gerakan No
Plastic"
15 Nov - 5 Des'22
Membuat poster
tentangMembuat
video tentang Cara
membuang
sampah yang
benar sesuai
dengan jenisnya
sampah
PROJECT TIME LINE
refleksi & tindak lanjut

Refleksi
(6 Desember'22)

Refleksi Projek
Pengelolaan Sampah

Tindak Lanjut
(12 Desember'22)

Melakukan sosialisasi tim


"PEPELING" (Pelajar
Pecinta Lingkungan)
Jadwal Kegiatan
ALUR PROJEK TOPIK TUJUAN Jumlah JP

Pengenalan Materi
Peserta didik mengetahui
tentang "Bahaya 4 JP
tentang bahaya sampah
Sampah terhadap (1 - 9 Ags'22)
terhadap lingkungan sekitar
Lingkungan Sekitar"

Seminar tentang
sampah bertema
Peserta didik mengetahui
"Mari Peduli 10 JP
tentang cara mengelola
Lingkungan untuk (12 Ags'22)
sampah sesuai jenisnya
Mendukung Sekolah
Sehat"

Pengenalan materi 4 JP
Peserta didik mengetahui
tentang Jenis-jenis (15-16
tentang jenis-jenis sampah
sampah Ags'22)

Mengklasifikasikan Peserta didik dapat


4 JP
sampah berdasarkan membedakan jenis-jenis
(22-23
Pengenalan jenisnya di lingkungan sampah secara langsung di
Ags'22)
sekolah lingkungan sekolah

Mengklasifikasikan Peserta didik dapat


sampah berdasarkan membedakan jenis-jenis 4 JP
jenisnya di lingkungan sampah secara langsung di (29 - 30 Ags)
rumah lingkungan rumah

Peserta didik dapat


mengetahui pihak yang
terlibat dalam
pengelolaan sampah
Peserta didik dapat
10 JP
Kunjungan ke TPA mengetahui alur distribusi
(1 Sep)
sampah
Peserat didik dapat
mengetahui dampak
positif dan negatif dari
pengelolaan sampah
Jadwal Kegiatan
ALUR PROJEK TOPIK TUJUAN Jumlah JP

Peserta didik merencanakan


aksi yang dapat dilakukan 4 JP
Diskusi Kritis 1
untuk mengetahui jenis-jenis (5-6 Sep)
sampah

Peserta didik merencanakan


aksi yang dapat dilakukan 4 JP
Kontekstualisasi Diskusi Kritis 2
untuk mengurangi bahaya (12-13 Sep)
sampah

Peserta didik merencanakan


aksi yang dapat dilakukan 4 JP
Diskusi Kritis 3
untuk melakukan gerakan (3-4 Okt)
"No Plastic"

Peserta didik membuat


Membedakan sampah
kliping untuk membedakan 4 JP
organik dan anorganik
sampah organik dan sampah (10-11 Okt)
(membuat kliping)
anorganik

Peserta didik dapat membuat


mengkreasi ember sebagai
tempat sampah, membuat
Membuat tempat 18 JP
lubang penimbunan sampah
Aksi Nyata pembuangan sampah
organik dan membuat bak
(17-27Okt)

pembakaran sampah
anorganik

Peserta didik mampu


Mensosialisasikan
memsosialisasikan cara
cara membuang 2 JP
membuang sampah yang
sampah yang benar (31 Okt)
benar sesuai jenisnya kepada
sesuai jenisnya
warga sekolah yang lain
ALUR PROJEK TOPIK TUJUAN Jumlah JP

Peserta didik dapat:


Memilah sampah
sesuai jenisnya
Menimbun sampah
organik
Membakar sampah
anorganik
2 JP
Operasi Semut Memisahkan sampah
( 1 Nov)
botol minuman
untuk dijual pada
pengepul
Mencuci ember
sampah (2 minggu
sekali)

Peserta didik dapat


Operasi Semut melakukan operasi
Aksi Nyata 8 JP
Mandiri semut rutin tanpa harus
dibimbing oleh guru.

Peserta didik dapat


Membuat poster 4 JP
membuat poster
tentang sampah (7-8 Nov)
tentang sampah

Peserta didik dapat


mengurangi sampah
Sosialisasi "Gerakan 2 JP
plastik dalam
No Plastic" (14 Nov)
kehidupan sehari-hari di
lingkungan sekolah

Membuat video
Peserta didik dapat
tentang Cara
mengajak warga sekolah 12 JP
membuang sampah
untuk membuat sampah (15 Nov - 5 Des)
yang benar sesuai
sesuai jenisnya
dengan jenisnya
ALUR PROJEK TOPIK TUJUAN Jumlah JP

Peserta didik dapat


2 JP
Refleksi Projek mengevaluasi kegiatan
Refleksi (6 Des)
Pengelolaan Sampah projek pengelolaan

sampah

Peserta didik dapat


Melakukan mengetahui
sosialisasi tim pentingnya 2 JP
Tindak Lanjut
"PEPELING" (Pelajar keberadaan kelompok (12 Des)
Pecinta Lingkungan) pengelola sampah di
sekolah
Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil
Pelajar Pancasila

Dimensi: Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia

Target Akhir
Elemen Sub Elemen Pencapaian Fase D Aktivitas Terkait
(Usia 13 - 15 th)

Memahami konsep
sebab-akibat di
antara berbagai
ciptaan Tuhan dan
mengidentifikasi
Memahami
berbagai sebab yang
Keterhubungan 1, 2, 3, 4, 5, 10
mempunyai dampak
Ekosistem Bumi
baik atau buruk,
langsung maupun
tidak langsung,
terhadap alam
semesta
Akhlak Kepada Alam
Mewujudkan rasa
syukur dengan
berinisiatif untuk
menyelesaikan
permasalahan
Menjaga
lingkungan alam
Lingkungan 6, 7, 9, 11
sekitarnya dengan
Alam Sekitar
mengajukan
alternatif solusi dan
mulai
menerapkan solusi
tersebut
Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil
Pelajar Pancasila

Dimensi: Bergotong-Royong

Target Akhir Pencapaian Fase Aktivitas


Elemen Sub Elemen
D (Usia 13 - 15 th) Terkait

Menyelaraskan tindakan sendiri


dengan tindakan orang lain untuk
melaksanakan kegiatan dan
mencapai tujuan kelompok di
Kolaborasi Kerjasama 6, 7, 8, 11
lingkungan sekitar, serta memberi
semangat kepada orang lain untuk
bekerja efektif dan mencapai
tujuan bersama

Dimensi: Bernalar Kritis

Mengajukan pertanyaan untuk


klarifikasi dan interpretasi
Mengajukan 2, 3, 4, 5,
informasi,
Memperoleh pertanyaan 10
serta mencari tahu penyebab dan
dan
konsekuensi dari informasi tersebut
memproses
informasi
dan Mengidentifikasi, Mengidentifikasi, mengklarifikasi
gagasan mengklarifikasi, dan dan menganalisis informasi yang
10
mengolah informasi relevan serta memprioritaskan
dan gagasan beberapa gagasan tertentu
Rubrik Akhir Proyek Dimensi Beriman,Bertakwa
kepada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia

Belum Berkembang Sangat


Sub Elemen Berkembang
Berkembang Sesuai Harapan Berkembang

Memahami Mengidentifikasi
konsep masalah
Memahami sebab-akibat di lingkungan hidup
konsep antara di tempat ia
harmoni berbagai ciptaan tinggal dan
Memahami
dan Tuhan dan melakukan
keterhubung
Memahami mengidenti mengidentifikasi langkah-langkah
an antara
Keterhubun fikasi berbagai konkrit yang
satu ciptaan
gan adanya sebab yang bisa dilakukan
dengan
Ekosistem saling mempunyai untuk
ciptaan
Bumi ketergantu dampak baik menghindari
Tuhan
gan antara atau buruk, kerusakan dan
lainnya
berbagai langsung menjaga
ciptaan maupun tidak keharmonisan
Tuhan langsung, ekosistem yang
terhadap alam ada di
semesta. lingkungannya.

Mewujudka
n rasa
syukur
Terbiasa
dengan Mewujudkan Mewujudkan rasa
memahami
terbiasa rasa syukur syukur
tindakan-
berperilaku dengan dengan
tindakan
ramah berinisiatif untuk membangun
yang ramah
lingkungan menyelesaikan kesadaran
dan
Menjaga dan permasalahan peduli lingkungan
tidak ramah
Lingkungan memahami lingkungan alam dengan
lingkungan
Alam akibat alam sekitarnya menciptakan dan
serta
Sekitar perbuatan dengan mengimplementa
membiasaka
tidak mengajukan sikan solusi
n diri
ramah alternatif solusi dari
untuk
lingkungan dan mulai permasalahan
berperilaku
dalam menerapkan lingkungan
ramah
lingkup solusi tersebut. yang ada.
lingkungan
kecil
maupun
besar.
Rubrik Akhir Proyek Dimensi Bergotong Royong

Berkembang
Sub Belum Sangat
Berkembang Sesuai
Elemen Berkembang Berkembang
Harapan

Mampu bekerja
sama dengan
Mampu bekerja
Mampu bekerja menciptakan
Mampu bekerja sama dengan
sama dengan dan
sama dengan memikirkan
selalu mengimplement
selalu solusi terbaik
Kerjasama membuang dan asikan hasil dari
membuang untuk
memilah solusi
sampah pada menyelesaikan
sampah sesuai  permasalahan
tempatnya permasalahan
tempatnya sampah yang
sampah
telah di
diskusikan. 
Rubrik Akhir Proyek Dimensi Bernalar Kritis

Belum Berkembang Sangat


Sub Elemen Berkembang
Berkembang Sesuai Harapan Berkembang

Mampu
Mampu
mengajukan
mengajukan Mampu Mampu
pertanyaan
pertanyaan mengajukan mengajukan
untuk klarifikasi
untuk pertanyaan pertanyaan
dan
mengidentifik untuk untuk
Mengajukan menerjemahkan
asi membandingk menganalisis
pertanyaan informasi serta
permasalahan an berbagai secara kritis
mencari tahu
mengenai informasi dan permasalahan
penyebab juga
dirinya dan menambah yang kompleks
konsekuensi dari
lingkungan pengetahuan  dan abstrak
informasi
sekitarnya
tersebut

Secara kritis
Mengumpulka
mengklasifikas
n,
i serta
mengklasifika
Mengumpulka menganalisis
sikan,
n, Mengidentifikasi, gagasan dan
membandingk
Mengidentifi mengklasifika mengklasifikasik informasi yang
an dan
kasi, sikan, an dan kompleks dan
memilih
mengklarifik membandingk menganalisis abstrak dari
informasi dan
asi, dan an dan informasi yang berbagai
gagasan dari
mengolah memilih relevan serta sumber.
berbagai
informasi informasi dan memprioritaskan Memprioritask
sumber, serta
dan gagasan gagasan dari beberapa an suatu
memperjelas
berbagai gagasan tertentu gagasan yang
informasi
sumber paling relevan
dengan
dari hasil
bimbingan
klarifikasi dan
dewasa
analisis
Alur Proyek : Tahap Pengenalan
Durasi : 6 jam pelajaran (6 x 40 menitt)

Pengenalan Materi

Alat & bahan pelaksanaan


Slide Presentasi, Artikel/ video 1. Guru menjelaskan rangkaian kegiatan yang akan
tentang sampah di sekitar kita, dilakukan peserta didik dalam proyek “Sampahku,
Lembar observasi (LO), LKPD 1, LKPD Tanggung Jawabku”.
2 dan LKPD 3 2. Guru meminta peserta didik mencermati video
atau membaca artikel mengenai “sampah di
sekitar kita”.
persiapan 3. Guru meminta peserta didik untuk mengisi LKPD 1
dan LKPD 2.
1. Guru mempersiapkan slide presentasi 4. Guru meminta peserta didik secara berkelompok
untuk memberikan gambaran tentang mengamati lingkungan sekolah tentang sampah,
seluruh aktivitas yang akan dilakukan peserta didik dapat mengamati dalam hal apapun,
peserta didik selama 3 hari ke depan. misal dari kebiasaan peserta didik di sekolah
dalam membuang sampah, bagaimana
2. Guru mempersiapkan video/artikel
pengelolaan sampah, peraturan terkait kebersihan
mengenai sampah di sekitar kita.
lingkungan sekolah, atau hal apapun yang dapat
3. Guru membagi peserta didik dalam
diamati mengenai sampah.
empat kelompok (1 kelompok 5 - 6 5. Guru meminta peserta didik secara berkelompok
orang). mengamati lingkungan sekolah tentang sampah,
Asesmen peserta didik dapat mengamati dalam hal apapun,
misal dari kebiasaan peserta didik di sekolah
dalam membuang sampah, bagaimana
Peserta didik menilai dirinya lewat
pengelolaan sampah, peraturan terkait kebersihan
LKPD 1. Guru menilai peserta didik
lingkungan sekolah, atau hal apapun yang dapat
melalui LKPD 2, lembar observasi
diamati mengenai sampah.
guru, dan lembar LKPD 3.
6. Guru meminta peserta didik mengisi hasil
pengamatan mereka dalam LKPD 3.
7. Guru meminta beberapa kelompok untuk
menjelaskan tentang hasil pengamatan mereka.
Upayakan agar hasil pengamatan dari berbagai
sudut pandang.
8. Guru memfasilitasi diskusi klasikal untuk
membangun sikap positif peserta didik dalam
pengelolaan sampah.
9. Guru mengisi lembar observasi guru 1 untuk
mengklasifikasikan pertanyaan peserta didik
dalam diskusi kelas.
Alur Proyek : Tahap Pengenalan
Durasi : 4 jam pelajaran (4 x 40 menitt)

seminar sampah

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru, LKPD 4, 1. Guru memperkenalkan pembicara tamu dan
LKPD 5, LKPD 6 membuka sesi dengan pembicara tamu. Guru lebih
berperan sebagai fasilitator sekaligus moderator.
2. Guru meminta peserta didik untuk melontarkan
pertanyaan kepada pembicara tamu untuk
mendapatkan elaborasi pemahaman lebih
persiapan mendalam mengenai bahaya sampah dan
pengelolaan sampah. Peserta didik dapat
1. Sebelum sesi bertemu dengan pembicara memberikan pertanyaan yang diisi di dalam LKPD 4
tamu, guru menyiapkan peserta didik atau bertanya langsung kepada pembicara tamu.
untuk menuliskan pertanyaan yang ingin Guru mengisi lembar observasi untuk
mereka ketahui dari pembicara tamu. mengklasifikasikan pertanyaan peserta didik.
3. Guru meminta peserta didik membuat ringkasan
2. Guru mendorong peserta didik untuk
pembicara tamu dengan caranya masing-masing,
aktif bertanya dan mencatat hal penting
misalnya membuat peta pikiran, infografis, poster,
yang didapatkan dari pembicara tamu,
komik berisi pengetahuan dan konsep yang telah
dengan caranya masing-masing (peta dipelajari selama sesi pembicara tamu. Guru
pikiran/ catatan visual) meminta peserta didik menuliskan ringkasannya
di LKPD 5.
Asesmen 4. Guru meminta peserta didik mengisi LKPD 6

Guru menilai peserta didik melalui


LKPD 4, LKPD 5, LKPD 6 dan lembar
observasi guru.
Alur Proyek : Tahap Kontekstualisasi
Durasi : 2 jam pelajaran (2 x 40 menit)

DISKUSI KRITIS 1

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru, LKPD 7 1. Guru menyediakan waktu bagi peserta didik
berdiskusi dalam kelompok untuk mencari jenis-
jenis sampah sebagai bahan dalam proses diskusi
persiapan bersama dalam kelompok. Diskusi kritis dipandu
oleh guru dimulai dengan panduan pertanyaan
yang dapat digunakan adalah; Apakah menurutmu
1. Guru membuka kegiatan proyek dengan
semua jenis sampah itu sama? Apakah menurutmu
berdo’a. Guru mengingatkan kembali
kita bebas membuang sampah meskupin tidak
kepada peserta didik tentang konsep
tahu jenis-jenisnya? Apakah aksi yang kita lakukan
sebab-akibat di antara berbagai ciptaan sekarang untuk mengetahui jenis-jenis sampah
Tuhan dan mengidentifikasi berbagai dapat bermanfaat bagi kita semua, atau hanya
sebab yang mempunyai dampak baik untuk tugas saja?
atau buruk, langsung maupun tidak 2. Guru meminta peserta didik menuliskan hasil
langsung, terhadap alam semesta. diskusi mereka dalam LKPD 7.
2. Guru meminta peserta didik untuk duduk 3. Guru meminta perwakilan kelompok
sesuai dengan kelompoknya. mempresentasikan hasil diskusinya dalam diskusi
kelas. Selama proses diskusi, guru menjadi
fasilitator agar diskusi terus berjalan, menguatkan
peserta didik bahwa tidak ada jawaban benar
Asesmen salah.

Guru menilai peserta didik melalui


LKPD 7 dan lembar observasi guru.
Alur Proyek : Tahap Kontekstualisasi
Durasi : 2 jam pelajaran (2 x 40 menit)

DISKUSI KRITIS 2

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru, LKPD 8 1. Guru menyediakan waktu bagi peserta didik
berdiskusi dalam kelompok untuk mencari jenis-
jenis sampah sebagai bahan dalam proses diskusi
persiapan bersama dalam kelompok. Diskusi kritis dipandu
oleh guru dimulai dengan panduan pertanyaan
yang dapat digunakan adalah; Apakah menurutmu
1. Guru membuka kegiatan proyek dengan
bahaya dari sampah sudah mencapai titik yang
berdo’a. Guru mengingatkan kembali
tidak dapat diubah/ditolong? Apakah sudah
kepada peserta didik tentang konsep
terlambat bagi kita untuk menanggulangi bahaya
sebab-akibat di antara berbagai ciptaan sampah? Apakah aksi yang kita lakukan sekarang
Tuhan dan mengidentifikasi berbagai untuk mengurangi bahaya sampah untuk generasi
sebab yang mempunyai dampak baik kita, atau lebih untuk menjaga keberlangsungan
atau buruk, langsung maupun tidak untuk generasi sesudah kita?
langsung, terhadap alam semesta. 2. Guru meminta peserta didik menuliskan hasil
2. Guru meminta peserta didik untuk duduk diskusi mereka dalam LKPD 8.
sesuai dengan kelompoknya. 3. Guru meminta perwakilan kelompok
mempresentasikan hasil diskusinya dalam diskusi
kelas. Selama proses diskusi, guru menjadi
fasilitator agar diskusi terus berjalan, menguatkan
Asesmen peserta didik bahwa tidak ada jawaban benar
salah.
Guru menilai peserta didik melalui
LKPD 8 dan lembar observasi guru.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 4 jam pelajaran (4 x 40 menit)

MEMBEDAKAN SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru, HP, Kertas 1. Guru menyediakan waktu bagi peserta didik
HVS, Printer bekerja dalam kelompok untuk mencari jenis-jenis
sampah di sekitar lingkungan sekolah. Peserta
persiapan didik memotret sampah-sampah yang ada dengan
menggunakan kamera HP.
2. Guru meminta peserta didik untuk mencetak foto
1. Guru membuka kegiatan proyek dengan
yang mereka ambil.
berdo’a. Guru mengingatkan kembali
3. Guru meminta peserta didik memisahka foto yang
kepada peserta didik tentang konsep
diambil berdasarkan jenis sampah organik dan
sebab-akibat di antara berbagai ciptaan anorganik dan menempelkan foto tersebut ke
Tuhan dan mengidentifikasi berbagai dalam kertas HVS untuk dijadikan sebuah kliping
sebab yang mempunyai dampak baik tentang sampah Organik dan Anorganik.
atau buruk, langsung maupun tidak 4. Guru meminta semua kelompok untuk
langsung, terhadap alam semesta. mengumpulkan hasil klipingnya. Selama proses
2. Guru meminta peserta didik untuk duduk pembelajaran, guru menjadi fasilitator agar
sesuai dengan kelompoknya. pembelajaran terus berjalan.

Asesmen
Guru menilai peserta didik melalui
hasil kliping dan lembar observasi
guru.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 8 jam pelajaran (8 x 40 menit)

MEMBUAT TEMPAT PEMBUANGAN SAMPAH

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru, ember, cat, 1. Guru menyediakan waktu bagi peserta didik
stiker, cangkul bekerja dalam kelompok.
2. Hari pertama, guru meminta peserta didik untuk
persiapan mecuci ember bekas cat. Masing-masing kelompok
membersihkan 3 buah ember.
3. Hari kedua, guru meminta peserta didik untuk
1. Guru membuka kegiatan proyek dengan
mengkreasikan ember cat yang telah dicuci di hari
berdo’a. Guru mengingatkan kembali
sebelumnya. Ember pertama dicat dengan warna
kepada peserta didik tentang konsep
hijau untuk tempat sampah organik. Ember kedua
sebab-akibat di antara berbagai ciptaan dicat dengan warna kuning untuk sampah
Tuhan dan mengidentifikasi berbagai anorganik. Ember ketiga dicat dengan warna biru
sebab yang mempunyai dampak baik untuk tempat sampah daur ulang.
atau buruk, langsung maupun tidak 4. Hari ketiga, guru meminta peserta didik untuk
langsung, terhadap alam semesta. membuat lubang penimbunan sampah organik
2. Guru meminta peserta didik untuk dengan bantuan seorang tukang.
berkumpul sesuai dengan kelompoknya. 5. Hari keempat, guru meminta peserta didik untuk
membuat bak pembakaran sampahanorganik
dengan bantuan seorang tukang.
6. Guru meminta semua kelompok untuk
Asesmen mengumpulkan ember sampah yang sudah
dikreasi. Selama proses pembelajaran, guru
Guru menilai peserta didik melalui
menjadi fasilitator agar pembelajaran terus
hasil tempat sampah yang
berjalan.
dikreasikan dan lembar observasi
guru.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 2 jam pelajaran (2x 40 menit)

SOSIALISASI CARA MEMBUANG SAMPAH

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru, ember yang 1. Guru menjelaskan maksud dan tujuan dari
sudah dikreasikan perbedaan warna pada ember sampah yang telah
dikreasi.
2. Guru memberikan contoh cara membuang sampah
yang benar sesuai jenisnya pada ember yang telah
disediakan.
persiapan 3. Setelah semuanya dirasa mengerti, guru meminta
beberapa orang perwakilan siswa untuk
mensosialisasikan kepada kelas lain cara
1. Guru meminta peserta didik menyiapakn
membuang sampah yang benar sesuai jenisnya
ember sampah yang telah dikreasi
pada ember sampah yang telah disediakan.
sebelumnya.
2. Peserta didik menyiapkan ember sampah
yang akan di sosialisakan kepada kelas
yang lain.

Asesmen
Guru menilai peserta didik melalui
lembar observasi guru.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 4 jam pelajaran (4 x 40 menit)

MEMBUAT POSTER

Alat & bahan pelaksanaan


Menyesuaikan dengan poster yang 1. Peserta didik dalam kelompok membuat poster
dibuat peserta didik pengelolaan sampah sesuai dengan perencanaan
yang telah dibuat pada aktivitas sebelumnya
2. Guru mengamati peserta didik dalam pembuatan
poster dan mendorong mereka untuk
persiapan
bekerjasama.
1. Guru meminta peserta didik untuk
duduk sesuai dengan kelompoknya
2. Peserta didik mempersiapkan alat
dan bahan yang diperlukan dalam
pembuatan poster

Asesmen
Guru menilai peserta didik melalui
hasil poster yang dibuat.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 32 jam pelajaran (32x 40 menit)

OpERASI SEMUT

Alat & bahan pelaksanaan


Lembar observasi guru 1. Guru meminta kelompok pengambil sampah untuk
mengambil ember sampah dari setiap kelas.
2. Guru meminta kelompok pemilah sampah untuk
memisahkan sampah sesuai jenisnya. Sampah
organik dibuang ke dalam lubang penimbunan.
persiapan
Sampah anorganik diberikan kepada kelompok
1. Guru meminta peserta didik untuk pembakar sampah. Dan sampah daur ulang
berdoa sebelum melakukan operasi diberikan kepada kelompok penjual sampah daur
ulang untuk dikumpulkan terlebih dahulu.
semut.
3. Guru meminta kelompok pencuci ember sampah
2. Peserta didik dibagi ke dalam beberapa
untuk memcuci ember tersebut minimal 2 minggu
kelompok dengan kategori: Kelompok
1 kali.
pengambil sampah, pembakar sampah, 4. Peserta didik melakukan hal yang sama secara
pemilah sampah, pencuci ember sampah rutin selama 2 bulan berturut-turut.
dan kelompok penjual sampah daur
ulang.

Asesmen
Guru menilai peserta didik melalui
lembar observasi guru.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 4 jam pelajaran (4 x 40 menit)

KUNJUNGAN KE TPA PASIR KUCING

Alat & bahan pelaksanaan

persiapan
1. Guru mengirimkan surat izin ke pada
pihak TPA Pasir Kucing.
2. Peserta didik menyiapkan diri untuk
mengunjungi TPA Pasir Kucing

Asesmen
Guru menilai peserta didik melalui
lembar observasi guru.
Alur Proyek : Tahap Aksi Nyata
Durasi : 8 jam pelajaran (8 x 40 menit)

KUNJUNGAN KE TPA PASIR KUCING

Alat & bahan pelaksanaan

persiapan

Asesmen
Guru menilai peserta didik melalui
lembar observasi guru.

Anda mungkin juga menyukai