Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

HUKUM ADMINISTRASI DAN KEBIJAKAN DI BIDANG KESEHATAN


PROGRAM MAGISTER HUKUM KESEHATAN
UNIVERSITAS WISNUWARDHANA MALANG
Dosen Pengampu: Prof. Dr. dr. Moch. Istiadjid E.S., M.Hum.

Jawaban ditulis tangan di kertas folio bergaris lalu kirim via pos
ke rumah dosen pengampu paling lambat JUMAT 14 JULI 2023

Topik 1. Pengantar Hukum Administrasi Kesehatan

Praktik dokter mengandung banyak macam hukum, yaitu hukum administrasi, hukum perdata dan
hukum pidana. Sebutkan dan jelaskan contoh implementasi masing-masing hukum tersebut dalam
keseharian praktik kedokteran menurut Undang-Undang tentang Praktik Kedokteran Tahun 2004!

Topik 2. Informed Consent

Apa yang saudara ketahui dan pahami tentang Persetujuan Tindakan Kedokteran (PSP)? Secara
prinsip dan konsep, apakah manfaat dari PSP? Jelaskan dari aspek hukum, pendidikan dan
pelayanan!

Topik 3. Rekam Medis

Apa pengertian dari rekam medis dan apa pula manfaat rekam medis tersebut bagi kemajuan
pelayanan dan pendidikan di bidang kesehatan? Jelaskan pendapat saudara!

Topik 4. Kebijakan Rumah Sakit

 Dalam sistem hukum di Indonesia, UU Rumah Sakit bersifat Lex Spesialis. Jelaskan pasal mana
dalam UU Rumah sakit yang jelas menunjukkan kekhususannya! Uraikan bagaimana isinya!
 Apa yang anda ketahui tentang konsep Vicarious liability? Apa bedanya dengan Strict Liability?
Jelaskan perbedaan keduanya dalam konteks rumah sakit!

Topik 5. Perjanjian Dokter-Pasien

 Jelaskan apa yang anda ketahui tentang Inspanning Verbintenis dan Resultaat Verbintenis!
Jelaskan perbedaannya dalam pelaksanaan di rumah sakit!
 Jelaskan implementasi pasal 1320 KUH Perdata dalam hubungan dokter-pasien di rumah sakit!

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai