Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH IPS KABUPATEN TEGAL

A. PILIHAN GANDA.

1. Disajikan uraian informasi tentang ruang, peserta didik dapat menjelaskan kondisi yang diperlukan
untuk terjadinya interaksi keruangan /7.1
a. Saling melengkapi - saling melengkapi karena perbedaan hasil komoditas
b. Kesempatan antara – interaksi karena faktor jarak dan biaya
c. Kemudahan transfer – interakasi karena faktor sarana prasarana/jalan
2. Disajikan contoh-contoh jenis kebutuhan manusia, peserta didik dapat menunjukan contoh
kebutuhan masa yang akan datang. /7.2
contoh – menabung, asuransi
3. Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menentukan berakhirnya masa praaksara. /7.2
- berakhirnya masa praaksara ditandai setelah manusia mulai mengenal tulisan
4. Disajikan gambar peta, peserta didik dapat menunjukkan benua tersempit. /9.1
- Asia, Amerika, Afrika, Eropa dan Australia
5. Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menganalisis pengertian benua, /9.1
- Benua adalah daratan yang sangat luas yang bagian tengah tidak terpengaruh angin laut
6. Disajikan paparan materi letak Astronomis ASEAN yang berpengaruh terhadap perbedaan waktu,
peserta didik mampu menganalisis yang menyebabkan terjadinya perbedaan waktu di negara-
negara ASEAN. /8.1
- perbedaan waktu terjadi karena perbedaan letak garis bujur antar negara
7. Disajikan uraian kasus, peserta didik mampu menentukan salah satu bentuk mobilitas sosial. /8.1
- mobilitas vertikal naik dan turun – naik turunnya status/kedudukan/jabatan
- mobilitas horizontal – perubahan status yang sejajar atau hanya beda tempat
8. Disajikan uraian mobilitas sosial, peserta didik mampu menentukan penghambat mobilitas sosial.
- kemiskinan, diskriminasi /pembedaan perlakuan, dan keadaan politik yang tidak stabil
9. Peserta didik dapat menginterpretasi-kan sikap kita dalam menghadapi keberagaman budaya di
Indonesia. /8.2
- bangga pada budaya Indonesia, melestarikannya dan menghargai budaya daerah lain
10. Disajikan uraian ,peserta didik dapat membandingkan penyebab kegagalan perjuangan bangsa
Indonesia pada masa lampau. /8.2
- belum ada persatuan karena perjuangan bersifat kedaerahan dan tergantung pemimpin
11. Disajikan daftar pernyataan tentang proklamasi peserta didik dapat membandingkan perbedaan
pandangan tentang kemerdekaan antara golongan tua dengan golongan muda. /9.2
- golongan muda ingin secepatnya melaksanakan proklamasi kemerdekaan, sementara golongan
Tua berpendapat pelaksanaan kemerdekaan diummkan resmi setelah sidang PPKI
12. Diuraikan interaksi antara kota dan desa pesera didik dapat menganalisis pengaruh desa terhadap
kota dalam kehidupan sosial. /9.1
- adanya urbanisasi menyebabkan kota menjadi padat penduduk yang memunculkan pemukiman
kumuh, dan tindakan melanggar seperti kriminal dll.
13. Diuraikan perusahaan tambang minyak negara, peserta didik mampu mengidentifikasi kilang
minyak di Jawa Tengah. /9.2
- kilang minyak cilacap
14. Disajikan daftar negara-negara Asia peserta didik dapat menganalisis negara-negara yang
tergabung dalam MEA. /9.2
- Seluruh negara anggota ASEAN
15. Peserta didik dapat membuktikan berbagai upaya bangsa Indonesia dalam perjuangan diplomasi.
- Linggajati, renville, roem royen, KMB

B. PILIHAN GANDA KOMPLEKS

16. Disajikan informasi tentang ciri-ciri fauna di Indonesia, peserta didik dapat menyebutkan ciri-ciri
fauna tipe Asiatis. /7.1
- mamalia besar, berbagai ikan air tawar, berbagai kera dan kucing, burung satu warna dan merdu,
berbagai reptil,
17. Disajikan data, peserta didik dapat mengidentifikasi contoh interaksi sosial. /7.1
18. Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat memberikan contoh peninggalan masa megalitikum di
Indonesia. /7.2
- menhir ; tugu batu tempat pemujaan
- dolmen ; meja batu tempat sesaji
- waruga ; peti kubur batu berbentuk kubus/bulat
- sarkofagus ; peti kbur batu berbentuk lesung
- punden berundak
- kubur peti batu tempat menyimpan mayat
19. Disajikan karakteristik benua, peserta didik dapat menunjukkan karakteristik benua Amerika. /9.1
20. Disajikan data,peserta didik mampu mengelompokkan negara-negara anggota ASEAN berdasarkan
bentuk. /8.1
- compact /lingkaran ; kamboja
- fragmented/kepulauan ; indonesia, philipina, singapura
- elongated/memanjang ; vietnam
- protuded/komplek ; thailand, myanmar
21. Disajikan data tentang perdagangan peserta didik mampu membandingkan kebijakan pemerintah
dalam mendorong ekspor. /8.2
- diskrimanasi harga, subsidi, dumping, perdagangan bebas,
22. Duraikan batik sebagai salah satu pusat keunggulan ekonomi, peserta didik menentukan jenis
batik berdasarkan tekniknya.
- batik tulis ; dengan tangan
- batik cap ; menggunakan cap terbuat dari tembaga
- batik lukis ; melukis dikain putih menggunakan serat-serta alami
23. Disajikan tabel dampak globalisasi peserta didik dapat menentukan dampak positif /negatif
Globalisasi.
positif ; mengubah pola fikir menjadi modern
negatif ; kenakalan remaja, westernisasi, bangga budaya asing
24. Disajikan pernyataan Peserta didik dapat menentukan Dampak Perdagangan Internasional. /9.2
- ada dicatatan/ manfaat
25. Disajikan daftar kabinet yang memimpin pada masa Demokrasi Parlementer/ Liberal, peserta
didik dapat mengidentifikasi kabinet yang memerintah dari 7 sept. 1950 s.d Maret 1951, April
1952 s.d Juni 1953. /9.2
- Kabinet natsir /hal 54
- Kabinet wilopo/hal 55

C. MENJODOHKAN
26. Disajikan uraian informasi tentang ruang, peserta didik dapat menjelaskan kondisi saling
bergantung yang diperlukan untuk terjadinya interaksi keruangan. /7.1
a. Saling melengkapi - saling melengkapi karena perbedaan hasil komoditas
b. Kesempatan antara – interaksi karena faktor jarak dan biaya
c. Kemudahan transfer – interakasi karena faktor sarana prasarana/jalan
27. Disajikan uraian kasus, peserta didik mampu menentukan salah satu bentuk mobilitas sosial.
- mobilitas vertikal naik dan turun – naik turunnya status/kedudukan/jabatan
- mobilitas horizontal – perubahan status yang sejajar atau hanya beda tempat
28. Peserta didik dapat menyebutkan Kondisi geografis benua Asia. /9.1
- letak geografis asia dan karakteristiknya
29. Diuraikan letak geografis Australia peserta, didik dapat menganalisis Keadaan alam Australia.
- letak geografis australia dan karakteristiknya
30. Diuraikan ciri ras di benua eropa peserta didik dapat menunjukkan ras yang dominan di eropa.
- Nordik ; rambut pirang, mata biru, tengkorak panjang dan muka sempit /inggris, belanda dll
- Alpen ; rambut hitam, mata hitam, tengkorak lebar dan tidak terlalu tinggi /prancis, swiss dll
- Mediteran ; rambut hitam, mata hitam, badan dan tengkorak spt nordik/ neg. Eropa selatan
- Slavia ; mirip alpen /kroasia,serbia, ukraina, ceko
- Dinarik ; rambut gelap/ rumania

D. ISIAN SINGKAT

31. Disajikan uraian , peserta didik dapat menginterprestasikan manfaat hutan. /7.1
- Sebagai paru-paru dunia / penghasil oksigen
- Menjaga dan mempertahankan kesuburan tanah
- Tempat tinggal mahluk hidup
- Menghasilkan sumber daya alam hayati / kayu
- Mencegah bencana/longsor/banjir, dll.
32. Disajikan uraian kehidupan masyarakat pada masa pra-aksara, peserta didik mampu menentukan
kehidupan masyarakat pada masa pra akasara. /7.2
- masa berburu dan mengumpulkan makanan dengan hidup berpindah / nomaden
- masa bercocok tanam dengan kehidupan telah menetap / sedenter
- masa perundagian yang telah mengenal pembagian kerja
33. Disajikan uraian kedatangan nenek moyang bangsa Indonesia, peserta didik mampu menentukan
jalur kedatangan nenak moyang bangsa Indonesia. /7.2
- jalur barat melalui semenanjung melayu ke sumatera, dan menyebar – proto/deutro melayu
- jalur timur melalui phlipina, sulawesi dan menyebar – proto / deutro melayu
- ras melanoid datang masuk kewilayah indonesia timur – kulit hitam
34. Diuraikan letak astronomis negara-negara ASEAN peserta, didik dapat menganalisis keadaan
iklim Negara anggota ASEAN. /8.1
- wilayah asean selutuhnya berikim tropis, kecuali sebagian wilayah myanmar sub tropis
35. Peserta didik dapat menganalisis kegiatan ekonomi maritim dan ekonomi kelautan. /8.2
36. Diuraikan letak geografis Afrika peserta, didik dapat menganalisis perekonomian penduduk
Afrika. /9.1
- perekonomian penduduk afrika yaitu pertambangan karena kaya akan mineral
37. Diuraikan tentang perdagangan Internasional, peserta didik dapat menyebutkan pengertian
Eksport. /9.2
Ekspor adalah ....
38. Peserta didik dapat menyebutkan pasar bebas di kawasan Asia Tenggara. /9.2
Pasar bebas asia tenggara adalah ....
39. Peserta didik dapat menganalisis latar belakang Proklamasi Kemerdekaan. /9.2
Latar belakang proklamasi kemerdekaan, yaitu ....
40. Peserta didik dapat menyebutkan latar belakang Pemerintahan darurat RI. /9.2
Pemerintahan darurat terbentuk karena jatuhnya ibukota negara/ yogyakarta ke belanda dalam
agresi militer II

E. URAIAN

41. Diuraikan tentang perkembangan IPTEK, peserta didik mampu menyebutkan dampak positif dan
dampak negatif IPTEK. /7.2
- positif ; menambah wawasan pegetahuan dan mempermudah/memperluas informasi
- negatif ; menimbulkan kemalasan, berfikiran negatif, kerusakan/polusi
42. Disajikan uraian mobilitas sosial, peserta didik mampu menginterprestasi contoh mobilitas
sosial. /8.1
- mobilitas vertikal naik dan turun – naik turunnya status/kedudukan/jabatan, contohnya ...
- mobilitas horizontal – perubahan status yang sejajar atau hanya beda tempat, contohnya ...
43. Diuraikan pengaruh globalisasi di masyarakat peserta didik dapat menganalisis dampak positif
globalisasi di bidang budaya. /9.1
- dampak positif globalisasi budaya yaitu mengubah pola fikir kuno ke modern,
- masyarakat mengenal keberagaman budaya didunia, dll.
44. Diuraikan tentang perdagangan Internasonal, peserta didik dapat menyebutkan faktor pendorong
perdagangan Internasional. /9.2
- perbedaan SDA
- penghematan biaya produksi
- pemenuhan kebutuhan nasional
- perbedaan penguasaan teknologi
45. Peserta didik dapat menyebutkan latar belakang program kerja Kabinet Ali Sastroamidjojo pada
masa Demokrasi Liberal. /9.2
- buka kabinet ali sastroamidjoyo pada masa parlementer...

Anda mungkin juga menyukai