Anda di halaman 1dari 16

Analisis Kualitas

Lingkungan
FASHION GENERAL
Kelompok 9 :
1. Silvia Anggraini
2. Tri Fani Rahayu
3. Zafira Iwani Putri
Pengenalan dan Penilaian
FASHION
Parameter GENERAL
Tempat-Tempat Umum
(Pasar, Pelayanan Kesehatan,
dan Terminal)
Pembahasan
Part 01 Pengertian Tempat-tempat Part 02 Aspek Hukum Sanitasi
Umum (Pasar, Pelayanan Tempat-tempat Umum
Kesehatan, dan Terminal)

Part 03 Parameter dan Interpretasi


Kualitas Lingkungan Tempat-
Tempat Umum (Pasar,
Pelayanan Kesehatan, dan
Terminal)
Pengertian Lingkungan
Tempat-Tempat Umum
Menurut Kepmenkes Nomor 288 tahun 2003, Sarana dan

FASHION GENERAL
bangunan umum merupakan tempat dan atau alat yang
dipergunakan oleh masyarakat umum melakukan
kegiatannya. Sedangkan menurut Departemen Kesehatan
RI tempat-tempat umum adalah tempat kegiatan bagi umum
yang dilakukan oleh badan-badan
pemerintah,swasta,perorangan yang langsung digunakan
masyarakat, mempunyai tempat dan kegiatan tetap serta
memiliki fasilitas.
Pengertian Lingkungan Tempat-Tempat Umum

PASAR

Pasar adalah area tempat jual beli barang dengan jumlah

FASHION GENERAL
penjual lebih dari satu baik yang disebut sebagai pusat
perbelanjaan, pasar tradisional, pertokoan, mall, plaza, pusat
perdagangan maupun sebutan lainnya (Perpres RI 112,2007).
Pasar dalam artian sederhana adalah sebagai tempat
bertemunya pembeli dan penjual untuk melakukan transaksi
jual beli barang dan jasa (Saraswati dan Ida, 2008).
Pengertian Lingkungan Tempat-Tempat Umum

PASAR
Menurut Saraswati dan Ida (2008) pasar dibagi menjadi beberapa jenis antara lain :

FASHION GENERAL
Menurut Fisiknya: Menurut Waktunya: Menurut Manajemen
Pegelolahnya :
1. Pasar Konkret 1. Pasar Harian
(Pasar Nyata) 2. Pasar Mingguan 1. Pasar Tradisional
2. Pasar Abstrak 3. Pasar Bulanan 2. Pasar Modern
(Pasar Tidak Nyata) 4. Pasar Tahunan
5. Pasar Temporer
Pengertian Lingkungan Tempat-Tempat Umum

Pelayanan Menurut Prof. Dr. Soekidjo Notoatmojo dalam Nugraheni


Kesehatan (2018) Pelayanan Kesehatan adalah subsistem pelayanan
kesehatan yang tujuannya adalah pelayanan Preventif
(pencegahan) dan pelayanan promotif (peningkatan
FASHION GENERAL
kesehatan) dengan sasaran masyarakat.
Menurut Depkes RI (2009) Pelayanan Kesehatan adalah
setiap upaya yang di selenggarakan sendiri atau bersama-
sama dalam suatu organisasi untuk memelihara dan
meningkatkan kesehatan, mencegah dan menyembuhkan
penyakit serta memulihkan kesehatan perorangan, keluarga,
kelompok, dan ataupun masyarakat.
Pengertian Lingkungan Tempat-Tempat Umum

Terminal Terminal adalah salah satu komponen dari sistem


transportasi yang mempunyai fungsi utama sebagai tempat
pemberhentian sementara kendaraan umum untuk menaikkan
dan menurunkan penumpang dan barang hingga sampai ke
FASHION GENERAL
tujuan akhir suatu perjalanan, juga sebagai tempat
pengendalian, pengawasan, pengaturan, dan pengoperasian
sistem arus angkutan dan barang, disamping juga berfungsi
untuk melancarkan arus angkutan penumpang atau barang
(Departemen Perhubungan, 1996).
Diindonesia terminal penumpang dapat dikelompokkan
menjadi 3 yaitu, Terminal penumpang tipe A, Tipe B dan
Tipe C.
Aspek Hukum Sanitasi
Tempat-Tempat Umum

UU No. 23 tahun UU No. 11 tahun UU No. 2 tahun


FASHION GENERAL
1992 tentang
Kesehatan
1992 tentang
Hygiene untuk
1966 tentang
Hygiene
usaha bagi umum

Peraturan Pemerintah Keputusan Menteri


Kesehatan RI Nomor 288 Perda yang
RI nomor 66 tahun
tahun 2003 tentang mengatur tentang
2014 tentang pedoman penyehatan kegiatan usaha
Kesehatan sarana dan bangunan bagi umum
Lingkungan umum
Tujuan Pengukuran Kualitas
Lingkungan Tempat-Tempat Umum
• Tersenggaranya upaya untuk meningkatkan pengendalian faktor
risiko penyakit dan kecelakaan pada sarana dan bangunan umum
• Untuk mewujudkan lingkungan TTU yang bersih guna melindungi
FASHION GENERAL
kesehatan masyarakat dari kemungkinan penularan penyakit dan
gangguan kesehatan lainnya.
• Mengetahui kualitas lingkungan meliputi : air, udara, dan
tanah dengan pengambilan sampel dan pengujian di
laboratorium.
• Memantau ualitas tempat-tempat umum secara berkala.
Tujuan Pengukuran Kualitas Lingkungan Tempat-Tempat Umum

2. Menganalisis konsentrasi polutan pada


PASAR kawasan pasar.

3. Menganalisis kualitas udara pada

FASHION GENERAL
1. Sebagai salah satu upaya sanitasi
bertujuan agar tidak dapat menimbulkan
penyakit dan gangguan lainnya kepada
kawasan pasar

4. bertujuan untuk mengetahui jenis


masyarakat sekitar parameter limbah domestik yang
mencemari kawasan pasar.

5. Membantu untuk meningkatkan pengetahuan dan kewaspadaan


masyarakat terhadap pengaruh pencemaran udara saat berada
dimall/pasar sehingga dapat mencegah dan menghindari terjadinya
penyebaran yang lebih luas
Tujuan Pengukuran Kualitas Lingkungan Tempat-Tempat Umum

Pelayanan Kesehatan

Untuk melakukan pengawasan berbagai faktor


Pemantauan kualitas air di lingkungan
lingkungan fisik, kimiawi dan biologi di rumah sakit

1 yang menimbulkan atau mungkin dapat mengakibatkan


pengaruh buruk terhadap kesehatan petugas, penderita, 2 pelayanan kesehatan ar persediaan air bersih
tetap aman, sehingga tidak mengganggu dan
pengunjung maupun bagi masyarakat di sekitar rumah membahayakan kesehatan
sakit.

3 4
Agar tidak menimbulkan gangguan kesehatan Untuk mewujudkan rumah sakit yang aman,
terhadap pasien, tenaga yang bekerja di rumah nyaman dan sehat, perlu di lakukan
sakit maupun pengunng rumah sakit. pemantauan kualitas udara secara rutin.
Tujuan Pengukuran Kualitas Lingkungan Tempat-Tempat Umum

Terminal Di harapkan dapat melindungi pencemaran pada


penyediaan air bersih dan lingkungan yang ada di
terminal

FASHION GENERAL
Menentukan tercemar atau tidaknya udara pada lokasi
terminal dengan membandingkan hasil pengukuran ke
dalam indeks standar pencemaran udara (ISPU)

Untuk menganalisis pengaruh kualitas udara (debu, COx,


NOX, SOx), lama paparan, lama kerja, kebiasaan merokok,
riwayat penyakit, umur terhadap gangguan fungsi paru.

Agar wilayah terminal/pelabuhan tidak menjadi sumber


penularan atau habitat yang subur bagi perkembangbiakan
kuman/vektor dan penyakit.
Parameter dan Interpretasi
Kualitas Lingkungan TTU Terminal
Pasar Letak Terminal

FASHION GENERAL
Bagian Luar Terminal
Lokasi Pasar
Bagian dalam Terminal

Bangunan Pasar Sarana Sanitasi

Kesehatan &
Sanitasi Pasar Keselamatan Kerja
Kualitas Lingkungan
Kerja Fisik
Parameter dan Interpretasi Kualitas Lingkungan TTU

Pelayanan Kesehatan

Kontruksi Bangunan Rumah Sakit Fasilitas Sanitasi

FASHION GENERAL
Ruang Bangunan Rasio Tempa Tidur

Kadar Gas & Debu dalam udara Penyehatan Lantai dan Dinding

Angka Kuman pada Udara Kebisingan

Pencahayaan Suhu dan Kelembapan


FASHION GENERAL
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai