Anda di halaman 1dari 8

PASIEN PENCABUTAN GIGI MENDAPATKAN DAN MENGETAHUI

INTRUKSI PASCA PENCABUTAN DARI PETUGAS RUANG KESEHATAN


GIGI DAN MULUT DI PUSKESMAS ALANG-ALANG LEBAR

A. PLAN
Langkah 1 : Identifikasi hasil dan pelayanan kesehatan sesuai harapan pasien

Tim Peningkatan Mutu Puskesmas Alang-Alang Lebar melakukan diskusi dengan


Kepala Puskesmas, Penanggung Jawab Mutu, Kepala Ruangan Kesehatan Gigidan
Mulut, Kepala Ruangan Pemeriksaan Umum, Kepala Ruangan Pemeriksaan Anak,
Kepala Ruangan Pemeriksaan KIA/KB, Kepala Ruangan Farmasi, Kepala Ruangan
Laboratorium, Kepala Ruangan Imunisasi dan Kepala Ruangan Kesling mengenai
permasalahan ini. Dari hasil diskusi diketahui informasi beberapa masalah pelayanan
kesehatan yang ada, yaitu:

1. Kepatuhan petugas terhadap sterilisasi alat sesuai prosedur


2. Pasien pencabutan gigi tidak semua mendapatkan dan mengetahui intruksi pasca
pencabutan gigi dari petugas ruang kesehatan gigi dan mulut di Puskesmas Alang-
Alang Lebar
3. Kepatuhan petugas terhadap persiapan pra dan pasca pelayanan kesehatan gigi dan
mulut

Untuk memiliki masalah pelayanan yang dianggap paling penting untuk segera
diperbaiki, dilakukan proses pemberian nilai terhadap masalah yang ada oleh petugas
kesehatan

Tabel Kategori Penilaian Masalah

Nilai Makna Nilai Makna


1 Sangat tidak penting 6 Cukup penting
2 Tidak penting 7 Penting
3 Kurang penting 8 Penting sekali
4 Tidak begitu penting 9 Sangat penting
5 Agak penting 10 Sangat penting sekali

Tabel Penilaian Bobot Masalah oleh Petugas Kesehatan

Nomor PENDAPAT PETUGAS KESEHATAN JUMLAH


Masalah A B C D E F G H I J
Masalah 1 8 8 8 7 6 7 7 7 7 7 72
Masalah 2 8 9 8 8 9 8 9 9 8 7 83
Masalah 3 10 8 7 9 7 9 9 7 7 8 81

Petugas kesehatan yang menilai:


A. dr. Rustina
B. drg. Agustamar Nazri
C. Mahlindawati AmKes
D. Lastri Rani, AMK
E. Meksi Herawati, Am.Keb
F. Hermi Rosmiati, SST
G. Lestari Rahma, AMF
H. Maya Zahrina, AMAK
I. Dwi Agustini, Am.Keb
J. Gunarsih, AMKL
Langkah 2 : Mendiskripsi proses pelayanan kesehatan yang berjalan saat ini

Petugas memakai Lakukan


Pasien pemeriksaan
antiseptik, serta alat Lakukan
dipersilahkan intraoral,
pelindung diri seperti Anamnesa
duduk di untuk melihat
masker dan sarung
dental unit letak radiks
tangan
gigi yang akan
dicabut

Petugas
mempersiapka
n untuk
penyuntikan
pembiusan

Sterilisasi
daerah kerja
dengan
menggunakan
Povidone
Iodine 10%

Dilakukan
penyuntikkan
pada gusi
disekitar
daerah radiks
yang akan
dicabut

Lakukan
Instruksikan pasien Hentikan pendarahan pencabutan
untuk tidak dengan meletakkan dengan
menggunakan daerah tampon yang sudah menggunakan
bekas pencabutan, serta diberi povidone 10% bein dan tang
minum obat sesuai pada daerah bekas cabut radiks
instruksi pencabutan
Langkah 3 : Pengumpulan data dan analisis
Berdasarkan pembobotan masalah yang ada di puskesmas didapatkan hasil bahwa
“Pasien pencabutan gigi tidak semua mendapatkan dan mengetahui intruksi pasca
pencabutan gigi dari petugas ruang kesehatan gigi dan mulut di Puskesmas Alang-Alang
Lebar” sebagai masalah yang dianggap prioritas untuk diperbaiki

Indikator Januari Februari Maret


2023 2023 2023
Kepatuhan Petugas N x 100% N x 100% N x 100%
Terhadap Pemberian
Intruksi Pasca D D D
Pencabutan Gigi 110 x 100% = 81,4% 63 x 100% = 82,8% 67 x 100% = 84,8%
135 76 79
Rata-Rata 81,4% 82,8% 84,8%
Jumlah Capaian
Rata-rata Total Rata-
Rata Jumlah Capaian 83%

Langkah 4 : Fokus pada peluang peningkatan mutu


Puskesmas Alang-Alang Lebar memilih masalah prioritas untuk diperbaiki sebagai
upaya peningkatan mutu yaitu, memberikan kertas berisi instruksi pasca pencabutan
yang harus dilakukan oleh petugas ruang kesehatan gigi dan mulut
Langkah 5 : Identifikasi akar penyebab masalah
Dari permasalahan pasien pencabutan gigi tidak semua mendapatkan dan mengetahui
instruksi pasca pencabutan gigi dari petugas ruang kesehatan gigi dan mulut
Maka dilakukan penulusuran akar penyebab masalah. Hal ini dilakukan dengan metode
fishbone diagram atau yang juga dikenal dengan Diagram Ishikawa

MANUSIA METODA

-Petugas tidak memberikan instruksi pasca -Instruksi pasca pencabutan gigi


pencabutan dengan jelas kepada pasien dilakukan secara lisan
-Pasien tidak mengingat instruksi pasca
pencabutan yang diberikan oleh petugas
ruang kesehatan gigi dan mulut Pasien tidak
-Pasien merasa instruksi pasca pencabutan gigi tidak penting
mendapatkan
dan
mengetahui
instruksi pasca
-Tidak tersedia media informasi pasca pencabutan
pencabutan gigi

Lingkungan/sarana Dana

Diagram Ishikawa : Identifikasi Akar Masalah

Langkah 6 : Mencari dan memilih penyelesaian masalah


Setelah diketahui akar permasalahan penyebab pasien pencabutan gigi tidak semua
mendapatkan dan mengetahui instruksi pasca pencabutan gigi dari petugas raung
kesehatan gigi dan mulut di Puskesmas Alang-Alang Lebar. Tim Peningkatan Mutu
selanjutnya mencari beberapa solusi sebagai rencana perbaikan masalah, yaitu:

Tabel Rencana Penyelesaian Masalah


Klasifikasi Masalah Rencana Perbaikan
Penyebab
Manusia Petugas tidak memberikan Petugas memperbaiki komunikasi
instruksi pasca pencabutan kepada pasien agar memberikan
dengan jelas kepada pasien instruksi pasca pencabutan dengan
jelas
Pasien tidak mengingat Petugas memberikan kertas yang
instruksi/Pasca pencabutan yang berisi instruksi pasca pencabutan
diberikan oleh petugas ruang gigi agar pasien dapat
kesehatan gigi dan mulut mengingatnya pasca pelayanan di
Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
Metode Instruksi pasca pencabutan 1. Petugas memberikan kertas
dilakukan secara lisan yang berisi instruksi pasca
pencabutan gigi agar pasien
dapat mengingatnya pasca
pelayanan di Ruang Kesehatan
Gigi dan Mulut
2. Petugas memberikan tanda
tangan/paraf di form
monitoring sebelum dan
sesudah pencabutan gigi
Budaya Pasien merasa instruksi pasca Melakukan penyuluhan tentang
pencabutan gigi tidak penting pentingnya instruksi pasca
pencabutan gigi dan komplikasi
akibat tidak melakukan instruksi
pasca pencabutan gigi

B. DO
Langkah 7 : Memetakan pilot project (uji coba)
Setelah membuat rencana perbaikan, tim peningkatan mutu puskesmas membuat peta
pelaksanaan pilot project (uji coba) untuk diimplementasikan di Puskesmas Alang-Alang
Lebar. Pemetaan uji coba ini dilakukan denganmenentukan bentuk perbaikan, estimasi
biaya, waktu pelaksanaan, dan nama penanggung jawab.

Tabel Rencana Perbaikan Puskesmas Alang-Alang Lebar


Rencana Perbaikan Waktu & Tempat Biaya Penanggung Jawab
Petugas memperbaiki April, Mei, Juni Rp 0,- drg. Agustamar Nazri
komunikasi kepada pasien 2023 Nensi AMKG
agar memberikan instruksi Mahlindawati Amd.Kes
pasca pencabutan dengan
jelas
1. Petugas memberikan April, Mei, Juni Rp 0,- drg. Agustamar Nazri
kertas yang berisi 2023 Nensi AMKG
instruksi pasca Mahlindawati Amd.Kes
pencabutan gigi agar
pasien dapat
mengingatnya pasca
pelayanan di Ruang
Kesehatan Gigi dan
Mulut
2. Petugas memberikan
tanda tangan/paraf di
form monitoring
sebelum dan sesudah
pencabutan gigi
Melakukan penyuluhan April, Mei, Juni Rp 0,- Nensi AMKG
tentang pentingnya instruksi 2023
pasca pencabutan gigi dan
komplikasi akibat tidak
melakukan instruksi pasca
pencabutan gigi

C. CHECK
Langkah 9 : Evaluasi Hasil
Tim melakukan evaluasi terhadap hasil perbaikan yang dilakukan setelah dilakukan uji
coba kurang lebih 3 bulan.

Indikator April Mei Juni


2023 2023 2023
Kepatuhan Petug N x 100% N x 100% N x 100%
as Terhadap Pem
berian Intruksi P D D D
asca Pencabutan 58 x 100% = 89,2% 113 x 100% = 92,6% 85 x 100% = 94,4%
Gigi 65 122 90
Rata-Rata 89,2% 92,6% 94,4%
Jumlah
Capaian
Rata-rata Total
Rata-Rata
Jumlah 92,06%
Capaian

Langkah 10 : Kesimpulan

Dari pemantauan tim perbaikan mutu ruang kesehatan gigi dan mulut puskesmas
diketahui bahwa telah jelas ada peningkatan capaian indikator mutu kepatuhan petugas
terhadap SOP Penatalaksanaan pencabutan sisa akar gigi. Ternyata review dan revisi
SOP dan Penyuluhan tentang pentingnya intruksi pasca pencabutan gigi dan komplikasi
akibat tidak melakukan intruksi pasca pencabutan gigi menjadi faktor penyebab paling
dominan dalam perbaikan guna menyelesaikan permasalahan ini.
D. ACT
Langkah 11 : Standarisasi perubahan
Perubahan SOP Penatalaksanaan Pencabutan Sisa Akar Gigi menjadi :

Lakukan
Petugas memakai pemeriksaan
Pasien
antiseptik, serta alat Lakukan intraoral,
dipersilahkan
pelindung diri seperti Anamnesa untuk melihat
duduk di
masker dan sarung letak radiks
dental unit
tangan gigi yang akan
dicabut

Petugas
mempersiapka
n untuk
penyuntikan
pembiusan

Petugas memberikan
Sterilisasi
tanda tangan/paraf di
daerah kerja
form monitoring
dengan
sebelum dan sesudah
menggunakan
pencabutan gigi
Povidone
Iodine 10%

Dilakukan
Petugas memberikan penyuntikkan
kertas yang berisi pada gusi
instruksi pasca disekitar
pencabutan gigi daerah radiks
yang akan
dicabut

Lakukan
Instruksikan pasien Hentikan pendarahan pencabutan
untuk tidak dengan meletakkan dengan
menggunakan daerah tampon yang sudah menggunakan
bekas pencabutan, serta diberi povidone 10% bein dan tang
minum obat sesuai pada daerah bekas cabut radiks
instruksi pencabutan

Langkah 12 : Monitor untuk mencapai tujuan

Konsep ini harus diaplikasikan di puskesmas dalam waktu 3 bulan lagi untuk
dimonitoring dan dievaluasi kembali. Dimulai Juli 2023 - September 2023.
Langkah SOP Juli Agustus September
Penatalaksanaan Pencabutan Sisa 2023 2023 2023
Akar Gigi
1. Pasien dipersilahkan duduk di
dental unit
2. Petugas memakai antiseptik,
serta alat pelindung diri seperti
masker dan sarung tangan
3. Lakukan Anamnesa
4. Lakukan pemeriksaan
intraoral, untuk melihat letak
radiks gigi yang akan dicabut
5. Petugas mempersiapkan untuk
penyuntikan pembiusan
6. Sterilisasi daerah kerja dengan
menggunakan Povidone Iodine
10%
7. Dilakukan penyuntikkan pada
gusi disekitar daerah radiks yang
akan dicabut
8.Lakukan pencabutan dengan
menggunakan bein dan tang
cabut radiks
9. Hentikan pendarahan dengan
meletakkan tampon yang sudah
diberi povidone 10% pada daerah
bekas pencabutan
10. Instruksikan pasien untuk
tidak menggunakan daerah bekas
pencabutan, serta minum obat
sesuai instruksi
11. Petugas memberikan kertas
yang berisi instruksi pasca
pencabutan gigi
12. Petugas memberikan tanda
tangan/paraf di form monitoring
sebelum dan sesudah pencabutan
gigi
Rata-Rata
Jumlah Capaian
Rata-rata Total Rata-Rata
Jumlah Capaian

Anda mungkin juga menyukai